Pilihan pendaftaran
Mata Kuliah Kimia Sekolah Kelas XII mengkaji tentang materi pelajaran kimia di SMA kelas XII, meliputi: kedalaman dan keluasan materi dalam setiap Kompetensi Dasar (KD) dari KD 3 kompetensi inti 3 (KI3), keterampilan setiap KD dari KI4, dan sikap dalam setiap KD dari KI1 dan KI2. Kelas ini di khususkan untuk mahasiswa pendidikan kimia angkatan 2016, 2017 dan 2018.
- Pengajar: Annisa Meristin
- Pengajar: Gamilla Nuri
- Pengajar: Ila Rosilawati
- Pengajar: M. Setyarini
- Siswa terdaftar: 15