Enrolment options

Delik Luar KUHP

Mata kuliah ini adalah pengkajian terhadap tindak pidana yang ada diatur diluar KUHP yang merupakan kelanjutan pembahasan terkait tindak pidana di dalam KUHP yang dipelajari pada semester III. Dalam perkuliahan ini membahas tentang hukum tindak pidana khusus  seperti tindak pidana ekonomi, tindak pidana narkotika, tindak pidana korupsi, tindak pidana pencucian uang (Money Laundering), tindak pidana/kejahatan terorisme serta dimensi hukum pidana terhadap kejahatan perdagangan orang.

Self enrolment (Student)