Video MateriIV: Pendekatan Ekspresif I (Psikoanalisis Sigmun Freud Bagian I)

Rekan mahasiswa yang amat saya banggakan. Video kali ini akan mencoba memberikan penjelasan kepada Anda tentang salah satu teori dari pendekatan ekspresif, yaitu Psikoanalisis yang diterlurkan oleh Sigmun Freud. Materi ini saya pecah menjadi dua bagian, pertama di pekan ini kita akan membahas alam sadar, bawah sadar dan tidak sadar. Bagian kedua, kita akan selami tentang analisis kepribadian yang diutarakan Sigmun Freud yaitu Id, Ego, dan Superego. Untuk kenyamanan bersama silakan disimak dan pahami paparan saya. Jika hingung tinggalakan komentar di kolom youtybe atau diskusi. 


Last modified: Sunday, 13 February 2022, 1:11 AM