Pilihan pendaftaran
Mata Kuliah Pengantar Kimia Analisis merupakan Mata Kuliah Wajib di Prodi Bioter dengan beban kredit 3 SKS (2-1). Mata kuliah ini memberikan pemahaman dasar kimia yang menjadi bekal untuk memahami mata kuliah lanjut di Prodi Bioter yang relevan dengan bidang kimia dan penerapannya. Silabus perkuliahan dan referensi terkait dapat dilihat di kontrak kuliah pada menu vclass ini. Selamat menjalani perkuliahan ini, semoga dapat mengikuti dan memahami dengan baik.
Salam
Tim Pengampu MK PKA
Dr. Hardoko Insan Qudus, M.S
Dr. Nurhasanah, M.Si
- Pengajar: Nur hasanah
- Pengajar: Hardoko Insan Qudus
- Siswa terdaftar: 56
