Enrolment options

S2-Kimia_Enzimologi_Ganjil  2021/2022

Enzimologi merupakan mata kuliah wajib yang ditawarkan pada Semeter 1 (Ganjil) pada Prodi Magister (S2) Kimia. Pada perkuliahan ini dibahas tentang: Pengantar tentang Biokimia, Asam Amino, Protein, Asam Nukleat, Klasifikasi Enzim, Kinetika dan Mekanisme Katalisis Enzim, Inhibisi Reaksi enzim, Co-enzim dan Vitamin, Keunggulan Reaksi Enzim, Regulasi Aktivitas Enzim, Pengendalian reaksi enzimatik secara genetic dan alosterik, Isolasi & Pemurnian Enzim, dan Pengantar Aplikasi Enzim dalam Industri.

Self enrolment (Student)
Guest access