Topic outline
General
Topic 1 - Kontrak Perkuliahan
- NAMA PS/JURUSAN : PGSD / ILMU PENDIDIKAN
- NAMA FAKULTAS : KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
- NAMA UNIVERSITAS : UNIVERSITAS LAMPUNG
- MATA KULIAH : PENGEMBANGAN KURIKULUM SD
- KODE : KPD616315
- DOSEN : Dra. NELLY ASTUTI, M.Pd
Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakaatuh
Selamat datang Rekan-Rekan Mahasiswa yang saya banggakan.
Dimanapun berada, semoga selalu dalam keadaan sehat walafiat dan dalam Lindungan Allah SWT. Aamiin…
Selamat datang di Mata Kuliah Pengembangan Kurikulum SD Daring FKIP Universitas Lampung. Mata kuliah ini ditujukan bagi peserta didik yang sedang mengambil program strata satu (S1) Sarjana pada rumpun Ilmu Pendidikan, terutama terkait dengan Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Mata kuiah Pengembangan Kurikulum SD ini memiliki beban SKS sebesar 3 SKS, dengan kode Matakuliah: KPD616315.
No
Pertemuan Ke
Capaian Submatakuliah
Bahan Kajian
1
I
Kontrak Kuliah dan Pendahuluan
Dokumen Kontrak Kuliah
2
II
Hakikat dan Prinsip Pengembangan Kurikulum
- Hakekat pengembangan kurikulum
- Fungsi dan peranan pengembangan kurikulum
- Asas-asas pengembangan kurikulum
- Prinsip pengembangan kurikulum
3
III
Analisis Model Pengembangan Kurikulum
- Model-model pengembangankurikulum
- Pendekatan dalam pengembangan kurikulum
- Konsepdasarorganisasikurikulum
- Struktur program kurikulum
4
IV
Analisis Kelengkapan Dokumen Kurikulum
- Silabus
- RPP
- Buku Guru
- Buku Siswa
- LKPD
5
V
Analisis kelengkapan komponen Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
- Identitas
- Kompetensi Inti
- Kompetensi Dasar
- Indikator
- Tujuan Pembelajaran
- Pendekatan
- Metode dan Strategi
- Media, Sumber dan Alat
- Kegiatan Pembelajaran
- Evaluasi
- Referensi
6
VI
Analisis Tujuan Pembelajaran pada RPP Guru
- Tujuan Nasional (KI dan KD)
- Tujuan Institusional
7
VII
Analisis Tujuan Pembelajaran pada RPP Guru 1
- Indikator
- Tujuan Pembelajaran pada RPP
8
VIII
Ujian Tengah Semester
9
IX
Analisis Pendekatan Pembelajaran
Scientific Approach
10
X
Analisis Model Pembelajaran
- Inquiri
- Discovery
- Problem Base Learning
- Project Base Learning
11
XI
Analisis Metode dan Strategi pada RPP Guru
- Metode
- Strategi Pembelajaran
12
XII
Analisis Pengembangan Bahan Kajian atau Materi Kelas Rendah dari Buku Guru dan Buku Siswa pada Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
- Target Capaian
- Buku Guru
- Buku Siswa
13
XIII
Analisis Pengembangan Bahan Kajian atau Materi Kelas Tinggi dari Buku Guru dan Buku Siswa pada Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
- Target Capaian
- Buku Guru
- Buku Siswa
14
XIV
Analisis Instrument Pengukuran dengan Test
Test
15
XV
Analisis Instrument Pengukuran dengan Non Test
Non Test
16
XVI
Ujian Akhir Semester
Produk Kurikulum SD (RPP)
Topic 2 - Hakikat dan Prinsip Pengembangan Kurikulum
- Mahasiswa dapat memahami dan menganalisis hakekat pengembangan kurikulum
- Mahasiswa dapat memahami dan menganalisis fungsi dan peranan pengembangan kurikulum
- Mahasiswa dapat memahami dan menganalisis asas-asas pengembangan kurikulum
- Mahasiswa dapat memahami dan menganalisis prinsip pengembangan kurikulum
Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakaatuh
Selamat datang Rekan-Rekan Mahasiswa yang saya banggakan. Dimanapun berada, semoga selalu dalam keadaan sehat walafiat dan dalam Lindungan Allah SWT. Aamiin… Perkuliahan hari ini kita akan membahas tentang Hakikat dan Pengembangan Kurikulum. mari kita pelajari dan diskusikan.
Topic 3 - Analisis Model Pengembangan Kurikulum
- Mahasiswa dapat memahami dan menganalisis model-model pengembangan kurikulum
- Mahasiswa dapat memahami dan menganalisis pendekatan dalam pengembangan kurikulum
- Mahasiswa dapat memahami dan menganalisis konsep dasar organisasi kurikulum
- Mahasiswa dapat memahami dan menganalisis struktur program kurikulum
Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakaatuh
Selamat datang Rekan-Rekan Mahasiswa yang saya banggakan. Dimanapun berada, semoga selalu dalam keadaan sehat walafiat dan dalam Lindungan Allah SWT. Aamiin… Perkuliahan hari ini kita akan membahas tentang Analisis Model Pengembangan Kurikulum. mari kita pelajari dan diskusikan
Topic 4 - Analisis Kelengkapan Dokumen Pengembangan Kurikulum
- Mahasiswa dapat memahami dan menganalisis fungsi Silabus
- Mahasiswa dapat memahami dan menganalisis fungsi RPP
- Mahasiswa dapat memahami dan menganalisis fungsi Buku Guru
- Mahasiswa dapat memahami dan menganalisis fungsi Buku Siswa
- Mahasiswa dapat memahami dan menganalisis fungsi LKPD
Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakaatuh
Selamat datang Rekan-Rekan Mahasiswa yang saya banggakan. Dimanapun berada, semoga selalu dalam keadaan sehat walafiat dan dalam Lindungan Allah SWT. Aamiin… Perkuliahan hari ini kita akan membahas tentang Analisis Kelengkapan Dokumen Pengembangan Kurikulum. mari kita pelajari dan diskusikan
Topic 5
Topic 6
Topic 7
Topic 8 - Ujian Tengah Semester
Topic 9 - Analisis Pendekatan Pembelajaran
Mahasiswa dapat memahami dan menganalisis Scientific Approach
Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakaatuh
Selamat datang Rekan-Rekan Mahasiswa yang saya banggakan. Dimanapun berada, semoga selalu dalam keadaan sehat walafiat dan dalam Lindungan Allah SWT. Aamiin.
Perkuliahan hari ini kita akan membahas tentang Analisis Pendekatan Pembelajaran.
Mari kita pelajari dan diskusikan.
Topic 10 - Analisis Model Pembelajaran
Mahasiswa dapat memahami dan menganalisis macam-macam model pembelajaran
Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakaatuh
Selamat datang Rekan-Rekan Mahasiswa yang saya banggakan. Dimanapun berada, semoga selalu dalam keadaan sehat walafiat dan dalam Lindungan Allah SWT. Aamiin.
Perkuliahan hari ini kita akan membahas tentang analisis model pembelajaran.
Mari kita pelajari dan diskusikan.
Topic 11 - Analisis Metode dan Strategi pada RPP Guru
1. Mahasiswa dapat memahami dan menganalisis metode pembelajaran pada RPP
2. Mahasiswa dapat memahami dan menganalisis strategi pembelajaran pada RPP
Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakaatuh
Selamat datang Rekan-Rekan Mahasiswa yang saya banggakan. Dimanapun berada, semoga selalu dalam keadaan sehat walafiat dan dalam Lindungan Allah SWT. Aamiin
Perkuliahan hari ini kita akan membahas tentang Analisis Metode dan Strategi pada RPP Guru. mari kita pelajari dan diskusikan.
Topic 12 - Analisis Pengembangan Bahan Kajian atau Materi Kelas Rendah dari Buku Guru dan Buku Siswa pada Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
1. Mahasiswa dapat memahami dan menganalisis Target Capaian
2. Mahasiswa dapat memahami dan menganalisis Buku Guru
3. Mahasiswa dapat memahami dan menganalisis Buku SiswaAssalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakaatuh
Selamat datang Rekan-Rekan Mahasiswa yang saya banggakan. Dimanapun berada, semoga selalu dalam keadaan sehat walafiat dan dalam Lindungan Allah SWT. Aamiin…
Perkuliahan hari ini kita akan membahas tentang Analisis Pengembangan Bahan Kajian atau Materi Kelas Rendah dari Buku Guru dan Buku Siswa pada Rencana Pelaksanaan Pembelajaran.
Mari kita pelajari dan diskusikan.
Silahkan rekan-rekan mahasiswa untuk diskusi tentang materi Analisis Pengembangan Bahan Kajian atau Materi Kelas Rendah dari Buku Guru dan Buku Siswa pada Rencana Pelaksanaan Pembelajaran dan jika ada hal-hal yang belum dipahami dapat bertanya pada forum diskusi ini
Topic 13
Topic 14
Topic 15
Topic 16