Posts made by Diska Dwi Hakiki

Sejarah seni B -> diskusi -> forum diskusi -> Re: forum diskusi

by Diska Dwi Hakiki -
Nama: Diska Dwi Hakiki
NPM : 2213043002

Menurut sejarah tari cangget tari ini merupakan tarian tradisional masyarakat Lampung yang dapat menggambarkan karakteristik penarinya. Kepiawaian, Budi pekerti, dan kedewasaan pemuda dan pemudi Lampung bisa dinilai melalui gerakan tari. Tarian ini pertama kali di kenal oleh masyarakat pepadun sebagai ritual adat, dan berbagai adat gawi Lampung. Seiring berjalannya waktu tarian ini mulai dikenal masyarakat Lampung sebagai sebuah hiburan.