Pilihan pendaftaran

Workshop Elektronika dan Instrumenasi

Matakuliah ini adalah matakuliah pilihan yang bersifat praktikum. Mahasiswa diajarkan untuk membuat suatu proyek elektronika sederhana, yaitu  membuat sistem atau alat elektronika digital berdasarkan beberapa teori yang sudah diterima sampai semester 5

Pendaftaran mandiri (Siswa)