TUGAS MAHASISWA
Selamat siang rekan-rekan mahasiswa semua untuk pertemuan minggu ini tugas untuk kalian semua adalah membuat mini proposal terkait tentang antropologi budaya. Jadi tugas kalian membuat mini proposal untuk tugas Antropologi Budaya. Contoh mini proposal kalian buat terkait Antropologi Budaya ini "TRADISI SUROAN PADA MASYARAKAT JAWA" dari judul ini kalian buat proposalnya terdiri dari:
- Identitas Penulis
- Kata pengantar
- Daftar Isi
- BAB I: Latar belakang Masalah, Identifikasi Masalah, dan Batasan masalah
- BAB II: Tinjauan Pustaka
- BAB III: Metode Penelitian
- Daftar Pustaka
silahkan kalian buat ibu beri waktu 10 hari dalam menyelesaikan tugas ini. Tugas tidak boleh sama antara mahasiswa satu dan yang lainnya. Terkait tema tidak akan dibatasi, tetapi disesuaikan dengan antropologi budaya