SELAMAT DATANG DI MKU BAHASA INDONESIA
Mata kuliah ini berisi bahasan sejarah kelahiran dan perkembangan Bahasa Indonesia untuk manamkan kebanggaan terhadap bahasa Indonesia sebagai bahasa negara dan bahasa nasional, prinsip-prinsip atau kaidah penggunaan bahasa Indonesia dalam penulisan karya ilmiah, serta penggunaan Bahasa Indonesia dengan baik dan benar dalam penulisan karya ilmiah. Untuk itu disajikan materi tentang sejarah bahasa Indonesia, dasar yuridis, kedudukan dan fungsi bahasa Indonesia, kesantunan berbahasa, kaidah penggunan Bahasa Indonesia, penulisan karya ilmiah, penggunaan EYD, dan penggunaan kaidah selingkung dalam penulisan karya ilmiah.
CPMK:
Mahasiswa mampu menguasai prinsip-prinsip atau kaidah penggunaan bahasa Indonesia dalam penulisan karya ilmiah.Sub-CPMK:
- Mahasiswa mampu menjelaskan sejarah, konsep bahasa, dan fungsi bahasa.
- Mahasiswa mampu menjelaskan ragam bahasa, kesantunan, dan laras bahasa.
- Mahasiswa mampu menjelaskan kaidah penggunaan diksi, kalimat, dan paragraf serta mampu menyusun kaidah penalaran dan pengembangan pragraf.
- Mahasiswa mampu menjelaskan ejaan dan tanda baca.
- Mahasiswa mampu memahami kaidah penggunaan bahasa Indonesia dalam penulisan karya ilmiah.
- Mahasiswa mampu menggunakan bahasa Indonesia sebagai sarana komunikasi dalam mengolah, menalar, dan menyajikan informasi melalui penulisan karya ilmiah.
P1-Topik 1 #SEJARAH BAHASA INDONESIA
PENDAHULUAN
Hallo, rekan-rekan mahasiswa sekalian.
Hari ini kita akan membahas tentang Sejarah Bahasa Indonesia.Capaian Pembelajaran:
Mahasiswa mampu menjelaskan sejarah, konsep bahasa, dan fungsi bahasa.
Bahan Kajian:
- Sejarah kelahiran bahasa Indonesia
- Sejarah Perkembangan bahasa Indonesia
Langkah-langkah pembelajaran hari ini, yaitu:- Diharapkan semua mahasiswa dapat bertatap muka secara virtual pada aplikasi zoom.us meeting untuk mendengarkan pemaparan kontrak perkuliahan dan salam perkenalan.
- Namun jika tidak memungkinkan/terdapat kendala, silahkan para mahasiswa sekalian mengikuti instruksi selanjutnya.
- Silahkan kalian pahami materi yang sudah saya sediakan.
- Setelah selesai membaca materi, silahkan kalian berdiskusi dalam forum diskusi.
- Silahkan memberikan pertanyaan pada forum diskusi.
- Setiap pertanyaan wajib ditanggapi oleh mahasiswa lainnya, atau dengan kata lain seluruh mahasiswa boleh menanggapi/menjawab pertanyaan dari teman-teman. Hal ini dilakukan untuk melihat keatifan rekan-rekan mahasiswa sekalian.
Rahmat Prayogi rahmat.prayogi91@gmail.com is inviting you to a scheduled Zoom meeting.
Topic: PERKENALAN DOSEN DAN PENYAMPAIAN KONTRAK PERKULIAHAN
Time: Sep 28, 2020 07:00 AM Jakarta
Join Zoom Meeting
https://us04web.zoom.us/j/78804884022?pwd=Z2gyWWllaWVOdVQ0Q3haMWt0bjdLdz09
Meeting ID: 788 0488 4022
Passcode: 9NzdbFSilahkan ajukan pertanyaan untuk ditanggapi oleh semua rekan-rekan mahasiswa lainnya.
CATATAN: Setiap pertanyaan wajib ditanggapi.