Menurut saya, Pancasila sebagai ideologi negara memiliki peran penting dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. Sebagaimana landasan dasar negara Indonesia, ideologi negara yang memiliki tujuan untuk terwujudnya kehidupan yang menjunjung tinggi ketuhanan, nilai kemanusiaan, dan serta nilai keadilan untuk seluruh masyarakat Indonesia untuk adil dan makmur. Di Indonesia sendiri memiliki banyak pulau pulau serta keberagaman suku, agama, ras, dan golongan, dan disini pancasila menjadi perekat persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia untuk memuat cita-cita luhur bangsa Indonesia, yaitu mewujudkan masyarakat yang adil dan makmur berdasarkan Pancasila.
Walaupun untuk mencapai semua itu tidak lah mudah karena masih banyak nya aksi aksi seperti pembakaran tempat ibadah tauran serta kerusuhan akibat perbedaan ras golongan ataupun agama, yang sering terjadi. Untuk mencegah tindakan yang bertentangan dengan nilai-nilai kemanusiaan dan persatuan bangsa. Sebagai bangsa yang berideologi Pancasila, kita semua memiliki tanggung jawab untuk mencegah terjadinya tindakan kekerasan seperti menerapkan sila pertama saling toleransi antar agama, menerapkan sila kedua untuk menghormati hak asasi manusia karena setiap individu memiliki hak untuk beribadah sesuai dengan keyakinan nya, menerapkan sila ke tiga agar tidak mudah terpengaruh atau terprovokasi oleh isu isu yang dapat memecah belah persatuan, menerapkan sila ke empat Untuk menyelesaikan perselisihan atau konflik dengan cara musyawarah untuk mufakat, menerapkan sila kelima karena setiap warga negara memiliki hak yang sama untuk mendapatkan perlakuan yang adil.Dengan kita menerapkan nilai nilai Pancasila kita dapat menciptakan lingkungan yang aman dan damai bagi seluruh masyarakat Indonesia
Walaupun untuk mencapai semua itu tidak lah mudah karena masih banyak nya aksi aksi seperti pembakaran tempat ibadah tauran serta kerusuhan akibat perbedaan ras golongan ataupun agama, yang sering terjadi. Untuk mencegah tindakan yang bertentangan dengan nilai-nilai kemanusiaan dan persatuan bangsa. Sebagai bangsa yang berideologi Pancasila, kita semua memiliki tanggung jawab untuk mencegah terjadinya tindakan kekerasan seperti menerapkan sila pertama saling toleransi antar agama, menerapkan sila kedua untuk menghormati hak asasi manusia karena setiap individu memiliki hak untuk beribadah sesuai dengan keyakinan nya, menerapkan sila ke tiga agar tidak mudah terpengaruh atau terprovokasi oleh isu isu yang dapat memecah belah persatuan, menerapkan sila ke empat Untuk menyelesaikan perselisihan atau konflik dengan cara musyawarah untuk mufakat, menerapkan sila kelima karena setiap warga negara memiliki hak yang sama untuk mendapatkan perlakuan yang adil.Dengan kita menerapkan nilai nilai Pancasila kita dapat menciptakan lingkungan yang aman dan damai bagi seluruh masyarakat Indonesia