Enrolment options
Metodologi Penelitian Sosial ditujukan untuk membekali mahasiswa tentang pengetahuan, pemahaman dan penerapan berbagai metode penelitian dalam rangka penyusunan tugas akhir (Skripsi), serta mendorong dan memfasilitasi berkembangnya keterampilan mahasiswa dalam membangun kerjasama melalui pelaksanaan tugas secara kelompok dan mandiri. Materi perkuliahan meliputi landasan filosofis dan konseptual perancangan penelitian sosial, berbagai jenis penelitian, langkah-langkah penelitian ilmiah mulai dari penentuan topik, identifikasi permasalahan, mengkonstruksikan teori dalam hipotesis, dan bagaimana menggunakan teori sebagai landasan di dalam mengkaji fenomena komunikasi dalam penyuluhan, penentuan variabel, disain dan metode, teknik pengumpulan data, analisis dan penarikan kesimpulan, serta pelaporan.
- Teacher: dewangga nikmatullah
- Enrolled students: No students enrolled in this course yet