Pilihan pendaftaran
Selamat datang kepada seluruh mahasiswa di VClass Mata Kuliah Geografi Sumber Daya. Melalui perkuliahan ini, diharapkan mahasiswa mampu memahami konsep, karakteristik, dan pengelolaan sumber daya alam secara berkelanjutan dalam perspektif geografi, serta mengembangkan kemampuan analisis terhadap permasalahan sumber daya di berbagai wilayah. Semoga proses pembelajaran dapat berlangsung secara aktif, lancar, dan memberikan manfaat akademik yang optimal.
- Pengajar: Novia Fitri Istiawati
- Pengajar: Nyokro Mukti Wijaya
- Siswa terdaftar: 35
