Discuss Yuk! Perencanaan Manajerial dan Penetapan Tujuan

Discuss Yuk! Perencanaan Manajerial dan Penetapan Tujuan

Number of replies: 40

Seluruh mahasiswa disilahkan untuk berikan pertanyaan dan tanggapan terkait peresentasi kelompok :

 

Perencanaan Manajerial dan Penetapan Tujuan

**NAMA_NPM_PERTANYAAN/TANGGAPAN

Seluruh anggota kelompok yg presentasi disilahkan untuk memberikan jawaban dan tanggapan atas semua feedback.



In reply to First post

Re: Discuss Yuk! Perencanaan Manajerial dan Penetapan Tujuan

mita lestari གིས-
MITA LESTARI_2551071002_Bagaimana cara mengevaluasi efektivitas sebuah rencana?
In reply to mita lestari

Re: Discuss Yuk! Perencanaan Manajerial dan Penetapan Tujuan

Rekan Andika གིས-
REKAN ANDIKA 2501071038
Apa yang terjadi pada jika tujuan awal perusahaan tidak terlaksanakan?
In reply to First post

Re: Discuss Yuk! Perencanaan Manajerial dan Penetapan Tujuan

Martua Ganal Pasaribu གིས-
MARTUA GANAL PASARIBU_2501071030_Apa kekurangan Dan Kelebihan Kalau Kita pakai Rencana Tetap Di Perusahaan
In reply to Martua Ganal Pasaribu

Re: Discuss Yuk! Perencanaan Manajerial dan Penetapan Tujuan

APRI YANSYAH གིས-
Kelebihan Rencana Tetap
1. Menghemat waktu dan tenaga.
2. Keputusan lebih konsisten.
3. Mengurangi kesalahan kerja.
4. Mempermudah pengawasan.
5. Meningkatkan disiplin dan koordinasi.
--
Kekurangan Rencana Tetap
1. Kurang fleksibel terhadap perubahan.
2. Bisa menimbulkan birokrasi.
3. Menghambat inovasi.
4. Tidak cocok untuk situasi darurat.
5. Perlu pembaruan berkala.
In reply to First post

Re: Discuss Yuk! Perencanaan Manajerial dan Penetapan Tujuan

Syafrina Zahara གིས-
Syafrina Zahara_2501071039
Apakah perencanaan yang terlalu detail justru bisa menghambat inovasi dan fleksibilitas organisasi?
In reply to First post

Re: Discuss Yuk! Perencanaan Manajerial dan Penetapan Tujuan

Nabila Alqori གིས-
In reply to First post

Re: Discuss Yuk! Perencanaan Manajerial dan Penetapan Tujuan

M.Fendra Jonerro གིས-
M.Fendra Jonrrro_2501071042
apa itu manajerial/ presentasi yang keren
In reply to First post

Re: Discuss Yuk! Perencanaan Manajerial dan Penetapan Tujuan

Naya Maylin གིས-
Naya Maylin_2551071005
Jika Anda menjadi manajer perusahaan yang menghadapi ketidakpastian ekonomi global, strategi perencanaan seperti apa yang akan Anda gunakan untuk memastikan keberlanjutan organisasi?
In reply to Naya Maylin

Re: Discuss Yuk! Perencanaan Manajerial dan Penetapan Tujuan

APRI YANSYAH གིས-
Dalam kondisi ekonomi global yang tidak pasti, perusahaan harus punya rencana yang fleksibel, adaptif, dan siap menghadapi berbagai skenario.
Tujuannya adalah mempertahankan keberlanjutan (sustainability) sambil tetap membuka ruang bagi inovasi dan peluang baru.
In reply to First post

Re: Discuss Yuk! Perencanaan Manajerial dan Penetapan Tujuan

Ammi Christine Betharia Sinaga གིས-
Ammi Christine_2501071019_Presentasinya berjalan dengan cukup baik, namun perlu koordinasi yang lebih baik lagi terutama dalam pembagian tugas pemateri. Durasi dalam menjawab pertanyaan cukup singkat, sehingga tidak wasting time. Good job!
In reply to First post

Re: Discuss Yuk! Perencanaan Manajerial dan Penetapan Tujuan

Saputra Aditya Wibisono གིས-
Saputra Aditya Wibisono_2501071048_ bagaiamana jika rencana yang kalian siapkan tidak berjalan lancar?
In reply to First post

Re: Discuss Yuk! Perencanaan Manajerial dan Penetapan Tujuan

Zahra Revalina Maharani གིས-
Zahra Revalina maharani_2501071035
Berikan contoh perencanaan operasional Dan berikan manfaatnya
In reply to Zahra Revalina Maharani

Re: Discuss Yuk! Perencanaan Manajerial dan Penetapan Tujuan

APRI YANSYAH གིས-
Contoh Perencanaan Operasional:

Menyusun jadwal produksi mingguan.
-Membuat rencana promosi bulanan.
-Menetapkan jadwal pelatihan karyawan baru.
-Menyusun anggaran pengeluaran rutin.



---

Manfaatnya:
-Kegiatan harian lebih terarah dan efisien.
-Memudahkan pengawasan dan koordinasi.
-Meningkatkan produktivitas kerja.
-Membantu mencapai tujuan jangka pendek.
In reply to First post

Re: Discuss Yuk! Perencanaan Manajerial dan Penetapan Tujuan

Zacky Syahdana གིས-
Zacky Syahdana_2501071040_Cara efektif untuk menetapkan tujuan untuk startup perusahaan di bidang apapun dalam skala kecil kecilan
In reply to Zacky Syahdana

Re: Discuss Yuk! Perencanaan Manajerial dan Penetapan Tujuan

APRI YANSYAH གིས-
Cara efektif untuk menetapkan tujuan bagi startup skala kecil adalah dengan menggunakan metode SMART (Specific, Measurable, Achievable, Relevant, Time-bound), yaitu membuat tujuan yang jelas, terukur, realistis, relevan dengan visi, dan memiliki batas waktu. Startup juga perlu fokus pada beberapa tujuan utama terlebih dahulu, seperti menarik pelanggan baru atau meningkatkan penjualan, agar tidak kehilangan arah. Selain itu, melakukan analisis SWOT (Strengths, Weaknesses, Opportunities, Threats) membantu memahami kondisi bisnis secara nyata sehingga tujuan yang ditetapkan lebih realistis dan sesuai kemampuan. Dengan perencanaan yang terarah dan langkah aksi yang konkret, startup kecil dapat berkembang secara stabil dan berkelanjutan.
In reply to First post

Re: Discuss Yuk! Perencanaan Manajerial dan Penetapan Tujuan

MUHAMMAD GADING NUGRAHA གིས-
Muhammad Gading Nugraha_2501071034_mengapa perencanaan dianggap penting dalam proses manajemen?
In reply to First post

Re: Discuss Yuk! Perencanaan Manajerial dan Penetapan Tujuan

Sulton Wicaksono གིས-
Sulton Wicaksono_2501071049

Untuk kedepannya jika sedang presentasi, lebih baiknya untuk berkontak mata dengan sesama mahasiswa atau target audiensnya, bukan ke dosen yang membimbing
Karena materi yang sedang di sampaikan harusnya tertuju kepada mahasiswa akan lebih maksimal jika berkontak dengan audiensnya

Trims dude
In reply to First post

Re: Discuss Yuk! Perencanaan Manajerial dan Penetapan Tujuan

Rezky Redo Meilano གིས-
REZKY REDO MEILANO
2501071022
Menurut kamu, apa tantangan terbesar yang dihadapi manajer saat menyusun perencanaan manajerial di era digital sekarang?
In reply to Rezky Redo Meilano

Re: Discuss Yuk! Perencanaan Manajerial dan Penetapan Tujuan

APRI YANSYAH གིས-
Tantangan terbesar manajer di era digital adalah menyesuaikan rencana dengan perubahan teknologi yang sangat cepat. Manajer harus fleksibel, mampu beradaptasi, dan menjaga keamanan data, sambil memastikan karyawan siap menghadapi transformasi digital agar perusahaan tetap kompetitif.