Pilihan pendaftaran

Comprehension Orale Elementaire

Mata kuliah Compréhension Orale Élémentaire merupakan lanjutan dari mata kuliah Compréhension Orale Pré Élémentaire  yang wajib diikuti oleh mahasiswa semester II. Mata kuliah kategori keterampilan pasif menyimak ini membekali mahasiswa dengan berbagai macam teori dan praktik menyimak bahasa Prancis pada level pemula A1 akhir menuju A2 CECRL. Adapun materi di dalam mata kuliah menyimak ini mencakup jenis-jenis audio : percakapan antara pihak ketiga, memahami sebagai pendengar, pengumuman dan petunjuk, siaran dan rekaman radio serta acara TV, film dan video. Adapun cakupan tema yang dipelajari sesuai pada buku Tendances A1 akhir menuju A2 adalah loisir, se loger, recevoir des amis, faire des études dan travailler.

  • Pengajar: Setia Rini
  • Siswa terdaftar: Belum ada siswa yang mendaftar pada kursus ini
CO2_23/24