Tugas

LEMBAR KERJA MAHASISWA

 

Mata Kuliah: Dasar-Dasar Perancangan Evaluasi Pembelajaran

Kopel / Sks : KBO 616303 / 4 (3 – 1)

Pertemuan ke: 6

Topik: Prosedur pengembangan tes hasil belajar

Tujuan Pembelajaran:

  1. Mahasiswa dapat memahami pentingnya pelaksanaan tes hasil belajar
  2. Mahasiswa dapat memahami langkah-langkah pengembangan tes hasil belajar
  3. Mahasiswa dapat mengembangkan sebuah perangkat tes

 

Perintah!

Rancanglah sebuah tes untuk mengukur hasil belajar siswa dengan mengikuti langkah-langkah berikut:

  1. Tentukan tujuan tes
  2. Tentukan 1 kompetensi dasar yang akan diujikan
  3. Tentukan meteri yang akan diujikan
  4. Tentukan indikator/tujuan pembelajaran yang akan diujikan
  5. Tentukan bentuk tes yang akan diujikan
    1. Tentukan penyebaran butir soal berdasarkan kompetensi, materi dan bentuk penilaian (tes tertulis, PG, atau uraian)
    2. Tentukan tingkatan taksonomi kemampuan berpikir dari soal yang disusun

 

 

 

Kesimpulan: