Indikator Capaian Pembelajaran
Setelah mengikuti pertemuan ini, mahasiswa diharapkan mampu:
-
Menjelaskan pengertian, manfaat, dan komponen penting customer journey dalam e-commerce.
Mengidentifikasi persona pelanggan, touchpoints, kebutuhan, dan pain points pada setiap tahap perjalanan.
Merancang customer journey map yang menggambarkan pengalaman pelanggan secara sistematis dengan alat bantu digital.
Anda tidak dapat membuat diskusi karena Anda bukan anggota grup mana pun.
Grup terlihat: Semua peserta
(Belum ada topik diskusi pada forum ini)