Nama : Naura Athira Qurratu'ain
NPM : 2215012072
Kelas : B
KETAHANAN NASIONAL
Ketahanan Nasional adalah keuletan, keterampilan, ketangguhan, dan kemampuan mengembangkan potensi nasional untuk menghadap ancaman yang akan datang.
Perwujudan Aspek Alamiah (Tri Gatra)
- Lokasi dan Posisi Geografis : peningkatan potensi laut & darat serta posisi dengan negara tetangga.
- Sumber Daya Alam : Kesadaran national dan pemanfaatan kekayaan alam.
- Keadaan dan Kemampuan Penduduk dalam Pendidikan
Perwujudan Aspek Sosial (Panca Gatra)
- Ideologi : Rangkaian nilai yang mampu menampung aspirasi
- Politik → Demokrasi: Keseimbangan input & output.
- Ekonomi: Sarana, modal, dan teknologi.
- Sosial Budaya : Tradisi, pendidikan, kepemimpinan.
- Pertahanan dan Keamanan : Partisipasi & kesadaran masyarakat.