Ayo Diskusi

Ayo Diskusi

Jumlah balasan: 5

Silakan sampaikan pada forum ini jika ada hal-hal yang kurang jelas atau sulit Anda pahami terkait materi BAB I. Terima kasih.

Sebagai balasan Kiriman pertama

Re: Ayo Diskusi

oleh ALDA NOVITA SARI -
Alhamdulillah materi, referensi serta latihan yang diberikan membuat kami lebih memahami terkait analisis vektor. Terimakasih bapak dan rekan semua.
Sebagai balasan Kiriman pertama

Re: Ayo Diskusi

oleh DENI DENI.ANGGRAINI21 -
Alhamdulillah dengan video dan referensi yang bapak berikan saya memahami tentang vektor. dimana vektor merupakan besaran fisika yang mempunyai nilai dan arah. dalam pengoperasiaan nya untuk vektor yang searah dapat dijumlahkan, vektor yang berlawanan arah dapat dikurangi , vektor yang membentuk sudut menggunakan rumus akar a kuadrat plus b kuadrat plus 2ab cos teta . dimana penjumlahan vektor juga dapat menggunakan vektor analisis dalam sumbu x, y dan z dengan mula- mula menguraikan nya menjadi komponen- komponen pada masing- masing sumbu kemudian menggunakan aturan operasi vektor dalam menyelesaikan nya