Silakan pelajari materi berikut pada buku Analytical Mechanics_Fowles & Cassiday (Halaman 47-75) ataupun dari sumber lainnya. Adapun yang perlu Anda pelajari:
- Gerak lurus oleh Gaya Konstan ( Rectilinear Motion: Uniform Acceleration Under a Constant Force)
- Gerak lurus oleh Gaya yang bergantung pada posisi (Forces that Depend on Position: The Concepts of Kinetic and Potential Energy)
- Gerak lurus oleh Gaya sebagai fungsi kecepatan (Velocity-Dependent Forces: Fluid Resistance and Terminal Velocity)
Untuk poin 1 dan 2 sejatinya sudah kalian pelajari di matakuliah MTD, sedangkan poin 3 sudah kalian pelajari pada matakuliah mekanika pertemuan sebelumnya. Pada kesempatan ini untuk memperkuat lagi pemahaman kalian terkait konsep Mekanika Newton.

