LATIHAN
Untuk memperdalam pemahaman kalian terhadap kegiatan belajar 1, silahkan kalian jawab pertanyaan berikut ini:
- Mengapa bahasa begitu penting dalam kehidupan manusia?
- Jelaskan tiga karakteristik bahasa!
- Ada orang yang berpendapat bahwa bahasa Indonesia itu tidak semodern dan sebergengsi bahasa Inggris. Bagaimana tanggapan Anda terhadap pendapat tersebut?
Jawaban kalian saya tunggu di email rahmat.prayogi91@gmail.com