Posts made by Rischo Herlambang 2207051014

Nama : Rischo Herlambang
NPM : 2207051014
Kelas : D3 manajemen informatika

Pendidikan Kewarganegaraan sebagai salah satu pilar penyangga dalam membangun
karakter dan jati diri bangsa artinya bahwa pendidikan kewarganegaraan mendidik warga negara
menjadi warga negara yang baik (good citizen), warga negara yang cerdas (smart citizen) dalam
menghadapi perkembangan dunia di era kompetitif. Oleh sebeb itu, pendidikan
kewarganegaraan memberi bekal kepada warga negara baik kecerdasan intelektual, kecerdasan
emosional, kecerdasan sosial, dan kecerdasan spiritual. Kecerdasan yang dimiliki seorang warga
negara diharapkan dapat dimanfaatkan untuk berpikir dalam menganalisis dalam berbagai
masalah.

Untuk itu, warga negara harus memiliki sejumlah keterampilan (skill) baik
keterampilan berpikir, berkomunikasi, berpartisipasi, bahkan keterampilan dalam memecahkan
masalah-masalah sosial kemasyarakatan dalam kehidupan bernegara.
Nama : Rischo Herlambang
NPM : 2207051014
Kelas: D3 Manajemen Informatika

menurut saya tentang video tersebut,
Pendidikan Kewarganegaraan di perguruan tinggi itu sangat penting, karena Pendidikan kewarganegaraan diberikan kepada mahasiswa sebagai generasi muda penerus bangsa untuk memberikan bekal nilai-nilai kebangsaan dan pemahaman komprehensif mengenai wawasan nusantara, ketahanan nasional, hak dan kewajiban sebagai warganegara, demokrasi, konstitusi serta HAM dalam menghadapi tantangan globalisasi demi eksistensi Negara Kesatuan Republik Indonesia.
karena pancasila mengandung pandangan nilai dan, pemikiran yang dapat menjadi substansi dan isi pembentukan ideologi pancasila. Pancasila merupakan hasil hasil perenungan jiwa yang mendalam hasil perenungan jiwa yang mendalam yang dilakukan oleh the founding father, lalu dituangkan dalam suatu sistem.
pancasila sebagai pedoman dan pegangan dalam sikap, tingkah laku dan perbuatan dalam kehidupan sehari hari. seperti contoh pada sila pertama yang berisi Ketuhanan Yang Maha Esa, disaat kita menerapkan sila pertama kita juga harus memperhatikan pula sila ke 2 3 4 dan 5. tidak hanya menerapkan satu sila saja.