Enrolment options
Mata kuliah ini merupakan mata kuliah minat fakultas yang dapat ditempuh pada semester VII dengan bobot 2 SKS. Mata kuliah ini membekali mahasiswa dengan perspektif teori dan konsep tentang hukum pemasyarakatan dan penitensier. Secara menyeluruh materi perkuliahan meliputi: Pengertian, peraturan perundangan penitensier, teori pemidanaan, tujuan dan sifat pidana, jenis-jenis pidana dalam KUHP, jenis-jenis pidana dalam KUHP Nasional, tujuan dan pedoman pemidanaan dalam RUU KUHP, tahap-tahap pemidanaa, istilah umum sejarah sistem pemidanaan, dan hak-hak narapidana.
- Teacher: Muhammad Farid
- Teacher: Dita Trijayanti, S.H., M.H.
- Enrolled students: No students enrolled in this course yet
