ཐོ་བཀོད་ཀྱི་གདམ་ཁ།
Mata Kuliah Kebijakan dan Tata Kelola Kebencanaan membahas konsep, prinsip, dan praktik pengelolaan bencana secara komprehensif, mulai dari pencegahan, mitigasi, kesiapsiagaan, tanggap darurat, hingga pemulihan. Mahasiswa mempelajari kerangka kebijakan nasional dan internasional, peran aktor pemerintah, swasta, dan masyarakat, serta mekanisme koordinasi lintas sektor dalam penanggulangan bencana. Mata kuliah ini juga menekankan analisis risiko, perencanaan berbasis data, dan penerapan tata kelola yang transparan, akuntabel, dan berkelanjutan.
- སློབ་དཔོན: Simon Sumanjoyo Hutagalung
- སློབ་དཔོན: Kholifatul Munawaroh, S.A.N., M.Si
- སློབ་ཕྲུག་ཚུ་ཐོ་བཙུགས་འབད་ཡོདཔ: 40
