Pilihan pendaftaran

Iklim Mikro Tanaman AGH A

Iklim Mikro didefinisikan sebagai iklim dalam lingkungan sempit dan lokal. Iklim mikro merujuk pada kombinasi lokal dari faktor faktor atmosfir, yang berbeda dengan iklim secara makro karena topografi, arah lereng dan jenis tanaman yang tumbuh. Dalam luasan iklim makro bisa terjadi beberapa tipe iklim mikro yang bisa berbeda beda yang secara ekologis sangat penting. Pengukuran menunjukkan unsur iklim di sekitar tanaman sangat berbeda dengan apa yang terukur pada stasiun iklim. Karena mata kuliah ini ditujukan untuk mahasiswa yang belum pernah mendapat kuliah Klimatologi, maka unsur unsur iklim secara makro juga dipelajari di bagian awal perkuliahan.


Pendaftaran mandiri (Siswa)