silahkan berdiskusi, dan kelompok yang bertugas pada minggu ini sebagai fasilitator bagi teman-teman yang lain yang bertanya
NAMA : DIAS NOVITA SARI
NPM : 2111011059
Izin bertanya, salah satu faktor yang menentukan perilaku etis dan tidak etis adalah lokus kendali, bagaimana pengaruh lokus kendali dalam berorganisasi?
NPM : 2111011059
Izin bertanya, salah satu faktor yang menentukan perilaku etis dan tidak etis adalah lokus kendali, bagaimana pengaruh lokus kendali dalam berorganisasi?
Izin menanggapi. Lokus kendali itu kan artinya cara pandang seseorang terhadap suatu peristiwa apakah dia dapat mengendalikan peristiwa yang terjadi pada dirinya atau tidak ya, jadi menurut saya pengaruh lokus kendali dalam berorganisasi adalah mempengaruhi mood seseorang di dalam organisasi tersebut untuk melakukan tugasnya. Contohnya saat seseorang di dalam organisasi diberikan amanah untuk mengerjakan sesuatu yang menurut pandangannya 'dia tidak akan bisa menjalankannya' padahal dia belum mencoba, sehingga saat dia menjalankan amanah atau tugasnya tidak bersemangat akibat lokus kendali dirinya sendiri. Mungkin hal itu dapat menyebabkan kinerjanya tidak se-efektif seperti yang seharusnya diharapkan.
Correct me if I'm wrong :)
Correct me if I'm wrong :)
pengaruh locus of control dalam berorganisasi yaitu memperkuat pengaruh sikap manajer terkait kecurangan penyajian laporan keungan, mempengaruhi norma" subyektif kpda intensi manajer dlm melakukan kecurangan laporan penyajian
In reply to Fajrin Satria Dwi Kesumah
Re: Etika dan tanggung jawab sosial
Nama: Diah Audy Pratiwi
Npm: 2111011107
Izin bertanya, di ppt dalam salah satu faktor yang menentukan tindakan beretika atau tidak, ada variabel struktural. Bagaimana dan apa maksdunya?
Npm: 2111011107
Izin bertanya, di ppt dalam salah satu faktor yang menentukan tindakan beretika atau tidak, ada variabel struktural. Bagaimana dan apa maksdunya?
Nama:Dafa Rafif Pratama
NPM:2111011039
Izin bertanya Cara apa yang bisa dijalankan oleh suatu perusahaan untuk melaksanakan tanggung jawab sosialnya dalam hal meningkatkan tingkat pendidikan masyarakat di sekelilingnya ?
NPM:2111011039
Izin bertanya Cara apa yang bisa dijalankan oleh suatu perusahaan untuk melaksanakan tanggung jawab sosialnya dalam hal meningkatkan tingkat pendidikan masyarakat di sekelilingnya ?
In reply to Dafa Rafif Pratama
Re: Etika dan tanggung jawab sosial
ijin menjawab,
cara yang dapat dijalankan suatu perusahaan untuk melaksanakan tanggung jawab sosialnya dalam hal meningkatkan tingkat pendidikan masyarakat di sekililingnya melalui filantrofi perusahaan atau bisa kita sebut dengan donasi yang diberikan perusahaan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat, tindakan tersebut dapat berupa pemberian beasiswa, bantuan dana unuk sarana dan prasarana pendidikan.
cara yang dapat dijalankan suatu perusahaan untuk melaksanakan tanggung jawab sosialnya dalam hal meningkatkan tingkat pendidikan masyarakat di sekililingnya melalui filantrofi perusahaan atau bisa kita sebut dengan donasi yang diberikan perusahaan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat, tindakan tersebut dapat berupa pemberian beasiswa, bantuan dana unuk sarana dan prasarana pendidikan.
salah satu caranya yaitu melakukan sosial lisasi kepada masyarakat, latihan dasar kepemimpinan, dan msh bnyak lagi
In reply to Fajrin Satria Dwi Kesumah
Re: Etika dan tanggung jawab sosial
Nama : Andela Safitri
Npm : 2111011033
Izin bertanya, bagaimana mengelola kegagalan moral dan juga kebobrokan sosial?
Npm : 2111011033
Izin bertanya, bagaimana mengelola kegagalan moral dan juga kebobrokan sosial?
In reply to ANDELA.SAFITRI21 2111011033
Re: Etika dan tanggung jawab sosial
ijin menjawab nama saya Nadira Tri Amalia dari kelompok 4,
cara mengelola kegagalan moral dan juga kebobrokan sosial terdapat 2 tindakan, yang pertama kepemimpinan yang beretika dan perlindungan bagi mereka yang melapor. maksud dari kepemimpinan yang beretika disini Manajer mempunyai pengaruh yang kuat pada keputusan karyawan untuk berperilaku etis atau tidak etis. sedangkan Perlindungan bagi karyawan yang mengangkat isu etika maksudnya adalah penting bagi manajer untuk meyakinkan para karyawan yang menyatakan keluhan atau masalah etika karyawan lain bahwa mereka tidak akan menghadapi resiko pribadi atau karir.
cara mengelola kegagalan moral dan juga kebobrokan sosial terdapat 2 tindakan, yang pertama kepemimpinan yang beretika dan perlindungan bagi mereka yang melapor. maksud dari kepemimpinan yang beretika disini Manajer mempunyai pengaruh yang kuat pada keputusan karyawan untuk berperilaku etis atau tidak etis. sedangkan Perlindungan bagi karyawan yang mengangkat isu etika maksudnya adalah penting bagi manajer untuk meyakinkan para karyawan yang menyatakan keluhan atau masalah etika karyawan lain bahwa mereka tidak akan menghadapi resiko pribadi atau karir.
In reply to Fajrin Satria Dwi Kesumah
Re: Etika dan tanggung jawab sosial
Nama: Nabila Absharina Herman Wr
Npm: 2111011077
Izin bertanya, bagaimana cara mengimbangi antara tindakan tanggung jawab secara sosial dengan tindakan berfokus pada laba ?
Npm: 2111011077
Izin bertanya, bagaimana cara mengimbangi antara tindakan tanggung jawab secara sosial dengan tindakan berfokus pada laba ?
In reply to Nabila Absharina Herman Wr_2111011077
Re: Etika dan tanggung jawab sosial
by SALSABILA SONIA -
Izin menanggapi. Menurut saya ya tanggung jawab sosial itu sebenarnya sudah mengimbangin tindakan fokus laba. Why? Karena saat perusahaan melakukan tindakan tanggung jawab secara sosial secara baik dan benar maka membawa banyak keuntungan kompetitif dan laba akan berdatangan. Tetapi kalo perusahaan gabisa menjalankan tanggung jawab sosial dengan baik dan benar maka dapat menimbulkan masalah, baik di lingkungan perusahaan atau lingkungan sekitar perusahaan, kalo udah kejadian buruk itu maka jangan harap Laba akan datang. Jadi kalau ingin mendapat laba sebesar-besarnya ya harus menerapkan tanggung jawab sosial dengan sebaik-baiknya. Terimakasih.
*mohon koreksinya jika pendapat saya keliru
*mohon koreksinya jika pendapat saya keliru
Nama : Ghoniyyu Alkami
Npm : 2111011057
Mengapa karaktersitik individual menjadi salah satu faktor yang menentukan tindakan beretika dan tidak beretika?
Npm : 2111011057
Mengapa karaktersitik individual menjadi salah satu faktor yang menentukan tindakan beretika dan tidak beretika?
In reply to Fajrin Satria Dwi Kesumah
Re: Etika dan tanggung jawab sosial
Muhammad Eka Ardiansyah
2111011089
Izin bertanya Hal apa saja yang harus dilakukan oleh sebuah perusahaan dalam menjalankan tanggung jawab sosialnya?
2111011089
Izin bertanya Hal apa saja yang harus dilakukan oleh sebuah perusahaan dalam menjalankan tanggung jawab sosialnya?
In reply to MUHAMMAD.EKA ARDIANSYAH_2111011089
Re: Etika dan tanggung jawab sosial
izin mejawab saya Hafizd Fathony dari kelompok 4
sebuah perusahaan harus bertanggung jawab sosial kepada
1.karyawan
2.lingkungan
3. Komunitas
sebuah perusahaan harus bertanggung jawab sosial kepada
1.karyawan
2.lingkungan
3. Komunitas
In reply to MUHAMMAD.EKA ARDIANSYAH_2111011089
Re: Etika dan tanggung jawab sosial
by SALSABILA SONIA -
izin menanggapi. Menurut saya hal yang perlu dilakukan oleh perusahaan dalam menjalankan tanggung jawab sosialnya adalah konservasi lingkungan dengan menjadikan lingkungan tetap terjaga dan nyaman agar baik karyawan maupun masyarakat sekitar tidak merasa terganggu dan risih(tidak merusak lingkungan perusahaan atau sekitar perusahaan). Hal lain yang dapat dilakukan adalah memberikan dampak secara langsung kepada masyarakat.
In reply to Fajrin Satria Dwi Kesumah
Re: Etika dan tanggung jawab sosial
Nama : Nada Salwa Az-zakiya Jusni
NPM : 2111011047
Izin bertanya, pada implikasi manajemen mengapa tujuan dan sasaran suatu organisasi/perusahaan sangat bergantung pada manajemen?
NPM : 2111011047
Izin bertanya, pada implikasi manajemen mengapa tujuan dan sasaran suatu organisasi/perusahaan sangat bergantung pada manajemen?
In reply to Nada Salwa Az-zakiya Jusni / 2111011047
Re: Etika dan tanggung jawab sosial
by SALSABILA SONIA -
izin menanggapi. Menurut saya jawabannya adalah karena manajemen lah yang mengatur semua kegiatan perusahaan, mulai dari hal kecil sampai besar, seperti halnya mengambil keputusan untuk kemajuan perusahaan. Manajer lah yang bertanggung jawab atas semua tujuan yang ingin di raih oleh sebuah perusahaan.
In reply to Fajrin Satria Dwi Kesumah
Re: Etika dan tanggung jawab sosial
Nama : Ahmad Aprijal
NPM : 2111011063
Izin bertanya, bagaimana bisnis mempromosikan perubahan sosial yang positif?
NPM : 2111011063
Izin bertanya, bagaimana bisnis mempromosikan perubahan sosial yang positif?
In reply to Ahmad Aprijal 2111011063
Re: Etika dan tanggung jawab sosial
bisnis dapat mempromosikan perubahan sosial yang positif dengan 2 cara, yaitu melalui filantrofi perusahaan , atau melalui tindakan sukarela karyawan. Filantrofi perusahaan atau disebut sumbangan sukarela perusahaan maksudnya adalah donasi yang diberikan oleh perusahaan akan membantu meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Contohnya donasi untuk kanker, donasi operasi katarak gratis, beasiswa, dan lain-lain. Sukarela karyawan adalah jalan yang populer bagi bisnis untuk terlibat dalam promosi perubahan sosial. Banyak perusahaan yang menyatakan bahwa usaha ini tidak hanya menguntungkan komunitas, tetapi juga meningkatkan usaha kerja dan motivasi karyawan.
In reply to Nadira Tri Amalia 2111011112
Re: Etika dan tanggung jawab sosial
Terima kasih atas jawabannya nadira.
Izin menjawab
Dapat melalui filantropi perusahaan kegiatan filantropi perusahaan dapat diartikan dengan derma perusahaan untuk kemanusiaan baik di bidang social, ekonomi mupun dibidang pendidikan tanpa mengharapkan suatu imbalan yang diberikan Filantropi perusahaan dapat menjadi jalan yang efektif bagi perusahaan untuk menghadapi masalah masyarakat.
Lalu dapat melalui upaya sukarela karyawan yaitu adalah jalan yang populer bagi bisnis untuk terlibat dalam promosi perubahan sosial mendorong sikap kesukarelawanan dengan menyediakan waktu cuti yang dibayar atau dengan menciptakan acara sukarela. Banyak bisnis mendapati bahwa upaya seperti itu tidak hanya menguntungkan komunitas, tetapi juga meningkatkan upaya kerja dan motivasi karyawan.
Boleh dibantu teman teman yang lain
Dapat melalui filantropi perusahaan kegiatan filantropi perusahaan dapat diartikan dengan derma perusahaan untuk kemanusiaan baik di bidang social, ekonomi mupun dibidang pendidikan tanpa mengharapkan suatu imbalan yang diberikan Filantropi perusahaan dapat menjadi jalan yang efektif bagi perusahaan untuk menghadapi masalah masyarakat.
Lalu dapat melalui upaya sukarela karyawan yaitu adalah jalan yang populer bagi bisnis untuk terlibat dalam promosi perubahan sosial mendorong sikap kesukarelawanan dengan menyediakan waktu cuti yang dibayar atau dengan menciptakan acara sukarela. Banyak bisnis mendapati bahwa upaya seperti itu tidak hanya menguntungkan komunitas, tetapi juga meningkatkan upaya kerja dan motivasi karyawan.
Boleh dibantu teman teman yang lain
In reply to Fajrin Satria Dwi Kesumah
Re: Etika dan tanggung jawab sosial
nama: putri asrar fenani
npm : 2111011050
izin bertanya, jelaskan maksud dari kalimat ''manajer dalam perusahaan dipandu oleh norma dan nilai sosial dalam membuat keputusan praktis dan berorientasi pasar'' ( terdapat didalam PPT), serta berikan contoh konkretnya.
terimakasih.
npm : 2111011050
izin bertanya, jelaskan maksud dari kalimat ''manajer dalam perusahaan dipandu oleh norma dan nilai sosial dalam membuat keputusan praktis dan berorientasi pasar'' ( terdapat didalam PPT), serta berikan contoh konkretnya.
terimakasih.
Nama : Melani Oktaviani
NPM : 2111011073
Izin bertanya, apa yang akan terjadi jika seorang manajer tidak dapat membuat keputusan secara etis?
NPM : 2111011073
Izin bertanya, apa yang akan terjadi jika seorang manajer tidak dapat membuat keputusan secara etis?
Nama : Nabila Talitha Anwar
NPM : 2111011049
Izin menjawab yg terjadi jika seorang manajer tidak dapat membuat keputusan secara etis adalah perusahaan tidak akan berjalan dengan baik, seperti target pemasaran yang gagal dan laporan keuangan yang salah. Untuk itu sebelum mengambil keputusan seorang manajer harus berdiskusi terlebih dahulu kepada sesama rekan, menggali informasi yang cukup dan berpikir matang dengan rencana yang akan dibuat
NPM : 2111011049
Izin menjawab yg terjadi jika seorang manajer tidak dapat membuat keputusan secara etis adalah perusahaan tidak akan berjalan dengan baik, seperti target pemasaran yang gagal dan laporan keuangan yang salah. Untuk itu sebelum mengambil keputusan seorang manajer harus berdiskusi terlebih dahulu kepada sesama rekan, menggali informasi yang cukup dan berpikir matang dengan rencana yang akan dibuat
yang akan trjadi yaitu dia akan mengalami masalah dlm pekerjannya, keputusan yang tdk terdefinisi, mengabaikan fakta, dan melanggar etika dlm bekerja.
In reply to Fajrin Satria Dwi Kesumah
Re: Etika dan tanggung jawab sosial
Nama : Calvin Gusti Al fauzaan
NPM : 2111011010
Izin bertanya, apakah yang akan terjadi apabila seseorang tidak memiliki sikap tanggung jawab dan etika yang baik?
NPM : 2111011010
Izin bertanya, apakah yang akan terjadi apabila seseorang tidak memiliki sikap tanggung jawab dan etika yang baik?
In reply to CALVIN GUSTI AL FAUZAAN
Re: Etika dan tanggung jawab sosial
Nama : Aqilah Yunda Putria Sari
NPM : 2111011087
Izin menjawab, apabila seseorang tidak memiliki sikap tanggung jawab dan etika yang baik, maka hal itu akan menyebabkan ketidaknyamanan bagi orang-orang sekitar, karna akan banyak menimbulkan dampak buruk, bukan hanya ke satu orang, namun juga banyak pihak. Dan parahnya dapat menimbulkan kerugian bagi perusahaan atau tempat ia bekerja.
NPM : 2111011087
Izin menjawab, apabila seseorang tidak memiliki sikap tanggung jawab dan etika yang baik, maka hal itu akan menyebabkan ketidaknyamanan bagi orang-orang sekitar, karna akan banyak menimbulkan dampak buruk, bukan hanya ke satu orang, namun juga banyak pihak. Dan parahnya dapat menimbulkan kerugian bagi perusahaan atau tempat ia bekerja.
In reply to Fajrin Satria Dwi Kesumah
Re: Etika dan tanggung jawab sosial
Nama : Ni Wayan Della Amarta
NPM : 2111011070
Apa sajakah intensitas masalah dalam etika dan konteks internasional? Apakah dampaknya secara global bila perusahaan tersebut perusahaan internasional yang besar?
NPM : 2111011070
Apa sajakah intensitas masalah dalam etika dan konteks internasional? Apakah dampaknya secara global bila perusahaan tersebut perusahaan internasional yang besar?
In reply to Fajrin Satria Dwi Kesumah
Re: Etika dan tanggung jawab sosial
Nama : Diana Ayu Saputri
Npm : 2151011021
Izin bertanya, apa yang harus dilakukan oleh perusahaan dalam mendidik etika karyawannya?
Npm : 2151011021
Izin bertanya, apa yang harus dilakukan oleh perusahaan dalam mendidik etika karyawannya?
In reply to Fajrin Satria Dwi Kesumah
Re: Etika dan tanggung jawab sosial
Nama : Atika Handa Fitriyani
NPM : 2111011097
Izin bertanya, apakah manfaat dengan adanya CSR bagi perusahaan dan bagi masyarakat disekitar perusahaan ?
NPM : 2111011097
Izin bertanya, apakah manfaat dengan adanya CSR bagi perusahaan dan bagi masyarakat disekitar perusahaan ?
izin menjawab, Keberadaan CSR dalam sebuah perusahaan sendiri memainkan peran yang penting. Program CSR adalah sebuah investasi bagi perusahaan. Pada dasarnya CSR memiliki fungsi sebagai bagian dari manajemen risiko perusahaan. Dengan adanya CSR gangguan sosial akibat pencemaran lingkungan menurun, sehingga perusahaan mendapatkan dukungan dari masyarakat setempat. Perusahaan yang bertanggung jawab terhadap lingkungan secara tidak langsung meminimalisir terjadinya konflik lingkungan di sekitar perusahaan. Hal ini juga berimbas terhadap pasokan bahan baku yang lebih terjamin untuk jangka panjang. Selain itu CSR dapat meningkatkan citra perusahaan, memperkuat brand perusahaan, melebarkan akses menuju pasar, mendapat nilai plus dibanding dengan kompetitor yang tidak melaksanakan CSR, hingga peluang mendapatkan penghargaan.
In reply to Fajrin Satria Dwi Kesumah
Re: Etika dan tanggung jawab sosial
Nama : Jerry Angga Wahyudi
NPM : 2111011068
Izin bertanya, Jelaskan mengapa suatu perusahaan perlu memiliki tanggung jawab sosial?
NPM : 2111011068
Izin bertanya, Jelaskan mengapa suatu perusahaan perlu memiliki tanggung jawab sosial?
Nama : Alayda Nur Puspita
NPM : 2111011090
"Pandangan klasik menyatakan bahwa tanggung jawab sosial manajemen hanyalah memaksimalkan keuntungan."
Dari pernyataan di atas, apa penyebab tanggung jawab sosial manajemen dikatakan hanya untuk memaksimalkan keuntungan?
NPM : 2111011090
"Pandangan klasik menyatakan bahwa tanggung jawab sosial manajemen hanyalah memaksimalkan keuntungan."
Dari pernyataan di atas, apa penyebab tanggung jawab sosial manajemen dikatakan hanya untuk memaksimalkan keuntungan?
In reply to Fajrin Satria Dwi Kesumah
Re: Etika dan tanggung jawab sosial
Nama : Yolanda Aisyah Putri
NPM : 2111011048
Izin bertanya, mengapa etika sangat penting dalam suatu perusahaan dan dalam menjalankan bisnis?
NPM : 2111011048
Izin bertanya, mengapa etika sangat penting dalam suatu perusahaan dan dalam menjalankan bisnis?
In reply to Yolanda Aisyah Putri 2111011048
Re: Etika dan tanggung jawab sosial
by Retno Anggraini -
Izin menjawab
Dalam perusahaan, etika bisnis dapat membentuk suatu nilai, norma dan perilaku karyawan serta pimpinan untuk menciptakan suasana hubungan yang adil dan sehat baik itu dengan sesama rekan kerja maupun konsumen. Dari etika bisnis itulah secara tidak langsung akan mendorong adanya sikap tanggung jawab dalam menjalankan bisnis.
Sehingga segala aktivitas bisnis dapat berjalan dengan baik dan lancar jika etika bisnis dapat dipegang teguh dan praktiknya diatur oleh perusahaan.
Terima kasih
Dalam perusahaan, etika bisnis dapat membentuk suatu nilai, norma dan perilaku karyawan serta pimpinan untuk menciptakan suasana hubungan yang adil dan sehat baik itu dengan sesama rekan kerja maupun konsumen. Dari etika bisnis itulah secara tidak langsung akan mendorong adanya sikap tanggung jawab dalam menjalankan bisnis.
Sehingga segala aktivitas bisnis dapat berjalan dengan baik dan lancar jika etika bisnis dapat dipegang teguh dan praktiknya diatur oleh perusahaan.
Terima kasih
In reply to Yolanda Aisyah Putri 2111011048
Re: Etika dan tanggung jawab sosial
agar keputusan yang akan diambil sesuai dngan yang kita inginkan
Nama : Retno Anggraini
Npm : 2111011026
Izin bertanya, dalam standar etika bersifat universal ada perubahan budaya sosial antar negara, perubahan nya itu seperti apa? Dan contohnya gimana. Terima kasih
Npm : 2111011026
Izin bertanya, dalam standar etika bersifat universal ada perubahan budaya sosial antar negara, perubahan nya itu seperti apa? Dan contohnya gimana. Terima kasih
In reply to Fajrin Satria Dwi Kesumah
Re: Etika dan tanggung jawab sosial
izin menjawab hal apa saja yang di lakukan perushaan dalam melakukan tanggung jawab sosial yaitu perushaan untuk konsumen adalah melakukan penyediaan dari produk dan juga jasa serta melakukan perhatian terhadap lainnya.
tanggung jawab sosial perusahaan untuk karyawan adalah memberikan segala ras akan nyaman dan juga nyaman untuk karyawananya serta melaksanakan kegiatan dengan adil.
tanggung jawab sosial perusahaan untuk karyawan adalah memberikan segala ras akan nyaman dan juga nyaman untuk karyawananya serta melaksanakan kegiatan dengan adil.
NPM: 2111011081
NAMA: Yoshua Christyanto
izin bertanya, Jika suatu perusahaan didapat seorang karyawannya terbukti sering kali melanggar etika dan peraturan pekerja, bagaimana seorang manajer dalam mengelola kegagalan tersebut sesuai dengan sikap tanggung jawab sosial?
NAMA: Yoshua Christyanto
izin bertanya, Jika suatu perusahaan didapat seorang karyawannya terbukti sering kali melanggar etika dan peraturan pekerja, bagaimana seorang manajer dalam mengelola kegagalan tersebut sesuai dengan sikap tanggung jawab sosial?
Nama: Risnawati
NPM: 2111011067
Izin bertanya
Pemasalahan-permasalahan apakah yang akan terjadi apabila tanggung jawab sosial dan etika dalam pengelolaan perusahaan tidak bisa diterapkan secara maksimal?
NPM: 2111011067
Izin bertanya
Pemasalahan-permasalahan apakah yang akan terjadi apabila tanggung jawab sosial dan etika dalam pengelolaan perusahaan tidak bisa diterapkan secara maksimal?