FORUM JAWABAN POST TEST

FORUM JAWABAN POST TEST

Number of replies: 36
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by FERNANDA RIZKY ARDILA 2213053071 -
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh
Nama : Fernanda Rizky Ardila
NPM : 2213053071
Kelas : 2D
Prodi : PGSD

Post Test
Analisis Soal 1

1. Menurut pendapat saya, berdasarkan artikel yang telah saya baca tersebut. Berisi tentang perselisihan dan konflik dari Perbatasan Indonesia dan Timor Leste sebagai dampak dari adanya pembangunan jalan baru oleh Timor Leste yang dipicu juga oleh berbagai faktor dan dorongan dari berbagai hal. Adapun faktor yang sangat berpengaruh dalam konflik dan perselisihan tersebut adalah, masalah kesepakatan dan pembagian wilayah pada masa sebelumnya yang masih belum usai dan juga adanya rasa ingin nenguasai dari kedua belah pihak atas sisa wilayah yang belum jelas kepemilikannya, sehingga menimbulkan konflik yang akhirnya menimbulkan korban. Adapun korban yang ada bukan hanya dari segi manusia, tetapi hewan dan pembatas atau fasilitas yang ada juga turut menjadi korban dari konflik yang terjadi akibat Pembangunan jalan yang dilakukan oleh Timor Leste.
Adapun dampak positif yang dapat saya ambil dari artikel tersebut adalah :
1. Terjalinnya hubungan yang baik antara Indonesia dan Timor Leste pasca konflik komunal tersebut.
2. Adanya hubungan kerja sama yang baik antara keduanya, sehingga menunjang sektor ekonomi dan keuangan bagi kedua belah pihak.
3. Saling menguntungkan bagi warga Timor Leste yang belajar ke Indonesia dan Warga Indonesia yang mengadu nasib serta berdagang ke Timor Leste.

2. Menurut pendapat saya apabila warga negara indonesia tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara adalah terjadinya perpecahan dan konflik tekait dengan kesatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia. Karena dengan adanya wawasan nusantara bangsa indonesia menjadi paham, peduli, dan menjaga kesatuan dan keutuhan bangsa dan wilayah indonesia sesuai dengan Pancasila dan UUD NKRI yang telah sesuai dengan jati diri dan juga pedoman hidup bangsa Indonesia.

3. Adapun kedudukan dan peran konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah adanya konflik komunal seperti yang terjadi pada artikel adalah, dengan cara :
- Menjadikan wawasan nusantara sebagai motivasi, pedoman, dan juga pegangan hidup bagi masyarakat dalam menjalankan kehidupan berbangsa dan bernegara.
- Menjadikan wawasan nusantara sebagai pedoman dan rambu-rambu bagi Pemerintah untuk menentukan kebijakan yang akan diambil dalam penyelenggaraan negara baik di daerah pusat maupun daerah otonomi.
- Serta menumbuhkan semangat nsionalisme dan patriotisme bangsa Indonesia. Agar bangsaa indonesia tidak keluar dari pedoman dan rambu-rambu wawasan nusantara yang telah dimiliki oleh Bangsa Indonesia.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Agmelia Fatika Anggraini 2253053021 -
Nama: Agmelia Fatika Anggraini
Npm: 2253053021
Kelas: 2D
Prodi: PGSD

1. Konflik komunal di perbatasan Indonesia-Timor Leste terkait dengan masalah sengketa tanah antara masyarakat di kedua negara. Konflik ini telah berlangsung selama bertahun-tahun dan menyebabkan ketegangan antara masyarakat, terutama di wilayah perbatasan.
Beberapa upaya telah dilakukan untuk menyelesaikan konflik ini, antara lain dengan melakukan dialog antara pihak-pihak yang terlibat dalam konflik, mencari solusi yang dapat diterima oleh kedua belah pihak, dan mendorong pemerintah untuk mengambil tindakan yang tepat.
Hal positif yang bisa diambil dari upaya penyelesaian konflik ini adalah adanya kesadaran bahwa masalah ini tidak dapat diselesaikan dengan cara yang instan atau mudah. Dibutuhkan waktu, kesabaran, dan kerja sama antara semua pihak yang terlibat untuk mencapai solusi yang adil dan memuaskan bagi semua pihak.
Selain itu, upaya penyelesaian konflik ini juga menunjukkan pentingnya dialog, negosiasi, dan kerja sama dalam mengatasi perbedaan dan konflik, serta betapa pentingnya peran pemerintah dalam membantu menyelesaikan konflik dan memastikan keamanan dan kesejahteraan masyarakat di wilayah perbatasan.

2. Wawasan Nusantara adalah sebuah konsepsi yang penting bagi wilayah dan bangsa Indonesia. Konsepsi Wawasan Nusantara berisi pandangan-pandangan tentang bagaimana Indonesia harus memandang dan mengelola kekayaan wilayah yang dimilikinya.
Jika Indonesia tidak memiliki konsepsi Wawasan Nusantara, maka negara ini mungkin mengalami kesulitan dalam menjaga dan memanfaatkan sumber daya alam, khususnya sumber daya laut dan kepulauan yang menjadi ciri khas Indonesia. Tanpa konsepsi Wawasan Nusantara, kemungkinan Indonesia akan menghadapi persaingan dengan negara-negara lain yang juga memiliki kekayaan alam yang serupa, bahkan dapat menimbulkan konflik teritorial yang berdampak negatif pada hubungan internasional dan stabilitas politik di dalam negeri.
Dengan adanya konsepsi Wawasan Nusantara, Indonesia memiliki pandangan yang jelas dan terintegrasi tentang bagaimana mengelola wilayahnya secara berkelanjutan, memanfaatkan sumber daya alam yang ada dengan baik, dan menjaga stabilitas dan keamanan di wilayahnya. Konsepsi ini juga membantu memperkuat identitas nasional dan mempromosikan nilai-nilai kebangsaan yang mengarah pada kesejahteraan masyarakat Indonesia.

3. a. Memperkuat kesatuan dan keberagaman: Konsepsi Wawasan Nusantara menekankan pada pentingnya memperkuat kesatuan dan keberagaman di Indonesia. Hal ini dapat membantu mencegah timbulnya konflik antar kelompok atau antar wilayah. Dengan memperkuat kesatuan dan keberagaman, masyarakat di Indonesia dapat merasa lebih terhubung dan bersatu dalam identitas nasional yang sama, sehingga dapat mengurangi kemungkinan munculnya konflik antar kelompok atau antar wilayah.
b. Mendorong dialog dan negosiasi: Konsepsi Wawasan Nusantara juga menekankan pada pentingnya dialog dan negosiasi dalam mengatasi perbedaan dan konflik. Dengan mendorong dialog dan negosiasi antara pihak yang terlibat dalam konflik, seperti yang dilakukan dalam kasus Konflik Komunal di Perbatasan Indonesia-Timor Leste, maka dapat dihasilkan solusi yang memuaskan bagi semua pihak.
c. Mengelola sumber daya alam secara berkelanjutan: Konsepsi Wawasan Nusantara juga menekankan pada pentingnya mengelola sumber daya alam secara berkelanjutan. Dengan mengelola sumber daya alam yang dimiliki Indonesia secara berkelanjutan, maka dapat mengurangi kemungkinan konflik yang berkaitan dengan pemanfaatan sumber daya alam yang berlebihan atau tidak sesuai dengan kepentingan masyarakat.
d. Menjaga stabilitas dan keamanan di wilayah perbatasan: Konsepsi Wawasan Nusantara juga dapat membantu menjaga stabilitas dan keamanan di wilayah perbatasan seperti Indonesia-Timor Leste. Dengan memperkuat integrasi dan kerjasama antar wilayah, serta menjaga keterbukaan dan saling pengertian antar masyarakat di wilayah perbatasan, maka dapat mengurangi kemungkinan munculnya konflik antar wilayah atau antar kelompok.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Siti hardiyanti hastuti 2213053083 -
Nama : Siti Hardiyanti Hastuti
Kelas : 2D
Npm : 2213053083

Analisis kasus

1. Bagaimanakah tanggapanmu mengenai isi artikel dan hal positif apa yang bisa kamu ambil setelah membaca artikel tersebut?
Menurut tanggapan saya, konflik tentang Komunal di Perbatasan Indonesia-Timor Leste.
Konflik ini terjadi dikarenakan pembangunan jalan baru Indonesia dengan warga Leolbatan, Timor Leste pada Senin, 14 Oktober 2013. Mereka saling lempar batu dan kayu. Aksi ini semakin besar karena melibatkan anggota polisi perbatasan  Timor Leste (Cipol) yang turut serta dalam aksi saling lempar batu dan kayu tersebut. Dari aksi tersebut, enam warga Leolbatan dan satu anggota Cipol menderita luka parah, sementara dari sisi Indonesia hanya ada satu warga Nelu yang menderita luka ringan. 

Adapun dampak positif yang dapat saya ambil dari artikel tersebut adalah :
1. Terjalinnya hubungan baik antara Indonesia dan Timor Leste pasca konflik komunal tersebut.
2. Adanya hubungan kerja sama yang baik antara keduanya, sehingga menunjang sektor ekonomi

2. Bagaimanakah menurut pendapatmu dan apa yang terjadi dengan wilayah dan bangsa Indonesia jika tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara?
Jika para generasi bangsa tidak berwawasan nusantara maka Negara ini dapat dijajah oleh bangsa lain. Bahkan dapat menjadi Negara yang hancur. Hal tersebut disebabkan karena tidak adanya lagi rasa persatuan dan kesatuan diantara para warga Negara dan tidak adanya rasa untuk melindungi bangsa secara utuh dan Solidaritas bangsa akan terbelah. Selain itu, kedaulatan yang dianut oleh suatu negara dalam konsep bangsa akan hilang dan yang terpenting tidak akan ada lagi sifat nasionalisme suatu bangsa terhadap negara.

3.Bagaimanakah konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah timbulnya konflik seperti artikell diatas?
1.Membangun kelembagaan (pranata) yang berakarkan nilai dan norma yang menyuburkan persatuan dan kesatuan bangsa.
2.Merumuskan kebijakan dan regulasi yang konkret, tegas dan tepat dalam aspek kehidupan dan pembangunan bangsa yang mencerminkan keadilan bagi semua pihak, semua wilayah.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Widyawati Widodo -
Nama : Widyawati Widodo
Npm : 2253053008
Kelas : 2D
Prodi : PGSD

Analisis soal

1. Menurut pendapat saya, Pembangun jalan di dekat perbatasan Indonesia-Timor Leste, di mana menurut warga Timor Tengah Utara, jalan tersebut telah melintasi wilayah NKRI sepanjang 500 m dan juga menggunakan zona bebas sejauh 50 m. Padahal berdasarkan nota kesepahaman kedua negara pada tahun 2005, zona bebas ini tidak boleh dikuasai secara sepihak, baik oleh Indonesia maupun Timor Leste. Selain itu, pembangunan jalan oleh Timor Leste tersebut merusak tiang-tiang pilar perbatasan, merusak pintu gudang genset pos penjagaan perbatasan milik Indonesia, serta merusak sembilan kuburan orang-orang tua warga Nelu, Kecamatan Naibenu, Kabupaten Timor Tengah Utara.
2. Menurut pendapat saya, Maka bangsa lain dapat menjajah tanah itu. Bahkan bisa menjadi negara yang hancur. Karena tidak ada lagi rasa persatuan di antara warga dan tidak masuk akal untuk melindungi seluruh bangsa. 
3. Menurut saya, kita sebagai warga negara harus bisa menyikapi dengan tepat perbedaan yang ada, agar kita tidak merugikan bangsa kita sendiri. Caranya dengan membekali setiap warga negara dengan pengetahuan nusantara melalui berbagai media yang ada seperti buku pelajaran, internet, televisi, koran, dll. Wawasan Nusantara membuka mata kita akan keragaman yang ada di Indonesia, baik itu suku, agama, ras, golongan, dll. Hal itu membuat kami bangga tinggal di Indonesia karena begitu beragamnya.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Elsa Nur Pareza 2213053163 -
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh
Nama : Elsa Nur Pareza
NPM : 2213053163
Kelas : 2D
Prodi : PGSD

Post Test
Analisis Soal

1. Bagaimanakah tanggapanmu mengenai isi artikel dan hal positif apa yang bisa kamu ambil setelah membaca artikel tersebut?
Jawaban :
• Menurut pendapat saya artikel tersebut Berisi tentang perselisihan dan konflik dari Perbatasan Indonesia dan Timor Leste. Yaitu masalah kesepakatan dan pembagian wilayah sehingga menimbulkan konflik yang akhirnya menimbulkan korban.
Adapun dampak positif yang dapat saya ambil dari artikel tersebut adalah :
Hubungan bilateral antara Timor Leste dan Indonesia terjalin baik, Kerja sama antarnegara ini membawa dampak positif di bidang keuangan dan mendukung perputaran ekonomi. Dan banyak warga Timor yang belajar ke Indonesia. Sementara, banyak warga Indonesia yang mengadu nasib dan berdagang di Timor Leste. Jadi sama-sama menguntungkan bagi kedua negara.

2. Bagaimanakah menurut pendapatmu dan apa yang terjadi dengan wilayah dan bangsa Indonesia jika tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara?
Jawaban :
Menurut pendapat saya apabila warga negara indonesia tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara maka Negara Indonesia dapat dijajah lagi oleh bangsa lain. Bahkan dapat menjadi Negara yang hancur. Hal tersebut disebabkan karena tidak adanya lagi rasa persatuan dan kesatuan diantara para warga Negara dan tidak adanya rasa untuk melindungi bangsa secara utuh terjadi perpecahan dan konflik tekait dengan kesatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia.

3. Bagaimanakah konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah timbulnya konflik seperti artikel diatas?
Jawaban :
Peran Konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah timbulnya konflik seperti artikel diatas yaitu :
-Menjadikan Wawasan Nusantara sebagai pedoman, motivasi, dorongan serta rambu – rambu dalam menentukan segala kebijaksanaan, keputusan, tindakan dan perbuatan bagi penyelenggara negara di tingkat pusat dan daerah maupun bagi seluruh rakyat Indonesia dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara.
- Dan Wawasan Nusantara harus menjadi pandangan yang harus dimiliki oleh setiap rakyat Indonesia sebagai suatu kebanggaan terhadap bangsa sendiri supaya menjadi salah satu upaya untuk mencegah terjadinya konflik seperti artikel diatas
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Maya Rezki Yudistrinda 2213053116 -
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh
Nama: Maya Rezki Yudistrinda
Npm: 2213053116
Kelas: 2D
Prodi: PGSD
Tanggal: 9 Mei 2023
Tugas: Post test (Analisis Soal)

1. Menurut pendapat saya, isi dari artikel tersebut memuat tentang perselisihan serta konflik komunal yang terjadi di perbatasan Indonesia-Timor Leste terkait dengan masalah sengketa tanah antara masyarakat di kedua negara. Konflik ini di awali dengan adanya pembangunan jalan baru oleh Timor Leste yang dipicu juga oleh berbagai faktor pendorong lainnya. Konflik tersebut pun tentunya menimbulkan banyak korban, sehingga banyak kerugian yang terjadi.
Dampak positif yang dapat di ambil dari artikel tersebut adalah beberapa hal yang terjadi setelah konflik itu berlangsung. Dimana hubungan yang baik akhirnya terjalin antara Indonesia dan Timor Leste sehingga menimbulkan kerjasama yang baik pula antar keduanya. Selain itu hal positif lainnya yang dapat di pelajari adalah bagaimana upaya penyelesaian masalah atau konflik yang terjadi tersebut yang benar-benar membutuhkan kesabaran, waktu serta kerjasama yang baik antara semua pihak yang terlibat.

2. Menurut pendapat saya jika warga negara indonesia tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara, maka Negara Indonesia dapat dengan mudah dijajah kembali oleh bangsa lain. Hal tersebut disebabkan karena rasa nasionalisme atau persatuan dan kesatuan tidak ada lagi diantara para warga Negara dan tidak adanya rasa untuk melindungi bangsa secara utuh di karenakan kekurangan wawasan akan membuat seorang warga negara menjadi acuh terhadap negaranya sendiri. Akibatnya perpecahan dan konflik dapat terjadi di Indonesia.

3. Peran konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah terjadinya konflik seperti yang di sebutkan dalam artikel adalah;
1. Wawasan Nusantara dapat di jadikan sebagai pedoman pengetahuan serta patokan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara, tidak hanya di dalam negara saja namun wawasan nusantara juga harus di terapkan di negara lain agar kita dapat memahami bahwa tidak ada perbedaan saat kita hidup bermasyarakat
2. Wawasan nusantara juga dapat di jadikan sebagai penentu kebijakan hukum, supaya rasa nasionalisme serta patriotisme tetap terjaga antar kehidupan berbangsa dan bernegara
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by REZZA RISKY FADILA 2213053144 -
Nama: Rezza Risky Fadila
Npm:2213053144
Kelas: 2D
Prodi: PGSD

1.Bagaimanakah tanggapanmu mengenai isi artikel dan hal positif apa yang bisa kamu ambil setelah membaca artikel tersebut?
-Menurut saya artikel tersebut membahas konflik
Yang ada di perbatasan darat Indonesia dan timor leste yang dimana penyebab terjadinya konflik tersebut Adalah pembangunan jalan yang di lakukan pihak timor leste yang Melawati batas negaranya yang merusak tiang-tiang pilar perbatasan, merusak pintu gudang genset pos penjagaan perbatasan milik Indonesia, serta merusak sembilan kuburan orang-orang tua warga Nelu, Kecamatan Naibenu, Kabupaten Timor Tengah Utara. Sehingga memicu konflik antara warga Nelu, Indonesia dengan warga Leolbatan, Timor Leste, yang akibatnya Mereka saling lempar batu dan kayu. Konflik ini terjadi juga karena ada beberapa faktor pendorong yang menyebabkan terjadinya konflik ini seperti: masih belum tuntasnya delimitasi perbatasan antara kedua negara, terjadi perbedaan interpretasi mengenai zona netral yang terdapat di perbatasan kedua negara,terkait dengan aspek sosial budaya, yaitu masih terdapat sentimen negatif antarwarga Indonesia dengan warga Timor Leste. Dan faktor lainnya
-Hal positif yang sadapatkan adalah
Menjadi tahu faktor faktor pemicu konflik komunal yang ada di perbatasan Indonesia-timor leste. Bisa mengidentifikasi bagaimana hal-hal yang memicu proses terjadinya konflik

2.Bagaimanakah menurut pendapatmu dan apa yang terjadi dengan wilayah dan bangsa Indonesia jika tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara?
-Menurut saya
Andai kita tidak memiliki wawasan nusantara,salah satunya adalah tidak memahami bahwa kita memiliki perbedaan setiap wilayah,perbedaan bahasa,perbedaan agama,perbedaan keunikkan suku bangsa,keunikkan budaya,maka pasti akan terjadi saling merendahkan setiap orang yang kita jumpai dan konflik pasti terjadi,saling berebut lahan,saling hina menghina dan pasti banyak muncul masalah, dan Jika Indonesia tak berwawasan nusantara maka Negara ini dapat dijajah lagi oleh bangsa lain. Bahkan dapat menjadi Negara yang hancur. Hal tersebut disebabkan karena tidak adanya lagi rasa persatuan dan kesatuan diantara para warga Negara dan tidak adanya rasa untuk melindungi bangsa secara utuh

3.Bagaimanakah konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah timbulnya konflik seperti artikell diatas?
-Menurut saya untuk mencegah konflik tersebut maka kita sebagai masyarakat harus menyamakan persepsi, memahami, serta menanamkan pemahaman wawasan nusantara dalam diri individu. Dan juga pemerintah harus bisa menyelesaikan faktor-faktor penyebab terjadinya konflik tersebut.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by FRISKA FARADILA -
Nama : Friska Faradila
NPM : 2213053278
Kelas : 2D
Prodi : PGSD

Posttest analisis soal:

1. Bagaimanakah tanggapanmu mengenai isi artikel dan hal positif apa yang bisa kamu ambil setelah membaca artikel tersebut?
~ Menurut saya artikel tersebut membahas tentang konflik perselisihan antar warga di perbatasan Indonesia dengan Timor Leste, hal ini terjadi karena masih belum tuntasnya delimitasi perbatasan antara kedua negara, terjadi perbedaan interpretasi mengenai zona netral yang terdapat di perbatasan kedua negara, dan , terkait dengan aspek sosial budaya, yaitu masih terdapat sentimen negatif antar warga Indonesia dengan warga Timor Leste. Dari peristiwa konflik tersebut kita dapat mengambil hal positif setelah konflik berakhir, yaitu terjalinnya hubungan yang baik antar kedua belah pihak setelah disepakati solusi atas permasalahan kedua negara, kamudian kita mengetahui bahwa komunikasi dan hubungan yang baik antar negara sangatlah penting.

2. Bagaimanakah menurut pendapatmu dan apa yang terjadi dengan wilayah dan bangsa Indonesia jika tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara?
~ Wawasan nusantara adalah cara pandang dan sikap bangsa Indonesia dan lingkungannya, dengan mengutamakan persatuan dan kesatuan wilayah dalam penyelenggaraan kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.
Jika wilayah dan bangsa Indonesia tak memiliki konsepsi wawasan nusantara maka Negara ini dapat menjadi Negara yang hancur hal ini disebabkan karena tidak adanya lagi rasa persatuan dan kesatuan diantara para warga Negara dan tidak adanya rasa untuk melindungi bangsa secara utuh

3. Bagaimanakah konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah timbulnya konflik seperti artikell diatas?
~ Dengan konsepsi wawasan nusantara dapat menghindari dari disintegrasi bangsa yang mana akan mengurangi kesenjangan sosial dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat, dengan wawasan nusantara pihak Indonesia dapat menghadapi konflik diatas dengan baik dan mendapatkan solusi yang tidak merugikan salah satu pihak
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Riski agistia 2213053303 -
Nama : Riski Agistia
Npm : 2253053303
Kelas : 2D
Prodi : PGSD

Analisis soal

1. Menurut pendapat saya, Pembangun jalan di dekat perbatasan Indonesia-Timor Leste, di mana menurut warga Timor Tengah Utara, jalan tersebut telah menjelajahi wilayah NKRI sepanjang 500 m dan juga menggunakan zona bebas sejauh 50 m. Padahal berdasarkan nota kesepahaman kedua negara pada tahun 2005, zona bebas ini tidak boleh dikuasai secara sepihak, baik oleh Indonesia maupun Timor Leste. Selain itu, pembangunan jalan oleh Timor Leste tersebut antara lain merusak tiang-tiang pilar perbatasan, merusak pintu gudang genset, pos penjagaan perbatasan milik Indonesia, serta merusak sembilan kuburan orang-orang tua warga Nelu, Kecamatan Naibenu, Kabupaten Timor Tengah Utara.

2. Wawasan Nusantara adalah sebuah konsepsi yang penting bagi wilayah dan bangsa Indonesia. Konsepsi Wawasan Nusantara berisi pandangan-pandangan tentang bagaimana Indonesia harus memandang dan mengelola kekayaan wilayah yang dimilikinya.
Jika Indonesia tidak memiliki konsepsi Wawasan Nusantara, maka negara ini mungkin mengalami kesulitan dalam menjaga dan memanfaatkan sumber daya alam, khususnya sumber daya laut dan kepulauan yang menjadi ciri khas Indonesia. Tanpa konsepsi Wawasan Nusantara, kemungkinan Indonesia akan menghadapi persaingan dengan negara-negara lain yang juga memiliki kekayaan alam yang serupa, bahkan dapat menimbulkan konflik teritorial yang berdampak negatif pada hubungan internasional dan stabilitas politik di dalam negeri.

3.Bagaimanakah konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah timbulnya konflik seperti artikell diatas?
jawaban :
-Menurut saya untuk mencegah konflik tersebut maka kita sebagai masyarakat harus menyamakan persepsi, memahami, serta menanamkan pemahaman wawasan nusantara dalam diri individu. Dan juga pemerintah harus bisa menyelesaikan faktor-faktor penyebab terjadinya konflik tersebut.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Mizannur 2213053006 -
Nama : Mizannur
Npm : 2113053006
Kelas : 2D
Prodi : pgsd

Analisis soal
1.Bagaimanakah tanggapanmu mengenai isi artikel dan hal positif apa yang bisa kamu ambil setelah membaca artikel tersebut? Menurut pendapat saya terjadi konflik antarwarga di perbatasan Indonesia-Timor Leste kembali pecah dikarenakan kedua negara saling serang dengan melempar batu dan kayu di perbatasan Kabupaten Timor Tengah Utara (Indonesia) dengan Distrik Oecussi (Timor Leste). Konflik ini menimbulkan ketegangan hubungan antarwarga hingga berhari-hari, Konflik ini bukan pertama kali terjadi, karena pada akhir Juli 2012 konflik serupa juga terjadi di kabupaten yang sama, tetapi melibatkan warga dari desa yang berbeda.
Adapun dampak positif yang dapat saya ambil dari artikel tersebut adalah :
Melatih kesabaran bagi kedua negara yang terlibat, sehingga dari buah kesabaran tersebut terjadinya sebuah persaudaraan, Terjalinnya hubungan yang baik antara Indonesia dan Timor Leste pasca konflik komunal, Adanya hubungan bilateral kerja sama yang baik antara keduanya, sehingga menunjang sektor ekonomi.
2.Bagaimanakah menurut pendapatmu dan apa yang terjadi dengan wilayah dan bangsa Indonesia jika tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara? Menurut pendapat saya Jika para kaum muda bangsa tak berwawasan nusantara maka Negara kesatuan republik indonesia ini dapat dijajah lagi oleh bangsa manapun. Bahkan dapat menjadi Negara yang hancur, jika tidak adanya lagi rasa persatuan dan kesatuan diantara para warga Negara dan tidak adanya lagi rasa untuk melindungi bangsa secara utuh, maka dari itu di perlukan wawasan nusantara.
3.Bagaimanakah konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah timbulnya konflik seperti artikell diatas?
a. Memiliki semangat nasionalisme dan patriotisme sebagai bangsa dan negara
b. memelihara kondisi yang aman, damai, tentram dan sentosa dalam masyarakat berbangsa dan bernegara
c. menyelesaikan permasalahan Konflik yang ada dengan cara yang baik
d. menghargai serta menghormati pendapat dan kebebasan orang lain, agar tidak terjadinya pertengkaran.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Fitri Nanda Shafira 2213053150 -
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh
Nama : Fitri Nanda Shafira
Npm :2213053150
Kelas :2D
Prodi: PGSD

Post test

1.Bagaimanakah tanggapanmu mengenai isi artikel dan hal positif apa yang bisa kamu ambil setelah membaca artikel tersebut?
Jawaban:
Tanggapan saya mengenai isi dari artikel yaitu tentang konflik komunal di perbatasan Indonesia Timor Leste yaitu konflik ini dikatakan dapat menjadi ancaman bagi pertahanan dan keamanan negara. Kedaulatan atau wilayah Indonesia yang seharusnya di jaga. Konflik tersebut disebabkan oleh masih belum selesai nya delimitasi perbatasan kedua negara sehingga menyisakan wilayah-wilayah yang masih disengketakan. Hal ini didukung dengan rendahnya tingkat kesejahteraan, baik pendapatan mau pendidikan yang membuat warga pembatasan rentan terhadap konflik, terutama terkait perebutan lahan perkebunan dan ternak sapi. Berbagai aktor pun terlibat mulai dari pemerintah dan aparat militer kedua negara hingga masyarakat sipil. setia mengatasi konflik di atas, upaya penyelesaian berupa penghentian kekerasan dan diplomasi penyelesaian sengketa batas telah dilakukan. Selain itu kebijakan pengelolaan batas wilayah dan pembangunan kawasan pembatas juga turut berperan dalam menyelesaikan akar-akar konflik.
Hal positif yang dapat di ambil dari artikel tersebut yaitu
1.hubungan bilateral antara Timor Leste dan Indonesia terjalin baik
2.ikatan sosial, budaya, psikologi dan historis antara Indonesia Timor Leste diharapkan bisa menjadi modal untuk meningkatkan hubungan kedua negara dalam dunia yang berpacu demikian pesat.
3. Memperoleh manfaat yang optimal dengan dibukanya pintu keluar di kawasan perbatasan sehingga tidak merugikan kepentingan salah satu pihak.

2.Bagaimanakah menurut pendapatmu dan apa yang terjadi dengan wilayah dan bangsa Indonesia jika tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara?
Jawaban:
Menurut pendapat saya andaikan kita tidak memiliki wawasan nusantara salah satunya adalah tidak memahami bahwa kita memiliki perbedaan setiap wilayah perbedaan bahasa,perbedaan agama, perbedaan keunikan, suku bangsa dan keunikan budaya.maka pasti akan terjadi saling merendahkan setiap orang yang kita jumpai dan konflik pasti terjadi saling berebut lahan,saling hina menghina, dan pasti banyak muncul masalah. Negara ini dapat dijajah oleh bangsa lain bahkan dapat menjadi negara yang hancur. Hal tersebut disebabkan karena tidak adanya lagi rasa persatuan dan kesatuan di antara para warga negara dan tidak adanya rasa untuk melindungi bangsa secara utuh.

3. Bagaimanakah konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah timbulnya konflik seperti artikel diatas?
Jawaban:
Konflik yang sering terjadi di masyarakat dapat disebabkan oleh adanya perbedaan persepsi oleh karena itu wawasan nusantara mempunyai andil dalam hal ini karena wawasan nusantara dapat membentuk persamaan persepsi pada masyarakat Indonesia dalam hal mewujudkan cita-cita nasional. Ketahanan nasional yang dilandasi pada wawasan nusantara akan mendorong individu atau masyarakat itu berpikir dan bertindak dapat menghadapi dan mengatasi permasalahan konflik yang terjadi. Maka konflik yang terjadi di masyarakat harus ditekan guna menguatkan rasa nasionalisme dan bersama-sama menjaga keamanan dan ketahanan bangsa Indonesia dari berbagai gangguan, ancaman,hambatan dan tantangan.Untuk mewujudkan mencegah timbulnya konflik yaitu dengan ketahanan nasional dengan cara menyamakan persepsi,memahami, serta menanamkan pemahaman wawasan nusantara dalam diri individu. Hal ini juga berkaitan dengan wawasan nasional sebagai landasan pemikiran ketahanan nasional.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Ocha Estiani 2213053243 -
Nama : Ocha Estiani
Npm : 2213053243
Kelas : 2D
Prodi : PGSD

1. Bagaimanakah tanggapanmu mengenai isi artikel dan hal positif apa yang bisa kamu ambil setelah membaca artikel tersebut?
Hal positif yg bisa saya ambil dari artikel tersebut adalah tentang konflik perbatasan Indonesia dan Timor Leste dan dampak yg ditimbulkan menurut saya adalah Indonesia dan Timor Leste bisa berhubungan dengan baik sehingga bisa memperbaiki ekonomi kedua negara itu

2. Menurut pendapat saya apabila warga negara indonesia tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara?
Negara Indonesia bisa terpecah belah karena rasa persatuan dan kesatuan nya akan kurang terjalin itu juga bisa membuat negara Indonesia lama kelamaan akan hancur, jadi penting untuk suatu negara memiliki wawasan nusantara agar tetap menjadi satu kesatuan yg utuh

3. Bagaimanakah konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah timbulnya konflik seperti artikel diatas?
Bisa dilakukan dengan memberikan pemahaman kepada masyarakat melalui media yg ada seperti medos dan lainnya.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Atrasina Qisthin 2213053182 -
ASSALAMUALAIKUM WARAHMATULLAHI WABARAKATUH
NAMA : ATRASINA QISTHIN
NPM : 2213053282
KELAS : 2 D
PRODI : PGSD

Analisis soal 1

1. Bagaimanakah tanggapanmu mengenai isi artikel dan hal positif apa yang bisa kamu ambil setelah membaca artikel tersebut?
•> hal positif yang dapat diambil adalah, Indonesia dan Timor Leste pernah menjalin Hubungan kekerabatan yang sudah lama sebelum terjadinya konflik.

2. Bagaimanakah menurut pendapatmu dan apa yang terjadi dengan wilayah dan bangsa Indonesia jika tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara?
•> menurut pendapat saya, jika hal ini terjadi di suatu wilayah / bangsa, maka wilayah / bangsa tersebut akan mengalami perpecahan, karena tidak adanya sikap saling melindungi satu sama lain, atau sikap melindungi bangsa sendiri. serta tidak dapat mewujudkan tujuan nasional dalam wilayah/bangsa tersebut. jika suatu bangsa tidak memiliki wawasan Nusantara maka penduduk di wilayah/bangsa tersebut tidak akan memahami bahwa kita memiliki perbedaan antara suku, budaya, bahasa, maka sering terjadi konflik dan sikap saling merendahkan.

3. Bagaimanakah konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah timbulnya konflik seperti artikell diatas?
•> untuk mencegah timbulnya konflik seperti artikel diatas, sebaiknya Upaya yang dilakukan dalam rangkah memperkokoh kadar pemahaman Wawasan Nusantara. Upaya yang yang dapat dilakukan oleh pemerintah maupun masyarakat untuk memahami eksistensi negara Indonsia sebagai negara kepulauan dengan batas-batas wilayah.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by RAFLY IZZA PRAMUDIA 2213053212 -
Nama: Rafly Izza Pramudia
Npm: 2213053212
Kelas: 2D
Prodi: PGSD
Analisis kasus/soal
Post test
1). Konflik komunal di perbatasan antara Indonesia dan Timor Leste terkait dengan sengketa tanah antara masyarakat negara. Konflik ini telah berlangsung bertahun-tahun dan menimbulkan ketegangan antar masyarakat, terutama di daerah perbatasan.
Beberapa upaya telah dilakukan untuk menyelesaikan konflik ini, antara lain dialog antara pihak-pihak yang berkonflik, mencari solusi yang dapat diterima bersama dan mendorong pemerintah untuk mengambil tindakan yang tepat.
Hal positif yang dapat dipetik dari penyelesaian konflik ini adalah kesadaran bahwa masalah ini tidak dapat diselesaikan dengan segera atau dengan mudah. Butuh waktu, kesabaran dan kerjasama dari semua pihak untuk mencari solusi yang adil dan memuaskan semua pihak. Selain itu, karya resolusi konflik ini juga menunjukkan pentingnya dialog, negosiasi dan kerjasama untuk mengatasi perbedaan pendapat dan konflik, serta peran pemerintah dalam menyelesaikan konflik dan menjamin keamanan dan kesejahteraan masyarakat yang tinggal di daerah perbatasan.
2). Jika warga negara Indonesia tidak memahami wawasan nusantara, saya yakin akan terjadi perbedaan pendapat dan konflik terkait dengan persatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia. Karena dengan berwawasan nusantara, bangsa Indonesia memahami, mewariskan dan menjaga persatuan dan kesatuan bangsa dan wilayah Indonesia menurut Undang-Undang Dasar Pancasila dan NKRI yang merupakan jati diri sekaligus pedoman hidup. Orang Indonesia.
3). Dalam mencegah konflik komunal di perbatasan Indonesia-Timor Leste, konsepsi Wawasan Nusantara dapat diaplikasikan dengan cara membangun hubungan yang harmonis antara masyarakat di perbatasan. Pemerintah harus memastikan bahwa setiap warga negara, termasuk yang tinggal di perbatasan, merasa diakui dan dihargai oleh negara. Hal ini dapat dilakukan dengan memberikan kesempatan yang sama bagi semua orang untuk memperoleh akses terhadap layanan publik, termasuk pendidikan, kesehatan, dan ekonomi.
Selain itu, pendekatan yang berbasis pada Wawasan Nusantara juga dapat membangun kesadaran akan pentingnya kerja sama antara negara dan masyarakat di perbatasan. Hal ini dapat dilakukan melalui program-program kerja sama lintas batas yang mendorong pertukaran budaya, ekonomi, dan sosial antara kedua negara. Dengan demikian, akan tercipta rasa saling percaya dan kebersamaan yang dapat mencegah timbulnya konflik.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Arda Ami Guspina 2213053256 -
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh
Nama : Arda Ami Guspina
Npm : 2213053256
Kelas : 2D
Prodi : PGSD
Tugas Analisis Soal

1. Bagaimanakah tanggapanmu mengenai isi artikel dan hal positif apa yang bisa kamu ambil setelah membaca artikel tersebut?
Jawaban : Menurut pendapat saya berdasarkan artikel tersebut mengenai konflik antar perbatasan Indoensia dengan Timor Leste sebagai dampak dari adanya pembangunan jalan baru di Timor Leste. Selain itu, pembangunan jalan oleh Timor Leste tersebut merusak tiang-tiang pilar perbatasan, merusak pintu gudang genset pos penjagaan perbatasan milik Indonesia, serta merusak sembilan kuburan orang-orang tua warga Nelu, Kecamatan Naibenu, Kabupaten Timor Tengah Utara. Beberapa upaya telah dilakukan untuk menyelesaikan konflik ini, antara lain dengan melakukan dialog antara pihak-pihak yang terlibat dalam konflik, mencari solusi yang dapat diterima oleh kedua belah pihak, dan mendorong pemerintah untuk mengambil tindakan yang tepat.
2. Bagaimanakah menurut pendapatmu dan apa yang terjadi dengan wilayah dan bangsa Indonesia jika tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara?
Jawaban : Menurut pendapat saya jika warga Indonesia tidak memiliki konsepsi wawasan Nusantara maka Bangsa Indonesia bisa dijajah kembali oleh negara lain.
3. Bagaimanakah konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah timbulnya konflik seperti artikel diatas?
Jawaban : Peran konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah terjadinya konflik seperti yang di sebutkan dalam artikel adalah:
1. Wawasan nusantara dapat di jadikan sebagai pedoman pengetahuan serta patokan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara, tidak hanya di dalam negara saja namun wawasan nusantara juga harus di terapkan di negara lain agar kita dapat memahami bahwa tidak ada perbedaan saat kita hidup bermasyarakat,
2. Wawasan nusantara juga dapat di jadikan sebagai penentu kebijakan hukum, supaya rasa nasionalisme serta patriotisme tetap terjaga antar kehidupan berbangsa dan bernegara.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Arba'a Hidayat Abimanyu 2263053002 -
Nama : Arba'a Hidayat Abimanyu
NPM :2263053002
Kelas : 2D
Prodi : PGSD

1. Bagaimanakah tanggapanmu mengenai isi artikel dan hal positif apa yang bisa kamu ambil setelah membaca artikel tersebut?
Hal positif yg bisa saya ambil dari artikel tersebut adalah tentang konflik perbatasan Indonesia dan Timor Leste dan dampak yg ditimbulkan menurut saya adalah Indonesia dan Timor Leste bisa berhubungan dengan baik sehingga bisa memperbaiki ekonomi kedua negara itu

2. Bagaimanakah menurut pendapatmu dan apa yang terjadi dengan wilayah dan bangsa Indonesia jika tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara?
Jika para generasi bangsa tidak berwawasan nusantara maka Negara ini dapat dijajah oleh bangsa lain. Bahkan dapat menjadi Negara yang hancur. Hal tersebut disebabkan karena tidak adanya lagi rasa persatuan dan kesatuan diantara para warga Negara dan tidak adanya rasa untuk melindungi bangsa secara utuh dan Solidaritas bangsa akan terbelah. Selain itu, kedaulatan yang dianut oleh suatu negara dalam konsep bangsa akan hilang dan yang terpenting tidak akan ada lagi sifat nasionalisme suatu bangsa terhadap negara.

3. Bagaimanakah konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah timbulnya konflik seperti artikell diatas?
jawaban :
-Menurut saya untuk mencegah konflik tersebut maka kita sebagai masyarakat harus menyamakan persepsi, memahami, serta menanamkan pemahaman wawasan nusantara dalam diri individu. Dan juga pemerintah harus bisa menyelesaikan faktor-faktor penyebab terjadinya konflik tersebut.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Kalia zalfa Sharfinabilla 2213053014 -
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh
Nama : Kalia Zalfa Sharfinabilla
NPM : 2213053014
Kelas : 2D
Prodi : PGSD

Analisis soal
1. hal positif yang dapat saya ambil dari artikel tersebut adalah dengan adanya konflik ini indonesia dapat menjain hubungn baik dengn timor leste. dan dengan adanya masalah kesepakatan dan pembagian wilayah pada masa sebelumnya yang masih belum usai dan juga adanya rasa ingin nenguasai dari kedua belah pihak atas sisa wilayah yang belum jelas kepemilikannya, sehingga menimbulkan konflik yang akhirnya menimbulkan korban.

2. Maka Negara ini dapat dijajah oleh bangsa lain. Bahkan dapat menjadi Negara yang hancur. Hal tersebut disebabkan karena tidak adanya lagi rasa persatuan dan kesatuan diantara para warga Negara dan tidak adanya rasa untuk melindungi bangsa secara utuh.

3.Menurut saya untuk mencegah konflik tersebut maka kita sebagai masyarakat harus menyamakan persepsi, memahami, serta menanamkan pemahaman wawasan nusantara dalam diri individu. Dan juga pemerintah harus bisa menyelesaikan faktor-faktor penyebab terjadinya konflik tersebut. dengan menaati peraturan yang berlaku di sekitar lingkungannya. Menerapkan toleransi terhadap perbedaan yang ada di lingkungan sekitar. Mengutamakan persatuan dengan membina kerukunan dengan seluruh masyarakat Indonesia.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Salsabila Geisa Kesuma 2213053121 -
Nama : Salsabila Geisa Kesuma
Npm : 2213053121
Kelas : 2D
Prodi : PGSD

Analisi kasus
1.Menurut pendapat saya, dari artikel yang saya baca. Mengandung perselisihan dan konflik di perbatasan Indonesia dan Timor Leste akibat pembangunan jalan baru oleh Timor Leste, hal ini juga dipicu oleh berbagai faktor dan insentif. Faktor-faktor yang sangat berpengaruh terhadap konflik dan sengketa tersebut adalah masalah kesepakatan, pembagian wilayah pada periode sebelumnya yang belum terselesaikan dan keinginan para pihak untuk menguasai sisa wilayah yang masih belum jelas. konflik yang akhirnya menimbulkan korban jiwa. Korban tidak hanya manusia, tetapi juga hewan dan penghalang atau fasilitas yang ada yang juga menjadi korban konflik akibat pembangunan jalan yang dilakukan oleh Timor Leste. Adapun dari konflik tersebut memiliki dampak positif yaitu ;
1. Memiliki hubungan yang baik diantara kedua belah pihak
2. Tidak harus dengan cara kekerasan untuk menyelesaikan konflik melainkkan dengan bermusyawarah.

2. Wawasan Nusantara dirancang untuk membimbing, memotivasi, mendorong dan memandu semua kebijakan dan tindakan pemerintah. Baik di tingkat pusat maupun daerah. Secara khusus akan menjadi pedoman bagi seluruh rakyat Indonesia dalam bertindak dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara. 
Jadi jika indonesia sudah tidak lagi memilikii konsepsi wawasan nusantara adalah negara ini akan sangat mudah di jajah oleh negara negara lain.

3. -Menjadikan Pancasila sebagai pedoman hidup bermasyarakat, berbangsa dan bernegara;
-Menghormati dan menghargai perbedaan dan keragaman yang ada;
-Lestarikan budaya lokal;
-Menjaga keberagaman di Indonesia.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Zahara Siti Khodijah 2213053267 -
Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh
Nama: Zahara Siti Khodijah
NPM: 2213053267
Kelas: 2D
Prodi: PGSD

1. Bagaimanakah tanggapanmu mengenai isi artikel dan hal positif apa yang bisa kamu ambil setelah membaca artikel tersebut?
Menurut pendapat saya artikel tersebut berisi tentang konflik komunal di perbatasan Indonesia-Timor Leste yang berisikan kronologi konflik komunal, faktor-faktor penyebab, usaha penyelesaian, dan langkah yang bisa dilakukan untuk kedepannya.
Hal positif yang dapat diambil dari artikel tersebut adalah terjalinnya hubungan yang baik antarnegara, serta kerjasama di bidang ekonomi yang saling menguntungkan.
2. Bagaimanakah menurut pendapatmu dan apa yang terjadi dengan wilayah dan bangsa Indonesia jika tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara?
Menurut pendapat saya jika kita tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara yang baik maka akan berdampak pada persatuan dan kesatuan bangsa, dan apabila negara Indonesia tidak mengandung lagi konsep wawasan nusantara, maka solidaritas bangsa akan terbelah. Dengan mengetahui konsepsi wawasan nusantara kita dapat saling menghargai perbedaan antara satu sama lain.
3. Bagaimanakah konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah timbulnya konflik seperti artikel di atas?
Wawasan nusantara sebagai pedoman, motivasi, dorongan, dan rambu-rambu dalam menentukan segala pengambilan kebijakan dan keputusan untuk kesejahteraan bangsa dan negara.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Keyla Nabela Larasati 2213053108 -
Nama : Keyla Nabela Larasati
NPM : 2213053108
Kelas : 2D
Prodi : PGSD

ANALISIS SOAL 1
1. Menurut pendapat saya, berisi tentang pembangun jalan di dekat perbatasan Indonesia-Timor Leste tentang perselisihan dan konflik dari Perbatasan Indonesia dan Timor Leste sebagai dampak dari adanya pembangunan jalan baru oleh Timor Leste yang dipicu juga oleh berbagai faktor dan dorongan dari berbagai hal, faktor yang sangat berpengaruh dalam konflik dan perselisihan tersebut adalah, masalah kesepakatan dan pembagian wilayah pada masa sebelumnya yang masih belum usai dan juga adanya rasa ingin nenguasai dari kedua belah pihak atas sisa wilayah yang belum jelas kepemilikannya, sehingga menimbulkan konflik yang akhirnya menimbulkan korban. Upaya penyelesaian konflik ini adanya kesadaran bahwa masalah ini tidak dapat diselesaikan dengan cara yang instan atau mudah membutuhkan waktu, kesabaran, dan kerja sama antara semua pihak yang terlibat untuk mencapai solusi yang adil dan memuaskan bagi semua pihak.

2. Pendapat saya, apabila warga negara indonesia tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara maka Negara Indonesia dapat dijajah lagi oleh bangsa lain. Bahkan dapat menjadi Negara yang hancur. Hal ini disebabkan karena tidak adanya lagi rasa persatuan dan kesatuan diantara para warga Negara dan tidak adanya rasa untuk melindungi bangsa secara utuh terjadi perpecahan dan konflik tekait dengan kesatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia.

3. Konflik yang sering terjadi di masyarakat dapat disebabkan karena adanya perbedaan persepsi maka dari itu, wawasan nusantara mempunyai andil dalam hal ini karena wawasan nusantara dapat membentuk persamaan persepsi pada masyarakat Indonesia dalam mewujudkan cita-cita nasional. Ketahanan nasional dilandasi pada wawasan nusantara akan mendorong individu atau masyarakat itu berpikir dan bertindak dapat menghadapi dan mengatasi permasalahan konflik yang terjadi. Maka konflik yang terjadi di masyarakat harus ditekan guna menguatkan rasa nasionalisme dan bersama-sama menjaga keamanan dan ketahanan bangsa Indonesia dari berbagai gangguan, ancaman,hambatan dan tantangan untuk mewujudkan mencegah timbulnya konflik yaitu dengan ketahanan nasional dengan cara menyamakan persepsi,memahami, serta menanamkan pemahaman wawasan nusantara dalam diri individu. Hal ini juga berkaitan dengan wawasan nasional sebagai landasan pemikiran ketahanan nasional.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Desfi belisa 2213053190 -
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh
Nama : Desfi Belisa
NPM : 2213053190
Kelas : 2D
Prodi : PGSD

Post Test
Analisis Soal 1

1. menurut pendapat saya mengenai isi artikel seharusnya sikap Warga negara tidak sewajarnya melempar batu dan kayu di perbatasan Kabupaten Timor Tengah Utara (Indonesia) dengan Distrik Oecussi (Timor Leste) karena oleh sebab itu konflik akan terus terjadi. akibat terjadinya konflik akan menimbulkan korban sehingga konflik akan terus berkelanjutan.terkait Pembangunan jalan oleh Timor Leste tersebut seharusnya tidak merusak tiang-tiang pilar perbatasan, merusak pintu gudang genset pos penjagaan perbatasan milik Indonesia, serta merusak sembilan kuburan orang-orang tua warga Nelu, Kecamatan Naibenu, Kabupaten Timor Tengah Utara yang akan memicu terjadinya konflik.

hal positif apa yang bisa saya ambil dari bacaan artikel tersebut ialah :
1. Terjalinnya hubungan baik antara Indonesia dan Timor Leste pasca konflik komunal
2. adanya hubungan timbal balik antar keduanya untuk menunjang sektor ekonomi dan keuangan.
3. terjalinnya kerjasama

2. menurut pendapat saya apabila wilayah dan bangsa Indonesia tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara ialah akan tergoyahnya persatuan bangsa dan akan kembali dijajah oleh negara lain.

3. konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah timbulnya konflik seperti artikell diatas ialah :
1. menjadikan wawasan yang meningkatkan sikap toleransi antar sesama
2. Memiliki semangat nasionalisme dan patriotisme sebagai bangsa dan negara
3. sebagai pedoman dan motivasi bagi masyarakat
2.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by NADIA AFISTA 2213053048 -
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh
Nama: Nadia Afista
NPM: 2213053048
Kelas: 2D
Prodi: PGSD

Post Test | Analisis Soal 1

1. Menurut pendapat saya berdasarkan artikel yang telah saya baca dan telaah, telah terjadi suatu konflik di perbatasan Indonesia, tepatnya berada di perbatasan Kabupaten Timor Tengah Utara (Indonesia) dengan Distrik Oecussi (Timor Leste) dengan warga setempat yang saling serang melempar batu dan kayu di daerah perbatasan tersebut. Hal ini sangatlah berbeda dari konflik yang biasanya terjadi dalam perbatasan suatu wilayah darat Indonesia karena biasanya konflik ini disebabkan perbatasan darat tersebut berupa belum disepakati, delimitasi, dan demarkasi batas serta maraknya aktivitas lintas batas ilegal. Hal positif yang dapat diambil dari permasalahan konflik tersebut, ialah: dapat mengetahui konflik asli dari permasalahan tersebut hingga mencari jalan keluar dari permasalahannya. Dengan demikian, anggota TNI dan warga dapat lebih menjaga daerah perbatasan tanpa harus terjadi konflik fisik.
2. Menurut pendapat saya, hal-hal yang akan terjadi jika masyarakat di sekitar perbatasan negara tidak memiliki konsep nusantara, yaitu:
tidak ada lagi rasa solidaritas antarwarga, tidak ada lagi rasa bela negara, sehingga mudah dipengaruhi dan didominasi oleh suku bangsa lain. Sejatinya, visi nusantara menjadi pedoman bagi bangsa Indonesia dalam mengatur kehidupannya dan sebagai tanda dalam perjuangan kemerdekaan. 
3. Adapun tindakan dan solusi yang dapat dilakukan guna mencegah timbulnya konflik dalam konsepsi wawasan nusantara, yaitu: menerapkan disiplin dalam kehidupan sehari-hari, menghormati peraturan yang berlaku di sekitar lingkungan dan melatih toleransi terhadap perbedaan di lingkungan sekitar tempat tinggal, khususnya daerah yang berada di perbatasan, dan mengutamakan persatuan dengan mengedepankan kerukunan dengan seluruh rakyat Indonesia.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Riska Adila Khoirina 2213053218 -
Nama : Riska Adila Khoirina
NPM : 2213053218
Kelas : 2D
Prodi : PGSD

ANALISIS SOAL 1

1. Menurut saya, berisi tentang pembangun jalan di dekat perbatasan Indonesia-Timor Leste tentang perselisihan dan konflik dari Perbatasan Indonesia dan Timor Leste sebagai dampak dari adanya pembangunan jalan baru oleh Timor Leste yang dipicu juga oleh berbagai faktor dan dorongan dari berbagai hal, faktor yang sangat berpengaruh dalam konflik dan perselisihan tersebut adalah, masalah kesepakatan dan pembagian wilayah pada masa sebelumnya yang masih belum usai dan juga adanya rasa ingin nenguasai dari kedua belah pihak atas sisa wilayah yang belum jelas kepemilikannya, sehingga menimbulkan konflik yang akhirnya menimbulkan korban. Upaya penyelesaian konflik ini adanya kesadaran bahwa masalah ini tidak dapat diselesaikan dengan cara yang instan atau mudah membutuhkan waktu, kesabaran, dan kerja sama antara semua pihak yang terlibat untuk mencapai solusi yang adil dan memuaskan bagi semua pihak.

2. Menurut pendapat saya, apabila warga negara indonesia tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara maka Negara Indonesia dapat dijajah lagi oleh bangsa lain. Bahkan dapat menjadi Negara yang hancur. Hal ini disebabkan karena tidak adanya lagi rasa persatuan dan kesatuan diantara para warga Negara dan tidak adanya rasa untuk melindungi bangsa secara utuh terjadi perpecahan dan konflik tekait dengan kesatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia.

3. Konflik yang sering terjadi di masyarakat dapat disebabkan karena adanya perbedaan persepsi maka dari itu, wawasan nusantara mempunyai andil dalam hal ini karena wawasan nusantara dapat membentuk persamaan persepsi pada masyarakat Indonesia dalam mewujudkan cita-cita nasional. Ketahanan nasional dilandasi pada wawasan nusantara akan mendorong individu atau masyarakat itu berpikir dan bertindak dapat menghadapi dan mengatasi permasalahan konflik yang terjadi. Maka konflik yang terjadi di masyarakat harus ditekan guna menguatkan rasa nasionalisme dan bersama-sama menjaga keamanan dan ketahanan bangsa Indonesia dari berbagai gangguan, ancaman,hambatan dan tantangan untuk mewujudkan mencegah timbulnya konflik yaitu dengan ketahanan nasional dengan cara menyamakan persepsi,memahami, serta menanamkan pemahaman wawasan nusantara dalam diri individu. Hal ini juga berkaitan dengan wawasan nasional sebagai landasan pemikiran ketahanan nasional.

Sekian dan Terimakasih...
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Nabilla Alya Khoirun Nissa 2213053201 -
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh
Nama: Nabilla Alya Khoirun Nissa
NPM: 2213053201
Kelas: 2D
Prodi: PGSD

1. Bagaimanakah tanggapanmu mengenai isi artikel dan hal positif apa yang bisa kamu ambil setelah membaca artikel tersebut?
Jawab: Hal positif yang saya dapatkan yaitu,saya jadi dapat mengetahui konflik yang terjadi di perbatasan antara Indonesia- Timor Leste yang membuat pengetahuan saya bertambah.

2. Bagaimanakah menurut pendapatmu dan apa yang terjadi dengan wilayah dan bangsa Indonesia jika tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara?
Jawab: Jika bangsa Indonesia ini tidak memiliki konsepsi wawasan Nusantara maka bisa terjadi kekacauan didalam bangsa. Karena konsepsi wawasan Nusantara ini lah yang memperkuat persatuan bangsa dan mencegah terjadinya konflik.

3. Bagaimanakah konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah timbulnya konflik Komunal di Perbatasan Indonesia-Timor Leste?
Jawab: Pentingnya pemahaman tentang konsepsi wawasan Nusantara khususnya pemahaman tentang batas-batas wilayah untuk kedua belah pihak ini memutuskan bagaimana solusi dari permasalahannya.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Garin Ayu Liwana -
Nama : Garin Ayu Liwana
NPM : 2213053101
Kelas : 2D
Postest (Tugas Analisis Soal)

1. Berdasarkan artikel yang telah saya baca. Berisi tentang perselisihan dan konflik dari Perbatasan Indonesia dan Timor Leste sebagai dampak dari adanya pembangunan jalan baru oleh Timor Leste yang dipicu juga oleh berbagai faktor dan dorongan dari berbagai hal. Adapun faktor yang sangat berpengaruh dalam konflik dan perselisihan tersebut adalah, masalah kesepakatan dan pembagian wilayah pada masa sebelumnya yang masih belum usai dan juga adanya rasa ingin nenguasai dari kedua belah pihak atas sisa wilayah yang belum jelas kepemilikannya, sehingga menimbulkan konflik yang akhirnya menimbulkan korban. Adapun korban yang ada bukan hanya dari segi manusia, tetapi hewan dan pembatas atau fasilitas yang ada juga turut menjadi korban dari konflik yang terjadi akibat Pembangunan jalan yang dilakukan oleh Timor Leste.
Adapun dampak positif yang dapat saya ambil dari artikel tersebut adalah :
1. Terjalinnya hubungan yang baik antara Indonesia dan Timor Leste pasca konflik komunal tersebut.
2. Adanya hubungan kerja sama yang baik antara keduanya, sehingga menunjang sektor ekonomi dan keuangan bagi kedua belah pihak.
3. Saling menguntungkan bagi warga Timor Leste yang belajar ke Indonesia dan Warga Indonesia yang mengadu nasib serta berdagang ke Timor Leste.

2. Wawasan Nusantara adalah sebuah konsepsi yang penting bagi wilayah dan bangsa Indonesia. Konsepsi Wawasan Nusantara berisi pandangan-pandangan tentang bagaimana Indonesia harus memandang dan mengelola kekayaan wilayah yang dimilikinya.
Jika Indonesia tidak memiliki konsepsi Wawasan Nusantara, maka negara ini mungkin mengalami kesulitan dalam menjaga dan memanfaatkan sumber daya alam, khususnya sumber daya laut dan kepulauan yang menjadi ciri khas Indonesia. Tanpa konsepsi Wawasan Nusantara, kemungkinan Indonesia akan menghadapi persaingan dengan negara-negara lain yang juga memiliki kekayaan alam yang serupa, bahkan dapat menimbulkan konflik teritorial yang berdampak negatif pada hubungan internasional dan stabilitas politik di dalam negeri.
Dengan adanya konsepsi Wawasan Nusantara, Indonesia memiliki pandangan yang jelas dan terintegrasi tentang bagaimana mengelola wilayahnya secara berkelanjutan, memanfaatkan sumber daya alam yang ada dengan baik, dan menjaga stabilitas dan keamanan di wilayahnya. Konsepsi ini juga membantu memperkuat identitas nasional dan mempromosikan nilai-nilai kebangsaan yang mengarah pada kesejahteraan masyarakat Indonesia.

3. Peran Konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah timbulnya konflik seperti artikel diatas yaitu :
-Menjadikan Wawasan Nusantara sebagai pedoman, motivasi, dorongan serta rambu – rambu dalam menentukan segala kebijaksanaan, keputusan, tindakan dan perbuatan bagi penyelenggara negara di tingkat pusat dan daerah maupun bagi seluruh rakyat Indonesia dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara.
- Dan Wawasan Nusantara harus menjadi pandangan yang harus dimiliki oleh setiap rakyat Indonesia sebagai suatu kebanggaan terhadap bangsa sendiri supaya menjadi salah satu upaya untuk mencegah terjadinya konflik seperti artikel diatas
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Maharani Puspita Dewi Wardana 2213053279 -
Nama : Maharani Puspita Dewi Wardana
NPM : 2212053279
Kelas : 2D
Prodi : PGSD

Konflik Komunal di Perbatasan Indonesia-Timor Leste dan Upaya Penyelesaiannya

1.Tanggapan saya pada artikel tersebut adalah karena konflik tersebut dapat menimbulkan perpecahan bagi kedua negara tersebut baik Indonesia maupun Timor Leste, konflik tersebut rejadi karena adanya perbatasan antara kedua negara tersebut, adanya perbedaan mengenai zona perbatasan, serta adanya aspek sosial budaya yang masih terdapat sentimen negatif antar warga Indonesia dengan Timor Leste. Sudah beberapa upaya dilakukan agar konflik ini dapat diatasi dengan melakukan musyawarah antara kedua pihak.
Hal positif yang bisa kita ambil dari konflik ini adalah harus terdapat kerja sama serta keterbukaan antara masing-masing negara agar tidak terjadi kesalahpahaman dan dapat maju bersama

2. Menurut saya jika di dalam bangsa Indonesia tidak memiliki konsep wawasan nusantara maka yang terjadi adalah bangsa kita tidak teratur dalam tata negara bangsa sehingga dapat menyebabkan bangsa kita kesulitan untuk berkembang dan bangsa kita tidak dapat bersatu.

3. Menurut saya itulah pentingan seorang warga negara memiliki wawasan nusantara karena di dalam wawasan nusantara terdapat nilai-nilai penting seperti kesatuan dan kesatuan
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Risma Iryani 2213053268 -
Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Nama : Risma Iryani
Npm : 2213053268
Kelas : 2D
Prodi : PGSD

Analisis soal 1

1. Bagaimanakah tanggapanmu mengenai isi artikel dan hal positif apa yang bisa kamu ambil setelah membaca artikel tersebut?
Jawaban : Tanggapan saya terkait artikel tersebut yaitu artikel tersebut membahas mengenai konflik komunal di perbatasan Indonesia dan Timor Leste serta upaya penyelesaiannya. Isi artikel tersebut cukup penting karena kasus konflik ini hampir tidak pernah terjadi di wilayah perbatasan darat Indonesia lainnya. Isi artikel ini juga menjelaskan kronologi konflik komunal tersebut, faktor-faktor penyebab, usaha penyelesaian dan langkah yang bisa dilakukan ke depan sehingga menurut saya isi artikel ini sudah cukup lengkap dan bisa menambah wawasan bagi para pembacanya.
Dan hal positif yang dapat saya ambil yaitu :
Komunikasi dan kesepakatan itu adalah suatu hal yang penting, suatu kasus atau konflik akan terjadi dan selesai karenanya. Selain itu hal positif yang dapat ambil setelah membaca artikel tersebut yaitu saya sebagai warga negara Indonesia juga seharusnya bisa membantu dan berupaya menemukan solusi terbaik terkait konflik tersebut, menemukan bahwa sebagai warga negara perlu sebuah bekal pengetahuan tentang perbatasan dan memperkuat jiwa nasionalisme sehingga apabila nantinya masyarakat bisa terlibat akan memberikan dampak positif bagi posisi Indonesia dalam perundingan kasus tersebut.

2. Bagaimanakah menurut pendapatmu dan apa yang terjadi dengan wilayah dan bangsa Indonesia jika tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara?
jawaban : Menurut pendapat saya jika wilayah dan bangsa Indonesia tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara maka di wilayah dan bangsa Indonesia tidak ada lagi rasa persatuan dan kesatuan diantara para warga Negara dan tidak adanya rasa untuk melindungi bangsa secara utuh. Sehingga dapat mudah terombang-ambing dan terpengaruh oleh bangsa lain. Jadi, negara akan mudah dijajah oleh negara lain dan negara akan menjadi hancur.

3. Bagaimanakah konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah timbulnya konflik seperti artikell diatas?
Jawaban :
Konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah timbulnya konflik seperti yang di atas yaitu :
Dengan memahami konsepsi wawasan nusantara maka masyarakat akan memiliki pengetahuan tentang perbatasan dan masyarakat akan memiliki jiwa nasionalisme yang kuat sehingga masyarakat bisa terlibat dan memberikan dampak positif bagi kasus tersebut.
Selain itu juga wawasan nusantara dapat membentuk persamaan perspesi pada masyarakat Indonesia dalam hal mewujudkan cita-cita nasional. Ketahanan nasional yang dilandaskan pada wawasan nusantara akan mendorong individu atau masyarakat itu beripikir dan bertindak dapat menghadapi dan mengatasi permasalahan konflik yang terjadi.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Windi Desmila 2213053060 -
Nama: Windi Desmila
NPM: 2213053060
Kelas: 2D
Prodi: 2213053060

1. Bagaimanakah tanggapanmu mengenai isi artikel dan hal positif apa yang bisa kamu ambil setelah membaca artikel tersebut?
Tanggapan mengenai artikel tersebut adalah Kasus konflik komunal di perbatasan Indonesia-Timor Leste menarik, karena jenis konflik tersebut hampir tidak terjadi di wilayah perbatasan darat Indonesia lainnya, baik di Kalimantan maupun di Papua. Biasanya masalah yang muncul di wilayah perbatasan darat tersebut berupa belum disepakatinya delimitasi dan demarkasi batas serta maraknya aktivitas lintas batas ilegal. Bisa dikatakan jarang sekali terjadi kekerasan antarwarga. Oleh karena itu, analisis terhadap konflik komunal di perbatasan Indonesia-Timor Leste tersebut penting untuk dilakukan, agar Indonesia dapat membuat langkah antisipasi sehingga kejadian serupa tidak terjadi di masa depan.
Hal positif yang dapat diambil adalah terjalinnya hubungan yang baik antara Indonesia dan Timor Leste pasca konflik komunal tersebut.

2. Bagaimanakah menurut pendapatmu dan apa yang terjadi dengan wilayah dan bangsa Indonesia jika tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara?
Jika para generasi bangsa tidak berwawasan nusantara maka Negara ini dapat dijajah oleh bangsa lain. Bahkan dapat menjadi Negara yang hancur. Hal tersebut disebabkan karena tidak adanya lagi rasa persatuan dan kesatuan diantara para warga Negara dan tidak adanya rasa untuk melindungi bangsa secara utuh dan jika asas wawasan nusantara ini diabaikan, maka akan melanggar kesepakatan bersama dan bisa membuat bangsa Indonesia tercerai-berai. Pentingnya wawasan nusantara bagi bangsa Indonesia sebagai pedoman, motivasi, dorongan, serta rambu-rambu dalam menentukan segala kebijaksanaan, keputusan, tindakan, dan perbuatan bagi penyelenggara negara di tingkat pusat dan daerah maupun bagi seluruh rakyat Indonesia dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.

3. Bagaimanakah konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah timbulnya konflik seperti artikell diatas?
Konsepsinya adalah membangun kelembagaan (pranata) yang berakarkan nilai dan norma yang menyuburkan persatuan dan kesatuan bangsa dan merumuskan kebijakan dan regulasi yang konkret, tegas dan tepat dalam aspek kehidupan dan pembangunan bangsa yang mencerminkan keadilan bagi semua pihak, semua wilayah.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Azzahra Luthfiah Armina 2213053036 -
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh
Nama: Azzahra Luthfiah Armina
NPM: 2213053036
Kelas: 2D
Prodi: PGSD

ANALISIS SOAL 1

1. Bagaimanakah tanggapanmu mengenai isi artikel dan hal positif apa yang bisa kamu ambil setelah membaca artikel tersebut?
Menurut pendapat saya, konflik antarwarga di perbatasan Indonesia-Timor Leste. Konflik ini menimbulkan ketegangan hubungan antarwarga. Terdapat beberapa faktor yang menjadi penyebab terjadinya konflik komunal tersebut. Pertama, masih belum tuntasnya delimitasi perbatasan antara kedua negara. Kedua, terjadi perbedaan interpretasi mengenai zona netral yang terdapat di perbatasan kedua negara. Ketiga, terkait dengan aspek sosial budaya, yaitu masih terdapat sentimen negatif antarwarga Indonesia dengan warga Timor Leste.
Dampak positif dari artikel tersebut yaitu Memiliki hubungan kekerabatan yang sudah lama terjalin dan kerja sama yang baik sehingga dapat menunjang di bidang ekonomi.

2. Bagaimanakah menurut pendapatmu dan apa yang terjadi dengan wilayah dan bangsa Indonesia jika tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara?
Menurut pendapat saya, Jika Indonesia tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara, maka dapat terjadi berbagai konsekuensi yang signifikan terhadap wilayah dan bangsa Indonesia. Dan Jika Indonesia tidak memiliki konsepsi Wawasan Nusantara, maka kemungkinan besar negara ini akan mengalami beberapa dampak negatif, seperti: Potensi disintegrasi, Konflik antarwilayah dan Kurangnya kerja sama ekonomi.

3. Bagaimanakah konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah timbulnya konflik seperti artikel di atas?
Menurut pendapat saya, konsepsi wawasan nusantara bisa membantu mencegah adanya konflik antarwarga di perbatasan Indonesia-Timor leste dengan mempromosikan pemahaman yang lebih baik tentang kesatuan nasional Indonesia dan pentingnya menjaga persatuan dan kesatuan di antara masyarakat yang berbeda di wilayah tersebut. Upaya yang dapat dilakukan dalam konsepsi wawasan nusantara untuk mencegah timbulnya konflik antarwarga di perbatasan Indonesia-Timor leste antara lain:
1. Peningkatan pendidikan dan kesadaran masyarakat tentang pentingnya persatuan dan kesatuan dalam masyarakat multikultural.
2. Pembangunan infrastruktur dan perekonomian di wilayah perbatasan, sehingga masyarakat di daerah tersebut merasakan manfaat dari keberadaan negara dan merasa terlibat dalam pembangunan nasional.
3. Penguatan dialog antara masyarakat di wilayah perbatasan dan pemerintah, sehingga masalah yang muncul dapat dicari solusinya bersama-sama.
4. Penegakan hukum dan pemantauan ketat.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Fany Primandari 2213053032 -
Nama: Fany Primandari
Npm: 2213053032
Kelas: 2D
Prodi: PGSD

Analisis soal 1
1. Bagaimanakah tanggapanmu mengenai isi artikel dan hal positif apa yang bisa kamu ambil setelah membaca artikel tersebut?
Jawaban :
Tanggapan saya mengenai isi artikel tersebut adalah agar tidak terjadinya “konflik komunal di perbatasan Indonesia – Timor Leste”, maka seharusnya pemerintah Republik Demokratik Timor Leste dalam membangun jalan di dekat perbatasan Indonesia – Timor Leste tidak boleh dikuasai secara sepihak, sebab sudah terdapat nota kesepakatan kedua negara pada tahun 2005.
Hal positif yang bisa saya ambil setelah membaca artikel tersebut adalah Penyelesaian konflik di antara perbatasan Indonesia - Timor Leste pada artikel tersebut memvisualisasikan langkah-langkah jangka pendek dan jangka panjang sudah dilakukan, baik melalui penempatan kekuatan TNI serta melalui negosiasi bilateral yang dikawa oleh kementerian Luar Negeri antara kedua negara tersebut.

2. Bagaimanakah menurut pendapatmu dan apa yang terjadi dengan wilayah dan bangsa Indonesia jika tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara?
Jawaban :
Menurut pendapat saya yang terjadi dengan wilayah dan bangsa Indonesia jika tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara maka solidaritas bangsa akan terbelah serta kedaulatan yang dianut oleh negara Republik Indonesia dalam konsep bangsa akan hilang dan yang terpenting tidak ada lagi sifat nasionalisme suatu bangsa terhadap negara Indonesia. Oleh sebab itu masyarakat Indonesia mempunyai sebuah pemikiran sendiri sehingga tidak akan memiliki konsep sebangsa, sepenanggungan senasib serta satu tanah air, sebab pada dasarnya, nusantara merupakan analogi dari kata Indonesia sebagai negara.
Jika tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara maka yang akan terjadi negara kita dapat dijajah lagi oleh bangsa lain dan dapat menyebabkan negara yang hancur.

3. Bagaimanakah wawasan nusantara dalam mencegah timbulnya konflik seperti artikell diatas?
Jawaban:
Konsepsi wawasan nusantara dapat menjadi sarana dalam mencegah timbulnya konflik seperti yang terjadi di perbatasan Indonesia – Timor Leste. Wawasan nusantara menempatkan Indonesia sebagai negara kepulauan yang memiliki banyak sekali keragaman budaya, agama, bahasa, dan suku. Oleh sebab itu, konsep wawasan nusantara menekankan pentingnya kerjasama toleransi dan harmoni antara masyarakat, agama suku
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Gadis Nurma Guspita 2213053097 -
Nama : Gadis Nurma Guspita
Kelas : 2D
NPM : 2213053097
PRODI : PGSD

1.Bagaimanakah tanggapanmu mengenai isi artikel dan hal positif apa yang bisa kamu ambil setelah membaca artikel tersebut?
Menurut saya, terjadinya konflik komunal di perbatasan indonesia – Timor leste akan menyebabkan ancaman bagi Negara. Konflik tersebut disebabkan oleh belum nya selesainya delimitasi kedua Negara.Hal positi yang dapat saya ambil yaitu, Timor Leste bisa berhubungan dengan baik sehingga bisa memperbaiki ekonomi kedua negara
2.Bagaimanakah menurut pendapatmu dan apa yang terjadi dengan wilayah dan bangsa Indonesia jika tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara?
Jika tidak memiliki wawasan nusantara,salah satunya adalah tidak memahami bahwa kita memiliki perbedaan setiap wilayah,perbedaan bahasa,perbedaan agama,perbedaan keunikkan suku bangsa,keunikkan budaya,maka pasti akan terjadi saling merendahkan setiap orang yang kita jumpai dan konflik pasti terjadi,,saling berebut lahan,saling hina menghina dan pasti banyak muncul masalah. Maka akan timbulnya perpecahan jika tidak memiliki konsepsi nusantara
3.Bagaimanakah konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah timbulnya konflik seperti artikell diatas?
Konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah timbulnya konflik tersebut yaitu dengan menjalin hubungan yang damai dengan berlandaskan pancasila entang diri dan lingkungannya serta tanah airnya sebagai negara dengan segala aspek kehidupannya yang beragam dan dinamis dengan mengutamakan persatuan bangsa dan kesatuan wilayah Indonesia yang saling menghargai.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Dea marlinda 2213053147 -
Nama : Dea marlinda
Npm : 2213053147
Kelas :2D
Prodi : PGSD

1. Menurut pendapat saya, konflik dan perselisihan perbatasan jalan indonesia dan timor leste, Yang di sebabkan karena kesepakatan serta pembagian wilayah sehingga menimbulkan konflik yang akhirnya menimbulkan korban.
Dampak positif yang dapat di ambil dari permasalahan tersebut yaitu
•hubungan kerja sama yang baik antara indonesia dan timor leste, sehingga menunjang sektor ekonomi bagi keduanya
•setelah adanya konflik tersebut, terjalin lah hubungan yang baik antara indonesia dan timor leste.

2. Menurut pendapat saya apa bila warga negara khususnya generasj penerus bangsa tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara, maka akan terjadi perpecahan dan konflik tentang kesatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia.Negara akan menjadi hancur dan bahkan mudah terjajah bahkan tertinggal dari negara lain di kerenakan sudah tidak ada lagi rasa kesatuan antar sesama warga negara.

3.kedudukan serta peran dalam mencegah timbulnya konflik yaitu:
•menjadi pedoman dalam setiap pengambilan keputusan untuk semua permasalahan khususnya seperti konflik pada artikel tersebut, yang menjadikan rasa nasionalisme warna negara indonesia lebih kuat lagi.
•Konsepsi Wawasan Nusantara juga dapat membantu menjaga stabilitas dan keamanan di wilayah perbatasan seperti Indonesia-Timor Leste. Dengan memperkuat integrasi dan kerjasama antar wilayah.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by dila septiani 2213053189 -
nama : dila septiani
npm: 2213053189
kelas : 2d

1. Konflik komunal di perbatasan Indonesia-Timor Leste terkait dengan masalah sengketa tanah antara masyarakat di kedua negara. Konflik ini telah berlangsung selama bertahun-tahun dan menyebabkan ketegangan antara masyarakat, terutama di wilayah perbatasan.
Beberapa upaya telah dilakukan untuk menyelesaikan konflik ini, antara lain dengan melakukan dialog antara pihak-pihak yang terlibat dalam konflik, mencari solusi yang dapat diterima oleh kedua belah pihak, dan mendorong pemerintah untuk mengambil tindakan yang tepat.
Hal positif yang bisa diambil dari upaya penyelesaian konflik ini adalah adanya kesadaran bahwa masalah ini tidak dapat diselesaikan dengan cara yang instan atau mudah.
2. Menurut pendapat saya apabila warga negara indonesia tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara adalah terjadinya perpecahan dan konflik tekait dengan kesatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia. Karena dengan adanya wawasan nusantara bangsa indonesia menjadi paham, peduli, dan menjaga kesatuan dan keutuhan bangsa dan wilayah indonesia sesuai dengan Pancasila dan UUD NKRI yang telah sesuai dengan jati diri dan juga pedoman hidup bangsa Indonesia.

3. Adapun kedudukan dan peran konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah adanya konflik komunal seperti yang terjadi pada artikel adalah, dengan cara :
- Menjadikan wawasan nusantara sebagai motivasi, pedoman, dan juga pegangan hidup bagi masyarakat dalam menjalankan kehidupan berbangsa dan bernegara.
- Menjadikan wawasan nusantara sebagai pedoman dan rambu-rambu bagi Pemerintah untuk menentukan kebijakan yang akan diambil dalam penyelenggaraan negara baik di daerah pusat maupun daerah otonomi.
- Serta menumbuhkan semangat nsionalisme dan patriotisme bangsa Indonesia. Agar bangsaa indonesia tidak keluar dari pedoman dan rambu-rambu wawasan nusantara yang telah dimiliki oleh Bangsa Indonesia.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by Alisa Syabrina 2253053049 -
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh
Nama : Alisa Syabrina
NPM : 2253053049
Kelas : 2D

Analisis Kasus

1. Bagaimanakah tanggapanmu mengenai isi artikel dan hal positif apa yang bisa kamu ambil setelah membaca artikel tersebut?
Jawab :
menururt pendapat saya, Perselisihan dan konflik di perbatasan Indonesia dan TimorLeste disebabkan oleh pembangunan jalan baru di TimorLeste, yang juga disebabkan oleh berbagai faktor dan pemaparan isu yang berbeda. Dalam konflik dan pertikaian tersebut, masalah perjanjian dan pembagian wilayah periode sebelumnya yang masih belum terselesaikan, serta keinginan kedua belah pihak untuk menguasai sisa wilayah yang belum jelas kepemilikannya, sangat berpengaruh, yang kemudian menimbulkan konflik antar korban. Korbannya tidak hanya manusia, tetapi juga hewan dan kendala atau fasilitas yang ada menjadi korban konflik akibat perbaikan jalan di Timor Timur. 

2. Bagaimanakah menurut pendapatmu dan apa yang terjadi dengan wilayah dan bangsa Indonesia jika tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara?
Jawab :
Jika Indonesia tidak memiliki konsep berwawasan nusantara, maka negara tersebut akan mengalami kesulitan dalam melindungi dan memanfaatkan sumber daya alam, khususnya kekayaan alam laut dan kepulauan yang menjadi ciri khas Indonesia. Tanpa konsep Wawasan Nusantara, Indonesia kemungkinan akan harus bersaing dengan negara-negara lain yang juga memiliki sumber daya alam serupa, yang bahkan dapat menimbulkan konflik regional yang berdampak negatif terhadap hubungan internasional dan stabilitas politik dalam negeri.
Dengan konsep Wawasan Nusantara, Indonesia memiliki visi yang jelas dan terpadu tentang bagaimana mengelola wilayahnya secara berkelanjutan, memanfaatkan sumber daya alam yang ada serta menjaga stabilitas dan keamanan di wilayahnya. Pemahaman ini turut memperkuat jati diri bangsa dan memajukan nilai-nilai kebangsaan yang bermuara pada kesejahteraan rakyat Indonesia. 

3.Bagaimanakah konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah timbulnya konflik seperti artikell diatas?
Jawab :
•menghargai serta menghormati pendapat dan kebebasan orang lain, agar tidak terjadinya pertengkaran.
•memelihara kondisi yang aman, damai, tentram dan sentosa dalam masyarakat berbangsa dan bernegara
•menyelesaikan permasalahan Konflik yang ada dengan cara yang baik
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by cendikiawardani 2213053226 -
nama : cendikiawardani
kelas : 2 d
npm : 2213053226
1. Bagaimanakah tanggapanmu mengenai isi artikel dan hal positif apa yang bisa kamu ambil setelah membaca artikel tersebut?
hal positif yang dapat saya ambil adalah dengan adanya konflik ini indonesia dapat menjain hubungn baik dengn timor leste.
2. Bagaimanakah menurut pendapatmu dan apa yang terjadi dengan wilayah dan bangsa Indonesia jika tidak memiliki konsepsi wawasan nusantara?
Negara akan sangat mudah dijajah oleh bangsa lain, karena tidak adanya lagi rasa persatuan dan kesatuan di Indonesia dan tidak adanya rasa untuk melindungi bangsa.
3. Bagaimanakah konsepsi wawasan nusantara dalam mencegah timbulnya konflik seperti artikell diatas?
Untuk mencegah konflik maka kita harus memahami satu sama lain, dan menanamkan pemahaman wawasan nusantara dalam diri.
In reply to First post

Re: FORUM JAWABAN POST TEST

by dila septiani 2213053189 -
nama : dila septiani
npm : 2213053189
kelas : 2d
prodi : PGSD

1. Menurut pendapat saya, Pembangun jalan di dekat perbatasan Indonesia-Timor Leste, di mana menurut warga Timor Tengah Utara, jalan tersebut telah melintasi wilayah NKRI sepanjang 500 m dan juga menggunakan zona bebas sejauh 50 m. Padahal berdasarkan nota kesepahaman kedua negara pada tahun 2005, zona bebas ini tidak boleh dikuasai secara sepihak, baik oleh Indonesia maupun Timor Leste. Selain itu, pembangunan jalan oleh Timor Leste tersebut merusak tiang-tiang pilar perbatasan, merusak pintu gudang genset pos penjagaan perbatasan milik Indonesia, serta merusak sembilan kuburan orang-orang tua warga Nelu, Kecamatan Naibenu, Kabupaten Timor Tengah Utara.
2. Menurut pendapat saya, Maka bangsa lain dapat menjajah tanah itu. Bahkan bisa menjadi negara yang hancur. Karena tidak ada lagi rasa persatuan di antara warga dan tidak masuk akal untuk melindungi seluruh bangsa.
3. Menurut saya, kita sebagai warga negara harus bisa menyikapi dengan tepat perbedaan yang ada, agar kita tidak merugikan bangsa kita sendiri. Caranya dengan membekali setiap warga negara dengan pengetahuan nusantara melalui berbagai media yang ada seperti buku pelajaran, internet, televisi, koran, dll. Wawasan Nusantara membuka mata kita akan keragaman yang ada di Indonesia, baik itu suku, agama, ras, golongan, dll. Hal itu membuat kami bangga tinggal di Indonesia karena begitu beragamnya.