Pilihan pendaftaran
Mata kuliah ini mengajarkan tentang konsep virtualization, manage virtual machine, virtual storage, virtual network, remote virtual machine, serta implemnetasi virtual machine dengan virtualbox, wmware workstation dan vmware ESXi
- Pengajar: Ir. Gigih Forda Nama , S.T, M.T.I., IPM.
- Pengajar: Rio Ariestia Pradipta
- Pengajar: Resty Annisa S.ST., M.Kom.
- Siswa terdaftar: 11