Silahkan analisis menggunakan bahasa anda sendiri, terlebih dahulu tulis nama, npm, kelas, dan prodi
FORUM JAWABAN ANALISIS VIDEO
Re: FORUM JAWABAN ANALISIS VIDEO
NPM: 2116031044
Kelas: Reg B
Prodi: Ilmu Komunikasi
Analisi video:
Dalam video tersebut yang berjudul “Geopolitik Indonesia” dijelaskan bahwa geopolitik merupakan ilmu tentang suatu kebijakan dalam penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah geografi suatu wilayah. Konsep geopolitik Indonesia sendiri menyatakan bahwa Pancasila sebagai ideologi nasional dipergunakan untuk melakukan pertimbangan dasar dalam menentukan politik nasional daat dihadapkan dengan kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia. Konsep ini diperkenalkan pertama kali oleh Ir. Soekarno pada sidang BPUPKI pada tanggal 1 Juni 1945. Dalam prinsip geopolitik Indonesia tidak mementingkan suatu wilayah tetapi lebih kepada bagaimana membangun kesatuan bangsa dalam suatu wilayah. Dan dalam video tersebut juga diperlihatkan beberapa macam-macam teori geopolitik Indonesia salah satunya Teori Geopolitik Frederich Ratzel. Geopolitik sendiri memiliki hubungan dengan konsep wawasan nusantara dimana wawasan nusantara merupakan wawasan nasional yang bersumber dari Pancasila dan UUD RI yang identik dengan kesatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia. Wawasan nusantara juga merupakan cara pandang bangsa Indonesia terhadap perwujudan kepulauan nusantara sebagai suatu kesatuan politik, ekonomi, sosial budaya, pertahanan dan keamanan. Dalam konsep NKRI, kehidupan bernegara dijelaskan dalam pasal 1 ayat 1 UUD 1945 yang menyatakan bahwa negara Indonesia ialah negara kesatuan yang berbentuk republik. Artinya sebagai negara kesatuan republik indonesia, negara Indonesia yang memiliki ribuan pulau yang terletak diantara Samudra Hindia dan Samudra Pasifik, serta diantara Benua Asia dan Australia membentuk suatu wilayah kesatuan yang mencakup kesatuan politik, hukum, sosial budaya, pertahanan dan keamanan.
NPM: 2116031050
KELAS: Reguler B
PRODI: Ilmu Komunikasi
Geopoilitik Indonesia
Geopolitik adalah ilmu penyelanggaraan negara yang setiap kebijakannya selalu berkaitan dengan masalah-masalah geografi suatu bangsa. Teori Geopolitik digagas oleh beberapa ahli, diantaranya yaitu: 1. Teori Geopolitik Ratzel; 2. Teori Geopolitik Kjellen; 3. Teori Geopolitik Haushofer; 4. Teori Geopolitik Mackinder; 5. Teori Geopolitik Thayer Mahan; dan 6. Teori Geopolitik Douher, Mitchel, Saversky, dan JFC Fuller. Konsep Geopolitik di Indonesia berfokus kepada pancasila yang merupakan ideologi nasional sebagai pertimbangan dasar dalam menentukan arah konsep geopolitik di Indonesia. Teori Geopolitik di Indonesia pertama kali diperkenalkan oleh Ir. Soekarno pada sidang BPUPKI 1 Juni 1945. Prinsip geopolitik di Indonesia tidak berfokus kepada wilayah, melainkan lebih kepada membangun kesatuan bangsa dalam satu wiliyah. Selanjutnya, konsep geopolitik di Indonesia disebut dengan wawasan nusantara. Wawasan nusantara adalah wawasan nasional yang bersumber dari Pancasila dan UUD Negara Republik Indonesia. Hakikat dari wawasan nusantara adalah kesatuan dan keutuhan wilayah Indonesia. Cara pandang bangsa Indonesia selanjutnya terbagi: 1. Perwujuduan kepulauan Nusantara sebagai kesatuan politik, 2. Perwujuduan kepulauan Nusantara sebagai kesatuan ekonomi, 3. Perwujuduan kepulauan Nusantara sebagai kesatuan sosial budaya, dan 4. Perwujuduan kepulauan Nusantara sebagai kesatuan pertahanan keamanan. Kehidupan bernegara di Indonesia tercantum dalam Pasal 1 ayat 1 UUD 1994 yang berbunyi “Negara Indonesia ialah negara kesatuan, yang berbentuk republik.” Sebagai Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI), kesatuan wilayah di Indonesia mencakup politik, hukum, sosial-budaya, serta pertahanan dan keamanan. Jadi Indonesia adalah negara kesatuan yang berbentuk republik yang wilayahnya merupakan kesatuan ribuan pulau yang terletak di antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia serta diantara Benua Asia dan Benua Australia. Keunggulan negara Indonesia yang terdiri dari ribuan pulau tadi diantaranya yaitu jumlah penduduknya cukup banyak, kaya akan keanekaragaman sosial-budaya, serta letak wilayah negara yang cukup strategis.
Re: FORUM JAWABAN ANALISIS VIDEO
NPM : 2116031014
KELAS : Reguler B
PRODI : Ilmu Komunikasi
Wawasan Nusantara merupakan cara pandang bangsa Indonesia tentang negara dan lingkungan sekitarnya berdasarkan pada Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945 yang merdeka, berdaulat, bermartabat serta berjuang untuk mencapai tujuan nasional. Maka dalam hal ini bangsa Indonesia perlu memiliki prinsip-prinsip dasar agar tidak terombang-ambing. Wawasan Nusantara juga merupakan penerapan dari teori geopolitik bangsa Indonesia yang berlandaskan pada kewilayahan bangsa. Geopolitik adalah ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitan dengan masalah-masalah geografi wilayah atau tempat tinggal suatu bangsa yang bertumpu pada geografi sosial, mengenai situasi,kondisi,geografi negara.
Teori geopolotik pertama kali diartikan oleh Frederich Ratzel sebagai ilmu bumi
politik (political geography) yang kemudian diperluas oleh Rudolf Kjellen
menjadi geographical politic. Lalu Karl Haushofe melanjutan pandangan dengan melakukan perbandingan penduduk dan luas negara. Harfold Mackinder menyebut teori geopolitik dengan Teori Daerah Jantung : Penguasaan daerah-daerah Jantung Dunia“ Barang Siapa menguasai Daerah Jantung (Eropa Timur dan Rusia)maka ia akan menguasai Pulau Dunia (Eropa, Asia dan Afrika)yang pada akhirnya akan menguasai dunia”. Alfred Thayer Mahan dengan geopolitik ia mengatakan bahwa kita harus memanfaatkan sumber daya laut,termasuk akses laut yang disebut sebagai kekuatan maritim. Guilio Douhet, Wiliam Mitchel, Sversky dan JFC Fuller mengatakan Kekuatan dirgantara lebih berperan dan lebih menguntungkan.
Presiden Pertama RI Ir. Soekarno yang pertama kali memperkenalkan teori geopolitik di Indonesia, karena Ia sangat memahami posisi Indonesia yang strategis dan Ia menganggap bahwa hal itu dapat menjadikan bangsa Indonesia sebagai bangsa yang besar. Namun hal itu semua bisa terwujud apabila rakyat Indonesia memiliki pengetahuan geopolitik yang luas.
Dengan mempelajari wawasan nusantara dan teori geopolitik kita dapat mengetahui banyak sekali keunggulan yang dimiliki oleh bangsa Indonesia yang tidak dimiliki oleh negara lain. Misalnya seperti sumber daya alam seperti barang tambang, pertanian,perkebunan,perikanan dan masih banyak yg lainya kita dapat dapatkan karena Indonesi memiliki kondisi geografis yang baik. Juga laut Indonesia digunakan sebagai jalur lalu lintas perdagangan yang memudahkan ekspor-impor.
NPM: 2116031060
Kelas: RegB
Prodi: Ilmu Komunikasi
Geopolitik Indonesia
Pengertian dari geopolitik itu sendiri merupakan ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah-masalah tempat suatu bangsa atau geografi wilayah. Macam-macam teori geopolitik, yakni ada teori geopolitik Rudolf Kjellen, teori geopolitik Karl Haushofer, teori Frederich Ratzel, dll. Di dalam video tersebut dijelaskan mngenai konsep Geopolitik Indonesia, yaitu menyatakan bahwa Pancasila sebagai ideologi nasional digunakan sebagai pertimbangan dasar dalam menentukan politik nasional ketika dihadapkan kepada kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia. Teori geopolitik ini pertama kali diperkenalkan oleh Ir. Soekarno pada sidang BPUPKI pada tanggal 1 Juni 1945. Prinsip geopolitik Indonesia lebih mementingkan membangun kesatuan bangsa dalam satu wilayah. Pengertian wawasan nusantara merupakan wawasan nasional yang bersumber dari Pancasila dan UUD Negara Republik Indonesia. Hakikat dari wawasan nusantara adalah kesatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia. Bangsa Indonesia memiliki cara pandang, yaitu perwujudan kepulauan nusantara sebagai kesatuan politik, ekonomi, sosial budaya, dan pertahanan keamanan. Konsep NKRI dicantumkan dalam pasal 1 ayat 1 UUD Negara RI 1945. Dapat ditarik kesimpulan bahwa Indonesia merupakan negara kesatuan berbentuk republik yang wilayahnya meliputi kesatuan dari ribuan pulau. Selain itu, bangsa Indonesia juga memiliki keunggulan diantaranya, yakni jumlah dan potensi penduduknya cukup besar, letak wilayah yang strategis, dll.
NPM: 2116031082
Kelas: Reg B
Prodi: Ilmu Komunikasi
Analisis Video:
Video yang diberikan berisi tentang materi geopolitik Indonesia. Sebelum itu pengertian dari geopolitik adalah ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah-masalah geografi wilayah atau tempat suku bangsa. Berikut ini beberapa teori geopolitik diantaranya teori geopolitik Frederich Ratzel, Teori geopolitik Rudolf Kjellen, Teori geopolitik Karl Haushofer, Teori geopolitik Halford Mackinder, Teori geopolitik Alfred Thayer Mahan; dan Teori geopolitik Guilio Douhet, William Mitchel, Saversky, dan JFC Fuller.
Bangsa Indonesia sendiri memiliki konsep geopolitik yaitu menyatakan bahwa pancasila sebagai ideologi nasional. Peran pancasila sebagai ideologi nasional salah satunya yaitu menentukan politik nasional kepada kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia. Tokoh yang memperkenalkan teori geopolitik adalah Ir. Soekarno pada saat sidang BPUPKI 1 Juni 1945. Prinsip geopolitik Indonesia adalag tidak mementingkan dalam hal wilayah tetapi kepada pembangunan kesatuan bangsa Indonesia. Setelah dipakai selama menjalankankan kenegaraan di tiap negara, Indonesia melahirkan geopolitik nya sendiri yaitu wawasan nusantara. Wawasan nusantara adalah cara pandang bangsa Indonesia tentang diri dan lingkungannya berdasarkan Pancasila dan UUD 1945 serta sesuai geografi wilayah nusantara yg menjiwai kehidupan bangsa dalam mencapai tujuan dan cita-cita nasionalnya. Cara pandang bangsa Indonesia yang dimaksud yaitu perwujudan kepulauan nusantara sebagai suatu kesatuan dalam bidang politik, ekonomi, sosial budaya, dan pertahanan keamanan.
Dalam pasal 1 ayat 1 UUD 1945 menyatakan bahwa Indonesia adalah negara kesatuan yang berbentuk republik. Negara kesatuan artinya negara yang terbentuk dari beberapa wilayah atau pulau. Sebagai negara kesatuan bangsa Indonesia memiliki keunggulan yang membedakannya dari negara lain diantaranya jumlah dan potensi penduduk yang besar, memiliki keanekaragaman dalam berbagai aspek kehidupan sosial budaya, dan letak wilayah yang strategis.
Konsep wawasan nusantara berpangkal pada dasar Ketuhanan Yang Maha Esa kemudian melahirkan hakikat misi manusia Indonesia yang dijabarkan pada sila berikutnya. Di era saat ini yaitu era globalisasi, implementasi wawasan nusantara harus ditingkatkan karena globalisasi dapat mempengaruhi kepribadian dan jati diri bangsa. Untuk itu sebagai pemuda dan pemudi Indonesia marilah kita bekerja sama dengan pemerintah untuk kelestarian hidup bangsa Indonesia.
NPM : 2116031048
Kelas : Reguler B
Prodi : Ilmu Komunikasi
Geopolitik ialah disiplin ilmu penyelenggaraan negara dengan kebijakan yang berkaitan tentang masalah-masalah geografi negara tersebut. Ada enam macam teori geopolitik, yaitu Frederich Ratzel, Rudolf Kjellen,Karl Haushofer, Halford Mackinder, Alfred Thayer Mahan, Guilio, dan teori geopolitik Mitchel, Saversky, Douhet, Fuller. Konsep geopolitik Indonesia menyatakan bahwa pancasila sebagai ideologi bangsa Indonesia juga digunakan sebagai bahan pertimbangan untuk menentukan politik negara ketika berada pada kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia. Teori ini diperkenalkan oleh presiden pertama Republik Indonesia pada saat sidang BPUPKI 1 Juni 1945. Prinsip geopolitik lebih mementingkan pada pembangunan negara dalam suatu wilayah. Sementara itu, wawasan nusantara merupakan wawasan nasional yang bersumber dari UUD 1945 dan Pancasila demi kesatuan dan keutuhan NKRI. Cara pandang bangsa Indonesia, yaitu perwujudan kepulauan Nusantara sebagai satu kesatuan politik, ekonomi, sosial budaya, dan pertahanan keamanan. Konsep NKRI dituangkan dalam pasal 1 ayat 1 UUD 1945 yang berbunyi "Negara Indonesia ialah negara kesatuan, yang berbentuk republik.” Dapat disimpukan bahwa negara Indonesia adalah negara kepulauan yang berbentuk republik.
NPM: 2116031008
Kelas: Reg B
Prodi: Ilmu Komunikasi
Video tersebut menjelaskan mengenaik Geopolitik Indonesia. Yang dimana geopolitik sendiri merupakan ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah - masalah geografi wilayah atau tempat suatu bangsa.
Menurut William Mitchel, Saversky, dan JFC
Fuller Teori Geopolitik ada 6, yaitu:
1. Teori Geopolitik Frederich Ratzel
2. Teori Geopolitik Rudolf Kjellen
3. Teori Geopolitik Karl Haushofer
4. Teori Geopolitik Halford Mackinder
5. Teori Geopolitik Alfred Thayer Mahan
6. Teori Geopolitik Guilio Douhet.
Lalu untuk pertama kalinya, Ir. Soekarno memperkenalkn teori geopolitik ini pada sidang BPUPKI 1 Juni 1945. Di indonesia sendiri, konsep geopolitik tidak mementingkan wilayah, tetapi lebih kepada pembangunan kesatuan bangsa dalam satu wilayah.
Negara Indonesia adalah negara kesatuan berbentuk republik yang wilayahnya merupakan kesatuan dari ribuan puau yang terletak diantara Samudera Pasifik dan Samudera Hindia serta diantara Benua Asia dan Australia. Hal ini membuat Indonesia unggul dalam beberapa bidang, seperti :
1. Jumlah dan potensi penduduknya cukup besar
2. Memiliki keanekaragaman dalam berbagai aspek kehidupan sosial budaya
3. Letak wilayah yang strategis, dan masih banyak lagi
NPM : 2116031070
KELAS: REG B
PRODI: ILMU KOMUNIKASI
Hakikat konsep geopolitik
Geopolitik merupakan ilmu pelaksanaan negara yang setiap kebijakan dan aturannya dikaitkan dengan isu geografi wilayah dan tempat suatu bangsa.
Berikut ini merupakan macam macam Teori Geopolitik
1. Teori Geopolitik Frederich Ratzel
2. Teori Geopolitik Rudolf Kjellen
3. Teori Geopolitik Kalr Haushofer
4. Teori Geopolitik Halford Mackinder
5. Teori Geopolitik Alfred Thayer Mahan
6. Teori Geopolitik Guilio Dauhet,William Mitchel,Saversky dan JFC Fuller
Konsep Geopolitik Indonesia
Konsep Geopolitik Indonesia pertama kali diperkenalkan oleh Ir.Soekarno dalam sidang BPUPKI 1 Juni 1954.
Pancasila sebagai ideologi nasional yang kemudian digunakan sebagai pertimbangan dasar dalam menentukan politik nasional ketika diperhadapkan dengan kondisi dan kedudukan wilayah Geografis Indonesia. Yang dalam keberlangsungan nya, teori ini menekankan pembangunan kesatuan bangsa daripada mementingkan hal wilayah.
Konsep Wawasan Nusantara sebagai Geopolitik Indonesia
Wawasan Nusantara suatu wawasan yang berdasarkan dan bersumber dari Pancasila yang pada hakikatnya adalah kesatuan dan keutuhan wilayah Indonesia yakni, kesatuan politik, ekonomi, sosial budaya serta kesatuan pertahanan keamanan.
Kehidupan bernegara dalam konsep NKRI
Dalam 1 ayat 1 UUD Negara RI 1945 dicantumkan dalam konsep NKRI yang isinya: "Negara Indonesia ialah negara kesatuan, yang berbentuk republik."
Kesatuan yang dimaksud mencakup :
1. Kesatuan Politik
2. Kesatuan Hukum
3. Kesatuan Sosial-Budaya
4. Kesatuan Pertahanan dan Keamanan
Kesimpulannya adalah dalam keberagaman Indonesia dalam jumlah dan potensi penduduknya cukup besar serta keberagaman dalam berbagai aspek kehidupan sosial budaya juga letak wilayah yang strategis, Indonesia tetap menjadi negara republik yang menjunjung tinggi kesatuan dan persatuan
NPM: 2116031032
Kelas: Reg B
Prodi: Ilmu Komunikasi
Analisis video
Berdasarkan video yang berjudul "geopolitik indonesia" Menjelaskan bahwa Geopolitik ialah ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah-masalah geografi wilayah atau tempat suatu bangsa. Ada berbagai macam teori yang membahas mengenai geopolitik diantaranya ada teori geopolitik Frederich Ratzel, teori geopolitik Rudolf Kjellen, teori geopolitik Karl haushofer, teori geopolitik Halford Mackinder, dan sebagainya. Sedangkan, konsep teori geopolitik bangsa Indonesia menyatakan bahwa pancasila sebagai ideologi nasional dipergunakan sebagai pertimbangan dasar dalam menentukan politik nasional ketika dihadapkan pada kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia. Di Indonesia, teori geopolitik ini diperkenalkan pertama kali oleh Ir. Soekarno pada sidang BPUPKI 1 juni 1945. Prinsip geopolitik Indonesia sendiri tidak mementingkan dalam hal wilayah, tetapi lebih kepada membangun kesatuan bangsa dalam suatu wilayah.
Lalu, konsep wawasan nusantara sebagai geopolitik Indonesia menyatakan bahwa wawasan nusantara ialah wawasan nasional yang bersumber dari pancasila dan UUD Negara Republik Indonesia. Hakikat dari wawasan nusantara sendiri adalah kesatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia. Lalu, Kehidupan bernegara dalam konsep NKRI juga sudah dicantumkan dalam pasal 1 ayat 1 UUD Negara RI 1945 yang isinya "Negara Indonesia ialah negara Kesatuan, yang berbentuk Republik". Sebagai negara Kesatuan Republik Indonesia, kesatuan wilayah Indonesia mencangkup kesatuan politik, hukum, sosial budaya, serta pertahanan dan keamanan.
Re: FORUM JAWABAN ANALISIS VIDEO
NPM: 2116031030
Kelas: Reg B
Prodi: Ilmu Komunikasi
Analisis Video:
Geopolitik adalah ilmu pengelolaan negara yang setiap kebijakannya berkaitan dengan masalah geografis wilayah atau tempat suatu negara. Teori geopolitik pertama kali dikemukakan oleh Ir. Soekarno, dikemukakan dalam sidang BPUPKI pada 1 Juni 1945. Prinsip geopolitik di Indonesia bukan tentang wilayah, tetapi tentang membangun persatuan nasional di suatu wilayah. Teori geopolitik bangsa Indonesia menyatakan bahwa Pancasila sebagai ideologi nasional digunakan sebagai elemen dasar untuk menentukan kebijakan nasional dari segi wilayah geografis dan lokasi Indonesia. Konsep wawasan nusantara dapat berperan sebagai geopolitik Indonesia. Wawasan nusantara adalah wawasan nasional yang bersumber dari Pancasila dan UUD Negara Republik Indonesia. Hakikat dari wawasan nusantara adalah kesatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia
Npm : 2116031018
Kelas : Reg B
Prodi : Ilmu Komunikasi
Dari Vidio terkait yang saya analisis dapat saya simpulkan bahwa materi yang dibahas dalam Vidio tersebut adalah terkait "geopolitik Indonesia". Geopolitik sendiri adalah ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakan dikaitkan dengan masalah masalah geografi wilayah atau tempat suku bangsa.
Beberapa macam teori yang dapat saya analisis dalam teori geopolitik ini adalah Frederich Ratzel, Rudolf Kjellen,Karl Haushofer, Halford Mackinder, Alfred Thayer Mahan, Guilio, dan teori geopolitik Mitchel, Saversky, Douhet, Fuller. Konsep geopolitik Indonesia sendiri adalah menyatakan bahwa Pancasila sebagai ideologi nasional. Diantara adalah menentukan politik nasional kepada kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia. Adapun teori ini diperkenalkan oleh Ir. Soekarno pada sidang BPUPKI 1 Juni 1945. Sebagai negara kesatuan bangsa Indonesia sendiri memiliki keunggulan yang membedakan nya dari negara lain seperti jumlah dan potensi penduduk yang dapat dikatakan besar, dan keanekaragaman di berbagai aspek kehidupan. Dalam hal ini geopolitiebih mementingkan pembangunan negara dalam suatu wilayah. Sementara, wawasan Nusantara adalah cara pandang bangsa Indonesia, yaitu perwujudan kepulauan Nusantara sebagai satu kesatuan politik, ekonomi, sosial, dan pertahanan keamanan. Konsep ini berpangkal pada dasar ketuhanan yang maha esa. Dan konsep NKRI dituangkan dalam pasal 1 ayat 1 UUD 1945, dengan bunyi " negara Indonesia ialah kegara kesatuan, yang berbentuk republik". Sedangkan pentingnya kita mengimplementasikan wawasan Nusantara adalah karena globalisasi sendiri dapat mempengaruhi kepribadian dan jati diri bangsa itu sendiri
Npm : 2116031016
Kelas : Reg B
Analisi Vidio
Vidio tersebut berjudul "Geopolitik Indonesia" menjelaskan bahwa Geopolitik merupakan ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah-masalah geografi wilayah atau tempat suatu bangsa.
Wawasan nusantara adalah wawasan nasional yang bersumber dari Pancasila dan undang-undang Dasar Republik Indonesia. Lalu hakikat dari wawasan nusantara adalah kesatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia. Bagaimana cara pandang bangsa Indonesia
A. Perwujudan kepulauan nusantara sebagai suatu kesatuan
B. Perwujudan kepulauan nusantara sebagai satu kesatuan ekonomi
C. Perwujudan kepulauan nusantara sebagai satu kesatuan sosial budaya
D. Perwujudan kepulauan nusantara sebagai satu kesatuan pertahanan keamanan.
Konsep NKRI dicantumkan dalam pasal 1 ayat 1 undang-undang negara Republik Indonesia 1945 yang isinya adalah negara Indonesia ialah negara kesatuan yang berbentuk republik.
Negara kesatuan Republik Indonesia, kesatuan wilayah Indonesia mencakup :
1. Kesatuan politik
2. Kesatuan Hukum
3. Kesatuan sosial dan budaya
4. Kesatuan pertahanan dan keamanan
Jadi negara Indonesia adalah negara kesatuan berbentuk republik yang wilayahnya merupakan kesatuan dari ribuan pulau yang terletak diantara samudra Pasifik dan samudra Hindia serta diantara benua Asia dan Australia
Keunggulan bangsa Indonesia adalah
1. Jumlah dan potensi penduduk yang cukup besar
2. Memiliki keanekaragaman dalam berbagai aspek kehidupan sosial budaya
3. Letak wilayah yang strategis dan masih banyak lagi
NPM: 2166031002
Kelas: Reg B
Prodi: Ilmu Komunikasi
Video tersebut membahas mengenai Geopolitik Indonesia.
Geopolitik dapat diartikan sebagai kebijakan politik suatu negara yang menggunakan geografi sebagai dasar pengelolaan habitatnya untuk menjamin kelangsungan dan perkembangan kehidupan di suatu negara.
Teori Geopolitik
Terdapat 6 teori geopolitik yaitu:
1. Teori Geopolitik Frederich Ratzel.
2. Teori Geopolitik Rudolf Kjellen.
3. Teori Geopolitik Karl Haushofer.
4. Teori Geopolitik Halford Mackinder.
5. Teori Geopolitik Alfred Thayer Mahan.
6. Teori Geopolitik Guilio Douhet, William Mitchel, Saversky, dan JFC Fuller.
Di Indonesia Teori Geopolitik dicetuskan pertama kali dalam sidang BPUPKI tangga 01 Juni 1945 oleh Ir. Soekarno. Konsep Geopolitik menyatakan Pancasila sebagai ideologi nasional untuk digunakan sebagai pertimbangan dalam menentukan politik nasional ketika menghadapi kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia. Teori ini dicetuskan pertama kali dalam sidang BPUPKI tangga 01 Juni 1945 oleh Ir. Soekarno. Kemudian terciptanya wawasan nusantara sebagai geopolitik Indonesia yaitu cara pandang dan sikap bangsa Indonesia untuk mengenal diri sendiri dan lingkungannya yang beraneka ragam dan strategis, menghargai kebhinekaan untuk mencapai tujuan nasional.
Re: FORUM JAWABAN ANALISIS VIDEO
NPM : 2116031088
Kelas : reg b
Prodi : Ilmu komunikasi
Video tersebut membahas tentang Geopolitikal Indonesia. Geopolitikal adalah ilmu dalam penyelenggaraan tatanan negara yang dikaitkan dengan masalah geografi wilayah suatu bangsa. Teori ini dikemukakan pertama kali oleh Ir. Soekarno pada tahun 1945. Teori geopolitikal dibagi menjadi beberapa macam, yaitu teori geopolitikal menurut Frederich Ratzel, Rudolf Kjellen, Karl Haushofer, Halford Mackinder, Alfred Thayer Mahan, Guoilio Douhet, William Mitchel, Saversky, dan JFC Fuller. Teori geopolitikal menganggap bahwa pancasila adalah dasar untuk menentukan kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia. Dengan kata lain, teori ini juga membangun kesatuan dari suatu wilayah.
Wawasan nusantara adalah wawasan yang bersumber dari pancasila dan UUD 1945 yang bertujuan untuk menjaga kesatuan dan keutuhan wilayah Indonesia. Sebagaimana seperti yang ada di dalam pasal 1 ayat 1 UUD 1945 bahwa negara Indonesia adalah negara kesatuan yang berbentuk republik. Persatuan yang dimaksud dalam hal ini adalah kesatuan politik, ekonomi, sosial budaya, dan keamanan. Dalam hal ini Indonesia unggul dalam hal jumlah penduduk yang besar, keanekaragaman suku dan budaya, dan wilayahnya yang strategis.
Re: FORUM JAWABAN ANALISIS VIDEO
NPM: 2116031062
KELAS; REG B
PRODI: Ilmu Komunikasi
Analisi Video:
Berdasarkan hasil analisa yang saya lakukan terkait vidio tayangan yang membahas tentang Geopolitik, Geopolitik Indonesia, atau Konsep Geopolitik Indonesia adalah sebagai berikut.
Geopolitik adalah keadaan kondisi dimana sebuah wilayah atau daerah yang dipegang oleh kekuatan politik yang bertujuan untuk memperkut, mempertahankan, atau menggunakannya untuk melawan segala bentuk upayan untuk memeprtahankan wilayah politiknya. Secara singkatnya geopolitik adalah ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah-masalah geografi wilayah atau tempat suatu bangsa.
Di Indonesia sendiri teori geopolitik dianggap penting sebagai alat untuk dapat mempertahankan negara dan berperan penting dalam melakukan kerja sama dan menyelesaikan konflik yang ada pada suatu proses tertentu. Teori geopolitik bangsa Indonesia menyatakan bahwa Pancasila sebagai ideologi nasional dipergunakan sebagai pertimbangan dasar dalam menentukan politik nasional ketika dihadapkan kepada kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia.
Prinsip geopolitik di Indonesia tidak terlalu mementingkan dalam hal wilayah, tetapi lebih kepada membangun kesatuan bangsa dalam satu wilayah. Oleh karena itu, terciptalah suatu konsep geopolitik Indonesia yang dilihat dari nilai-nilai kawasan Nusantara. Konsepsi wawasan Nusantara adalah wawasan nasional yang bersumber dari pancasila dan UUD Negara Republik Indonesia. Hakikat dari wawasan nusantara itu sendiri adalah kesatuan dan keutuhan wilayah Indonesia.
Adapun cara pandang Bangsa Indonesia:
1. Perwujudan kepulauan Indonesia sebagai suatu kesatuan politik;
2. Perwujudan kepulauan Nusantara sebagai satu kesatuan ekonomi;
3. Perwujudan kepulauan nusantara sebagai satu kesatuan sosial budaya;
4. Perwujudan kepualauan nusantara sebagai satu kesatuan pertahanan dan keamanan.
NPM: 2116031058
Kelas: Reg B
Prodi: Ilmu Komunikasi
Analisis video:
Video berjudul "Geopolitik Indonesia" merupakan video yang menjelaskan mengenai geopolitik, tertulis bahwa pengertian geopolitik adalah ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah-masalah geografi wilayah tempat suatu bangsa.
Dibawah ini merupakan macam macam teori geopolitik, diantara nya :
1. Teori geopolitik Fraderich Ratzel
2. Teori geopolitik Rudolf Kjellen
3. Teori geopolitik Karl Haushofer
4. Teori geopolitik Hallord Mackinder
5. Teori geopolitik Alfred Thayer Mahan
6. Teori politik Gullio Douhet, William Michel, Saversky, dan JFC Fuller.
Teori geopolitik diperkenalkan pertama kali oleh ir.soekarno pada sidang BPUPKI 1945.
Teori geopolitik dalam bangsa Indonesia manyatakan bahwa Pancasila sebagai ideologi nasional digunakan sebagai pertimbangan dasar dalam menentukan politik nasional ketika dihadapkan kepada kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia.
Prinsip geopolitik Indonesia adalah membangun kesatuan bangsa dalam satu wilayah.
Berikutnya terdapat konsep wawasan nusantara yang merupakan wawasan nasional bangsa Indonesia yang bersumber dari Pancasila dan Undang Undang Dasar Negara Republik Indonesia. Pandangan bangsa indonesia didasarkan kepada kumpulan lingkungan tempat tinggalnya yang kemudian menghasilkan konsep wawasan nusantara. Oleh sebab itu, wawasan nusantara merupakan penerapan dari teori geopolitik bangsa Indonesia.
Kemudian terdapat cara pandang bangsa Indonesia
1. Perwujudan kepulauan Nusantara sebagai suatu kesatuan politik
2. Perwujudan kepulauan Nusantara sebagai satu kesatuan ekonomi
3. Perwujudan kepulauan Nusantara sebagai satu kesatuan sosial budaya
4. Perwujudan kepulauan nusantara sebagai satu kesatuan pertahanan keamanan.
Konsep NKRI dicantumkan dalam pasal 1 ayat 1 UUD negara Republik Indonesia tahun 1945 yang berisi " Negara Indonesia adalah negara kesatuan, yang berbentuk Republik"
Oleh sebab itu, sebagai Negara kesatuan Republik Indonesia, kesatuan wilayah Indonesia meliputi :
1. Kesatuan Politik
2. Kesatuan hukum
3. Kesatuan sosial budaya
4. Kesatuan pertahanan dan keamanan
Ada beberapa keunggulan negara Indonesia sebagai negara kesatuan berbentuk republik yang wilayah nya terletak diantara 2 samudera dan 2 benua, diantara nya adalah :
1. Memiliki jumlah dan potensi penduduk nya yang cukup besar
2. Mempunyai keanekaragaman dalam berbagai aspek kehidupan sosial dan budaya
3. Berada di letak wilayah yang strategis dan lain sebagainya
Npm : 2116031056
Kelas : Reg B
Prodi : ilmu komunikasi
Analisis video Geopolitik Indonesia
geopolitik Indonesia merupakan ilmu tentang suatu kebijakan dalam penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah geografi suatu wilayah. ada beberapa teori mengenai teori geopolitik diantaranya yaitu teori geopolitik Frederich Ratzel, Teori geopolitik Rudolf Kjellen, Teori geopolitik Karl Haushofer, Teori geopolitik Halford Mackinder, Teori geopolitik Alfred Thayer Mahan; dan Teori geopolitik Guilio Douhet, William Mitchel, Saversky, dan JFC Fuller. Konsep geopolitik Indonesia sendiri adalah menyatakan bahwa Pancasila sebagai ideologi nasional. Diantara adalah menentukan politik nasional kepada kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia. Adapun teori ini diperkenalkan oleh Ir. Soekarno pada sidang BPUPKI 1 Juni 1945. Sebagai negara kesatuan bangsa Indonesia sendiri memiliki keunggulan yang membedakan nya dari negara lain seperti jumlah dan potensi penduduk yang dapat dikatakan besar, dan keanekaragaman di berbagai aspek kehidupan.
kemudian, wawasan nusantara merupakan wawasan nasional yang bersumber dari UUD 1945 dan Pancasila demi kesatuan dan keutuhan NKRI. Cara pandang bangsa Indonesia, yaitu perwujudan kepulauan Nusantara sebagai satu kesatuan politik, ekonomi, sosial budaya, dan pertahanan keamanan. Konsep NKRI dituangkan dalam pasal 1 ayat 1 UUD 1945 yang berbunyi "Negara Indonesia ialah negara kesatuan, yang berbentuk republik.” sehingga dapat disimpulkan bahwa negara Indonesia adalah negara kepulauan yang berbentuk republik.
NPM : 2116031010
Kelas : Reg B
Prodi : Ilmu Komunikasi
Analisis Video :
Geopolitik adalah keadaan kondisi dimana sebuah wilayah atau daerah yang dipegang oleh kekuatan politik yang bertujuan untuk memperkut, mempertahankan, atau menggunakannya untuk melawan segala bentuk upayan untuk memeprtahankan wilayah politiknya. Secara singkatnya geopolitik adalah ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah-masalah geografi wilayah atau tempat suatu bangsa.
Di Indonesia sendiri teori geopolitik dianggap penting sebagai alat untuk dapat mempertahankan negara dan berperan penting dalam melakukan kerja sama dan menyelesaikan konflik yang ada pada suatu proses tertentu. Teori geopolitik bangsa Indonesia menyatakan bahwa Pancasila sebagai ideologi nasional dipergunakan sebagai pertimbangan dasar dalam menentukan politik nasional ketika dihadapkan kepada kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia.
Terdapat 6 teori geopolitik yaitu:
1. Teori Geopolitik Frederich Ratzel.
2. Teori Geopolitik Rudolf Kjellen.
3. Teori Geopolitik Karl Haushofer.
4. Teori Geopolitik Halford Mackinder.
5. Teori Geopolitik Alfred Thayer Mahan.
6. Teori Geopolitik Guilio Douhet, William Mitchel, Saversky, dan JFC Fuller.
Di Indonesia Teori Geopolitik dicetuskan pertama kali dalam sidang BPUPKI tangga 01 Juni 1945 oleh Ir. Soekarno. Konsep Geopolitik menyatakan Pancasila sebagai ideologi nasional untuk digunakan sebagai pertimbangan dalam menentukan politik nasional ketika menghadapi kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia. Kemudian terciptanya wawasan nusantara sebagai geopolitik Indonesia yaitu cara pandang dan sikap bangsa Indonesia untuk mengenal diri sendiri dan lingkungannya yang beraneka ragam dan strategis, menghargai kebhinekaan untuk mencapai tujuan nasional.
NPM: 2116031096
Kelas: Reg B
Prodi: Ilmu Komunikasi
Hakikat Konsep Geopolitik
Geopolitik merupakan ilmu untuk menyelenggaraan negara yang setiap kebijakanya dikaitkan dengan masalah masalah geografi suatu wilayah atau tempat bangsa yang mempunyai beberapa macam macam teori seperti teori geoplitik Frederich Ratzarer, Rudolf Kjellen, karl Haushofer, Halford Mackinder, dll.
Konsep Geopolitik Indonesia
Yaitu bangsa Indonesia menyatakan bahwa Pancasila sebagai ideology nasional yang digunakan sebagai pertimbangan dasar dalam menentukan politik nasional ketika dihadapkan kepada kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia. Teori geopolitik pertama kali diperkenalkan oleh Ir. Soekarno
Prinsip Geopolitik di Indonesia tidak mementingkan dalam hal wilayah, tetapi lebih kepada membangun kesatuan bangsa di satu wilayah
terdapat konsep wawasan nusantara yang merupakan wawasan nasional bangsa Indonesia yang bersumber dari Pancasila dan Undang Undang Dasar Negara Republik Indonesia. Pandangan bangsa indonesia didasarkan kepada kumpulan lingkungan tempat tinggalnya yang kemudian menghasilkan konsep wawasan nusantara. Oleh sebab itu, wawasan nusantara merupakan penerapan dari teori geopolitik bangsa Indonesia.
NPM: 2116031076
Kelas: Reg B
Prodi: Ilmu Komunikasi
Dalam video tersebut menjelaskan mengenai Geopolitik Indonesia, yaitu ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah-masalah geografi wilayah atau tempat suatu bangsa. Ilmu ini memiliki berbagai macam teori dalam kajiannya, diantaranya Teori Geopolitik Frederich Ratzel, Geopolitik Rudolf Kjellen, Geopolitik Karl Haushofer, Geopolitik Halford Mackinder, Geopolitik Alfred Thayer Mahan, Geopolitik Gullio Douhet, William Mitchel, Saversky, dan JFC Fuller.
Konsep geopolitik di Indonesia sendiri, menyatakan bahwa pancasila sebagai ideologi nasional dipergunakan sebagai pertimbangan dasar dalam menentukan politik nasional ketika dihadapkan kepada kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia. Teori ini diperkenalkan pertama kali oleh Ir. Soekarno pada siding BPUPKI 1 Juni 1945.
Indonesia merupakan negara republic yang wilayahnya merupakan kesatuan dari ribuan pulau. Prinsip Geopolitik Indonesia yaitu tidak mementingkan dalam hal wilayah, tetapi lebih kepada membangun kesatuan bangsa dalam satu wilayah. Hal tersebut berlandaskan dengan wawasan nusantara sebagai wawasan nasional yang bersumber dari Pancasila dan UUD Negara Republik Indonesia. Wawasan nusantara ini memiliki hakikat yaitu kesatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia. Kesatuan bangsa dan wilayah Indonesia mencakup Kesatuan politik, hukum, sosial-budaya, pertahanan, dan keamanan.
NPM : 2116031098
Kelas : Reg B
Prodi : Ilmu Komunikasi
Geopolitik adalah ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah georgrafi wilayah atau tempat suatu bangsa. Teori geopolitik ada 6 yaitu teori geopolitik Frederich Ratzel, Rudolf Kjellen, Karl Haushofer, Halford Mackinder, Alfred Thayer Mahan, dan Guilio Douhet. Di Indonesia sendiri teori geopolitik baru diperkenalkan pada sidang BPUPKI 1 pada Juni 1945 oleh Presiden pertama Indonesia yaitu Ir. Soekarno. Konsep geopolitik di Indonesia lebih mementingkan pembangunan kesatuan bangsa dalam satu wilayah dibandingan mementingkan wilayah itu sendiri. Menurut geografis, letak Indonesia dinilai sangat strategis. Hal ini dikarenakan Indonesia terletak di antara dua benua dan dua samudera. Hal ini memberikan keuntungan dan keunggulan bagi Indonesia, seperti memiliki letak wilayah yang strategis, potensi dan jumlah penduduk yang besar, memiliki keanekaragaman dari berbagai aspek, dan lain-lain.
NPM : 2116031028
Kelas : Reg B
Prodi : Ilmu Komunikasi
Geopolitik Indonesia
Dalam video tersebut dijelaskan mengenai:
1. Hakikat Geopolitik Indonesia
-Pengertian
Geopolitik merupakan ilmu penyelenggaraan negara, setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah-masalah geografi wilayah atau tempat suatu bangsa.
-Macam-Macam Teori Geopolitik
•Teori Geopolitik Frederich Ratzel
Teori ini dikemukakan oleh Charles Darwin. "Ia menyamakan negara sebagai makhluk
hidup yang makin sempurna serta membutuhkan ruang hidup yang makin meluas karena kebutuhan. Dalam teorinya, bahwa bangsa yang berbudaya tinggi akan membutuhkan sumber daya yang tinggi dan akhirnya mendesak wilayah bangsa yang “primitif”. Pendapat ini dipertegas oleh Rudolf Kjellen.
•Teori Politik Rudolf Kjellen
"Rudolf Kjellen (1864-1922) dengan teori kekuatan, yang pada pokoknya menyatakan bahwa negara adalah satuan politik yang menyeluruh serta sebagai satuan biologis yang memiliki intelektual. Dengan kekuatannya, ia mampu
mengeksploitasi negara “primitif” agar negaranya dapat swasembada. Beberapa pemikir sering menyebutnya sebagai Darwinisme social.
•Teori Karl Haushofer
"Ia berpendapat bahwa pada hakekatnya dunia dapat dibagi atas empat kawasan benua (Pan Region) dan dipimpin oleh negara unggul. Teori Ruang dan Kekuatan merupakan hasil penelitiannya serta dikenal pula sebagai
teori Pan Regional, yaitu:
1) Lebensraum (ruang hidup) yang “cukup”;
2) Autarki (swasembada); serta
3) Dunia dibagi empat Pan Region.
Selain teori-teori di atas, juga ada teori lain seperti Teori Halford Mackinder, Teori Alfred Thayer Mahan, dan masih banyak lagi.
2. Konsep Geopolitik Indonesia
Dalam video dijelaskan bahwa Pancasila adalah sebagai ideologi nasional yang digunakan sebagai pertimbangan dasar dalam menentukan politik nasional.
Hal ini tentu bukan tanpa alasan, mengingat kondisi geografis di Indonesia yang sangat luas. Dalam teori-teori geopolitik, geografi dipercaya sebagai faktor dominan yang mempengaruhi identitas, perilaku, dan interaksi suatu negara.
3. Prinsip Geopolitik Indonesia
Berdasarkan penjelasan video, dijelaskan bahwa geopolitik di Indonesia tidak mementingkan kewilayahan namun lebih kepada kesatuan bangsa dalam satu wilayah. Artinya, geopolitik tidak bertujuan untuk memisah-misahkan wilayah melainkan menyatukannya.
4. Konsep Wawasan Nusantara Sebagai Geopolitik Indonesia
Setelah mengamati video tersebut, saya dapat menarik kesimpulan bahwa, wawasan nasional suatu bangsa terbentuk karena bangsa tersebut tinggal dalam suatu wilayah yang diakui sebagai miliknya untuk kehidupannya. Oleh karena itu, apabila suatu bangsa dibahas, akan terkait pula masalah sejarah diri dan budaya, falsafah hidup, serta tempat tinggal dan lingkungan bangsa tersebut. Dari ketiga aspek itu, tercetus aspirasi bangsa yang kemudian dituangkan dalam perjanjian tertulis-konstitusi-ataupun tidak tertulis. Perjanjian ini tetap menjadi catatan hidup motivasi yang semuanya dituangkan menjadi ajaran doktrin dasar untuk membanngun negara yang berupa
wawasan nasional.
5. Cara Pandang Bangsa Indonesia
A. Perwujudan Kepulauan Nusantara sebagai kesatuan politik
B. Perwujudan Kepulauan Nusantara sebagai kesatuan Ekonomi
C. Perwujudan Kepulauan Nusantara sebagai kesatuan Sosial Budaya
D. Perwujudan kepualauan Nusantara sebagai kesatuan pertahanan.
6. Kehidupan Bernegara dalam Konsep NKRI
Seperti yang disebutkan dalam video bahwa hal ini telah dibahas dalam Pasal 1 ayat 1 UUD Negara RI 1945.
Hal-hal yang dapat saya tangkap adalah, negara Indonesia adalah negara kesatuan berbentuk republik yang wilayahnya merupakan kesatuan dari ribuan pulau. Pembentukan pemerintahan negara Indonesia yang melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia bertujuan untuk memajukan kesejahteraan.
NPM : 2116031090
Kelas : Reguler B
Prodi : Ilmu Komunikasi
Dari analisis yang telah saya lakukan, saya dapat merangkum beberapa poin penting dari video tersebut. Video yang menjelaskan tentang Geopolitik Indonesia ini membahas apa itu geopolitik. Geopolitik sendiri merupakan ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah - masalah geografi wilayah atau tempat suatu bangsa. Menurut William Mitchel, Saversky, dan JFC
Fuller Teori Geopolitik ada 6, yaitu:
1. Teori Geopolitik Frederich Ratzel
2. Teori Geopolitik Rudolf Kjellen
3. Teori Geopolitik Karl Haushofer
4. Teori Geopolitik Halford Mackinder
5. Teori Geopolitik Alfred Thayer Mahan
6. Teori Geopolitik Guilio Douhet.
Selanjutnya, untuk pertama kalinya, Ir. Soekarno memperkenalkn teori geopolitik ini pada sidang BPUPKI 1 Juni 1945. Di indonesia sendiri, konsep geopolitik tidak mementingkan wilayah, tetapi lebih kepada pembangunan kesatuan bangsa dalam satu wilayah.
Dijelaskan pula Negara Indonesia adalah negara kesatuan berbentuk republik yang wilayahnya merupakan kesatuan dari ribuan puau yang terletak diantara Samudera Pasifik dan Samudera Hindia serta diantara Benua Asia dan Australia. Hal ini membuat Indonesia unggul dalam beberapa bidang, seperti :
1. Jumlah dan potensi penduduknya cukup besar
2. Memiliki keanekaragaman dalam berbagai aspek kehidupan sosial budaya
3. Letak wilayah yang strategis, dan masih banyak lagi
NPM: 2116031004
Kelas: Reg B
Prodi: Ilmu Komunikasi
Geopolitik adalah ilmu ketatanegaraan yang setiap kebijakannya berkaitan dengan masalah geografis wilayah atau tempat suatu bangsa. Teori geopolitik di Indonesia yang pertama kali diperkenalkan oleh Ir. Soekarno dalam sidang BPUPKI tanggal 1 Juni 1945 menyatakan bahwa Pancasila dijadikan sebagai ideologi nasional sebagai bahan pertimbangan utama dalam menentukan kebijakan nasional dalam menghadapi kondisi dan letak wilayah geografis Indonesia. Prinsip geopolitik di Indonesia tidak mementingkan wilayah, melainkan membangun persatuan bangsa dalam satu wilayah.
Wawasan nusantara merupakan wawasan nasional yang bersumber dari Pancasila dan Undang-Undang Dasar Negara Kesatuan Republik Indonesia yang pada hakikatnya mewakili persatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia. Pasal 1 Ayat 1 UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 menyatakan bahwa Negara Indonesia adalah negara kesatuan yang berbentuk republik.
Kelas : Reg B
NPM : 2116031022
Prodi : Ilmu Komunikasi
Analisis Video Geopolitik Indonesia
Geopolitik merupakan cabang ilmu politik yang membahas kebijakan penyelenggaraan negara berkaitan dengan masalah-masalah geografi suatu bangsa. Adapun beberapa teori geopolitik antara lain : Teori Geopolitik Fridrich Ratzel, Teori Geopolitik Rudolf Kjellen, Teori Geopolitik Karl Haushofer, Teori Geopolitik Sir Halford Mackinder, Teori Geopolitik Alfred Thayer Mahan, Teori Geopolitik William Mitchell, Albert Saversky, Giulio Douhet, dan John Frederick Charles Fuller. Konsep teori geopolitik Indonesia ini menyatakan bahwa Pancasila sebagai ideologi nasional dan falsafah hidup digunakan sebagai acuan dan pertimbangan dasar dalam menentukan politik nasional ketika dihadapkan dengan masalah kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia. Nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila inilah yang menjadi aspek geopolitik. Teori geopolitik ini pertama kali disebut sebagai ilmu bumi politik (political geography) oleh Frederich Ratzel Pada tahun 1844-1904 sebagai ilmu yang mempelajari bumi dalam tinjauan politik. Sedangkan di Indonesia teori geopolitik dikenalkan oleh Soekarno dalam sidang BPUPKI 1 Juni 1945. Prinsip geopolitik Indonesia adalah membangun kesatuan bangsa dalam suatu wilayah, mengingat hal ini penting ditengah keberagaman budaya yang dimiliki bangsa Indonesia.
Selanjutnya adalah wawasan nusantara. Wawasan nusantara merupakan cara pandang dan sikap bangsa Indonesia mengenai diri dan lingkungan dengan mengutamakan persatuan dan kesatuan bangsa, serta kesatuan wilayah dalam menyelenggarakan kehidupan berbangsa dan bernegara agar masyarakat mencapai tujuan nasional berdasarkan Pancasila dan UUD 1945. Cara pandang bangsa Indonesia ini meliputi : nusantara sebagai kesatuan politik, kesatuan ekonomi, kesatuan sosial budaya, dan kesatuan pertahanan keamanan. Dalam UUD 1945 pasal 1 ayat 1 menyebutkan bahwa negara Indonesia adalah negara kesatuan yang berbentuk republik. Kesatuan wilayah Indonesia mencakup kesatuan politik, kesatuan hukum kesatuan sosial budaya, persatuan ketahanan dan keamanan. Dengan demikian, negara Indonesia merupakan negara kesatuan yang berbentuk republik yang wilayahnya kesatuan dari ribuan pulau yang terletak antara Samudera Pasifik dan Samudra Hindia serta antara Benua Asia dan Australia. Beberapa keunggulan negara Indonesia antara lain : memiliki jumlah penduduk yang sangat besar, memiliki keanekaragaman sosial budaya, letak wilayah yang strategis, dll. Dengan demikian wawasan nusantara ini menjadi penting untuk mewujudkan persepsi yang sama bagi seluruh warga negara Indonesia agar menghasilkan kesepahaman, toleransi, dan sikap mau menjaga.
NPM : 2116031034
Kelas : Reg B
Prodi : Ilmu Komunikasi
hakikat konsep geopolitik
geopolitik adalah ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah-masalah geografi wilayah atau tempat suatu bangsa.
teori geopolitik terbagi menjadi 6 yakni :
1. Teori geopolitik Frederich Ratzel
2. Teori geopolitik Rudolf Kjellen
3. Teori geopolitik Karl Haushofer
4. Teori Geopolitik Halford Mackinder
5. Teori Geopolitik Alfred Thayer Mahan
6. Teori Geopolitik Gullio Douhet, William Mitchel, Saversky dan JFC Fuller
Konsep geopolitik indonesia
teori geopolitik bangsa indonesia menyatakan bahwa pancasila sebagai ideologi nasional dipergunakan sebagai pertimbangan dasar dalam menentukan politik nasional ketika dihadapkan kepada kondisi dan kedudukan wilayah geografis indonesia.
teori ini diperkenalkan pertama kali oleh Ir. Soekarno pada sidang BPUPKI 1 Juni 1945.
Prinsip Geopolitik Indonesia adalah tidak mementingkan dalam hal wilayah tetapi, lebih membangun kesatuan bangsa dalam satu wilayah.
konsep wawasan nusantara sebagai geopolitik indonesia yaitu, wawasan nasional yang bersumber dari pancasila dan UUD negara republik indonesia. hakikat dari wawasan nusantara adalah kesatuan bangsa dan keutuhan wilayah indonesia.
cara pandang bangsa indonesia yakni, perwujudan kepulauan nusantara sebagai suatu kesatuan politik, satu kesatuan ekonomi, satu kesatuan sosial budaya dan satu kesatuan pertahanan keamanan.
Kehidupan bernegara dalam konsep NKRI telah tercantum dalam pasal 1 ayat 1 UUD Negara RI 1945 yang isinya : “negara indonesia ialah negara kesatuan, yang berbentuk republik”
kesatuan wilayah indonesia mencakup : kesatuan politik, hukum, sosial-budaya, dan pertahanan dan keamanan.
Dapat ditarik kesimpulan bahwa indonesia adalah negara yang berbentuk republik, memiliki wilayah yang merupakan satu kesatuan ribuan pulau yang terletak antara samudra pasifik dan samudra hindia serta diantara benua asia dan australia. sehingga indonesia memiliki beberapa keunggulan diantaranya : dengan jumlah penduduk yang besar dan letak wilayah yang strategis, indonesia juga memiliki keanekaragaman dari berbagai aspek kehidupan sosial budaya.
jawaban:
Geopolitik adalah ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya memiliki kaitan dengan isu-isu geografi wilayah atau lokasi suatu bangsa. Menurut William Mitchel, Saversky, dan JFC Fuller Teori Geopolitik ada 6, yakni: 1. Teori Geopolitik Frederich Ratzel; 2. Teori Geopolitik Rudolf Kjellen; 3. Teori Geopolitik Karl Haushofer; 4. Teori Geopolitik Halford Mackinder; 5. Teori Geopolitik Alfred Thayer Mahan; 6. Teori Geopolitik Guilio Douhet. Teori geopolitik pertama kali dikenalkan oleh Ir. Soekarno pada sidang BPUPKI 1 Juni 1945. Di indonesia sendiri, konsep geopolitik tidak mementingkan wilayah, tetapi lebih mementingkan pembangunan kesatuan bangsa dalam suatu wilayah. Negara Indonesia merupakan negara kesatuan berbentuk republik yang wilayahnya adalah kesatuan berbagai pulau dari Samudera Pasifik dan Samudera Hindia serta diantara Benua Asia dan Australia. Hal tersebut membuat Indonesia unggul dalam beberapa bidang, seperti : 1. Jumlah dan potensi penduduknya yang cukup besar; 2. Keanekaragaman aspek kehidupan sosial budaya; dan 3. Letak wilayah yang strategis.
NPM: 2116031102
Kelas: Reg B
Prodi: Ilmu Komunikasi
Hakikat konsep geopolitik. Menurut video, Geopolitik merupakan ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah-masalah geografi wilayah atau tempat dari suatu bangsa.
Terdapat 6 teori dari geopolitik, antara lain: Teori geopolitik Frederch Ratzel, teori geopolitik Rudolf Kjellen, teori geopolitik Karl Haushofer, teori geopolitik Halford Mackinder, teori geopolitik Alfred Thayer Mahan, teori geopolitik Guilio Douhet, William Mitchel, Saversky, dan JFC Fuller.
Teori geopolitik Indonesia menyatakan bahwa Pancasila sebagai ideologi nasional dipergunakan sebagai pertimbangan dasar dalam menentukan politik nasional ketika dihadapkan pada kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia.
Teori ini pertama kali diperkenalkan oleh Ir. Soekarno pada sidang BPUPKI pada 1 Juni 1945. Prinsip geopolitik di Indonesia tidak terlalu mementingkan suatu wilayah, namun bagaimana membangun kesatuan dalam satu wilayah tersebut. Selain itu, wawasan Nusantara merupakan sebuah wawasan nasional yang bersumber dari Pancasila dan UUD NRI. Hakikat dari wawasan Nusantara adalah kesatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia. Adapun cara pandang bangsa Indonesia adalah perwujudan kepulauan Nusantara sebagai suatu kesatuan politik, perwujudan kepulauan Nusantara sebagai satu kesatuan ekonomi, perwujudan kepulauan Nusantara sebagai satu kesatuan sosial budaya, serta perwujudan kepulauan Nusantara sebagai satu persatuan pertahanan keamanan.
Negara Indonesia merupakan negara kesatuan yang berbentuk republik. Hal ini tercantum dalam UUD NRI 1945 Pasal 1 Ayat 1 dan merupakan konsep NKRI.
Negara Indonesia adalah negara kesatuan berbentuk republik yang wilayahnya merupakan kesatuan dari ribuan pulau yang terletak diantara Samudera Pasifik dan Samudera Hindia serta diantara Benua Asia dan Australia.
Indonesia sebagai negara yang terdiri dari keanekaragaman dan kemajemukan memiliki beberapa keunggulan, diantaranya jumlah penduduk dan potensinya yang besar, memiliki berbagai keanekaragaman, letak wilayah yang strategis, dan banyak lagi.
NPM: 2116031072
Kelas: Reg B
Prodi: Ilmu Komunikasi
Dijelaskan bahwa Geopolitik adalah ilmu penyelanggaraan negara yang setiap kebijakannya selalu berkaitan dengan masalah-masalah geografi suatu bangsa. Teori Geopolitik memiliki beberapa macam diantaranya adalah Teori Geopolitik digagas oleh beberapa ahli, diantaranya yaitu: 1. Teori Geopolitik Ratzel; 2. Teori Geopolitik Kjellen; 3. Teori Geopolitik Haushofer; 4. Teori Geopolitik Mackinder; 5. Teori Geopolitik Thayer Mahan; dan 6. Teori Geopolitik Douher, Mitchel, Saversky, dan JFC Fuller. Di indonesia sendiri Konsep geopolitik Indonesia menyatakan bahwa Pancasila sebagai ideologi nasional dipergunakan untuk melakukan pertimbangan dasar dalam menentukan politik nasional daat dihadapkan dengan kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia. Yang dimana konsep ini diperkenalkan pertama kali oleh Ir. Soekarno pada sidang BPUPKI pada tanggal 1 Juni 1945. geopolitik Indonesia memiiliki prinsip untuk tidak mementingkan suatu wilayah tetapi lebih kepada bagaimana membangun kesatuan bangsa dalam suatu wilayah.
Selanjutnya dijelaskan konsep geopolitik di Indonesia disebut dengan wawasan nusantara. Wawasan nusantara adalah wawasan nasional yang bersumber dari Pancasila dan UUD Negara Republik Indonesia. Hakikat dari wawasan nusantara adalah kesatuan dan keutuhan wilayah Indonesia yang memiliki cara pandang bangsa Indonesia yang terbagi: 1. Perwujuduan kepulauan Nusantara sebagai kesatuan politik, 2. Perwujuduan kepulauan Nusantara sebagai kesatuan ekonomi, 3. Perwujuduan kepulauan Nusantara sebagai kesatuan sosial budaya, dan 4. Perwujuduan kepulauan Nusantara sebagai kesatuan pertahanan keamanan Kehidupan bernegara di Indonesia tercantum dalam Pasal 1 ayat 1 UUD 1994 yang berbunyi “Negara Indonesia ialah negara kesatuan, yang berbentuk republik.” Sebagai Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI), kesatuan wilayah di Indonesia mencakup politik, hukum, sosial-budaya, serta pertahanan dan keamanan. Jadi Indonesia adalah negara kesatuan yang berbentuk republik yang wilayahnya merupakan kesatuan ribuan pulau yang terletak di antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia serta diantara Benua Asia dan Benua Australia. Keunggulan negara Indonesia yang terdiri dari ribuan pulau tadi diantaranya yaitu jumlah penduduknya cukup banyak, kaya akan keanekaragaman sosial-budaya, serta letak wilayah negara yang cukup strategis.
NPM: 2116031040
Kelas: Reg B
Prodi: Ilmu Komunikasi
Geopolitik merupakan ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya berkaitan dengan masalah geografis wilayah atau tempat suatu bangsa. Menurut William Mitchel, Saversky, dan J.F.C. Fuller, Teori Geopolitik ada 6 yaitu: Teori Geopolitik Frederich Ratzel, Teori Geopolitik Rudolf Kjellen, Teori Geopolitik Karl Haushofer, Teori Geopolitik Halford Mackinder, Teori Geopolitik Alfred Thayer Mahan, dan Teori Geopolitik Guilio Douhet. Teori geopolitik di Indonesia diperkenalkan pertama kali oleh Ir. Soekarno dalam sidang BPUPKI tanggal 1 Juni 1945 yang menyatakan bahwa Pancasila dijadikan sebagai ideologi nasional dan sebagai bahan pertimbangan utama dalam menentukan kebijakan nasional dalam menghadapi kondisi dan letak wilayah geografis Indonesia. Prinsip geopolitik di Indonesia tidak mementingkan wilayah, melainkan membangun persatuan bangsa dalam satu wilayah. Selanjutnya ada wawasan nusantara yang merupakan wawasan nasional dan bersumber dari Pancasila serta UUD 1945 yang pada hakikatnya mewakili persatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia. Pasal 1 Ayat 1 UUD 1945 menyatakan bahwa Negara Indonesia adalah negara kesatuan yang berbentuk republik. Oleh karena itu, sebagai Negara Kesatuan Republik Indonesia, kesatuan wilayah Indonesia meliputi: Kesatuan Politik, Kesatuan Hukum, Kesatuan Sosial Budaya, serta Kesatuan Pertahanan dan Keamanan.
NPM: 2116031020
Kelas: Reguler B
Prodi: Ilmu Komunikasi
Analisis Video:
Pada video yang berjudul “geopolitik indonesia” menjelaskan tentang apa itu geopolitik, geopolitik adalah ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah-masalah geografi wilayah atau tempat suatu bangsa. Ada pula beberapa teori geopolitik diantaranya ada Teori Geopolitik Frederich Ratzel, Teori Geopolitik Rudolf Kjellen, dan Teori Geopolitik Karl Haushofer. Geopolitik di Indonesia diperkenalkan pertama kali oleh Ir.Soekarno pada sidang BPUPKI 1 Juni 1945. Adapun konsep dari Teori geopolitik Indonesia adalah pancasila sebagai ideologi nasional yang dipergunakan sebagai pertimbangan dasar dalam menentukan politik nasional ketika dihadapkan pada kondisi dan kedudukan wilayah geografis. Perinsip geopolitik Indonesia tidak mementingkan dalam hal wilayah, tetapi lebih kepada membangun kesatuan bangsa dalam satu wilayah.
Konsep wawasan Nusantara sebagai geopolitik Indonesia menyatakan bahwa wawasan nusantara adalah wawasan nasional yang bersumber dari pancasila dan UUD Negara Republik Indonesia. Hakikat dari wawasan nusantara adalah kesatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia. Lalu, konsep NKRI juga sudah dicantumkan dalam pasal 1 ayat 1 UUD Negara RI 1945 yang berisi “negara indonesia ialah negara kesatuan, yang berbentuk republik.
Berikut saya uraikan beberapa teori geo politik:
1. Teori Geopolitik Frederich Ratzel– Negara dianggap seperti organisme hidup
2. Teori Geopolitik Rudolf Kjellen– Mirip dengan teori Frederich yang menyatakan negara merupakan organisme hidup.
3. Teori Geopolitik Karl Haushofer–Mengajarkan faham geopolitik sebagai ajaran ekspansionisme dalam bentuk politik geografi.
4. Teori Geopolitik Halford Mackinder– memiliki konsepsi geopolitik yang lebih strategic yaitu menggunakan dominasi daerah-wilayah ‘jantung’ global sehingga pendapatnya dikenal menggunakan Teori wilayah Jantung.
5. Teori Geopolitik Alfred Thayer Mahan–lebih menekankan kepada konsep wawasan bahari atau konsep kekuatan di bahari.
6. Teori Geopolitik Guilio Douhet, William Mitchel, Saversky, Dan Jfc Fuller–lebih menekankan pada konsepsi wawasan dirgantara atau konsep kekuatan di udara.
Konsep geopolitik di indonesia
Teori geopolitik bangsa indonesia menyatakan bahwa pancasila sebagai ideologi nasional dipergunakan sebagai pertimbangan dasar dalam menentukan politik nasional ketika dihadapkan kepada kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia.
Teori geopolitik sendiri pertama kali diperkenalkan oleh presiden pertama republik Indonesia yaitu Ir. Soekarno pada sidang BPUPKI 1 Juni 1945. Indonesia sendiri memiliki prinsip geopolitik yang tidak mementingkan dalam hal wilayah, namun lebih kepada membangun kesatuan bangsa dalam suatu wilayah.
Konsep Wawasan Nusantara
Konsep wawasan nusantara merupakan wawasan nasional yang bersumber dari pancasila dan UUD negara republik Indonesia. Hakikat dari wawasan nusantara adalah kesatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia.
Cara pandang bangsa Indonesia
A. Perwujudan kepulauan nusantara sebagai suatu kesatuan politik
B. Perwujudan kepulauan nusantara sebagai satu kesatuan ekonomi
C. Perwujudan kepulauan nusantara sebagai suatu kesatuan sosial budaya
D. Perwujudan kepulauan nusantara sebagai satu kesatuan pertahanan keamanan
Kehidupan Bernegara Dalam Konsep NKRI
Konsep NKRI sendiri telah lama tercantum dalam Pasal 1 Ayat 1 UUD negara RI yang isinya:
"Negara Indonesia ialah negara kesatuan yang berarti republik"
Sebagai negara kesatuan republik Indonesia, kesatuan wilayah Indonesia mencakup:
1. Kesatuan politik
2. Kesatuan hukum
3. Kesatuan sosial budaya
4. Kesatuan pertahanan dan keamanan
Kesimpulannya adalah negara Indonesia merupakan negara kesatuan berbentuk republik yang wilayahnya merupakan kesatuan dari ribuan pulau yang terletak diantara Benua Asia dan Australia.
Indonesia sebagai negara yang cukup besar memiliki beberapa keunggulan diantaranya:
1. Memiliki jumlah dan potensi penduduk yang cukup besar
2. Memiliki keanekaragaman dalam berbagai aspek kehidupan sosial budaya
3. Terletak di wilayah yang strategis
NPM : 2116031086
Kelas : Reg B
Prodi : Ilmu Komunikasi
Geopolitik Indonesia
Geopolitik diperkenalkan pertama kali pada sidang BPUPKI 1 Juni 1945 oleh Ir.Soekarno, geopolitik memiliki pengertian sebagai ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah-masalah geografi wilayah atau tempat suatu bangsa. Geopolitik Indonesia berideologi pancasila dan berprinsip membangun kesatuan dalam satu wilayah.
Macam-macam teori geopolitik, yaitu :
1. Teori geopolitik Frederich Ratzel (mengemukakan Teori Ruang)
2. Teori geopolitik Rudolf Kjellen (mengemukakan Teori Kekuatan)
3. Teori geopolitik Karl Haushofer (mengemukakan Teori Pan Region)
4. Teori geopolitik Halford Mackinder (mengemukakan Teori Jantung Bum)
5. Teori geopolitik Alfred Thayer Mahan (mengemukakan Teori Kekuatan Maritim)
6. Teori geopolitik Guilio Douhet, William Mitchel, Saversky, dan JFC Fuller (mengemukakan Teori Kekuatan Udara)
Wawasan nusantara adalah wawasan nasional yang bersumber dari pancasila dan UUD Negara Republik Indonesia. Hakikat dari Wawasan nusantara adalah kesatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia. Banyak cara untuk memandang bangsa Indonesia yaitu sebagai perwujudan kepulauan Nusantara sebagai suatu kesatuanpolitik, ekonomi, sosial budaya, dan pertahanan keamanan. Konsep NKRI tercantum dalam Pasal 1 ayat 1 UUD Negara RI 1945, NKRI mencakup kesatuan politik, hukum sosial-budaya, pertahanan dan keamanan. Dalam hal ini dapat kita ketahui bahwa Negara Indonesia adalah negara kesatuan berbentuk republik yang wilayahnya merupakan kesatuan dari ribuan puau yang terletak diantara Samudera Pasifik dan Samudera Hindia serta diantara Benua Asia dan Australia yang memiliki keunggulan seperti jumlah dan potensi penduduknya cukup besar, memiliki keanekaragaman dalam berbagai aspek kehidupan sosial budaya dan letak wilayah yang strategis, dan masih banyak lagi.
Npm : 2116031074
Kelas : Reg B
Prodi : ilmu komunikasi
Didalam video tersebut tentang geopolitik Indonesia.
Dimana geopolitik itu sendiri adalah ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakan nya dikaitkan dengan masalah-masalah geografi wilayah atau tempat suatu bangsa
1. Teori Geopolitik Frederich Ratzel 2. Teori Geopolitik Rudolf Kjellen
3. Teori Geopolitik Karl Haushofer 4. Teori Geopolitik Halford Mackinder
5. Teori Geopolitik Alfred Thayer Mahan 6. Teori Geopolitik Guilio Douhet,
William Mitchel, Saversky, dan JFC
Dan Konsep geopolitik Indonesia
menyatakan bahwa pancasila sebagai ideologi nasional dipergunakan sebagai pertimbangan dasar dalam menentukan politik nasional ketika dihadapkan kepada kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia
Dimana teori ini pertama diperkenalkan oleh Ir Soekarno pada sidang BPUPKI 1 Juni 1945
Prinsip geopolitik Indonesia tidak mementingkan wilayah tetapi membangun kesatuan bangsa dalam satu wilayah
Dan Konsep dalan wawasan Nusantara dalam geopolitik Indonesia
wawasan nusantara adalah wawasan nasional yang bersumber dari pancasila dan UUD Negara Republik Indonesia. Hakikat dari Wawasan nusantara adalah kesatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia.
Dan cara pandangnya
1. Perwujudan kepulauan nusantara sebagai suatu kesatuan politik
2. Perwujudan Kepulauan nusantara sebagai satu kesatuan ekonomi
3. Perwujudan kepulauan nusantara sebagai satu kesatuan sosial budaya
4. Perwujudan kepulauan nusantara sebagai satu kesatuan pertahanan keamanan
Dalam UUD 1945 pasal 1 ayat 1 di sebutkan negara Indonesia ialah negara kesatuan yang berbentuk republik.
Kesatuan wilayah Indonesia mencakup:
1.Kesatuan Politik
2. Kesatuan Hukum
3. Kesatuan Sosial-Budaya
4. Kesatuan Pertahanan dan Keamanan
kesimpulannya bahwa negara Indonesia adalah negara kesatuan berbentuk republik yang wilayahnya merupakan kesatuan dari ribuan pulau yang terletak diantara Samudera Pasifik dan Samudera Hindia serta diantara Benua Asia dan Australia
Dan keunggulan kita sebagai bangsa Indonesia adalah
1. Jumlah dan potensi penduduknya cukup besar
2. Memiliki keanekaragaman dalam berbagai aspek kehidupan sosial budaya
3. Letak wilayah yang strategis, dan masih banyak lagi
Sekian terimakasih.
NPM: 2116031026
Kelas: Reg B
Prodi: Ilmu Komunikasi
Geopolitik merupakan ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah tempat suatu bangsa atau geografi wilayah. Macam-macam teori geopolitik, teori geopolitik Rudolf Kjellen, Karl Haushofer, Frederich Ratzel, dll. Di dalam video dijelaskan mengenai konsep Geopolitik Indonesia, yaitu menyatakan bahwa Pancasila sebagai ideologi nasional digunakan sebagai pertimbangan dasar dalam menentukan politik nasional ketika dihadapkan kepada kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia. Teori ini diperkenalkan oleh Ir. Soekarno pada sidang BPUPKI tanggal 1 Juni 1945. Prinsip geopolitik Indonesia lebih mementingkan membangun kesatuan bangsa dalam satu wilayah. Pengertian wawasan nusantara merupakan wawasan nasional yang bersumber dari Pancasila dan UUD Negara Republik Indonesia. Hakikat dari wawasan nusantara adalah kesatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia. Bangsa Indonesia memiliki cara pandang, yaitu perwujudan kepulauan nusantara sebagai kesatuan politik, ekonomi, sosial budaya, dan pertahanan keamanan. Konsep NKRI dicantumkan dalam pasal 1 ayat 1 UUD Negara RI 1945. Dapat ditarik kesimpulan bahwa Indonesia merupakan negara kesatuan berbentuk republik yang wilayahnya meliputi kesatuan dari ribuan pulau. Selain itu, bangsa Indonesia juga memiliki keunggulan diantaranya, yakni jumlah dan potensi penduduknya cukup besar, letak wilayah yang strategis, dll.
NPM: 211031042
Kelas: Reg B
Prodi: Ilmu Komunikasi
Geopolitik didefinisikan sebagai ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah-masalah tempat suatu bangsa atau geografi wilayah. Geopolitik terbagi menjadi enam macam, diantaranya Teori Geopolitik Ratzel, Teori Geopolitik Kjellen, Teori Geopolitik Haushofer, Teori Geopolitik Mackinder, Teori Geopolitik Thayer Mahan, dan Teori Geopolitik Douher, Mitchel, Saversky, dan JFC Fuller. Konsep Geopolitik Indonesia menyatakan bahwa Pancasila sebagai ideologi nasional yang digunakan untuk pertimbangan dasar dalam menentukan politik nasional ketika diperhadapkan dengan kondisi dan kedudukan wilayah Geografis Indonesia. Teori geopolitik pertama kali diperkenalkan oleh Ir. Soekarno dalam sidang BPUPKI pada tanggal 1 Juni 1945. Sedangkan, konsep wawasan nusantara sebagai geopolitik Indonesia menyatakan wawasan nusantara merupakan wawasan nasional yang bersumber dari UUD 1945 dan Pancasila untuk kesatuan dan keutuhan NKRI. Konsep NKRI dalam pasal 1 ayat 1 UUD 1945 menyatakan bahwa "Negara Indonesia ialah negara kesatuan, yang berbentuk republik.” Perwujudan kepulauan Nusantara sebagai satu kesatuan politik, ekonomi, sosial budaya, dan pertahanan keamanan.
Re: FORUM JAWABAN ANALISIS VIDEO
NPM : 2116031092
Kelas : Reg B
Prodi : Ilmu Komunikasi
Dalam video tersebut menjelaskan tentang Geopolitik Indonesia yang berisi tentang Pengertian Geopolitik, Geopolitik yaitu ilmu penyelenggaraan negara disetiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah-masalah geografi wilayah atau tempat suatu bangsa. Teori geopolitik diperkenalkan pertama kali oleh Ir. Soekarno Pada sidang BPUPKI 1 Juni 1945.
Teori geopolitik bangsa Indonesia menyatakan bahwa pancasila sebagai ideologi nasional dipergunakan sebagai pertimbangan dasar dalam menentukan politik nasional ketika dihadapkan kepada kondisi dan kedudukan wilayah geografis indonesia. Macam-Macam Teori Geopolitik yaitu Teori GeopolitikFrederich Ratzel, Teori Geopolitik Rudolf Kjellen, Teori Geopolitik Karl Haushofer, Teori Geopolitik Halford Mackinder, Teori Geopolitik ALLfred Thayer Mahan, Teori Geopolitik Guilio Douhet, William Mitchel, Saversky, dan JFC Fuller.
Prinsip geopolitik Indonesia lebih mementingkan membangun kesatuan bangsa dalam satu wilayah. Pengertian wawasan nusantara merupakan wawasan nasional yang bersumber dari Pancasila dan UUD Negara Republik Indonesia. Hakikat dari wawasan nusantara adalah kesatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia. Bangsa Indonesia memiliki cara pandang, yaitu perwujudan kepulauan nusantara sebagai kesatuan politik, ekonomi, sosial budaya, dan pertahanan keamanan. Konsep NKRI dicantumkan dalam pasal 1 ayat 1 UUD Negara RI 1945. Dapat ditarik kesimpulan bahwa Indonesia merupakan negara kesatuan berbentuk republik yang wilayahnya meliputi kesatuan dari ribuan pulau. Selain itu, bangsa Indonesia juga memiliki keunggulan diantaranya, yakni jumlah dan potensi penduduknya cukup besar, letak wilayah yang strategis, dan lain-lain.
Re: FORUM JAWABAN ANALISIS VIDEO
NPM : 2116031064
KELAS : Reg B
PRODI : Ilmu Komunikasi
Analisis Vidio:
Dari vidio berjudul "Geopolitik Indonesia" dijelaskan bahwa geopolitik merupakan ilmu penyelenggaraan Negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah geografi wilayah atau letak suatu bangsa. Ada beberapa macam Teori Geografi yang telah dikemukakan oleh para ahli, seperti teori Frederich Ratzel, teori Rudolf Kjellen dan masih banyak lagi teori lainnya.
Teori Geopolitik diperkenalkan pertama kali oleh Ir. Soekarno pada sidang BPUPKI pada 1 Juni 1945. Konsep Geopolitik Indonesia menyatakan bahwa Pancasila sebagai Ideologi Nasional digunakan sebagai pertimbangan dasar dalam menentukan politik nasional ketika dihadapkan dengan kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia. Prinsip ini lebih mementingkan untuk membangun kesatuan bangsa dalam satu wilayah.
Sedangkan wawasan Nusantara yaitu wawasan nasional yang bersumber dari Pancasila dan UUD Negara Republik Indonesia. Dan Hakikatnya yaitu kesatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia. Cara Pandang Bangsa Indonesia dalam perwujudan kepulauan meliputi, kesatuan politik, ekonomi, sosial budaya, dan juga pertahanan keamanan Indonesia.
Kehidupan Bernegara dalam konsep NKRI telah dicantumkan dalam pasal 1 ayat 1 UUD Negara RI 1945 yang menyatakan bahwa “Negara Indonesia ialah negara kesatuan, yang berbentuk republik”. Yang berarti Negara Indonesia merupakan kesatuan dari ribuan pulau yang terletak diantara Samudera Pasifik dan Samudera Hindia serta berada diantara benua Asia dan benua Australia.
Re: FORUM JAWABAN ANALISIS VIDEO
NPM : 2116031054
Kelas : Reg B
Prodi Ilmu Komunikasi
Analisis video:
Di dalam video tersebut menjelaskan tentang geopolitik Indonesia. Geopolitik itu sendiri merupakan ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah - masalah geografi wilayah atau tempat suatu bangsa. Teori geopolitikal dibagi menjadi beberapa macam, yaitu teori geopolitikal menurut Frederich Ratzel, Rudolf Kjellen, Karl Haushofer, Halford Mackinder, Alfred Thayer Mahan, Guoilio Douhet, William Mitchel, Saversky, dan JFC Fuller.
Di indonesia sendiri, konsep geopolitik pertama kali diperkenalkan oleh Ir. Soekarno pada tahun 1945, pada saat sidang BPUPKI. Geopolitik Indonesia tidak mementingkan wilayah, tetapi lebih kepada pembangunan kesatuan bangsa dalam satu wilayah. Sedangkan wawasan nusantara merupakan wawasan nasional yang bersumber dari Pancasila dan UUD Negara RI yang memiliki hakikat kesatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia, Wawasan nusantara ini juga sesuai dengan yang disebutkan dalam Pasal 1 ayat 1 UUD Negara RI 1945, bahwa negara Indonesia ialah negara kesatuan, yang berbentuk republik dengan berbagai keunggulan: 1) jumlah dan potensi penduduknya yang cukup besar, 2) memiliki keanekaragaman dalam berbagai aspek kehidupan sosial budaya, 3) letak wilayah yang strategis.
Npm:2116031104
Kelas:reguler b
Prodi:ilmu komunikasi
Analisis video:
Berdasarkan hasil yang saya tangkap, video tersebut membahas tentang geopolitik indonesia.
Geopolitik adalah ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah masalah geografi wilayah atau tempat suatu bangsa.
Menurut william mitchel, saversky, dan jfc
Fuller teori geopolitik ada 6, yaitu:
1. Teori geopolitik frederich ratzel
2. Teori geopolitik rudolf kjellen
3. Teori geopolitik karl haushofer
4. Teori geopolitik halford mackinder
5. Teori geopolitik alfred thayer mahan
6. Teori geopolitik guilio douhet
Teori geopolitik diiperkenalkan pertama kali oleh ir. Soekarno pada sidang bpupki 1 juni 1945
Konsep geopolitik di indonesia disebut dengan wawasan nusantara. Wawasan nusantara adalah wawasan nasional yang bersumber dari pancasila dan uud negara republik indonesia. Hakikat dari wawasan nusantara adalah kesatuan dan keutuhan wilayah indonesia. Cara pandang bangsa indonesia selanjutnya terbagi: 1. Perwujuduan kepulauan nusantara sebagai kesatuan politik, 2. Perwujuduan kepulauan nusantara sebagai kesatuan ekonomi, 3. Perwujuduan kepulauan nusantara sebagai kesatuan sosial budaya, dan 4. Perwujuduan kepulauan nusantara sebagai kesatuan pertahanan keamanan. Kehidupan bernegara di indonesia tercantum dalam pasal 1 ayat 1 uud 1994 yang berbunyi “negara indonesia ialah negara kesatuan, yang berbentuk republik.
NPM : 2116031036
Kelas : Reguler B
Prodi : Ilmu Komunikasi
Analisa yang dapat diambil dari video tersebut yaitu mengenai Geopolitikal Indonesia. Pada hakikat konsep geopolitical memiliki pengertian ilmu dalam penyelenggaraan tatanan negara yang dikaitkan dengan masalah geografi wilayah suatu bangsa. Teori geopolitical dikemukakan pertama kali oleh Ir. Soekarno pada tahun 1945.
Menurut William Mitchel, Saversky, dan JFC Fuller, teori geopolitik terbagi menjadi 6 :
1) Teori Geopolitik Frederich Ratzel
2) Teori Geopolitik Rudolf Kjellen
3) Teori Geopolitik Karl Haushofer
4) Teori Geopolitik Halford Mackinder
5) Teori Geopolitik Alfred Thayer Mahan
6) Teori Geopolitik Guilio Douhet.
Konsep Geopolitik Indonesia :
Teori geopolitik bangsa Indonesia menyatakan bahwa pancasila sebagai ideologi nasional dipergunakan sebagai pertimbangan dasar dalam menentukan politik nasional ketika dihadapkan kepada kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia.
Konsep wawasan Nusantara sebagai Geopolitik Indonesia :
Wawasan nusantara adalah wawasan nasional yang bersumber dari pancasila dan UUD Negara Republik Indonesia. Hakikat dari Wawasan nusantara dalah los tatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia.
Cara Pandang Bangsa Indonesia :
a. Perwujudan kepulauan Nusantara sebagai suatu kesatuan politik
b. Perwujudan Kepulauan Nusantara sebagai satu kesatuan ekonomi
c. Perwujudan kepulauan nusantara sebagai satu kesatuan sosial budaya
d. Perwujudan kepulauan Nusantara sebagai satu kesatuan pertahanan keamanan.
Kehiduoan Bernegara dalam Konsep NKRI :
Konsep NKRI dicantumkan dalam Pasal 1 ayat 1 UUD Negara RI 1945 yang isinya: "Negara Indonesia ialah negara kesatuan, yang berbentuk republik.
Sebagai Negara kesatuan Republik Indonesia, Kesatuan wilayah Indonesia mencakup Kesatuan Politik, Kesatuan Hukum, Kesatuan Sosial-Budaya, Kesatuan Pertahanan dan Keamanan.
Kesimpulan yang dapat diambil adalah negara Indonesia adalah negara kesatuan berbentuk republik yang wilayahnya merupakan kesatuan dari ribuan puau yang terletak diantara Samudera Pasifik dan Samudera Hindia serta diantara Benua Asia dan Australia.
NPM: 2116031024
Kelas: Reguler B
Prodi: Ilmu Komunikasi
Analisis Video:
Dalam video tersebut menjelaskan tentang geopolitik Indonesia. Geopolitik sendiri merupakan sebuah ilmu penyelenggaraan negara yang berhubungan dengan masalah geografis wilayah. Geopolitik milik bangsa Indonesia didasari atas Pancasila sebagai ideologi nasional. Prinsip Geopolitik di Indonesia tidak mementingkan dalam hal wilayah tetapi lebih membangun kesatuan bangsa dalam satu wilayah. Contoh teori geopolitik yang banyak digunakan yaitu teori milik Frederich Ratzel, Rudolf Kjellen, Karl Haushofer, Halford Mackinder, Alfred Thayer Mahan, serta teori milik Gailio Douhet, William Mitchell, Saversky, dan JFC Fuller.
Teori geopolitik juga berhubungan dengan konsep wawasan Nusantara sebagai geopolitik Indonesia. Wawasan Nusantara adalah wawasan nasional yang bersumber dari Pancasila dan UUD Negara Republik Indonesia. Cara pandang dalam wawasan nusantara menguataman persatuan dan kesatuan baik dalam bidang politik, hukum, sosial budaya, maupun pertahanan dan keamanan. Pada hakikatnya konsep wawasan nusantara berhubungan dengan NKRI sekaligus kesatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia. Konsep NKRI dicantumkan dalam pasal 1 ayat 1 UUD Negara Republik Indonesia tahun 1945 yang berbunyi “Negara Indonesia ialah negara kesatuan yang berbentuk republik.”. Pasal tersebut menjelasan bahwa wilayah Indonesia mencakup kesatuan politik, hukum, sosial budaya, serta pertahanan dan keamanan.
Teori geopolitik Indonesia yang menjelaskan tentang masalah geografis tentu saja berhubungan dengan letak geografis Indonesia sendiri yang diapit dua benua dan dua samudera. Indonesia terletak diantara samudera Pasifik dan Hindia, benua Asia dan Australia. Memiliki wilayah yang strategis membuat Indonesia memiliki berbagai keanekaragaman dalam kehidupan sosial. Mempelajari teori geopolitik membuat kita mengerti tentang kekuasaan wilayah dan konsep wawasan Nusantara.
NPM : 2116031061
Kelas : Reg B
Prodi : Ilmu Komunikasi
Mengenai video yang diberikan, yang menjelaskan tentang Wawasan Nusantara, di dalam video tersebut terdapat point-point yang penting yaitu mengenai geopolitik, diaman geopolitik sendiri merupakan ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah-masalah geografi wilayah. Dalam pembahasan geopolitik, di Indonesia sendiri terdapat konsep bahwa pancasila sebagai ideologi dipergunakan sebagai dasar pertimbangan dalam menentukan politik nasional, jika suatu saat dihadapkan kepada kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia.
Pada pembahasan selanjutnya, yang menyatakan mengenai definisi wawasan nusantara, yang diartikan dengan cara pandang dan sikap bangsa Indonesia terhadap diri dan bentuk geografis, hal tersebut dunilai berdasarkan Pancasila dan UUD 1945 dengan mengutamakan kesatuan wilayah dan menghargai kebhinekaan untuk mencapai tujuan nasional.
Dan dalam hal ini, banyak potensi serta keunggulan terseniri yang dimliki di Indonesia. Potensi tersebut terletak pada jumlah penduduk yang cukup besar, memiliki keragaman yang banyak dalam segala bentuk aspek, dan letak wilayah Indonesia yang strategis yang dimana berada di antara dua benua dan dua samudra. Hal-hal tersebut yang kemudian membuat Indonesia memiliki banyak potensi menguntungkan.
Re: FORUM JAWABAN ANALISIS VIDEO
NPM : 2116031012
Kelas : Reg B
Prodi : Ilmu Komunikasi
Geopolitik adalah ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah masalah Geografi wilayah atau tempat suatu bangsa.
Ada beberapa macam teori Geopolitik :
1. Teori Geopolitik Frederich Ratzel
2. Teori Geopolitik Rudolf Kjellen
3. Teori Geopolitik Karl Haushofer
4. Teori Geopolitik Halford Mackinder
5. Teori Geopolitik AL fred Thayer Mahan
6. Teori Geopolitik Guilio Douhet, William Mitchel, Saversky, dan JFC Fuller.
Konsep Geopolitik Indonesia, menyatakan bahwa Pancasila sebagai ideologi nasional dipergunakan sebagai pertimbangan dasar dalam menentukan politik nasional ketika dihadapkan kepada kondisi kedudukan wilayah geografis Indonesia.
Teori Geopolitik pertama kali dikenalkan oleh Ir.Seokarno pada sidang BPUPKI 1 Juni 1945.
Prinsip pada Teori Geopolitik di Indonesia tidak berfokus kepada hal yang mementingkan wilayah, tetapi lebih ke membangun kesatuan bangsa dalam satu wilayah. Wawasan Nusantara sebagai Geopolitik Indonesia memiliki konsep yaitu wawasan nusantara adalah wawasan nasional yang bersumber dari Pancasila dan UUDNRI . Hakikat dari Wawasan Nusantara adalah kesatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia.
Ada 4 Cara pandang Indonesia, yaitu perwujudan kepulauan Nusantara sebagai satu kesatuan politi, ekonomi, budaya dan pertahanan dan keamanan.
Kehidupan Bernegara NKRI memiliki konsep yang dicantumkan dalam pasal 1 ayat 1 UUD Negara RI 1945 yang isinya “Negara Indonesia ialah negara kesatuan, yang berbentuk republik”. Sebagai Negara Kesatuan Republik Indonesia kesatuan wilayah Indonesia mencakup, kesatuan politik, hukum, sosial-budaya, dan pertahanan dan keamanan.
Artinya sebagai negara kesatuan republik indonesia, negara Indonesia yang memiliki ribuan pulau yang terletak diantara Samudra Hindia dan Samudra Pasifik, serta diantara Benua Asia dan Australia membentuk suatu wilayah kesatuan yang mencakup kesatuan politik, hukum, sosial budaya, pertahanan dan keamanan.
Npm : 2116031006
Kelas : Reg B
Prodi : Ilmu Komunikasi
Analisis Video Geopolitik Indonesia
Pengertian dari Geopolitik merupakan ilmu pelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah-masalah geografi wilayah.
Kemudian teori geopolitik diperkenalkan pada Juni 1945 tepat pada saat sidang BPUPKI yang dinyatakan oleh bapak presiden IR Soekarno yaitu pancasila sebagai ideologi nasional dipergunakan sebagai pertimbangan dasar dalam menentukan politik nasional ketika dihadapka kepada kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia.
Macam-macam teori geopolitik :
1. Teori Geopolitik Frederich Ratzel
2. Teori Geopolitik Rudolf Kjellen
3. Teori Geopolitik Karl Haushofer
4. Teori Geopolitik Alfred Thayer Mahan
5. Teori Geopolitik Gullio Douhet,William Mitchel, Saversky dan JFC Fuller
Indonesia memilki cara pandangan, diantaranya:
1. Perwujudan kepulauan Nusantara sebagai suatu kesatuan politik
2. Perwujudan kepulauan Nusantara sebagai kesatuan ekonomi
3. Perwujudan kepulauan Nusantara sebagai satu kesatuan sosial budaya
4. Perwujudan kepulauan Nusantara sebagai satu kesatuan pertahanan keamanan
Jadi sebagai bangsa Indonesia kita bangga karena memilki keunggulan karena jumlah dan potensi penduduk yang besar, memilki keanekaragaman adat istiadat dan budaya yang indah serta memilki wilayah yang letaknya strategis dan kepulauan yang banyak.
NPM : 2116031046
KELAS : REG B
PRODI : ILMU KOMUNIKASI
Geopolitik indonesia
Geopolitik merupakan ilmu penyelenggaraan negara yang pada setiap kevbijakannya dikaitkan dengan masalah geografi wilayah disuatu bangsa. Dapa barbagai macam teori yang ada pada geopolitik yaitu teori Frederik Radzel, Rudolf Kjallen, Karl Haushofer, Halford Mackinder, Alfred Thayer Mahan, Gullio Douhet dkk, dll.
Teori geopolitik di indonesia sendiri pertama kali diperkenalkan oleh Ir.Soekarno saat sidang BPUPKI 1 Juni 1945. Geopolotik bangsa indonesia menyatakan bahwa pancasila sebagai ideologi bangsa Indonesia berguna sebagai pertimbangan dasar dalam menentukan politik nasional ketika dihadapak dengan kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia. Geopolitik indonesia mempunya prinsip membangun kesatuan bangsa dalam satu wilayah. Geopolitik ini berkaitan dengan konsep wawasan nusantara sebagai geopolitik indonesia, dimana wawasan nusantara merupakan wawasan nasional yag bersumber pada pancasial dan UUD RI. Hakikat dari wawasan nusantara ialah kesatuan bangsa dan keutuhan wilayah indonesia.
Kehidupan bernegara dalam konsep NKRI dicantumkan dalam pasal 1 ayat 1 UUD Negara RI 1945. Sebagai negara republik, kesatuan wilayah indonesia mencakup kesatuan politik, hukum, sosial budaya, dan pertahaan keamanan.
Re: FORUM JAWABAN ANALISIS VIDEO
NPM: 2116031052
KELAS: Reg B
PRODI: Ilmu Komunikasi
Geopolitik adalah ilmu penyelenggaraan negara yang setiap kebijakannya dikaitkan dengan masalah-masalah geografi wilayah suatu negara. Terdapat 6 macam teori geopolitik. Tori geopolitik bangsa Indonesia menyatakan bahwa pancasila sebagai ideologi nasional digunakan sebagai pertimbangan dasar dalam menentukan politik nasional ketika dihadapkan kepada kondisi dan kedudukan wilayah geografis Indonesia. Teori geopolitik diperkenalkan pertama kali oleh Ir.Soekarno pada sidang BPUPKI 1 Juni 1945. Prinsip geopolitik Indonesia tidak mementingkan dalam hal wilayah, tetapi lebih kepada membangun kesatuan bangsa dalam satu wilayah. Wawasan nusantara adalah wawasan nasional yang bersumber dari pancasila dan UUD Negara Republik Indonesia. Hakikat dari Wawasan Nusantara adalah kesatuan bangsa dan keutuhan wilayah Indonesia. Cara pandang bangsa Indonesia adalah:
A) Perwujudan kepulauan Nusantara sebagai suatu kesatuan politik.
B) Perwujudan Kepulauan Nusantara sebagai satu kesatuan ekonomi.
C) Perwujudan kepulauan Nusantara sebagai satu kesatuan sosial budaya.
D) Perwujudan kepulauan Nusantara sebagai satu kesatuan pertahanan keamanan.
Konsep NKRI dicantumkan dalam pasal 1 ayat 1 UUD Negara RI 1945: "Negara Indonesia ialah negara kesatuan, yang berbentuk republik"
NKRI memiliki kesatuan wilaya yang mencakup kesatuan politik, kesatuan hukum, kesatuan sosial-budaya, dan kesatuan pertahanan dan keamanan.
Indonesia memiliki keunggulan, yaitu:
1.jumlah dan potensi penduduknya cukup besar
2.memiliki keanekaragaman dalam aspek kehidupan sosial budaya
3.letak wilayah yang strategis, dll.