Enrolment options

HI 2024 - PENGANTAR ILMU EKONOMI M1

Matakuliah Pengantar Ilmu Ekonomi adalah matakuliah wajib yang harus ditempuh oleh mahasiswa Hubungan Inetrnasional FISIP Universitas Lampung. Melalui matakuliah ini mahasiswa akan didorong untuk memahami dasar filsafat ekonomi (scarcity-choice), perspektif ekonomi (makro- mikro), dan berbagai konsep dasar ekonomi seperti: supply-demand, market equilibrium, market condition, price, elasticity, cost of production, consumption, money, time value, dan konsep lainnya. Di mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik, serta mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengimplementasi ilmu ekonomi dalam keilmuan Hubungan Internasional.

Self enrolment (Student)