Nama: Aliya Thufaila Soeripto
Npm: 2256031006
Kelas: Paralel(MAN B)
Prodi: S1 Ilmu Komunikasi
Video Ketahanan Nasional menjelaskan bahwa Ketahanan Nasional adalah kemampuan mengembangkan kekuatan dan potensi bangsa untuk menghadapi ancaman atau tantangan yang sedang dan akan dihadapi di era baru global ini.
Ada beberapa sumber ancaman yaitu langsung, eksternal, internal dan tidak langsung. Negara kita dilindungi atau dibentengi karena banyak pihak yang menyerang atau mengancam, mengganggu dan menantang negara kita.
Sebagai orang Indonesia, kita diwajibkan oleh undang-undang untuk melindungi benteng kita. Kita juga harus mampu mengembangkan kekuatan nasionalisme.
Ada 4 macam sifat ancaman, yakni ancaman langsung, luar, dalam, dan tidak langsung. Tantangan ancaman hambatan dan gangguan di negara kita yang diserang adalah integritas, identitas, kelangsungan hidup, perjuangan mencapai tujuan nasional. Kita sebagai warga negara berhak untuk mempertahankan diri. Adapun beberapa macam ancaman unsur trigarta :
1. Lokasi dan posisi geografis
2. Keadaan dan kekayaan alam
3. Kemampuan penduduk
Terdapat pula perkembangannya, yaitu ketahanan nasional yang masih menghadapi berbagai tantangan yang dapat mengancam Indonesia, baik dari dalam negeri maupun dari luar. Indonesia telah mengalami berbagai peristiwa yang dapat digolongkan sebagai ancaman, seperti gerakan separatisme dan terorisme, seperti: GAM (Gerakan Aceh Merdeka) dan
Organisasi Papua Merdeka (OPM)
dan terorisme.