Enrolment options
Mata kuliah Pengendalian Kebisingan membahas prinsip-prinsip kebisingan dalam bidang teknik mesin, termasuk sumber kebisingan, metode pengukuran, standar regulasi, serta teknik mitigasi dan pengendalian kebisingan. Mahasiswa akan mempelajari metode pengukuran tingkat kebisingan, analisis data akustik, serta strategi pengurangan kebisingan melalui pendekatan teknologi dan desain. Selain itu, mahasiswa akan diberikan wawasan tentang kebisingan dalam lingkungan industri dan dampaknya terhadap kesehatan serta lingkungan kerja.
- Teacher: Ahmad Suudi
- Enrolled students: 7