Lampirkan analisis anda mengenai video berikut dengan menyertakan identitas diri seperti nama dan NPM. Dilarang melakukan plagiasi.
Forum Analisis Video 1
Nama: Tantri Ayu Ratna Sari
NPM: 2213053269
Analisis Video:
Video tersebut, dipresentasikan oleh Angeline Riesma dari Universitas Katolik Soegijapranata, Prodi Manajemen Angkatan 2021, memiliki fokus pada refleksi moral dalam kehidupan. Dalam situasi di mana seorang pria sederhana mampu memberikan dampak besar melalui perbuatan baik, video ini menekankan pentingnya kebaikan, tolong-menolong, dan sikap bersyukur tanpa memandang perbedaan. Pesan moralnya mencakup hidup dengan memberikan dampak positif, menghormati keberagaman, dan aktif menanamkan sikap baik dalam kehidupan sehari-hari. Video ini menjadi sumber inspirasi, mengajak audien untuk merenung tentang kontribusi mereka dalam menciptakan kehidupan yang lebih baik bagi semua.
NPM: 2213053269
Analisis Video:
Video tersebut, dipresentasikan oleh Angeline Riesma dari Universitas Katolik Soegijapranata, Prodi Manajemen Angkatan 2021, memiliki fokus pada refleksi moral dalam kehidupan. Dalam situasi di mana seorang pria sederhana mampu memberikan dampak besar melalui perbuatan baik, video ini menekankan pentingnya kebaikan, tolong-menolong, dan sikap bersyukur tanpa memandang perbedaan. Pesan moralnya mencakup hidup dengan memberikan dampak positif, menghormati keberagaman, dan aktif menanamkan sikap baik dalam kehidupan sehari-hari. Video ini menjadi sumber inspirasi, mengajak audien untuk merenung tentang kontribusi mereka dalam menciptakan kehidupan yang lebih baik bagi semua.
Nama: Permata Balqis
NPM: 2213053217
Video tersebut adalah video yang dibuat oleh Angeline Riesma dari Universitas Katolik Soegijapranata. Ia membuat video "Refleksi Moral Hidup dalam Kehidupan Manusia" dengan tujuan memberikan wawasan pengetahuan etika dalam hidup manusia dan menumbuhkan kesadaran terhadap nilai-nilai hidup manusia serta menumbuhkan kesadaran perlunya menghormati hidup manusia pada setiap fase penting dalam kehidupan manusia.
Angeline menampilkan video yang terkait dengan pembahasannya. Dalam video yang ditampilkan terlihat seseorang yang selalu membantu sekitarnya, seperti membantu tanaman tersiram dengan baik, memberi makan anjing walau ia hanya punya satu ayam yang seharusnya dia makan, memberi donasi untuk pendidikan seorang anak pengemis walau ia hanya mempunyai sedikit uang, dan diam-diam memberi buah-buahan kepada tetangganya. Seseorang itu melakukan semuanya tanpa mengharapkan imbalan apapun, dia tidak berharap untuk menjadi lebih kaya, tidak akan ditampilkan di TV, tanpa diketahui siapapun, dan tidak akan terkenal. Dari semua yang telah ia lakukan, yang ia dapatkan adalah emotions (perasaan intens yang ditujukan kepada seseorang atau sesuatu). Dia menyaksikan kebahagiaan orang lain, merasakan cinta, mendapatkan pemahaman yang lebih dalam (bersyukur), dan mendapatkan apa yang tidak bisa dia beli dengan uang.
Pada akhir video Angeline menyimpulkan kebaikan yang kita berikan kepada orang lain akan memberikan kebahagiaan di dalam hidup kita serta dalam kehidupan di lingkungan sekitar kita. Kita juga harus menanamkan sikap baik dalam kehidupan kita sehari-hari seperti menolong dan membantu sesama kita. Selain itu kita harus banyak-banyak bersyukur, harus berbuat baik kepada sesama, harus mengasihi sesama kita, jangan memberi dampak buruk kepada sesama, dan hidup sesuai ajaran yang dianut.
NPM: 2213053217
Video tersebut adalah video yang dibuat oleh Angeline Riesma dari Universitas Katolik Soegijapranata. Ia membuat video "Refleksi Moral Hidup dalam Kehidupan Manusia" dengan tujuan memberikan wawasan pengetahuan etika dalam hidup manusia dan menumbuhkan kesadaran terhadap nilai-nilai hidup manusia serta menumbuhkan kesadaran perlunya menghormati hidup manusia pada setiap fase penting dalam kehidupan manusia.
Angeline menampilkan video yang terkait dengan pembahasannya. Dalam video yang ditampilkan terlihat seseorang yang selalu membantu sekitarnya, seperti membantu tanaman tersiram dengan baik, memberi makan anjing walau ia hanya punya satu ayam yang seharusnya dia makan, memberi donasi untuk pendidikan seorang anak pengemis walau ia hanya mempunyai sedikit uang, dan diam-diam memberi buah-buahan kepada tetangganya. Seseorang itu melakukan semuanya tanpa mengharapkan imbalan apapun, dia tidak berharap untuk menjadi lebih kaya, tidak akan ditampilkan di TV, tanpa diketahui siapapun, dan tidak akan terkenal. Dari semua yang telah ia lakukan, yang ia dapatkan adalah emotions (perasaan intens yang ditujukan kepada seseorang atau sesuatu). Dia menyaksikan kebahagiaan orang lain, merasakan cinta, mendapatkan pemahaman yang lebih dalam (bersyukur), dan mendapatkan apa yang tidak bisa dia beli dengan uang.
Pada akhir video Angeline menyimpulkan kebaikan yang kita berikan kepada orang lain akan memberikan kebahagiaan di dalam hidup kita serta dalam kehidupan di lingkungan sekitar kita. Kita juga harus menanamkan sikap baik dalam kehidupan kita sehari-hari seperti menolong dan membantu sesama kita. Selain itu kita harus banyak-banyak bersyukur, harus berbuat baik kepada sesama, harus mengasihi sesama kita, jangan memberi dampak buruk kepada sesama, dan hidup sesuai ajaran yang dianut.
Nama: Defi Fitria Nuraini
NPM : 2213053263
Analisis Video 1
Berdasarkan video yang sudah saya tonton tersebut membahas tentang refleksi moral hidup dalam kehidupan manusia yang berdampak bagi sekitar kita.
Dalam video tersebut pembahas memberikan sebuah contoh video refleksi moral hidup dalam kehidupan manusia yaitu seorang pria yang peduli terhadap lingkungan sekitarnya meskipun hidupnya juga pas-pas an seperti membantu menyiram tanaman, membantu seorang ibu mendorong gerobak, memberikan sedekah kepada orang yang membutuhkan, memberikan makan kepada seorang nenek dan hewan liar.
Meskipun lingkungan disekitarnya tidak peduli dan meremehkan apa yang pria itu lakukan, tetapi ia tetep peduli dan memperhatikan lingkungannya, hal itu terus ia lakukan sampai akhirnya orang-orang yang telah ia bantu tersebut mengalami peningkatan hidup, seperti seorang anak pengemis yang selalu ia beri uang setiap harinya sampai akhirnya uang tersebut terkumpul dan anak tersebut bisa sekolah tidak menjadi pengemis lagi. Karena hal baik yang pria itu lakukan sehingga dia disenangi orang-orang disekitarnya.
Berdasarkan contoh video tersebut dapat disimpulkan bahwa apa yang kita lakukan itulah yang kita dapatkan. Apabila kita bersikap baik menghargai dan menghormati seseorang maka kita juga akan dihargai dihormati dan mendapatkan perlakuan yang baik. Apapun yang kita lakukan itu akan berdampak terhadap lingkungan sekitar kita. Oleh karena itu pentingnya peduli terhadap lingkungan sekitar perlu diajarkan sejak dini agar kita bisa lebih peka terhadap lingkungan disekitar kita.
NPM : 2213053263
Analisis Video 1
Berdasarkan video yang sudah saya tonton tersebut membahas tentang refleksi moral hidup dalam kehidupan manusia yang berdampak bagi sekitar kita.
Dalam video tersebut pembahas memberikan sebuah contoh video refleksi moral hidup dalam kehidupan manusia yaitu seorang pria yang peduli terhadap lingkungan sekitarnya meskipun hidupnya juga pas-pas an seperti membantu menyiram tanaman, membantu seorang ibu mendorong gerobak, memberikan sedekah kepada orang yang membutuhkan, memberikan makan kepada seorang nenek dan hewan liar.
Meskipun lingkungan disekitarnya tidak peduli dan meremehkan apa yang pria itu lakukan, tetapi ia tetep peduli dan memperhatikan lingkungannya, hal itu terus ia lakukan sampai akhirnya orang-orang yang telah ia bantu tersebut mengalami peningkatan hidup, seperti seorang anak pengemis yang selalu ia beri uang setiap harinya sampai akhirnya uang tersebut terkumpul dan anak tersebut bisa sekolah tidak menjadi pengemis lagi. Karena hal baik yang pria itu lakukan sehingga dia disenangi orang-orang disekitarnya.
Berdasarkan contoh video tersebut dapat disimpulkan bahwa apa yang kita lakukan itulah yang kita dapatkan. Apabila kita bersikap baik menghargai dan menghormati seseorang maka kita juga akan dihargai dihormati dan mendapatkan perlakuan yang baik. Apapun yang kita lakukan itu akan berdampak terhadap lingkungan sekitar kita. Oleh karena itu pentingnya peduli terhadap lingkungan sekitar perlu diajarkan sejak dini agar kita bisa lebih peka terhadap lingkungan disekitar kita.
Nama: Annisatul Alfaidah
NPM: 2213053078
Analisis Video 1
Dalam video ini membahas mengenai Refleksi Moral Hidup Dalam Kehidupan Manusi Berdampak Bagi sekitar kita.
Dalam video tersebut menampilkan sebuah tindakan moral baik yang dilakukan oleh seseorang dan dari tindakan baik yang selama dia lakukan itu, sangat berdampak pada kehidupannya dan sekitarnya.
Jadi dapat diambil pelajaran dari video tersebut bahwa kita harus berbuat dan bertindak baik di lingkungan dimana pun kita berada dalam kehidupan sehari-hari. Misalnya menolong dan membantu tanpa membeda-bedakan suku, ras, budaya, ekonomi dan latar belakang. Sebaiknya kita hidup bisa bermanfaat dan berdampak baik bagi orang lain.
Video ih ni cukup memberi pemahaman bagi kita, betapa pentingnya kita melakukan tindakan yang baik dan bermanfaat bagi orang lain. Kita harus banyak bersyukur dalam hidup. Hidup dengan segala hal baik didalamnya dan berpegang teguh dengan agama dan keyakinan
NPM: 2213053078
Analisis Video 1
Dalam video ini membahas mengenai Refleksi Moral Hidup Dalam Kehidupan Manusi Berdampak Bagi sekitar kita.
Dalam video tersebut menampilkan sebuah tindakan moral baik yang dilakukan oleh seseorang dan dari tindakan baik yang selama dia lakukan itu, sangat berdampak pada kehidupannya dan sekitarnya.
Jadi dapat diambil pelajaran dari video tersebut bahwa kita harus berbuat dan bertindak baik di lingkungan dimana pun kita berada dalam kehidupan sehari-hari. Misalnya menolong dan membantu tanpa membeda-bedakan suku, ras, budaya, ekonomi dan latar belakang. Sebaiknya kita hidup bisa bermanfaat dan berdampak baik bagi orang lain.
Video ih ni cukup memberi pemahaman bagi kita, betapa pentingnya kita melakukan tindakan yang baik dan bermanfaat bagi orang lain. Kita harus banyak bersyukur dalam hidup. Hidup dengan segala hal baik didalamnya dan berpegang teguh dengan agama dan keyakinan
Nama: Nawang Lutfia Sani
NPM: 2213053287
Analisis Video 1
Refleksi Moral Hidup Dalam Kehidupan Manusia | Berdampak Bagi Sekitar Kita
Dalam video yang dibuat oleh Angeline Riesma menyajikan sebuah video pendek yang berisi kegiatan yang mencerminkan nilai dan moral. Di dalam video ada seorang pemuda yang rendah hati dan hidup sederhana namun selalu berbuat baik dengan sesama. Dengan senang hati ia memindahkan tanaman ke aliran air, membantu seorang nenek mendorong gerobak, memberi makan anjing, memberi uang kepada pengemis, memberikan bangku kepada wanita di dalam bus, dan memberi makanan kepada tetangganya. Tindakan-tindakan ini mencerminkan sikap positif terhadap orang lain dan lingkungan. Kepekaan terhadap kebutuhan orang lain, empati terhadap makhluk hidup, dan tanggung jawab terhadap lingkungan adalah nilai-nilai yang dapat membentuk masyarakat yang lebih baik secara keseluruhan. Sehingga orang-orang yang menerima kebaikan dari seorang pemuda tersebut merasa senang dan merasa sangat terbantu. Hal ini terjadi karena adanya refleksi Moral dalam hidup yang berdampak bagi sekitar.
NPM: 2213053287
Analisis Video 1
Refleksi Moral Hidup Dalam Kehidupan Manusia | Berdampak Bagi Sekitar Kita
Dalam video yang dibuat oleh Angeline Riesma menyajikan sebuah video pendek yang berisi kegiatan yang mencerminkan nilai dan moral. Di dalam video ada seorang pemuda yang rendah hati dan hidup sederhana namun selalu berbuat baik dengan sesama. Dengan senang hati ia memindahkan tanaman ke aliran air, membantu seorang nenek mendorong gerobak, memberi makan anjing, memberi uang kepada pengemis, memberikan bangku kepada wanita di dalam bus, dan memberi makanan kepada tetangganya. Tindakan-tindakan ini mencerminkan sikap positif terhadap orang lain dan lingkungan. Kepekaan terhadap kebutuhan orang lain, empati terhadap makhluk hidup, dan tanggung jawab terhadap lingkungan adalah nilai-nilai yang dapat membentuk masyarakat yang lebih baik secara keseluruhan. Sehingga orang-orang yang menerima kebaikan dari seorang pemuda tersebut merasa senang dan merasa sangat terbantu. Hal ini terjadi karena adanya refleksi Moral dalam hidup yang berdampak bagi sekitar.
Video ini sangat mengedukasi para penontonnya untuk selalu berbuat baik terhadap sesama. Karena apa yang kita tanam itulah yang kita tuai. Jadi apa yang kita lakukan baik hal baik maupun hal buruk akan berdampak pada diri kita sendiri. Sebagai manusia yang merupakan makhluk sosial kita harus berusaha mencontoh tindakan -tindakan baik di dalam video ini.
okta alvonsa modestia
2213053025
Analisis video 1
Refleksi Moral Hidup Dalam Kehidupan Manusia, dari video tersebut kita bisa belajar menolong dan membantu sesama kita tanpa membedakan suku, ras, agama, kepercayaan, ekonomi, latar belakang dan lain sebagainya. hidup dengan rasa bersyukur berdampak bagi orang lain Menolong sesama hidup sesuai dengan ajaran tuhan akan membuat hidup kita menjadi tenang dan akan dikelilingi oleh orang-orang baik jadi alangkah baiknya kita harus hidup berdampak positif bagi lingkungan sekitar kita dan orang-orang disekitar kita bias semakin banyak orang-orang baik yang ada di dunia ini dan di sekitar kita
2213053025
Analisis video 1
Refleksi Moral Hidup Dalam Kehidupan Manusia, dari video tersebut kita bisa belajar menolong dan membantu sesama kita tanpa membedakan suku, ras, agama, kepercayaan, ekonomi, latar belakang dan lain sebagainya. hidup dengan rasa bersyukur berdampak bagi orang lain Menolong sesama hidup sesuai dengan ajaran tuhan akan membuat hidup kita menjadi tenang dan akan dikelilingi oleh orang-orang baik jadi alangkah baiknya kita harus hidup berdampak positif bagi lingkungan sekitar kita dan orang-orang disekitar kita bias semakin banyak orang-orang baik yang ada di dunia ini dan di sekitar kita
Luluk Utami
2213053257
Dalam video Refleksi Moral Hidup dalam Kehidupan Manusia Berdampak Bagi Sekitar Kita
Dalam video tersebut memperlihatkan tindakan moral baik , yang dilakukan seseorang yang berdampak pada kehidupan dan sekitarnya Tindakan tersebut seperti membantu seorang nenek mendorong gerobak,memberi uang pada pengemis dll. Tindakan tindakan tersebut mencerminkan sikap positif terhadap orang lain dan sekitar.
Dalam video tersebut dapat disimpulkan bahwa kita harus berbuat kebaikan dimana pun kita berada, dan kita harus bisa bermanfaat untuk orang lain karena Disebutkan juga dalam Hadits yang diriwayatkan oleh Iman Ahmad bahwasanya Rasulullah SAW bersabda : _“Sebaik-baik manusia adalah yang paling banyak manfaatnya bagi manusia”_ (HR. Ahmad). Adapun kalau kita ingin bermanfaat, maka kita harus "memiliki sesuatu" yang bermanfaat dan "memberikan sesuatu" kepada orang lain, kebaikan yang kita tanam inilah yang akan berdampak pada kehidupan kita dan sekitarnya.
Vidio ini sangat memberikan pemahaman bagi para penonton nya, mengajarkan kita pentingnya berbuat kebaikan dan bermanfaat untuk orang lain.
2213053257
Dalam video Refleksi Moral Hidup dalam Kehidupan Manusia Berdampak Bagi Sekitar Kita
Dalam video tersebut memperlihatkan tindakan moral baik , yang dilakukan seseorang yang berdampak pada kehidupan dan sekitarnya Tindakan tersebut seperti membantu seorang nenek mendorong gerobak,memberi uang pada pengemis dll. Tindakan tindakan tersebut mencerminkan sikap positif terhadap orang lain dan sekitar.
Dalam video tersebut dapat disimpulkan bahwa kita harus berbuat kebaikan dimana pun kita berada, dan kita harus bisa bermanfaat untuk orang lain karena Disebutkan juga dalam Hadits yang diriwayatkan oleh Iman Ahmad bahwasanya Rasulullah SAW bersabda : _“Sebaik-baik manusia adalah yang paling banyak manfaatnya bagi manusia”_ (HR. Ahmad). Adapun kalau kita ingin bermanfaat, maka kita harus "memiliki sesuatu" yang bermanfaat dan "memberikan sesuatu" kepada orang lain, kebaikan yang kita tanam inilah yang akan berdampak pada kehidupan kita dan sekitarnya.
Vidio ini sangat memberikan pemahaman bagi para penonton nya, mengajarkan kita pentingnya berbuat kebaikan dan bermanfaat untuk orang lain.
Nama : Ajeng Akmala Sari
Npm : 2253053022
pembahasan dari vidio tersebut yaitu tentang " Refleksi Moral Hidup Dalam Kehidupan Manusia "
tujuan dari materi tersebut yaitu memberikan wawasan pengetahuan dalam bidang kehidupan manusia dan menumbuhkan kesadaran terhadap nilai nilai manusia.
contoh refleksi moral hidup dalam kehidupan manusia seperti menolong satu sama lain sesama manusia,binatang,menyisihkan rejeki untuk bersedekah.serta selalu berbuat baik kepada siapapun dan dimanapun.
pesan moralnya dari vidio tersebut kita bisa menekan kan dan menerapkan serta bisa mencontoh hal hal baik yg dilakukan seseorang dalam vidio tersebut karna tidak ada salahnya jika kita mau berusaha dan ngerubah diri kita menjadi baik
Npm : 2253053022
pembahasan dari vidio tersebut yaitu tentang " Refleksi Moral Hidup Dalam Kehidupan Manusia "
tujuan dari materi tersebut yaitu memberikan wawasan pengetahuan dalam bidang kehidupan manusia dan menumbuhkan kesadaran terhadap nilai nilai manusia.
contoh refleksi moral hidup dalam kehidupan manusia seperti menolong satu sama lain sesama manusia,binatang,menyisihkan rejeki untuk bersedekah.serta selalu berbuat baik kepada siapapun dan dimanapun.
pesan moralnya dari vidio tersebut kita bisa menekan kan dan menerapkan serta bisa mencontoh hal hal baik yg dilakukan seseorang dalam vidio tersebut karna tidak ada salahnya jika kita mau berusaha dan ngerubah diri kita menjadi baik
Sebagai balasan Kiriman pertama
Re: Forum Analisis Video 1
Nama : Priscella Brenda Sylvania
NPM : 2213053045
Video tersebut, membahas tentang refleksi mengenai moralitas dalam kehidupan manusia, dengan fokus pada nilai-nilai etika, perlunya menghormati kehidupan manusia, dan memupuk sikap baik terhadap sesama.
Penyampaian dimulai dengan pengenalan diri dan tujuan isi video, yang menyoroti pentingnya memahami dan menghargai nilai-nilai kehidupan manusia. Ada juga referensi terhadap contoh video yang menunjukkan tentang sikap baik dan perlunya membantu sesama tanpa memandang perbedaan sosial, budaya, atau latar belakang.
Poin-poin yang disoroti dalam video tersebut yaitu :
1. Mengembangkan Kesadaran akan Nilai-Nilai Hidup: Memahami pentingnya nilai-nilai etika dalam kehidupan manusia.
2. Perlunya Menghormati Hidup Manusia: Menghargai kehidupan manusia dalam segala fase kehidupan.
3. Membantu dan Menolong Sesama: Memupuk sikap baik dengan membantu tanpa membedakan suku, ras, agama, dan latar belakang.
4. Berbuat Baik untuk Dampak Positif: Hidup dengan memberikan dampak positif bagi lingkungan dan orang-orang di sekitar.
5. Mengikuti Ajaran dan Kepercayaan: Hidup sesuai dengan ajaran atau kepercayaan yang dianut untuk saling menghormati dan saling mencintai.
6. Menjaga Sikap Bersyukur dan Mengampuni: Bersyukur atas kehidupan, memaafkan, dan tetap mengasihi sesama walaupun ada orang yang membenci.
Video tersebut menggarisbawahi pentingnya menjaga moralitas dan sikap baik dalam interaksi sosial, serta menjunjung tinggi nilai-nilai kehidupan manusia tanpa diskriminasi.
NPM : 2213053045
Video tersebut, membahas tentang refleksi mengenai moralitas dalam kehidupan manusia, dengan fokus pada nilai-nilai etika, perlunya menghormati kehidupan manusia, dan memupuk sikap baik terhadap sesama.
Penyampaian dimulai dengan pengenalan diri dan tujuan isi video, yang menyoroti pentingnya memahami dan menghargai nilai-nilai kehidupan manusia. Ada juga referensi terhadap contoh video yang menunjukkan tentang sikap baik dan perlunya membantu sesama tanpa memandang perbedaan sosial, budaya, atau latar belakang.
Poin-poin yang disoroti dalam video tersebut yaitu :
1. Mengembangkan Kesadaran akan Nilai-Nilai Hidup: Memahami pentingnya nilai-nilai etika dalam kehidupan manusia.
2. Perlunya Menghormati Hidup Manusia: Menghargai kehidupan manusia dalam segala fase kehidupan.
3. Membantu dan Menolong Sesama: Memupuk sikap baik dengan membantu tanpa membedakan suku, ras, agama, dan latar belakang.
4. Berbuat Baik untuk Dampak Positif: Hidup dengan memberikan dampak positif bagi lingkungan dan orang-orang di sekitar.
5. Mengikuti Ajaran dan Kepercayaan: Hidup sesuai dengan ajaran atau kepercayaan yang dianut untuk saling menghormati dan saling mencintai.
6. Menjaga Sikap Bersyukur dan Mengampuni: Bersyukur atas kehidupan, memaafkan, dan tetap mengasihi sesama walaupun ada orang yang membenci.
Video tersebut menggarisbawahi pentingnya menjaga moralitas dan sikap baik dalam interaksi sosial, serta menjunjung tinggi nilai-nilai kehidupan manusia tanpa diskriminasi.
Nama : Rahma Aulia Putri
NPM : 2213053123
Pada video yang sudah saya tonton video ini dibuat oleh Angeline Riesma, dia memberikan contoh video tentang refleksi moral hidup dalam kehidupan. Tujuannya untuk memberikan wawasan pengetahuan dalam bidang etika hidup manusia dan menumbuhkan kesadaran nilai-nilai hidup manusia serta menumbuhkan rasa menghirmati sesama manusia.
Contoh dari video ada seorang pemuda yang baik seperti memberi makan hewan, membantu ibu-ibu mendorong gerobak, memberikan uang pada pengemis dan memberi makanan pada nenek tua. Perilaku yang dimiliki seorang pemuda menggambarkan peka terhadap lingkungan maupun sesama manusia. Menolong orang dengan senang hati, memberi pengemis walaupun pemuda tersebut hanya memiliki sedikit uang dll. Ini merupakan nilai moral yang baik yang membuat hidup lebih bermakna dan Bahagia karena pemuda sering berbuat baik.
Jadi kita harus menanamkan sifat kebaikan pada diri kita seperti tolong menolong, membantu sesama manusia tanpa membedakan suku, ras, ekonomi dsb. Hal ini akan berdampak positive bagi diri kita sendiri. Hidup saling menghormati sesame manusia tanpa melihat latar belakang manusia.
NPM : 2213053123
Pada video yang sudah saya tonton video ini dibuat oleh Angeline Riesma, dia memberikan contoh video tentang refleksi moral hidup dalam kehidupan. Tujuannya untuk memberikan wawasan pengetahuan dalam bidang etika hidup manusia dan menumbuhkan kesadaran nilai-nilai hidup manusia serta menumbuhkan rasa menghirmati sesama manusia.
Contoh dari video ada seorang pemuda yang baik seperti memberi makan hewan, membantu ibu-ibu mendorong gerobak, memberikan uang pada pengemis dan memberi makanan pada nenek tua. Perilaku yang dimiliki seorang pemuda menggambarkan peka terhadap lingkungan maupun sesama manusia. Menolong orang dengan senang hati, memberi pengemis walaupun pemuda tersebut hanya memiliki sedikit uang dll. Ini merupakan nilai moral yang baik yang membuat hidup lebih bermakna dan Bahagia karena pemuda sering berbuat baik.
Jadi kita harus menanamkan sifat kebaikan pada diri kita seperti tolong menolong, membantu sesama manusia tanpa membedakan suku, ras, ekonomi dsb. Hal ini akan berdampak positive bagi diri kita sendiri. Hidup saling menghormati sesame manusia tanpa melihat latar belakang manusia.
Nama: Okvi Nurbaeti
NPM: 2213053296
Angeline Riesma dari Universitas Katolik Soegijapranata membuat sebuah video berjudul "Refleksi Moral Hidup dalam Kehidupan Manusia" dengan tujuan memberikan wawasan pengetahuan etika dalam hidup manusia dan menumbuhkan kesadaran terhadap nilai-nilai hidup serta perlunya menghormati kehidupan manusia pada setiap fase penting.
Dalam video yang telah disajikan, Angeline menampilkan contoh kebaikan yang dilakukan oleh seseorang tanpa mengharapkan imbalan. Seseorang ini membantu tanaman, memberi makan anjing dengan sumber daya terbatas, memberi donasi untuk pendidikan anak pengemis, dan memberi buah-buahan kepada tetangga tanpa mencari pengakuan atau imbalan. Semua tindakan dilakukan dengan tulus dan tanpa pamrih.
Angeline menyampaikan bahwa dari semua perbuatan baik tersebut, yang diperoleh oleh orang tersebut adalah emosi positif, seperti kebahagiaan melihat kebahagiaan orang lain, rasa cinta, pemahaman yang lebih dalam, dan rasa syukur. Meskipun tidak mendapatkan keuntungan materi atau popularitas, orang tersebut menemukan kebahagiaan melalui perbuatan baiknya.
Kesimpulan dari video yang disajikan yaitu, Angeline menekankan pentingnya memberikan kebaikan kepada orang lain sebagai sumber kebahagiaan dalam hidup kita. Dia mengajak untuk menanamkan sikap baik, menolong sesama, bersyukur, berbuat baik, mengasihi sesama, menghindari memberikan dampak buruk kepada sesama, dan hidup sesuai dengan ajaran yang dianut.
NPM: 2213053296
Angeline Riesma dari Universitas Katolik Soegijapranata membuat sebuah video berjudul "Refleksi Moral Hidup dalam Kehidupan Manusia" dengan tujuan memberikan wawasan pengetahuan etika dalam hidup manusia dan menumbuhkan kesadaran terhadap nilai-nilai hidup serta perlunya menghormati kehidupan manusia pada setiap fase penting.
Dalam video yang telah disajikan, Angeline menampilkan contoh kebaikan yang dilakukan oleh seseorang tanpa mengharapkan imbalan. Seseorang ini membantu tanaman, memberi makan anjing dengan sumber daya terbatas, memberi donasi untuk pendidikan anak pengemis, dan memberi buah-buahan kepada tetangga tanpa mencari pengakuan atau imbalan. Semua tindakan dilakukan dengan tulus dan tanpa pamrih.
Angeline menyampaikan bahwa dari semua perbuatan baik tersebut, yang diperoleh oleh orang tersebut adalah emosi positif, seperti kebahagiaan melihat kebahagiaan orang lain, rasa cinta, pemahaman yang lebih dalam, dan rasa syukur. Meskipun tidak mendapatkan keuntungan materi atau popularitas, orang tersebut menemukan kebahagiaan melalui perbuatan baiknya.
Kesimpulan dari video yang disajikan yaitu, Angeline menekankan pentingnya memberikan kebaikan kepada orang lain sebagai sumber kebahagiaan dalam hidup kita. Dia mengajak untuk menanamkan sikap baik, menolong sesama, bersyukur, berbuat baik, mengasihi sesama, menghindari memberikan dampak buruk kepada sesama, dan hidup sesuai dengan ajaran yang dianut.
Nama : Desviana Safitri
NPM : 2213053064
Dalam video memberikan sebuah refleksi mengenai moral hidup dalam kehidupan manusia. Tujuan video ini yaitu memberikan wawasan pengetahuan dalam bidang etika hidup manusia dan menumbuhkan kesadaran terhadap nilai-nilai hidup manusia serta menumbuhkan kesadaran perlunya menghormati hidup manusia pada setiap fase penting dalam kehidupan manusia.
Dalam video juga menyertakan berbagai contoh mengenai refleksi moral itu dalam kehidupan manusia seperti peduli terhadap lingkungan, membantu orang yang sedang kesusahan, peduli kepada hewan seperti berbagi dan memberikan makanan untuknya. Video ini menjelaskan bahwa kebaikan yang kita berikan kepada orang lain akan memberikan kebahagiaan dalam hidup kita serta lingkungan yang ada disekitar kita.
Contohnya dalam video tersebut kita juga harus menanamkan sikap baik dalam kehidupan kita sehari-hari, seperti menolong dan membantu sesama kita tanpa membedakan suku, ras, agama kepercayaan, ekonomi, latar belakang, dan lain sebagainya itu dengan rasa bersyukur berdampak bagi orang lain. Menolong sesama hidup sesuai dengan ajaran tuhan akan membuat hidup kita menjadi tenang dan akan dikelilingi oleh orang-orang baik.
Jadi alangkah baiknya kita harus hidup berdampak positif bagi lingkungan sekitar kita dan orang-orang disekitar kita agar semakin banyak orang-orang baik yang ada di dunia ini dan di sekitar kita. Walaupun ada orang yang membenci kita jangan menjadi dampak buruk bagi kehidupan kita dan hiduplah sesuai dengan ajaran dan kepercayaan yang kita anut, hidup saling menghormati antar sesama kita tanpa membeda-bedakan suku, ras, agama, dan lain sebagainya.
NPM : 2213053064
Dalam video memberikan sebuah refleksi mengenai moral hidup dalam kehidupan manusia. Tujuan video ini yaitu memberikan wawasan pengetahuan dalam bidang etika hidup manusia dan menumbuhkan kesadaran terhadap nilai-nilai hidup manusia serta menumbuhkan kesadaran perlunya menghormati hidup manusia pada setiap fase penting dalam kehidupan manusia.
Dalam video juga menyertakan berbagai contoh mengenai refleksi moral itu dalam kehidupan manusia seperti peduli terhadap lingkungan, membantu orang yang sedang kesusahan, peduli kepada hewan seperti berbagi dan memberikan makanan untuknya. Video ini menjelaskan bahwa kebaikan yang kita berikan kepada orang lain akan memberikan kebahagiaan dalam hidup kita serta lingkungan yang ada disekitar kita.
Contohnya dalam video tersebut kita juga harus menanamkan sikap baik dalam kehidupan kita sehari-hari, seperti menolong dan membantu sesama kita tanpa membedakan suku, ras, agama kepercayaan, ekonomi, latar belakang, dan lain sebagainya itu dengan rasa bersyukur berdampak bagi orang lain. Menolong sesama hidup sesuai dengan ajaran tuhan akan membuat hidup kita menjadi tenang dan akan dikelilingi oleh orang-orang baik.
Jadi alangkah baiknya kita harus hidup berdampak positif bagi lingkungan sekitar kita dan orang-orang disekitar kita agar semakin banyak orang-orang baik yang ada di dunia ini dan di sekitar kita. Walaupun ada orang yang membenci kita jangan menjadi dampak buruk bagi kehidupan kita dan hiduplah sesuai dengan ajaran dan kepercayaan yang kita anut, hidup saling menghormati antar sesama kita tanpa membeda-bedakan suku, ras, agama, dan lain sebagainya.
Nama: Puji Endang Lestari
NPM: 2213053301
Analisis Video 1
Dalam video tersebut, Angelie Riesma berbicara tentang moral hidup dalam kehidupan manusia dengan tujuan memberikan wawasan pengetahuan dalam bidang etika hidup manusia.
Tujuan video tersebut adalah memberikan wawasan pengetahuan dalam bidang etika hidup manusia, menumbuhkan kesadaran terhadap nilai-nilai hidup manusia, dan menumbuhkan kesadaran akan pentingnya menghormati hidup manusia. Dalam video terdapat contoh kegiatan yang mencerminkan sikap nilai dan moral. Penekanan pada nilai-nilai positif seperti menolong, membantu sesama tanpa memandang perbedaan suku, ras, agama, kepercayaan, dan latar belakang ekonomi. Menyebutkan bahwa menolong sesama sesuai dengan ajaran Tuhan akan membawa kebahagiaan dan kedamaian dalam hidup. Dengan sikap baik dan memberikan kebaikan kepada orang lain akan menciptakan lingkungan yang baik dan dikelilingi oleh orang-orang baik. Konsep bahwa hidup berdampak positif dapat memperbanyak orang-orang baik di dunia.
Penekanan pada bersyukur, memaafkan, dan mengasihi sesama. Dorongan untuk tidak menjadi dampak buruk bagi kehidupan orang lain dan hidup sesuai dengan ajaran dan kepercayaan yang dianut. Pemahaman bahwa hidup seharusnya saling menghormati tanpa membedakan suku, ras, agama, dan latar belakang lainnya.
NPM: 2213053301
Analisis Video 1
Dalam video tersebut, Angelie Riesma berbicara tentang moral hidup dalam kehidupan manusia dengan tujuan memberikan wawasan pengetahuan dalam bidang etika hidup manusia.
Tujuan video tersebut adalah memberikan wawasan pengetahuan dalam bidang etika hidup manusia, menumbuhkan kesadaran terhadap nilai-nilai hidup manusia, dan menumbuhkan kesadaran akan pentingnya menghormati hidup manusia. Dalam video terdapat contoh kegiatan yang mencerminkan sikap nilai dan moral. Penekanan pada nilai-nilai positif seperti menolong, membantu sesama tanpa memandang perbedaan suku, ras, agama, kepercayaan, dan latar belakang ekonomi. Menyebutkan bahwa menolong sesama sesuai dengan ajaran Tuhan akan membawa kebahagiaan dan kedamaian dalam hidup. Dengan sikap baik dan memberikan kebaikan kepada orang lain akan menciptakan lingkungan yang baik dan dikelilingi oleh orang-orang baik. Konsep bahwa hidup berdampak positif dapat memperbanyak orang-orang baik di dunia.
Penekanan pada bersyukur, memaafkan, dan mengasihi sesama. Dorongan untuk tidak menjadi dampak buruk bagi kehidupan orang lain dan hidup sesuai dengan ajaran dan kepercayaan yang dianut. Pemahaman bahwa hidup seharusnya saling menghormati tanpa membedakan suku, ras, agama, dan latar belakang lainnya.
Nama : Siti Nurhaliza
NPM : 2253053028
Vidio tersebut membahas tentang refleksi moral hidup dalam kehidupan manusia.
dalam vidio tersebut bertujuan untuk memberikan wawasan dalam bidang etika hidup manusia dan memberikan nilai-nilai hidup manusia.
Dalam video tersebut juga terdapat cuplikan seorang pemuda dengan rendah hati dan gaya hidup sederhana secara sukarela menunjukkan kepedulian terhadap sesama. Ia berbuat kebaikan dengan memindahkan tanaman, membantu nenek mendorong gerobak, memberi makan anjing, memberikan uang kepada pengemis, menyediakan bangku untuk wanita di bus, dan memberikan makanan kepada tetangganya. Melalui tindakan ini, dia mencerminkan sikap positif terhadap orang lain dan lingkungan, serta menunjukkan kepekaan, empati, terhadap kebutuhan orang lain dan alam sekitar.
NPM : 2253053028
Vidio tersebut membahas tentang refleksi moral hidup dalam kehidupan manusia.
dalam vidio tersebut bertujuan untuk memberikan wawasan dalam bidang etika hidup manusia dan memberikan nilai-nilai hidup manusia.
Dalam video tersebut juga terdapat cuplikan seorang pemuda dengan rendah hati dan gaya hidup sederhana secara sukarela menunjukkan kepedulian terhadap sesama. Ia berbuat kebaikan dengan memindahkan tanaman, membantu nenek mendorong gerobak, memberi makan anjing, memberikan uang kepada pengemis, menyediakan bangku untuk wanita di bus, dan memberikan makanan kepada tetangganya. Melalui tindakan ini, dia mencerminkan sikap positif terhadap orang lain dan lingkungan, serta menunjukkan kepekaan, empati, terhadap kebutuhan orang lain dan alam sekitar.
Nama : Wulan Agustina
Npm :2213053011
sebuah video yang menunjukkan tindakan-tindakan baik dan moral yang dilakukan oleh seorang pemuda.
Pendekatan Positif:
Video ini mengambil pendekatan positif terhadap tindakan pemuda yang ditampilkan dalam video. Menyoroti tindakan-tindakan baiknya seperti membantu sesama, peduli terhadap lingkungan, dan menunjukkan empati terhadap makhluk hidup.
Mengaitkan tindakan-tindakan tersebut dengan nilai-nilai moral seperti kepekaan terhadap kebutuhan orang lain, empati terhadap makhluk hidup, dan tanggung jawab terhadap lingkungan. Hal ini memperkuat pesan bahwa tindakan moral dapat membentuk masyarakat yang lebih baik. Dapat disimpulan bahwa video ini memiliki dampak positif dan mengedukasi penonton untuk melakukan kebaikan terhadap sesama. Kesimpulan ini menciptakan rangkuman yang kuat dari pesan yang ingin disampaikan.
Mengingatkan bahwa apa yang kita tanam akan kita tuai, dan tindakan baik atau buruk akan berdampak pada diri sendiri. Hal ini menjadi dorongan positif untuk mengambil inspirasi dari tindakan pemuda dalam video.
Npm :2213053011
sebuah video yang menunjukkan tindakan-tindakan baik dan moral yang dilakukan oleh seorang pemuda.
Pendekatan Positif:
Video ini mengambil pendekatan positif terhadap tindakan pemuda yang ditampilkan dalam video. Menyoroti tindakan-tindakan baiknya seperti membantu sesama, peduli terhadap lingkungan, dan menunjukkan empati terhadap makhluk hidup.
Mengaitkan tindakan-tindakan tersebut dengan nilai-nilai moral seperti kepekaan terhadap kebutuhan orang lain, empati terhadap makhluk hidup, dan tanggung jawab terhadap lingkungan. Hal ini memperkuat pesan bahwa tindakan moral dapat membentuk masyarakat yang lebih baik. Dapat disimpulan bahwa video ini memiliki dampak positif dan mengedukasi penonton untuk melakukan kebaikan terhadap sesama. Kesimpulan ini menciptakan rangkuman yang kuat dari pesan yang ingin disampaikan.
Mengingatkan bahwa apa yang kita tanam akan kita tuai, dan tindakan baik atau buruk akan berdampak pada diri sendiri. Hal ini menjadi dorongan positif untuk mengambil inspirasi dari tindakan pemuda dalam video.
Nama : Nadia Tri Utami
NPM : 2213053300
Dalam video Angeline Riesma, kita melihat seorang pemuda yang sederhana tapi penuh kebaikan. Misalnya, dia dengan ikhlas memindahkan tanaman ke aliran air, membantu nenek mendorong gerobak, dan memberi makan anjing. Tindakan-tindakan seperti ini nggak hanya mencerminkan sikap rendah hati tapi juga kepekaannya terhadap kebutuhan orang lain.
Saat memberikan uang kepada pengemis atau memberikan bangku kepada wanita di bus, pemuda ini menunjukkan empati yang tulus terhadap sesama. Video juga menyoroti tanggung jawabnya terhadap lingkungan dengan memberi makanan kepada tetangga. Semua ini menciptakan gambaran bahwa nilai-nilai seperti empati, kepedulian, dan tanggung jawab terhadap lingkungan adalah bagian penting dari karakternya.
Tindakan-tindakan positif ini tak hanya memberikan manfaat langsung kepada penerima kebaikan, tapi juga menciptakan dampak positif yang lebih besar pada masyarakat secara keseluruhan. Karena ketika orang melihat pemuda ini berbuat baik, mereka juga terinspirasi untuk melakukan hal serupa.
Video ini jelas menjadi sarana edukasi yang kuat. Pesan yang disampaikan bahwa apa yang kita tanam akan kita tuai, baik itu dalam bentuk kebaikan atau keburukan, memberikan pemahaman yang mendalam tentang pentingnya tindakan kita terhadap orang lain. Ini adalah panggilan untuk kita semua untuk menanam nilai-nilai positif dalam interaksi sehari-hari, karena itu akan membawa dampak positif tidak hanya bagi diri kita sendiri, tetapi juga bagi masyarakat secara keseluruhan.
NPM : 2213053300
Dalam video Angeline Riesma, kita melihat seorang pemuda yang sederhana tapi penuh kebaikan. Misalnya, dia dengan ikhlas memindahkan tanaman ke aliran air, membantu nenek mendorong gerobak, dan memberi makan anjing. Tindakan-tindakan seperti ini nggak hanya mencerminkan sikap rendah hati tapi juga kepekaannya terhadap kebutuhan orang lain.
Saat memberikan uang kepada pengemis atau memberikan bangku kepada wanita di bus, pemuda ini menunjukkan empati yang tulus terhadap sesama. Video juga menyoroti tanggung jawabnya terhadap lingkungan dengan memberi makanan kepada tetangga. Semua ini menciptakan gambaran bahwa nilai-nilai seperti empati, kepedulian, dan tanggung jawab terhadap lingkungan adalah bagian penting dari karakternya.
Tindakan-tindakan positif ini tak hanya memberikan manfaat langsung kepada penerima kebaikan, tapi juga menciptakan dampak positif yang lebih besar pada masyarakat secara keseluruhan. Karena ketika orang melihat pemuda ini berbuat baik, mereka juga terinspirasi untuk melakukan hal serupa.
Video ini jelas menjadi sarana edukasi yang kuat. Pesan yang disampaikan bahwa apa yang kita tanam akan kita tuai, baik itu dalam bentuk kebaikan atau keburukan, memberikan pemahaman yang mendalam tentang pentingnya tindakan kita terhadap orang lain. Ini adalah panggilan untuk kita semua untuk menanam nilai-nilai positif dalam interaksi sehari-hari, karena itu akan membawa dampak positif tidak hanya bagi diri kita sendiri, tetapi juga bagi masyarakat secara keseluruhan.
Nama : Velinda Widyacahya
Npm : 2213053130
Pada video tersebut memberikan referensi mengenai moral hidup dalam kehidupan manusia, ia memberikan contoh video dalam kehidupan sehari-hari yang dalat ditiru oleh setiap orang.
Pelajaran yang dapat diambil yaitu peduli dengan keadaan dan dengan siapapun yang berada di sekitar kita tanpa melihat siapapun orangnya, pentingnya hidup dengan dampak positif akan berdampak pula kepada orang-orang yang berada di sekitar kita.
Npm : 2213053130
Pada video tersebut memberikan referensi mengenai moral hidup dalam kehidupan manusia, ia memberikan contoh video dalam kehidupan sehari-hari yang dalat ditiru oleh setiap orang.
Pelajaran yang dapat diambil yaitu peduli dengan keadaan dan dengan siapapun yang berada di sekitar kita tanpa melihat siapapun orangnya, pentingnya hidup dengan dampak positif akan berdampak pula kepada orang-orang yang berada di sekitar kita.
Nama: Qonita Hafiza
NPM: 2213053180
dengan adanya belajar menolong dan membantu sesama kita tanpa membedakan suku, ras, agama, kepercayaan, ekonomi, latar belakang dan lain sebagainya. dan menjalani hidup dengan selalu bersyukur akan berdampak bagi diri kita. dengan saling tolong pun akan berdampak kepada orang lain yaitu akan mempunyai lingkungan yang lebih tenang dan dikelilingi orang orang yang senantiasa baik terhadap kita. jadi dengan bertindak positif di sekitar, makin banyak juga hal positif yang membuat kelangsungan hidup ikut membaik
NPM: 2213053180
dengan adanya belajar menolong dan membantu sesama kita tanpa membedakan suku, ras, agama, kepercayaan, ekonomi, latar belakang dan lain sebagainya. dan menjalani hidup dengan selalu bersyukur akan berdampak bagi diri kita. dengan saling tolong pun akan berdampak kepada orang lain yaitu akan mempunyai lingkungan yang lebih tenang dan dikelilingi orang orang yang senantiasa baik terhadap kita. jadi dengan bertindak positif di sekitar, makin banyak juga hal positif yang membuat kelangsungan hidup ikut membaik
Nama: Intan Purnama Sari
NPM: 2213053072
Dalam video terdapat contoh kegiatan yang mencerminkan sikap nilai dan moral. Penekanan pada nilai-nilai positif seperti menolong, membantu sesama tanpa memandang perbedaan suku, ras, agama, kepercayaan, dan latar belakang ekonomi. Menyebutkan bahwa menolong sesama sesuai dengan ajaran Tuhan akan membawa kebahagiaan dan kedamaian dalam hidup. Dengan sikap baik dan memberikan kebaikan kepada orang lain akan menciptakan lingkungan yang baik dan dikelilingi oleh orang-orang baik. Konsep bahwa hidup berdampak positif dapat memperbanyak orang-orang baik di dunia.
NPM: 2213053072
Dalam video terdapat contoh kegiatan yang mencerminkan sikap nilai dan moral. Penekanan pada nilai-nilai positif seperti menolong, membantu sesama tanpa memandang perbedaan suku, ras, agama, kepercayaan, dan latar belakang ekonomi. Menyebutkan bahwa menolong sesama sesuai dengan ajaran Tuhan akan membawa kebahagiaan dan kedamaian dalam hidup. Dengan sikap baik dan memberikan kebaikan kepada orang lain akan menciptakan lingkungan yang baik dan dikelilingi oleh orang-orang baik. Konsep bahwa hidup berdampak positif dapat memperbanyak orang-orang baik di dunia.
Sebagai balasan Kiriman pertama
Re: Forum Analisis Video 1
Analisis video 1
Nama : Zalianti Jahratun Nisya
NPM 2213053005
Dalam video yang diberikan, saya menemukan refleksi moral tentang hidup manusia dan kesadaran terhadap nilai-nilai hidup manusia serta menumbuhkan kesadaran perlunya menghormati hidup manusia pada setiap fase penting dalam kehidupan manusia. Berikut ini adalah beberapa analisis dari video tersebut:
1. Kesadaran nilai-nilai hidup manusia: Video menekankan pentingnya kesadaran nilai-nilai hidup manusia dan bagaimana kita harus menghormati hidup manusia pada setiap fase penting dalam kehidupan manusia. Kita harus menghargai kehidupan manusia dan menghormati hidup manusia sesuai dengan ajaran Tuhan.
2. Kesadaran perlunya menghormati hidup manusia: Kita harus menghargai kehidupan manusia dan menghormati hidup manusia sesuai dengan ajaran Tuhan. Kita harus bersyukur atas kehidupan manusia dan menghormati hidup manusia sesuai dengan ajaran Tuhan.
3. Kebahagiaan yang diberikan kepada orang lain: Kebahagiaan yang kita berikan kepada orang lain akan memberikan kebahagiaan dalam hidup kita serta lingkungan yang ada disekitar kita. Kita harus menanamkan sikap baik dalam kehidupan kita sehari-hari seperti membantu dan membantu sesama kita tanpa membedakan suku rasagama, kepercayaan ekonomi, latar belakang, dan lain sebagainya.
4. Dampak positif bagi lingkungan sekitar kita dan orang-orang disekitar kita: Kita harus hidup berdampak positif bagi lingkungan sekitar kita dan orang-orang disekitar kita. Kita harus bersyukur atas kehidupan manusia dan menghormati hidup manusia sesuai dengan ajaran Tuhan.
Secara keseluruhan, video ini menekankan pentingnya kesadaran nilai-nilai hidup manusia, menghormati hidup manusia pada setiap fase penting dalam kehidupan manusia, dan menumbuhkan kesadaran perlunya menghormati hidup manusia. Kita harus bersyukur atas kehidupan manusia dan menghormati hidup manusia sesuai dengan ajaran Tuhan, serta menanamkan sikap baik dalam kehidupan kita sehari-hari.
Nama : Zalianti Jahratun Nisya
NPM 2213053005
Dalam video yang diberikan, saya menemukan refleksi moral tentang hidup manusia dan kesadaran terhadap nilai-nilai hidup manusia serta menumbuhkan kesadaran perlunya menghormati hidup manusia pada setiap fase penting dalam kehidupan manusia. Berikut ini adalah beberapa analisis dari video tersebut:
1. Kesadaran nilai-nilai hidup manusia: Video menekankan pentingnya kesadaran nilai-nilai hidup manusia dan bagaimana kita harus menghormati hidup manusia pada setiap fase penting dalam kehidupan manusia. Kita harus menghargai kehidupan manusia dan menghormati hidup manusia sesuai dengan ajaran Tuhan.
2. Kesadaran perlunya menghormati hidup manusia: Kita harus menghargai kehidupan manusia dan menghormati hidup manusia sesuai dengan ajaran Tuhan. Kita harus bersyukur atas kehidupan manusia dan menghormati hidup manusia sesuai dengan ajaran Tuhan.
3. Kebahagiaan yang diberikan kepada orang lain: Kebahagiaan yang kita berikan kepada orang lain akan memberikan kebahagiaan dalam hidup kita serta lingkungan yang ada disekitar kita. Kita harus menanamkan sikap baik dalam kehidupan kita sehari-hari seperti membantu dan membantu sesama kita tanpa membedakan suku rasagama, kepercayaan ekonomi, latar belakang, dan lain sebagainya.
4. Dampak positif bagi lingkungan sekitar kita dan orang-orang disekitar kita: Kita harus hidup berdampak positif bagi lingkungan sekitar kita dan orang-orang disekitar kita. Kita harus bersyukur atas kehidupan manusia dan menghormati hidup manusia sesuai dengan ajaran Tuhan.
Secara keseluruhan, video ini menekankan pentingnya kesadaran nilai-nilai hidup manusia, menghormati hidup manusia pada setiap fase penting dalam kehidupan manusia, dan menumbuhkan kesadaran perlunya menghormati hidup manusia. Kita harus bersyukur atas kehidupan manusia dan menghormati hidup manusia sesuai dengan ajaran Tuhan, serta menanamkan sikap baik dalam kehidupan kita sehari-hari.
Nama : Nasywa Fadillah Asnah
NPM : 2253053020
Refleksi moral dalam kehidupan manusia memiliki dampak yang sangat signifikan bagi lingkungan sekitarnya. Saat kita secara sadar mempertimbangkan nilai-nilai moral dalam tindakan dan keputusan kita, hal itu bisa menciptakan lingkungan yang lebih baik secara sosial, emosional, dan spiritual. Dampaknya bisa terlihat dalam hubungan antarindividu, keluarga, masyarakat, dan lingkungan secara keseluruhan. Tindakan-tindakan yang dipengaruhi oleh pertimbangan moral yang baik cenderung memberikan kontribusi positif bagi kesejahteraan orang lain dan lingkungan sekitar.
NPM : 2253053020
Refleksi moral dalam kehidupan manusia memiliki dampak yang sangat signifikan bagi lingkungan sekitarnya. Saat kita secara sadar mempertimbangkan nilai-nilai moral dalam tindakan dan keputusan kita, hal itu bisa menciptakan lingkungan yang lebih baik secara sosial, emosional, dan spiritual. Dampaknya bisa terlihat dalam hubungan antarindividu, keluarga, masyarakat, dan lingkungan secara keseluruhan. Tindakan-tindakan yang dipengaruhi oleh pertimbangan moral yang baik cenderung memberikan kontribusi positif bagi kesejahteraan orang lain dan lingkungan sekitar.
Nama : Issa Virnama Della
Npm : 2213053043
"Refleksi Moral hidup dalam kehidupan manusia"
Kebaikan yang kita berikan kepada orang lain akan memberikan kebahagiaan dalam hidup. Refleksi moral hidup juga membantu kita mengenali kelemahan dan kesalahan kita, serta memberi kesempatan untuk memperbaiki diri. Misalnya, jika kita menyadari bahwa kita cenderung bersikap egois atau tidak peduli terhadap orang lain, refleksi moral hidup dapat memicu perubahan perilaku dan sikap kita.
Dalam konteks sosial, refleksi moral hidup dapat membantu membangun dan memelihara hubungan yang sehat dan harmonis. Dengan mengambil waktu untuk merenungkan tindakan kita, kita dapat memahami konsekuensi moral dari tindakan tersebut. Ini membantu kita menjadi lebih bertanggung jawab dan peduli terhadap kebutuhan, keinginan, dan kepentingan orang lain.
Penting dicatat bahwa refleksi moral hidup adalah proses yang berkelanjutan. Kita harus terus menerus mengevaluasi dan memperbaiki sikap dan tindakan kita. Tidak ada manusia yang sempurna, tetapi melalui refleksi moral hidup yang jujur dan teliti, kita dapat menjadi pribadi yang lebih baik dalam moral dan etika.
Npm : 2213053043
"Refleksi Moral hidup dalam kehidupan manusia"
Kebaikan yang kita berikan kepada orang lain akan memberikan kebahagiaan dalam hidup. Refleksi moral hidup juga membantu kita mengenali kelemahan dan kesalahan kita, serta memberi kesempatan untuk memperbaiki diri. Misalnya, jika kita menyadari bahwa kita cenderung bersikap egois atau tidak peduli terhadap orang lain, refleksi moral hidup dapat memicu perubahan perilaku dan sikap kita.
Dalam konteks sosial, refleksi moral hidup dapat membantu membangun dan memelihara hubungan yang sehat dan harmonis. Dengan mengambil waktu untuk merenungkan tindakan kita, kita dapat memahami konsekuensi moral dari tindakan tersebut. Ini membantu kita menjadi lebih bertanggung jawab dan peduli terhadap kebutuhan, keinginan, dan kepentingan orang lain.
Penting dicatat bahwa refleksi moral hidup adalah proses yang berkelanjutan. Kita harus terus menerus mengevaluasi dan memperbaiki sikap dan tindakan kita. Tidak ada manusia yang sempurna, tetapi melalui refleksi moral hidup yang jujur dan teliti, kita dapat menjadi pribadi yang lebih baik dalam moral dan etika.
Refleksi moral dalam kehidupan sehari-hari masyarakat adalah proses kritis untuk mengevaluasi tindakan, keputusan, dan interaksi sehari-hari berdasarkan standar moral. Berikut beberapa aspek yang mungkin menjadi bagian dari refleksi moral dalam konteks kehidupan sehari-hari:
1. Tindakan Pribadi:
- Refleksi:Memikirkan apakah tindakan kita sesuai dengan nilai-nilai moral yang kita anut.
- contoh: Menolong sesama, jujur dalam berkomunikasi, atau menghargai perbedaan.
2. Etika Profesional:
- Refleksi:Mengkaji sejauh mana praktik kerja atau bisnis mencerminkan integritas dan tanggung jawab moral.
- Contoh: Kejujuran dalam bisnis, perlakuan adil terhadap karyawan, atau keberlanjutan lingkungan.
3. Interaksi Sosial:
- Refleksi:Menilai bagaimana kita berinteraksi dengan orang lain dan sejauh mana kita memperlakukan mereka dengan hormat.
- Contoh: Menjaga toleransi, menghindari diskriminasi, atau membantu mereka yang membutuhkan.
4. Pilihan Konsumen:
- Refleksi: Mempertimbangkan dampak etis dari keputusan konsumsi terhadap lingkungan dan masyarakat.
- Contoh: Memilih produk yang ramah lingkungan atau mendukung produsen yang mempraktikkan keadilan sosial.
5. Partisipasi Politik:
- Refleksi: Meninjau dukungan terhadap kebijakan atau pemimpin yang sejalan dengan nilai-nilai moral.
- Contoh:Memilih pemimpin yang mewakili integritas dan keadilan, serta berpartisipasi dalam aksi sosial yang memperjuangkan hak asasi.
6. Penggunaan Teknologi:
- Refleksi: Mengevaluasi dampak etis penggunaan teknologi terhadap privasi, keamanan, dan pengaruh sosial.
- Contoh: Menggunakan media sosial secara bertanggung jawab, menjaga privasi online, atau menghindari penyebaran informasi palsu.
Refleksi moral membantu masyarakat mempertahankan kesadaran akan nilai-nilai yang dianggap penting, mengidentifikasi area di mana perubahan atau peningkatan diperlukan, dan memupuk pertumbuhan moral secara individu dan kolektif. Dengan berkomitmen pada refleksi moral, masyarakat dapat berkontribusi pada pembentukan lingkungan yang lebih etis dan berdaya tahan.
1. Tindakan Pribadi:
- Refleksi:Memikirkan apakah tindakan kita sesuai dengan nilai-nilai moral yang kita anut.
- contoh: Menolong sesama, jujur dalam berkomunikasi, atau menghargai perbedaan.
2. Etika Profesional:
- Refleksi:Mengkaji sejauh mana praktik kerja atau bisnis mencerminkan integritas dan tanggung jawab moral.
- Contoh: Kejujuran dalam bisnis, perlakuan adil terhadap karyawan, atau keberlanjutan lingkungan.
3. Interaksi Sosial:
- Refleksi:Menilai bagaimana kita berinteraksi dengan orang lain dan sejauh mana kita memperlakukan mereka dengan hormat.
- Contoh: Menjaga toleransi, menghindari diskriminasi, atau membantu mereka yang membutuhkan.
4. Pilihan Konsumen:
- Refleksi: Mempertimbangkan dampak etis dari keputusan konsumsi terhadap lingkungan dan masyarakat.
- Contoh: Memilih produk yang ramah lingkungan atau mendukung produsen yang mempraktikkan keadilan sosial.
5. Partisipasi Politik:
- Refleksi: Meninjau dukungan terhadap kebijakan atau pemimpin yang sejalan dengan nilai-nilai moral.
- Contoh:Memilih pemimpin yang mewakili integritas dan keadilan, serta berpartisipasi dalam aksi sosial yang memperjuangkan hak asasi.
6. Penggunaan Teknologi:
- Refleksi: Mengevaluasi dampak etis penggunaan teknologi terhadap privasi, keamanan, dan pengaruh sosial.
- Contoh: Menggunakan media sosial secara bertanggung jawab, menjaga privasi online, atau menghindari penyebaran informasi palsu.
Refleksi moral membantu masyarakat mempertahankan kesadaran akan nilai-nilai yang dianggap penting, mengidentifikasi area di mana perubahan atau peningkatan diperlukan, dan memupuk pertumbuhan moral secara individu dan kolektif. Dengan berkomitmen pada refleksi moral, masyarakat dapat berkontribusi pada pembentukan lingkungan yang lebih etis dan berdaya tahan.
Nama : Vraditha Aulia Putri
NPM : 2213053090
Analisis video 1
Refleksi moral hidup dalam kehidupan manusia
Video pertama menyoroti pentingnya sikap baik dan kebaikan hati dalam kehidupan sehari-hari. Diceritakan tentang seseorang yang memberikan bantuan kepada pedagang, memberi makan seekor anjing, dan memberikan uang kepada seorang pengemis. Pesan yang disampaikan adalah bahwa kebahagiaan sejati tidak dapat dibeli dengan uang, melainkan terletak pada sikap baik dan kepedulian terhadap sesama. Video ini juga menekankan pentingnya menanamkan sikap baik dalam kehidupan sehari-hari tanpa memandang perbedaan suku, ras, agama, dan latar belakang ekonomi. Hal ini sesuai dengan ajaran agama dan diharapkan dapat menciptakan ketenangan dan keharmonisan dalam masyarakat.
NPM : 2213053090
Analisis video 1
Refleksi moral hidup dalam kehidupan manusia
Video pertama menyoroti pentingnya sikap baik dan kebaikan hati dalam kehidupan sehari-hari. Diceritakan tentang seseorang yang memberikan bantuan kepada pedagang, memberi makan seekor anjing, dan memberikan uang kepada seorang pengemis. Pesan yang disampaikan adalah bahwa kebahagiaan sejati tidak dapat dibeli dengan uang, melainkan terletak pada sikap baik dan kepedulian terhadap sesama. Video ini juga menekankan pentingnya menanamkan sikap baik dalam kehidupan sehari-hari tanpa memandang perbedaan suku, ras, agama, dan latar belakang ekonomi. Hal ini sesuai dengan ajaran agama dan diharapkan dapat menciptakan ketenangan dan keharmonisan dalam masyarakat.
Nama: Qurota A'yunin
NPM: 2213053183
Vidio ini membahas mengenai refleksi moral hidup dalam kehidupan manusia, Angeline Riesma dari prodi Manajemen angkatan 2021 Universitas Katolik Soegijapranata menyampaikan refleksi mengenai moral hidup dalam kehidupan manusia. Dia mengungkapkan tujuannya untuk memberikan wawasan pengetahuan dalam bidang etika hidup manusia dan menumbuhkan kesadaran terhadap nilai-nilai hidup serta perlunya menghormati hidup manusia pada setiap fase penting. Videonya mencakup contoh refleksi moral melalui sebuah klip yang menyoroti sikap baik, seperti menolong dan membantu sesama tanpa memandang perbedaan. Angeline juga menekankan bahwa menanamkan sikap baik sehari-hari, seperti memberikan kebahagiaan kepada orang lain, dapat berdampak positif pada lingkungan sekitar.
Pentingnya bersyukur, menolong sesama, dan hidup dengan dampak positif bagi lingkungan menjadi tema utama refleksi moral Angeles. Dia mencoba mengilustrasikan bahwa sikap baik, sesuai dengan ajaran Tuhan, dapat membawa ketenangan dalam hidup dan menghasilkan lingkungan yang dikelilingi oleh orang-orang baik. Angeline juga menekankan pentingnya hidup saling menghormati tanpa memandang perbedaan suku, ras, agama, dan latar belakang ekonomi. Selain itu, pesan tentang menyikapi orang yang membenci dengan sikap yang baik juga menjadi bagian dari pandangan moralnya.
Secara keseluruhan, refleksi moral Angeline mengajak untuk hidup dengan prinsip-prinsip etika yang baik, menumbuhkan sikap positif, dan saling menghormati dalam kehidupan sehari-hari. Video tersebut dapat dianggap sebagai upaya untuk menyebarkan nilai-nilai moral yang dapat membangun masyarakat yang lebih baik dan penuh kasih.
NPM: 2213053183
Vidio ini membahas mengenai refleksi moral hidup dalam kehidupan manusia, Angeline Riesma dari prodi Manajemen angkatan 2021 Universitas Katolik Soegijapranata menyampaikan refleksi mengenai moral hidup dalam kehidupan manusia. Dia mengungkapkan tujuannya untuk memberikan wawasan pengetahuan dalam bidang etika hidup manusia dan menumbuhkan kesadaran terhadap nilai-nilai hidup serta perlunya menghormati hidup manusia pada setiap fase penting. Videonya mencakup contoh refleksi moral melalui sebuah klip yang menyoroti sikap baik, seperti menolong dan membantu sesama tanpa memandang perbedaan. Angeline juga menekankan bahwa menanamkan sikap baik sehari-hari, seperti memberikan kebahagiaan kepada orang lain, dapat berdampak positif pada lingkungan sekitar.
Pentingnya bersyukur, menolong sesama, dan hidup dengan dampak positif bagi lingkungan menjadi tema utama refleksi moral Angeles. Dia mencoba mengilustrasikan bahwa sikap baik, sesuai dengan ajaran Tuhan, dapat membawa ketenangan dalam hidup dan menghasilkan lingkungan yang dikelilingi oleh orang-orang baik. Angeline juga menekankan pentingnya hidup saling menghormati tanpa memandang perbedaan suku, ras, agama, dan latar belakang ekonomi. Selain itu, pesan tentang menyikapi orang yang membenci dengan sikap yang baik juga menjadi bagian dari pandangan moralnya.
Secara keseluruhan, refleksi moral Angeline mengajak untuk hidup dengan prinsip-prinsip etika yang baik, menumbuhkan sikap positif, dan saling menghormati dalam kehidupan sehari-hari. Video tersebut dapat dianggap sebagai upaya untuk menyebarkan nilai-nilai moral yang dapat membangun masyarakat yang lebih baik dan penuh kasih.
Nama: Vivi Natasya
NPM: 2213053089
Analisis Video 1
Berdasarkan video yang ditampilkan oleh sdr Angeline Riesma dari Universitas Katolik Soegijapranata, prodi Manajemen Angkatan 202. Yang membahas tentang refleksi moral hidup dalam kehidupan manusia yang berdampak bagi sekitar kita.
Didalam video penyaji menampilkan sebuah cuplikan atau video pendek yang berisi mencerminkan nilai dan moral, yang dimana terdapat seorang pemuda yang rendah hati dan hidup sederhana namun tetap berbuat baik terhadap sesama. Seperti, membantu seorang ibu yang sedang mendorong gerobak, memberikan sedekah kepada orang yang membutuhkan, memberikan makan kepada seorang nenek dan hewan.
Meskipun ia sering diremehkan oleh orang orang disekitarnya, ia tidak perduli dan tetap memperhatikan lingkungannya.
Berdasarkan video tersebut dapat disimpulkan bahwa apa yang kita berikan kepda orang lain akan memberikan kebahagiaan didalam hidup kita. Apa yang kita lakukan maupun baik atau buruk akan berdampak pada diri kita sendiri. Jadi, kitaharus menanamkan sifat kebaikanpada diri kita dengan menolong sesama tanpa melihat latar belakang manusia.
NPM: 2213053089
Analisis Video 1
Berdasarkan video yang ditampilkan oleh sdr Angeline Riesma dari Universitas Katolik Soegijapranata, prodi Manajemen Angkatan 202. Yang membahas tentang refleksi moral hidup dalam kehidupan manusia yang berdampak bagi sekitar kita.
Didalam video penyaji menampilkan sebuah cuplikan atau video pendek yang berisi mencerminkan nilai dan moral, yang dimana terdapat seorang pemuda yang rendah hati dan hidup sederhana namun tetap berbuat baik terhadap sesama. Seperti, membantu seorang ibu yang sedang mendorong gerobak, memberikan sedekah kepada orang yang membutuhkan, memberikan makan kepada seorang nenek dan hewan.
Meskipun ia sering diremehkan oleh orang orang disekitarnya, ia tidak perduli dan tetap memperhatikan lingkungannya.
Berdasarkan video tersebut dapat disimpulkan bahwa apa yang kita berikan kepda orang lain akan memberikan kebahagiaan didalam hidup kita. Apa yang kita lakukan maupun baik atau buruk akan berdampak pada diri kita sendiri. Jadi, kitaharus menanamkan sifat kebaikanpada diri kita dengan menolong sesama tanpa melihat latar belakang manusia.
Nama : Fitri Novita
NPM : 221053081
Refleksi moral hidup dlam kehidupan manusia.
Vidio tersebut menayangkan bagiamana seseorang yang selalu Membantu orang - orang di sekitarnya yang membutuhkan. Walaupun dirinya juga mengalami kesulitan. Namun akhirnya apa yang dia lakukan memberikan dampak yang baik bagi dirinya dan ornag - orang disekitarnya.
Karena Kebaikan yang di lakukan kepada orang lain akan memberikan kebahagiaan kepada kita dan kehidupan disekitar. Kita diajarkan untuk saling tolong menolong tanpa melihat latar belakangnya.
Kita harus hidup berdampak positif untuk lingkungan kita dan orng² disekira agar ada banyak orang baik juga disekirakita. Dalam vidio tersebut Kita diajarkan untuk benyak besyukur dalam kehidupan dan Hidup saling untuk saling membantu.
NPM : 221053081
Refleksi moral hidup dlam kehidupan manusia.
Vidio tersebut menayangkan bagiamana seseorang yang selalu Membantu orang - orang di sekitarnya yang membutuhkan. Walaupun dirinya juga mengalami kesulitan. Namun akhirnya apa yang dia lakukan memberikan dampak yang baik bagi dirinya dan ornag - orang disekitarnya.
Karena Kebaikan yang di lakukan kepada orang lain akan memberikan kebahagiaan kepada kita dan kehidupan disekitar. Kita diajarkan untuk saling tolong menolong tanpa melihat latar belakangnya.
Kita harus hidup berdampak positif untuk lingkungan kita dan orng² disekira agar ada banyak orang baik juga disekirakita. Dalam vidio tersebut Kita diajarkan untuk benyak besyukur dalam kehidupan dan Hidup saling untuk saling membantu.
Nama : Iftah Farida Reza Nur
Npm : 2213053184
Dalam video tersebut membahas mengenai moral hidup dalam kehidupan manusia.
Penyaji memberikan contoh video yg mengandung nilai moral dalam kehidupan manusia. Kebaikan yg kita lakukan pasti akan memberikan kebahagiaan dalam hidup kita serta orang orang di lingkungan sekitar kita.
Kita juga di ajarkan untuk menolong sesama dan berbuat baik kepada sesama tanpa melihat latar belakang ataupun ras dan agama. Alangkah baiknya kita hidup dengan berbuat positif kepada diri sendiri dan lingkungan sekitar kita.
Npm : 2213053184
Dalam video tersebut membahas mengenai moral hidup dalam kehidupan manusia.
Penyaji memberikan contoh video yg mengandung nilai moral dalam kehidupan manusia. Kebaikan yg kita lakukan pasti akan memberikan kebahagiaan dalam hidup kita serta orang orang di lingkungan sekitar kita.
Kita juga di ajarkan untuk menolong sesama dan berbuat baik kepada sesama tanpa melihat latar belakang ataupun ras dan agama. Alangkah baiknya kita hidup dengan berbuat positif kepada diri sendiri dan lingkungan sekitar kita.
Nama: Nova enjelina simanullang
NPM: 2213053227
Analisis Video
Video yang membahas tentang refleksi moral hidup dalam kehidupan manusia yaitu dimana didalam video tersebut terlihat seorang anak muda yang suka menolong kepada orang yang membutuhkan hingga saat semuanya terjadi perubahan menjadi lebih baik. Kebaikan yang kita berikan kepada orang lain akan memberikan kebahagiaan dalam hidup kita serta lingkungan sekitar kita. Kita juga harus menanamkannya dalam kehidupan sehari-hari seperti menolong tanpa membeda-bedakan suku,ras,agama, kepercayaan, ekonomi, dan latar belakang dan dengan kita melakukan kebaikan hidup kita menjadi tenang dan banyak yang menyanyangi kita.
NPM: 2213053227
Analisis Video
Video yang membahas tentang refleksi moral hidup dalam kehidupan manusia yaitu dimana didalam video tersebut terlihat seorang anak muda yang suka menolong kepada orang yang membutuhkan hingga saat semuanya terjadi perubahan menjadi lebih baik. Kebaikan yang kita berikan kepada orang lain akan memberikan kebahagiaan dalam hidup kita serta lingkungan sekitar kita. Kita juga harus menanamkannya dalam kehidupan sehari-hari seperti menolong tanpa membeda-bedakan suku,ras,agama, kepercayaan, ekonomi, dan latar belakang dan dengan kita melakukan kebaikan hidup kita menjadi tenang dan banyak yang menyanyangi kita.
Nama : Khairina Fina Samira
Npm : 2213053145
Analisis vidio
Vidio yang dibuat oleh Angeline Riesma membahas mengenai Refleksi Moral Hidup Dalam Kehidupan Manusia Berdampak Bagi sekitar kita. moral sangat penting dalam kehidupan manusia dan lingkungan sekitarnya. Moral dapat berasal dari agama, orangtua, dan lingkungan sehari-hari. Pentingnya partisipasi pemerintah dan masyarakat dalam membenahi lingkungan untuk pertumbuhan moral. Mahasiswa, melalui mata kuliah Pancasila, diharapkan membantu membentuk susunan moral di lingkungan mereka.
Npm : 2213053145
Analisis vidio
Vidio yang dibuat oleh Angeline Riesma membahas mengenai Refleksi Moral Hidup Dalam Kehidupan Manusia Berdampak Bagi sekitar kita. moral sangat penting dalam kehidupan manusia dan lingkungan sekitarnya. Moral dapat berasal dari agama, orangtua, dan lingkungan sehari-hari. Pentingnya partisipasi pemerintah dan masyarakat dalam membenahi lingkungan untuk pertumbuhan moral. Mahasiswa, melalui mata kuliah Pancasila, diharapkan membantu membentuk susunan moral di lingkungan mereka.
Diperlukan pendidikan moral efektif di keluarga, pendidikan formal, dan kontribusi aktif masyarakat dan mahasiswa untuk mengatasi permasalahan moral dan mencapai pembangunan berkelanjutan. Oleh karena itu, kita harus berbuat dan bertindak baik di lingkungan dimana pun kita berada dalam kehidupan sehari-hari. Kita harus banyak bersyukur dalam hidup. Hidup dengan segala hal baik didalamnya dan berpegang teguh dengan agama dan keyakinan.
Nama : yayi aninggih Paza
Npm : 2253053038
Kebaikan yg kita berikan pada orang lain itu akan memberikan kebahagiaan bagi kita dan lingkungan kita.
Dalam video tersebut kita harus menanamkan kebaikan dalam diri kita seperti kita menolong dan membantu sesama kita tanpa membedakan suku, ras, agama, kepercayaan, ekonomi dll
Hidup dengan rasa bersyukur itu berdampak juga pada orang lain kita hidup berdampak positif bagi lingkungan dan orang" disekitar kita supaya banyak orang baik disekitar kita, dan kita juga harus saling menghargai, menghormati sesama kita
Npm : 2253053038
Kebaikan yg kita berikan pada orang lain itu akan memberikan kebahagiaan bagi kita dan lingkungan kita.
Dalam video tersebut kita harus menanamkan kebaikan dalam diri kita seperti kita menolong dan membantu sesama kita tanpa membedakan suku, ras, agama, kepercayaan, ekonomi dll
Hidup dengan rasa bersyukur itu berdampak juga pada orang lain kita hidup berdampak positif bagi lingkungan dan orang" disekitar kita supaya banyak orang baik disekitar kita, dan kita juga harus saling menghargai, menghormati sesama kita
Nama: Nanda Veri Apriansyah
NPM: 2213053181
Dalam video refleksi moral hidup dalam kehidupan manusia menunjukkan mengenai penerapan etika dan moral dalam kehidupan sehari-hari, dari video tersebut dapat diketahui bahwa penerapan etika dan moral dalam kehidupan sehari-hari bermanfaat bagi diri sendiri bahkan orang lain.
NPM: 2213053181
Dalam video refleksi moral hidup dalam kehidupan manusia menunjukkan mengenai penerapan etika dan moral dalam kehidupan sehari-hari, dari video tersebut dapat diketahui bahwa penerapan etika dan moral dalam kehidupan sehari-hari bermanfaat bagi diri sendiri bahkan orang lain.
Nama: Yuda Kristian Lumban Raja
NPM: 2213053260
Analisis Video 1
Dalam video tersebut
Seorang pria selalu menolong orang yang meminta bantuan, bahkan kepada hewan sekalipun. Tanpa berharap imbalan, namun seiring berjalan waktu dengan memberikan bantuan kepada orang tersebut banyak orang terbantu akan pertolongan pria tersebut.
Kesimpulan yaitu pertolongan seseorang akan selalu diingat baik sekecil apapun pertolongan kita
NPM: 2213053260
Analisis Video 1
Dalam video tersebut
Seorang pria selalu menolong orang yang meminta bantuan, bahkan kepada hewan sekalipun. Tanpa berharap imbalan, namun seiring berjalan waktu dengan memberikan bantuan kepada orang tersebut banyak orang terbantu akan pertolongan pria tersebut.
Kesimpulan yaitu pertolongan seseorang akan selalu diingat baik sekecil apapun pertolongan kita
Nama : Are Benata Tarigan
NPM : 2213053124
Analisis Video 1
Sumber : YT(Tugas Teologi Moral || REFLEKSI MORAL HIDUP DALAM KEHIDUPAN MANUSIA || BERDAMPAK BAGI SEKITAR KITA)
Video ini berisi video yang diperlihatkan oleh Angelina Riesma yang bermakna tentang refleksi moral dalam kehidupan manusia yaitu seorang pria yang membantu makhluk hidup yang ada disekitarnya mulai dari orang-orang disekitarnya, hewan sampai tumbuhan juga. Perbuatannya yang bisa dikatakan sederhana sangat membantu bagi orang-orang disekitarnya dan memberi efek yang positif.
NPM : 2213053124
Analisis Video 1
Sumber : YT(Tugas Teologi Moral || REFLEKSI MORAL HIDUP DALAM KEHIDUPAN MANUSIA || BERDAMPAK BAGI SEKITAR KITA)
Video ini berisi video yang diperlihatkan oleh Angelina Riesma yang bermakna tentang refleksi moral dalam kehidupan manusia yaitu seorang pria yang membantu makhluk hidup yang ada disekitarnya mulai dari orang-orang disekitarnya, hewan sampai tumbuhan juga. Perbuatannya yang bisa dikatakan sederhana sangat membantu bagi orang-orang disekitarnya dan memberi efek yang positif.