Enrolment options
SAPAAN
Assalamualaikum warahmatullah wabarakatuh
Alhamdulillah, puji syukur kehadirat Allah SWT senantiasa selalu kita panjatkan atas berkat, rahmat dan karunia Nya yang telah diberikan kepada kita, karena nikmat tersebut kita dapat mengikuti perkuliahan ini diliputi keimanan dan kesehatan. Tak lupa sholawat dan salam kita hadirkan kepada junjungan kita, suri tauladan kita, yaitu Nabi Muhammad SAW, juga kepada keluarga dan para sahabat beliau, agar kelak mendapat syafaat di yaumul akhir.
Pada perkuliahan semester ini, kita akan melakukan kegiatan secara hybrid yaitu kombinasi antara LMS dan offline. Untuk pertemuan offline akan dilakukan secara tatap muka di dalam kelas sedangkan pertemuan online akan menggunakan media seperti virtual class atau zoom conference yang dapat memenuhi kebutuhan perkuliahan kita. Diharapkan mahasiswa mengikuti perkuliahan dengan baik sesuai ketentuan dan peraturan yang ada. Persiapkan materi utama dan materi penunjang serta fasilitas pembelajaran lain sehingga perkuliahan ini dapat terlaksana sesuai dengan peraturan akademik yang berlaku. Sekian terima kasih, Semoga sukses Wassalamualaikum warahmatullah wabarakatuh
PROFIL DOSEN
Dosen Penanggung jawab dan pengampu mata kuliah semester ini adalah:
1. Widya Rizki Eka Putri, S.E., M.S.Ak., Akt., CPA
NIP
Email:
2. Fatkhur Rohman, S.E., M.Prof.Acc.
NIP
Email: fatkhurrohman@feb.unila.ac.id
- Teacher: Fatkhur Rohman, S.E., M.Prof.Acc.
- Enrolled students: 31
