Pilihan pendaftaran

PSTE_Medan Elektromagnetik_Kelas B_Ganjil_2024/2025

Mata kuliah Medan Elektromagnetik adalah mata kuliah wajib untuk program studi S1 Teknik Elektro di fakultas teknik universitas lampung. Secara umum, kuliah ini membahas tentang medan listrik dan medan magnet serta medan yang berubah terhadap waktu. Setengah semester pertama akan diisi dengan pembahasan tentang medan listrik. Sebelum itu akan dipelajari tentang analisis vektor. setelah itu akan dipelajari berturut-turut hukum coulomb dan intensitas medan listrik, kerapatan fluks listrik, hukum gauss, dan divergensi, energi dan potensial listrik, konduktor dan dielektrik, serta kapasitansi.

  • Pengajar: Syaiful Alam
  • Siswa terdaftar: Belum ada siswa yang mendaftar pada kursus ini
Pendaftaran mandiri (Siswa)