NPM : 2415061087
PSTI-B
Ilmu filsafat digunakan sebagai pandangan hidup bangsa karena setiap bangsa mempunya sejarah dan perjalanan nya masing-masing dalam mencapai keberhasilan. oleh karena itu pancasila sebagai dasar negara yang telah ada sejak dulu dijadikan sebagai filsafat untuk pandangan hidup bangsa. di dalam pancasila banyak terkandung nilai-nilai luhur yang menjadi ruh bagi bangsa indonesia yang mana sangat sesuai untuk dijadikan pandangan hidup bangsa sebagaimana kita tahu pancasila dibentuk dengan memperhatikan segala aspek yang ada pada bangsa nya sehingga sangat sesuai dengan apa yang ada dan apa yang diinginkan untuk bangsa indonesia.
pancasila harus dijadikan sebagai dasar filsafat untuk pandangan hidup bangsa, bukan hanya sekedar secara teoritis namun juga secara praksis. artinya pancasila haruslah menjadi ilmu dasar bagi setiap praksis yang akan dijalankan bangsa indonesia. karena pancasila dengan sangat ideal mengandung nilai-nilai yang sangat sesuai dengan bangsa sejak leluhur hingga saat ini. hal ini menjadi landasan serta dasar pikiran yang mengandung segala aspek untuk mengatur bangsa indonesia mencapai output yang diinginkan, yaitu output yang berpegang terhadap pancasila.