Topic outline
Selamat Datang di Mata Kuliah Sejarah Pedesaan Kelas A

Nama : Yustina Sri Ekwandari, S. Pd., M. Hum
NIP : 197009132008122002

Nama : Yusuf Perdana, S. Pd., M. Pd
NIP : 199310262019031009Selamat pagi mahasiswa/i, selamat datang di V.Class Mata Kuliah Sejarah Pedesaan di Semester Genap 2020/2021. Selama satu semester ini Anda akan bersama kami Ibu Yustina Sri Ekwandari,S.Pd M.Hum dan Bpk Yusuf Perdana, S.Pd.M.Pd akan mempelajari seluruh materi dalam Hakikat Pedesaan, Konsep, Fungsi dan Jenis Pedesaan , Sistem religi, bahasa, seni dan teknologi masyarakat desa, Apanage, Bekel hingga keresahan di Pedesaan, dampak tanam paksa pada pedesaan, Pedesaan Masa Ekonomi Liberal hingga Politik Etis, sistem tenaga kerja Masa Kolonial, Dampak Undang-Undang Agraria dan Undang-Undang Gula Bagi Pedesaan, Pedesaan Daerah Vorstenlanden Masa Kolonial, Perkembangan Pedesaan Pasca Nasionalisasi Perusahaan Asing, Desa masa Repelita I, II dan III, Desa masa Repelita IV, V dan VI, Kehidupan Pedesaan di Wilayah Pesisir dan Perkebunan, konflik di pedesaan hingga dampak Krisis Moneter di Pedesaan, Dampak modernisasi dan globalisasi bagi masyarakat desa.
Selamat berdinamika bersama untuk menambah pengetahuan dan meningkatkan pemahaman tentang Desa dalam Sejarah Indonesia, tetap semangat, taati protokol kesehatan, salam sehat.........
Profil singkat Dosen Pengampu Mata Kuliah Sejarah Pedesaan.
Silahkan Unduh Suplemen Bahan Ajar Sejarah Pedesaan, untuk suplemen bahan ajar pada mata kuliah Sejarah Pedesaan
Silahkan Di Unduh
Pertemuan 1
Selamat datang di Pertemuan 1 dalam mata kuliah Sejarah Pedesaan. dalam pertemuan 1 kali ini kita akan membahas kontrak kuliah kita dalam perkuliahan kedepan selama 16 pertemuan, silahkan di cermati untuk materi-materi dalam setiap pertemuannya
Capaian Pembelajaran kita hari ini adalah kita dapat mengetahui apa saja materi-materi yang akan kita pelajari dalam mata kuliah Sejarah Pedesaan
Silahkan Unduh Kontrak KUliah Sejarah Pedesaan
Silahkan Isi Presensi anda hari ini
Pertemuan 2
Selamat datang di Pertemuan 2 dalam mata kuliah Sejarah Pedesaan. dalam pertemuan 2 kali ini kita akan membahas Konsep, Fungsi, dan Jenis- Jenis Pedesaan, silahkan di cermati untuk materi-materi di dalamnya lebih mendetail. dan ikuti forum diskusi pada kolom ini !
Capaian Pembelajaran kita hari ini adalah kita dapat mengetahui apa saja Konsep, Fungsi, dan Jenis-jenis pedesaan
Silahkan Di Unduh !
Silahkan Isi Presensi Anda Hari ini
Pertemuan 3
Selamat datang di Pertemuan 2 dalam mata kuliah Sejarah Pedesaan. dalam pertemuan 3 kali ini kita akan membahas Seni, Agama, Teknologi di Pedesaan, silahkan di cermati untuk materi-materi di dalamnya lebih mendetail. dan ikuti forum diskusi pada kolom ini !
Capaian Pembelajaran kita hari ini adalah kita dapat mengetahui apa saja Seni, Agama, Teknologi di Pedesaan
Silahkan Unduh Di Sini !
Silahkan Isi Presensi Anda !
Pertemuan 4
Assalamualaikum, wr.wb..Selamat datang di Pertemuan 4 dalam mata kuliah Sejarah Pedesaan. dalam pertemuan 4 kali ini kita akan membahas Apanage, Bekel dan Keresahan di Pedesaan, silahkan di cermati untuk materi-materi di dalamnya lebih mendetail. dan ikuti forum diskusi pada kolom ini !
Capaian Pembelajaran kita hari ini adalah kita dapat mengetahui apa saja Apanage, Bekel dan Keresahan di Pedesaan
Silahkan Unduh Materi !
Silahkan Isi Presensi Anda Hari Ini !
Pertemuan 5
Silahkan Isi Kehadiran Anda melalui Presensi Berikut Ini
Selamat datang di Pertemuan kelima, Sesuai RPS Hari ini kita Kuis, Kuis pada mata kuliah sejarah pedesaan dalam bentuk analisis artikel, sebagai berikut :
1. Artikel tersedia dalam 2 judul.
2. Artikel 1 : Stratifikasi Sosial pada Masyarakat Pedesaan di Jawa Abad ke-19 (untuk NPM/NIM GANJIL)
3. Artikel 2 : GERAKAN PROTES SOSIAL PETANI DI JAWA MASA KOLONIAL (DALAM PERSPEKTIF SEJARAH SOSIOLOGI PEDESAAN) (untuk NPM/NIM GENAP)
Kumpulkan dengan tulis tangan format PDF maksimal 2 lembar dengan identitas NPM/NIM dan Nama yang Jelas, contoh (1234556_Dian Mangkulangit). Batas Pengumpulan sesuai dengan Jadwal Kuliah di google meet yakni 08.00 - 09.40.
Artikel Untuk NPM/NIM Ganjil
Artikel Untuk NPM/NIM GENAP
Pertemuan 6
- Assalamualaikum, wr.wb..Selamat datang di Pertemuan 6 dalam mata kuliah Sejarah Pedesaan. dalam pertemuan 6 kali ini kita akan membahas Pedesaan masa tanam paksa beserta dampaknya, kita ketahui pada 1830 setelah perang jawa berakhir, belanda mengalami banyak kerugian, van den bosch sebagai gubernur jendral memberlakukan cultuurstelsel atau yang familiar kita sebut dengan tanam paksa. silahkan di cermati untuk materi-materi di dalamnya lebih mendetail. dan ikuti forum diskusi pada kolom ini !
Capaian Pembelajaran kita hari ini adalah kita dapat mengetahui Pedesaan masa tanam paksa beserta dampaknya Silahkan Di Unduh !
Silahkan Isi Presensi Anda Hari Ini !
Pertemuan 7
Assalamualaikum, wr.wb..Selamat datang di Pertemuan 7 dalam mata kuliah Sejarah Pedesaan. dalam pertemuan 7 kali ini kita akan membahas Pedesaan Masa Ekonomi Liberal hingga Politik Etis beserta dampaknya, kita ketahui pada 1870 setelah Agrarische wet dikeluarkan maka secara otomatis hindia belanda mengalami ekonomi liberal dengan dibarengi berbagai investasi besar-besaran para borjuis eropa di berbagai daerah, khususnya hindia-belanda. silahkan di cermati untuk materi-materi di dalamnya lebih mendetail, dan ikuti forum diskusi pada kolom ini !
Capaian Pembelajaran kita hari ini adalah kita dapat mengetahui Pedesaan Masa Ekonomi Liberal hingga Politik Etis beserta dampaknyaSilahkan Unduh Materi diatas !
Silahkan Isi Presensi Anda Hari ini !
Pertemuan 8
Assalamualaikum, wr.wb.. Tabiik Pun, selamat datang pada perkuliahan Sejarah Pedesaan, pada hari ini kita akan melaksanakan Ujian Tengah Semester, dengan soal yang sudah bapak paparkan dalam file dibawah ini. Selamat Mengerjakan !
Silahkan Isi Presensi Anda Hari Ini !
Pertemuan 9
Assalamualaikum, wr.wb..Selamat datang di Pertemuan 9 dalam mata kuliah Sejarah Pedesaan. dalam pertemuan 9 kali ini kita akan membahas Sistem tenaga kerja pada masa kolonial di pedesaan beserta dampaknya, kita ketahui pada masa kolonial dikeluarkan berbagai undang-undang maupun peraturan, khususnya dalam hal tenaga kerja. hal ini dilatarbelakangi kebutuhan tenaga kerja yang besar pada industri-industri maupun perkebunan yang dimiliki oleh kolonial di berbagai daerah.
Silahkan di cermati untuk materi-materi di dalamnya lebih mendetail, dan ikuti forum diskusi pada kolom ini !
Capaian Pembelajaran kita hari ini adalah kita dapat mengetahui Sistem tenaga kerja pada masa kolonial di pedesaan beserta dampaknya
Silahkan unduh materi berikut !
Silahkan Isi Presensi Anda Hari ini !
Pertemuan 10
Silahkan Isi Presensi Anda Hari Ini
Silahkan Unduh Materi Berikut !
Assalamualaikum, wr.wb..Selamat datang di Pertemuan 10 dalam mata kuliah Sejarah Pedesaan. dalam pertemuan 10 kali ini kita akan membahas DAMPAK UNDANG – UNDANG AGRARIA DAN UNDANG – UNDANG GULA BAGI PEDESAAN, kita ketahui pada masa kolonial dikeluarkan berbagai undang-undang maupun peraturan, khususnya dalam Agraria. hal ini dilatarbelakangi kebutuhan produksi yang besar pada industri-industri maupun perkebunan yang dimiliki oleh kolonial di berbagai daerah.
Silahkan di cermati untuk materi-materi di dalamnya lebih mendetail, dan ikuti forum diskusi pada kolom ini !
Capaian Pembelajaran kita hari ini adalah kita dapat mengetahui DAMPAK UNDANG – UNDANG AGRARIA DAN UNDANG – UNDANG GULA BAGI PEDESAAN
Pertemuan 11
Silahkan ISi Presensi Anda Hari Ini
Silahkan Unduh Materi !
Assalamualaikum, wr.wb..Selamat datang di Pertemuan 11 dalam mata kuliah Sejarah Pedesaan. dalam pertemuan 11 kali ini kita akan membahas Pedesaan Vorstenlanden Masa Kolonial, kita ketahui pada masa kolonial vorstenlanden merupakan daerah yang menjadin sasaran eksploitasi oleh kolonial yang berpengaruh pada budaya, politik hingga sosial ekonomi.
Silahkan di cermati untuk materi-materi di dalamnya lebih mendetail, dan ikuti forum diskusi pada kolom ini !
Capaian Pembelajaran kita hari ini adalah kita dapat mengetahui Pedesaan Vorstenlanden Masa Kolonial
Pertemuan 12
Silahkan Isi Presensi Anda Hari Ini
Silahkan Unduh Materi Berikut !
- Assalamualaikum, wr.wb..Selamat datang di Pertemuan 12 dalam mata kuliah Sejarah Pedesaan. dalam pertemuan 12 kali ini kita akan membahas Pedesaan Masa Pendudukan Jepang, kita ketahui pada masa pendudukan jepang desa merupakan daerah yang menjadi sasaran eksploitasi, khususnya sebagai penyedia tenaga kerja yakni Romusha, lebih lanjut ikuti forum diskusi pada kolom ini !
Capaian Pembelajaran kita hari ini adalah kita dapat mengetahui Pedesaan Masa Pendudukan Jepang
Pertemuan 13
Silahkan Isi Presensi Anda Hari Ini
Silahkan Unduh Materi Berikut !
Assalamualaikum, wr.wb..Selamat datang di Pertemuan 13 dalam mata kuliah Sejarah Pedesaan. dalam pertemuan 13 kali ini kita akan membahas Perkembangan Pedesaan Pasca Nasionalisasi Perusahaan Asing, kita ketahui hengkangnya jepang, dan pasca kemerdekaan maka turut serta diwarnai nasionalisasi berbagai perusahaan asing yang dulu dimiliki oleh kolonial.
Silahkan di cermati untuk materi-materi di dalamnya lebih mendetail, dan ikuti forum diskusi pada kolom ini !
Capaian Pembelajaran kita hari ini adalah kita dapat mengetahui Perkembangan Pedesaan Pasca Nasionalisasi Perusahaan Asing
Pertemuan 14
Silahkan Isi Presensi Anda Hari Ini
Silahkan Di Unduh Materi Berikut !
Assalamualaikum, wr.wb..Selamat datang di Pertemuan 14 dalam mata kuliah Sejarah Pedesaan. dalam pertemuan 14 kali ini kita akan membahas Dampak Repelita di Pedesaan, kita ketahui masa repelita pedesaan merupakan objek yang dimanja, salah satunya adalah petani di pedesaan !
Silahkan di cermati untuk materi-materi di dalamnya lebih mendetail, dan ikuti forum diskusi pada kolom ini !
Capaian Pembelajaran kita hari ini adalah kita dapat mengetahui Dampak Repelita di Pedesaan
Pertemuan 15
Silahkan Isi Presensi Anda Hari Ini
Silahkan DI Unduh !
Silahkan Unduh Materi Berikut !
Silahkan Unduh Materi Berikut !
Assalamualaikum, wr.wb..Selamat datang di Pertemuan 15 dalam mata kuliah Sejarah Pedesaan. dalam pertemuan 15 kali ini kita akan membahas Desa Masa Krisis Moneter Hingga Masa Globalisasi, kita ketahui Masa Krisis Moneter Hingga Masa Globalisasi turut serta merubah pola sosial, ekonomi hingga budaya di pedesaan!
Silahkan di cermati untuk materi-materi di dalamnya lebih mendetail, dan ikuti forum diskusi pada kolom ini !
Capaian Pembelajaran kita hari ini adalah kita dapat mengetahui Desa Masa Krisis Moneter Hingga Masa Globalisasi
Pertemuan 16
Silahkan Isi Presensi Anda Hari Ini pada Ujian Akhir Semester Sejarah Pedesaan
Assalamualaikum,,wr..wb.. Tabiiikk Puunn...Pada pertemuan hari ini kita akan melaksanakan Ujian Akhir Semester. Silahkan unduh Naskah Soal Pada Kolom Ini.
Kumpulkan dengan bentuk tulis tangan format pdf dengan identitas NPM dan Nama yang Jelas, contoh (1234556_Muji Sasongko). Batas Pengumpulan Ujian Akhir Semester sesuai dengan Jadwal Ujian Akhir Semester
Wassalamualaikum,,wr.wb
Silahkan Mengumpulkan Ujian Akhir Semester Anda Pada Kolom Ini
Naskah Soal Ujian Akhir Semester Sejarah Militer