Pilihan pendaftaran

Metode dan Tehnik Penyuluhan PPN B Genap 2021 2022

Mata kuliah Metode dan Tehnik Penyuluhan membekali mahasiswa pengetahuan mengenai pengertian Metode atau cara serta Tehnik dalam melaksanakan kegiatan Penyuluhan/pemberdayaan masyarakat, Memahami proses belajar dalam penyuluhan,jenis-jenis sarana penyuluhan,menganalisis khalayak sasaran penyuluhan,menyiapkan alat bantu penyuluhan, memahami dan memperagakan alat bantu penyuluhan, proses pemilihan metode penyuluhan, sertamenganalisis ragam dan tehnik penyuluhan

Pendaftaran mandiri (Siswa)