Mahasiswa berikut Kolom komentar pada pertemuan hari ini, untuk menanggapi materi yang dijelaskan pada artikel. setiap mahasiswa wajib memberikan tanggapan.
Forum Komentar
Npm : 2158031011
Tanggapan yang dapat saya berikan terhadap artikel yang telah diberikan adalah bahwa Pancasila sebagai sistem nilai acuan, kerangka-kerangka berpikir, pola acuan berpikir atau jelasnya sebagai sistem nilai yang dijadikan kerangka landasan, kerangka cara, dan sekaligus arah atau tujuan bagi yang menyandangnya sehingga Pancasila menjadi kaidah penuntun dalam pembangunan hukum nasional. Artinya nilai-nilai dasar Pancasila secara normatif menjadi dasar, kerangka acuan, dan tolak ukur segenap aspek pembangunan nasional yang dijalan kan di Indonesia. Sehingga Pancasila di tetapkan sebagai dasar negara dan ideologi nasional. Nilai - nilai Pancasila meliputi nilai dasar, nilai instrumental dan nilai praktis.
Pancasila merupakan satu kesatuan dari sila-sila Pancasila haruslah merupakan sumber nilai, kerangka berpikir dan serta sebagai asas moralitas bagi pembangunan ilmu pengetahuan dan teknologi karena. Pada saat ini ilmu pengetahuan dan teknologi berkembang sangat pesat. Kehadiran Ilmu Pengetahuan dan Teknologi ditengah-tengah kita akan memberikan kemudahan dan memecahkan berbagi persoalan hidup dan kehidupan yang dihadapi manusia tetapi hal tersebut tentu saja tidak luput dari dampak negatif yang ditimbulkan dan bisa saja mengancam masyarakat dan bangsa Indonesia.
Sehingga pentingnya peran Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan Ilmu pengetahuan dan teknologi khususnya bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara diharapkan dapat menjadi dasar dan akar pada pengembangan keilmuan yang disesuaikan dengan nilai-nilai budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia, sehingga pengembangan iptek tadi tidak keluar dari nilai-nilai yang telah dimilliki bangsa Indonesia.
NPM : 2118031014
Prodi : Farmasi
Pertemuan 14
Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan ilmu, artinya kelima sila Pancasila merupakan pegangan dan pedoman dalam pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.
Pentingnya Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan ilmu adalah untuk memperlihatkan peran Pancasila sebagai rambu-rambu normatif bagi pengembangan ilmu pengetahuan di Indonesia. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi haruslah berdasar dan tidak bertentangan dengan nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila.Selain itu, pengembangan ilmu dan teknologi di Indonesia harus berakar pada budaya bangsa Indonesia itu sendiri dan melibatkan partisipasi masyarakat luas supaya pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi tidak menyimpang dengan nilai-nilai yang telah dimiliki oleh bangsa Indonesia.
Npm : 2118031028
Tanggapan yang dapat saya berikan terhadap artikel yang telah diberikan adalah bahwa Dalam perkembangan Ilmu Pengetahuan Teknologi di Indonesia didasarkan kelima sila dalam Pancasila merupakan pegangan dan pedoman dan pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.
Pancasila sudah disepakati bersama sebagai cara pandang hidup bangsa Indonesia (the way of life) dan sekaligus sebagai dasar negara. Oleh karena itu perumusan Pancasila sebagai paradigma ilmu bagi aktivitas ilmiah di Indonesia merupakan sesuatu yang bersifat niscaya. Bangsa Indonesia memiliki akar budaya dan religi yang kuat dan tumbuh sejak lama dalam kehidupan masyarakat sehingga manakala pengembangan ilmu tidak berakar pada idiologi bangsa, sama halnya dengan membiarkan ilmu berkembang tanpa arah dan oreintasi yang tidak jelas. Pengembangan Iptek tidak dapat terlepas dari stuasi yang melengkapainya, artinya iptek selalu berkembang dalam suatu ruang budaya. Berdasarkan uraian diatas maka yang menjadi permasalahan adalah bagaimana urgensi tentang penegasan Pancasila sebagai dasar nilai pengembnagan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi. Artinya niali-nilai dasar Pancasila secara normatifmenjadi dasar, kerangka acuan, dan tolakukur segenap aspek pembangunan nasional yang dijalan kan di Indonesia. Nilai-nilai Pancasila Pancasila meliputi : (i) nilai dasar (instrinsik) yaitu pokok yang tidak terikat waktu dan tempat dan bersifat abstrak, mencakup cita-cita, tujuan dan tatanan dasar yang telah ditetapkan oleh the faounding fathers; (ii) nilai instrumental, yaitu penjabaran nilai dasar sebagai arahan kinerja untuk waktu dan kondisi tertentu, bersifat lebih kontekstual dan harus selalu disesuaikan dengan tuntunan zaman mencakup kebijakan, strtaegi organisasi, sistem, rencana dan program berupa peraturan perundang-undangan yang dikembangkan oleh lembaga penyelenggara negara; dan (iii) nilai paraktis yaitu interaksi antara nilai instrumental dengan situasi kongkrit tempat dan situasi tertentu, bersifat dinamis demi tegaknya nilai instrumental dan menjamin nilai dasar tetap relevan dengan permaslahan utama yang dihadapi masyarakat sesuai dengan zamannya.
Kedua,bahwa setiap perkembangan iptek harus didasarkan dengan nilai Pancasila sebagai faktor internal pengembangan. Ketiga, nilai-nilai Pancasila berperan sebagai rambu normatif bagi pengembangan iptek di Indonesia. Dalam kondisi seperti di atas maka diperlukanlah suatu platform yang mampu dijadikan sebagai ruhnya dagi perkembangan iptek di Indonesia.
Npm : 2118031035
Izin berpendapat , menurut saya Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan IPTEK menjadi salah satu upaya di masyarakat dalam hal memajukan perkembangan ilmu dan teknologi. Dijelaskan pada artikel bahwa perkembangan ilmu dan teknologi merupakan suatu kebutuhan yang memang diperlukan ditengah tengah masyarakat . Walaupun begitu , pengembangan IPTEK sendiri harus terkait dengan sila sila Pancasila supaya hal hal yang diinginkan seperti kesejahteraan masyarakat , terjalinnya rasa persaudaraan dan menghormati hak kebebasan orang lain tetap terlaksana dan tidak menimbulkan kekacauan.
NPM: 21180031015
Izin menanggapi, makna Pancasila sebagai dasar pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi dapat ditelurusi, dalam hal-hal sebagai berikut. Pertama, prulalisme nilai yang berkembang pada masyarakat Indonesia pada saat ini seiring dengan kemajuan iptek menimbulkan perubahan dan cara pandang manusia tentang kehidupan. Hal ini akan menimbulkan renungan supaya bangsa Indonesia tidak terjerumus dalam keputisan nilai yang tidak sesuai dengan kepribadian bangsa. Kedua, kemajuan
iptek pada tataran sekarang telah menimbulkan dampak yang neatif dan ada pada titik yang membahayakan terhadap eksistensi manusia dimasa yang akan datang. Ketiga, perkembngan iptek yang didominasi oleh negara-negara barat akan mengancam nilai-nilai khas yang dimiliki oleh bangsa Indonesia. Oleh karen aperlu penyaringan dan penangkalan yang jelas tentang pengaruh dunia secara global yang tidak sesui dengan nilai-nilai kepribadian bangsa Indonesia.
Pentingnya Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi khususnya bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara diharapkan dapat menjadi dasar dan akar pada pengembangan keilmuan yang disesuaikan dengan nilai-nilai budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia, sehingga pengembangan iptek tadi tidak keluar dari nilai-nilai yang telah dimilliki bangsa Indonesia
2118031036
Alasan pentingnya Pancasila sebagai dasar pengembangan ilmu dan teknologi salah satunya yaitu penjabaran dalam sila-sila Pancasila yang ada dapat menjadi sarana untuk mengontrol dan mengendalikan kemajuan yang berpengaruh terhadap cara pikir dam bertindak masyarakat. Selain itu, dengan adanya perkembangan iptek ini ibarakatan pisau bermata dua. Oleh karena itu, diperlukannya Pancasila sebagai dasar pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.
Pengembangan iptek tentunya menimbulkan beberapa tantangan bagi bangsa indonesia seperti kapitalisme, pragmatisme, dan konsumerisme. Maka dari itu di era globalisasi ini setiap iptek yang dikembangkan tidak bertentangan dengan nilai-nilai Pancasila dan setiap iptek yang dikembangkan harus menyertakan nilai-nilai Pancasila, serta harus berakar dari budaya serta ideologi bangsa serta nilai-nilai Pancasila sebagai rambu normatif bagi pengembangan iptek.
NPM : 2118031023
Tanggapan saya mengenai artikel yang telah diberikan mengenai urgensi penegasan Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan IPTEK adalah Kehadiran Ilmu Pengetahuan dan Teknologi ditengah-tengah kita bisa memberikan kemudahan dalam memecahkan berbagi persoalan hidup dihadapi manusia. Beberapa peristiwa yang terjadi didunia ini contohnya dampak negatif dari bom di Hirosima dan Nagasaki pada waktu Perang Dunia kedua, dampak ini akan berdampak negatif kepada masyarakat Jepang dan menimbulkan traumatik kepada generasi berikutnya. Oleh karena itu nilai kemanusiaan itu akan bukan milik sekelompok orang tertentu tetapi milik bersama umat manusia. Melihat kenyataan di atas maka Pancasila sebagai dasar pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi dapat ditelusuri, dalam hal-hal sebagai berikut:
1. Prulalisme nilai yang berkembang pada masyarakat Indonesia pada saat ini seiring dengan kemajuan iptek menimbulkan perubahan dan cara pandang manusia tentang kehidupan
2. Kemajuan iptek pada tataran sekarang telah menimbulkan dampak yang negatif dan ada pada titik yang membahayakan terhadap eksistensi manusia dimasa yang akan datang.
3. Perkembangan iptek yang didominasi oleh negara-negara barat akan mengancam nilai-nilai khas yang dimiliki oleh bangsa Indonesia. Oleh karena itu, perlu penyaringan dan penangkalan yang jelas tentang pengaruh dunia secara global yang tidak sesuai dengan nilai-nilai kepribadian bangsa Indonesia.
NPM : 2118031006
Prodi : Farmasi
Tanggapan saya mengenai artikel pada pertemuan 14 adalah Pancasila sebagai idiologi negara merupakan kristalisasi nilai-nilai budaya, agama
Bangsa Indonesia. Sehingga nilai-nilai tadi akan mengakomodir seluruh aktifitas
kehidupan bermasyarakat berbangsa dan bernegara.Dalam perkembangan Ilmu Pengetahuan Teknologi di Indonesia didasarkan kelima sila dalam Pancasila merupakan pegangan dan pedoman dan pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.
Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi sebagai berikut :
1. Setiap perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek) yang dikembangkan di Indoenesia haruslah berdasar dan tidak bertentangan dengan nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila
2. Setiap iptek yang dikembangkan di Indonesia harus menyertakan nilainilai Pancasila sebagai faktor internal pengembangan iptek
3. Pancasila dijadikan sebagai ramburambu normatif dalam perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di Indonesia agar nantinya mampu
mengendalikan diri serta tidak keluar dari cara berpikir bangsa Indonesia.
Pentingnya Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi khususnya bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara diharapkan dapat menjadi dasar dan akar pada pengembangan keilmuan yang disesuaikan dengan nilai-nilai budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia,sehingga pengembangan iptek tadi tidak keluar dari nilai-nilai yang telah dimilliki bangsa Indonesia
NPM : 2118031030
Prodi : Farmasi
Pancasila sebagai dasar pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi dapat ditelurusi, dalam hal-hal sebagai berikut.
Pertama, prulalisme nilai yang berkembang pada masyarakat Indonesia pada saat ini seiring dengan kemajuan iptek menimbulkan perubahan dan cara pandang manusia tentang kehidupan. Hal ini akan menimbulkan renungan supaya bangsa Indonesia tidak terjerumus dalam keputusan nilai yang tidak sesuai dengan kepribadian bangsa. Kedua, kemajuan iptek pada tataran sekarang telah menimbulkan dampak yang negatif dan ada pada titik yang membahayakan terhadap eksistensi manusia dimasa yang akan datang.
Ketiga, perkembngan iptek yang didominasi oleh negara-negara barat akan mengancam nilai-nilai khas yang dimiliki oleh bangsa Indonesia. Oleh karenanya perlu penyaringan dan penangkalan yang jelas tentang pengaruh dunia secara global yang tidak sesui dengan nilai-nilai kepribadian bangsa Indonesia.
NPM : 2118031044
Ilmu Pengetahuan dan Teknologi yang semakin berkembang telah memberikan kemudahan dan memecahkan berbagi persoalan hidup dan kehidupan yang dihadapi manusia. Namun, perkembangan iptek juga sering kali digunakan untuk hal-hal negatif yang dapat merugikan orang lain hingga keamanan suatu negara. Oleh karena itu, setiap ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek) yang dikembangkan di Indonesia memang haruslah tidak bertentangan dengan nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila, harus didasarkan dengan nilai Pancasila sebagai faktor internal pengembangan, dan harus berakar dari budaya dan idiologi bangsa Indonesia sendiri.
Nilai-nilai Pancasila dalam pengembangan iptek di Indonesia berperan sebagai rambu normatif. Pancasila diharapkan dapat menjadi dasar pada pengembangan keilmuan yang disesuaikan dengan nilai-nilai budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia, sehingga pengembangan iptek tadi tidak keluar dari nilai-nilai yang telah dimilliki bangsa Indonesia.
2118031017
Farmasi
Pancasila adalah dasar negara atau pokok kaidah negara yang fundamental yang tercantum dalam pembukaan UUD 1945 sekaligus sebagai cita hukum negara Indonesia karena Pancasila bersumber pada pandangan dan falsafah hidup yang mendalam,di mana tersimpan ciri khas sifat dan karakter luhur bangsa Indonesia.
Saat ini perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi mencapai kemajuan yang begitu pesat sehingga mengakibatkan peradaban manusia mengalami perubahan yang luar biasa. Perkembangan iptek tidak dapat dipungkiri dari situasi yang lengkap artinya iptek selalu berkembang dalam suatu ruang budaya termasuk dalam bangsa Indonesia.
Reaksi adanya kemajuan iptek dan budaya merupakan persoalan yang seringkali mengundang penuaian. Berdasarkan perkembangan iptek ini menjadikan adanya urgensi tentang penegasan Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.
Konsep dasar nilai Pancasila sebagai pengembangan ilmu.
Pancasila dianggap sebagai sistem nilai acuan kerangka berpikir, pola acuan berpikir atau sebagai sistem nilai yang dijadikan kerangka landasan, kerangka cara dan arah tujuan, sehingga Pancasila menjadi kaidah penuntun dalam pembangunan hukum nasional. Setiap ilmu dan pengetahuan teknologi yang dikembangkan di Indonesia haruslah tidak bertentangan terhadap nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila. Setiap perkembangan iptek harus didasarkan dengan nilai Pancasila sebagai internal pengembangan, nilai-nilai Pancasila berperan sebagai rambu normatif bagi pengembangan iptek di Indonesia, setiap pengembangan iptek harus berakar dari budaya dan ideologi bangsa Indonesia sendiri.
Pancasila sebagai sumber nilai dan moral dalam pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.
Ilmu pengetahuan dan teknologi di masa sekarang memang merupakan kebutuhan tersendiri bagi kelompok manusia yang menginginkan kemajuan,harus memiliki dua hal tersebut yaitu ilmu pengetahuan dan teknologi.
Pancasila merupakan satu kesatuan dari sila-sila Pancasila haruslah merupakan sumber nilai kerangka berfikir dan sebagai asas moralitas bagi pembangunan ilmu pengetahuan dan teknologi.
Berdasarkan nilai sila ketuhanan Yang Maha Esa hal ini dapat mengimplementasikan ilmu pengetahuan yang mempertimbangkan rasional antara akal rasa dan kehendak.
Sila Kemanusiaan yang adil dan beradab memberikan dasar moralitas bagi manusia dalam mengembangkan iptek.
Sila Persatuan Indonesia memberikan rasa kesadaran akan nasionalisme dari bangsa Indonesia akan sumbangsihnya iptek sehingga dapat terjalin rasa terpelihara persaudaraan dan persahabatan antar daerah dan itu semua karena faktor kemajuan iptek itu sendiri.
Sila kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan perwakilan hal yang mendasar adalah dalam mengembangkan iptek berdasarkan atas kepentingan demokrasi hal ini mengandung maksud bahwa setiap warga negara mempunyai kewajiban dalam mengembangkan iptek dengan menghormati dan menghargai kebebasan orang lain dalam bersikap serta terbuka untuk mendapatkan masukan kritik dan saran yang membangun.
Sila keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia ini berarti kemajuan iptek harus dapat menjaga keseimbangan keadilan dalam kehidupan manusia keseimbangan keadilan antara dirinya sendiri manusia dengan Tuhannya Dan manusia lain dengan masyarakat bangsa dan negara serta lingkungan dimana manusia itu berada.
berdasarkan sumber historis sosiologis dan politik Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan iptek dapat ditelusuri dalam pembukaan UUD 1945 pada alinea ke-4 di mana kata mencerdaskan kehidupan bangsa mengacu pada perkembangan iptek melalui pendidikan Pancasila sebagai dasar pengembangan ilmu belum banyak dibicarakan pada awal kemerdekaan bangsa Indonesia.
berdasarkan artikel diatas dapat saya simpulkan yaitu kehadiran ilmu pengetahuan dan teknologi di tengah-tengah bangsa Indonesia saat ini memberikan kemudahan dan memberikan pencerahan bagi persoalan hidup dan kehidupan yang dihadapi manusia. dengan adanya kemajuan iptek ini menimbulkan perubahan dan cara pandang manusia tentang kehidupan hal ini dapat mengakibatkan renungan supaya bangsa Indonesia tidak terjerumus dalam kepuitisan nilai yang tidak sesuai dengan kepribadian bangsa. kemajuan iptek pada tataran sekarang telah menimbulkan dampak negatif yang membahayakan terhadap eksistensi manusia di masa yang akan datang juga perkembangan iptek yang didominasi oleh negara-negara barat mengancam nilai-nilai khas yang dimiliki oleh bangsa Indonesia namun ada beberapa hal yang dapat mencegah pengaruh perkembangan iptek yang tidak sesuai dengan nilai-nilai kepribadian bangsa Indonesia yaitu setiap perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang dikembangkan di Indonesia harus berdasarkan dan tidak bertentangan terhadap nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila, setiap iptek yang dikembangkan di Indonesia harus menyertakan nilai-nilai Pancasila sebagai faktor internal pengembangan iptek Pancasila dijadikan sebagai rambu-rambu normatif terhadap perkembangan iptek di Indonesia supaya dapat mengendalikan diri serta tidak keluar dari cara berpikir bangsa Indonesia.
NPM 2158031003
Prodi : Farmasi
Tanggapan yang dapat saya berikan mengenai penjelasan pada artikel yang telah diberikan adalah Kehadiran Ilmu Pengetahuan dan Teknologi ditengah-tengah kita akan memberikan kemudahan dan memecahkan berbagi persoalan hidup dan kehidupan yang dihadapi manusia. Beberapa peristiwa yang terjadi didunia ini misalnya dampak negatif dari bom atom yang dijatuhkan di Hirosima dan Nagasaki pada waktu Perang Dunia kedua, dampak ini akan berdampak negatif kepada masyarakat Jepang waktu dan menimbulkan traumatik kepada generasi berikutmya. Dan bahkan akan berdampak pada nilai kemanusian secara universal. Nilai kemanusiaan itu akan bukan milik sekelompok orang tertentu tetapi milik bersama umat manusia. Melihat kenyataan diatas maka Pancasila sebagai dasar pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi dapat ditelurusi, dalam hal-hal sebagai berikut. Pertama, prulalisme nilai yang berkembang pada masyarakat Indonesia pada saat ini seiring dengan kemajuan iptek menimbulkan perubahan dan cara pandang manusia tentang kehidupan. Hal ini akan menimbulkan renungan supaya bangsa Indonesia tidak terjerumus dalam keputusan nilai yang tidak sesuai dengan kepribadian bangsa. Kedua, kemajuan iptek pada tatatan kehidupsn sekarang ini telah menimbulkan dampak negatif dan ada pada titik yang membahayakan eksistensi manusia di masa yang akan datang. Ketiga, perkembangan iptek yang didominasi oleh negara-negara barat akan mengancam nilai-nilai khas yang dimiliki oleh bangsa Indonesia. Oleh karena itu perlu penyaringan dan penangkalan yang jelas tentang pengaruh dunia secara global yang tidak sesui dengan nilai-nilai kepribadian bangsa Indonesia.
Pentingnya Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi khususnya bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara diharapkan dapat menjadi dasar dan akar pada pengembangan keilmuan yang disesuaikan dengan nilai-nilai budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia, sehingga pengembangan iptek tadi tidak keluar dari nilai-nilai yang telah dimilliki bangsa Indonesia.
NPM : 2118031034
Pancasila sebagai sistem nilai acuan yang dijadikan kerangka landasan, kerangka cara, sekaligus arah/tujuan bagi yang menyandangnya, sehingga Pancasila menjadi kaidah penuntun dalam pembangunan hukum nasional. Artinya nilai-nilai dasar Pancasila secara normatif menjadi dasar, kerangka acuan, dan tolak ukur segenap aspek pembangunan nasional yang dijalan kan di Indonesia.
Dalam upaya mewujudkan kesejahteraan dan peningkatan harkat dan martabatnya, maka manusia mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi. Ilmu pengetahuan dan teknologi, di masa sekarang memang merupakan kebutuhan tersendiri. meski begitu Pancasila merupakan satu kesatuan dari sila-sila Pancasila yang merupakan sumber nilai, kerangka berpikir serta sebagai asas moralitas bagi pembangunan ilmu pengetahuan dan teknologi.
Kehadiran Ilmu Pengetahuan dan Teknologi ditengah-tengah kita akan memberikan kemudahan dan memecahkan berbagi persoalan hidup dan kehidupan yang dihadapi manusia. namun kita harus sadar pentingnya Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi khususnya bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara, karena diharapkan dapat menjadi dasar dan akar pada pengembangan keilmuan yang disesuaikan dengan nilai-nilai budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia, sehingga pengembangan iptek tadi tidak keluar dari nilai-nilai yang telah dimilliki bangsa Indonesia
NPM : 2118031048
Prodi : Farmasi
Pancasila sebagai ideologi negara merupakan kristalisasi nilai-nilai budaya dan agama dari Bangsa Indonesia. Pancasila sebagai Ideologi Bangsa mengakomodir seluruh aktivitas kehidupan bermasyarakat termasuk dalam aktivitas ilmiah. Oleh karena itu perumusan Pancasila sebagai paradigma ilmu bagi aktivitas ilmiah di Indonesia merupakan sesuatu yang bersifat niscaya. Bangsa Indonesia memiliki akar budaya dan religi yang kuat yang tumbuh dalam kehidupan masyarakat. Sehingga manakala pengembangan ilmu tidak berakar pada Ideologi Bangsa maka sama halnya dengan membiarkan ilmu berkembang tanpa arah.
Perkembangan IPTEK ( Ilmu Pengetahuan dan Teknologi ) pada gilirannya bersentuhan dengan nilai-nilai budaya dan agama, IPTEK perlu mempertimbangkan nilai-nilai budaya dan agama dalam pengembangannya agar tidak merugikan umat manusia. Pentingnya Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi khususnya bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara diharapkan dapat menjadi dasar dan akar pada pengembangan keilmuan yang disesuaikan dengan nilai-nilai budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia agar tidak menghilangkan jati diri Bangsa Indonesia, sehingga pengembangan iptek tadi tidak keluar dari nilai-nilai yang telah dimilliki bangsa Indonesia
NPM : 2158031002
Prodi : Farmasi
Dari artikel yang berjudul Urgensi Penegasan Pancasila Sebagai Daar Nilai Pengembangan Iptek ini dapat kita ketahui bahwa Pancasila merupakan dasar negara atau pokok kaidah negara yang fundamental yang tercantum dalam pembukaan UUD 1945 dan sekaligus cita hukum negara Indonesia. Namun, perkembangan Iptek saat ini mengalami kemajuan yang sangat pesat sehingga perdapan manusia mengalami perubahan yang luar biasa. Pengembangan Iptek tidak dapat terlepas dari stuasi yang melengkapainya, artinya iptek selalu berkembang dalam suatu ruang budaya. Perkembangan iptek pada gilirannya bersentuhan dengan nilai-nilai budaya dan agama sehingga disatu pihak dibutuhkan semangat obyektifitas dipihak lain iptek perlu mempertimbangkan nilai-nilai budaya dan agama dalam pengembangannya agar tidak merugikan umat manusia. Kemajuan Iptek yang sangat pesat ini harus diiringi dengan cara penggunaan yang tepat. Realitas yang didapatkan, kepemilikan terhadap iptek sering disalahgunakan, sehingga justru mendehumanisasikan manusia itu sendiri. Dalam kondisi seperti di atas maka diperlukanlah suatu platform yang mampu dijadikan sebagai ruhnya dagi perkembangan iptek di Indonesia. Bangsa Indonesia, dalam seluruh dimensi hidupnya, termasuk di bidang iptek, tergantung pada kuat tidaknya memegang ruh bangsanya, yaitu Pancasila. Maka dari itu, sebagai generasi penerus bangsa, hendaknya kita bijak dalam menggunakan teknologi yang ada agar tidak mentyimpang dari nilai - nilai Pancasila yang sudah tertanam sejak dahulu kala.
NPM : 2118031045
Pancasila sebagai idiologi bangsa Indonesia mengakomodir seluruh aktifitas kehidupan bermasyarakat, berbangasa dan bernegara demikian juga dalam aktifitas ilmiah. Oleh karena itu perumusan Pancasila sebagai paradigma ilmu bagi aktivitas ilmiah di Indonesia merupakan sesuatu yang bersifat niscaya. Sebab pengembangan ilmu yang terlepas dari idiologi Pancasila, justru dapat mengakibatkan sekularisme, seperti yang terjadipada jaman Renaissance di Eropa. Bangsa Indonesia memiliki akar budaya dan religi yang kuat dan tumbuh sejak lama dalam kehidupan masyarakat sehingga manakala pengembangan ilmu tidak berakar pada idiologi bangsa, sama halnya dengan membiarkan ilmu berkembang tanpa arah dan oreintasi yang tidak jelas.
Pancasila merupakan satu kesatuan dari sila-sila Pancasila haruslah merupakan sumber nilai, kerangka berpikir dan serta sebagai asas moralitas bagi pembangunan ilmu pengethuan dan teknologi. Hal ini dapat ditunjukkan dalam sila-sila Pancasila yang merupakan sebuah sistem etika, antara lain:
1. Sila Ketuhanan Yang Maha Esa, pada sila ini dapat mengimplementasikan ilmu pengetahuan, yang mempertimbangjan rasional, antara akal, rasa dan kehendak. Sehingga dapat menempatkan manusia di alam semesta bukan sebagai pusatnya melainkan sebagaian yang sistematik dari alam yang diolahnya.
2. Sila Kemanusahteraan bersaiaan Yang Adil dan Beradab, pada sila ini memberikan dasar moralitas bagi manusia dalam mengembangkan iptek. Iptek adalah salah satu perkembangan dalam budaya hidup manusia, yang pada hakekatnya bertujuan demi kesejahteraan bersama.
3. Sila Persatuan Indonesia, memberikan rasa kesadaran akan nasionalisme dari bangsa Indonesia akan sumbnagsihnya iptek sehingga dapat terjalinnya rasa terpelihara, persaudaraan dan persahaban antar daerah dan itu semua karena faktor kemajuan ilmu pengetahuan.
4. Sila Kerakyatan Yang dipimpin oleh hikmad kebijaksanaa dalam permusyarawatan/perwakilan, hal yang mendasar adalah dalam pengembangan iptek didasarkan atas kepentingan demokrasi, hal ini mengandung maksud bahwa setiap warga negara mempunyai kewajiban dalam pengembangan iptek dengen menghormati dan mengharai kebebsana orang lain dalam bersikap serta terbuka untuk mendapatkan masukan, kritik dan saran yang membangun.
5. Sila Keadilan soial bagi seluruh rakyat Indonesia. Kemajuan iptek harus dapat menjaga keseimbangan keadilanbdalam kehidupan manusian,bkeseimbangan keadilan antar dirinya sendiri, manusi dengan Tuhannya manusia lainnya manusia dengan masyarakat bangsa dan negara serta lingkungan dimana manusia itu berada.
NPM: 2118031007
Pancasila merupakan acuan untuk berkembangnya Ilmu pemnegtahuan dan teknologi yang ada. Kelima sila dalam Pancasila digunakan sebagai pedoman dalam kemajuan yang ada karena Pancasila sebagai pandangan hidup yang harus dipertahankan nilai-nilainya. Pancasila sebagai acuan normatif untuk pengaruh budaya dari luar agar tidak menghilangkan ciri khas bangsa Indonesia. Artinya nilai-nilai dasar Pancasila secara normatif menjadi dasar, kerangka acuan, dan tolak ukur segenap aspek pembangunan nasional yang dijalan kan di Indonesia. Sehingga Pancasila di tetapkan sebagai dasar negara dan ideologi nasional. Nilai - nilai Pancasila meliputi nilai dasar, nilai instrumental dan nilai praktis. Setiap iptek yang dikembangkan di Indonesia harus menyertakan nilainilai Pancasila sebagai faktor internal pengembangan iptek.
NPM : 2158031001
Tanggapan saya terhadap artikel tersebut adalah Setiap perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek) yang dikembangkan di Indonesia haruslah berdasar dan tidak bertentangan dengan nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila, Setiap iptek yang dikembangkan di Indonesia harus menyertakan nilai nilai Pancasila sebagai faktor internal pengembangan iptek, Pancasila dijadikan sebagai rambu rambu normatif dalam perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di Indonesia agar nantinya mampu mengendalikan diri serta tidak keluar dari cara berpikir bangsa Indonesia, Pentingnya Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi khususnya bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara diharapkan dapat menjadi dasar dan akar pada pengembangan keilmuan yang disesuaikan dengan nilai-nilai budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia, sehingga pengembangan iptek tadi tidak keluar dari nilai-nilai yang telah dimilliki bangsa Indonesia.
NPM : 2118031008
Pancasila adalah dasar negara atau pokok kaidah negara yang fundamental yang tercantum dalam Pembukaan UUD 1945, dan sekaligus cita hukum negara Indonesia karena bersumber pada pandangan dan falsafah hidup yang mendalam. Pengembangan Iptek tidak dapat terlepas dari stuasi yang melengkapainya, artinya iptek selalu berkembang dalam suatu ruang budaya. Perkembangan iptek pada gilirannya bersentuhan dengan nilai-nilai budaya dan agama sehingga disatu pihak dibutuhkan semangat obyektifitas dipihak lain iptek perlu mempertimbangkan nilai-nilai budaya dan agama dalam pengembangannya agar tidak merugikan umat manusia. Pancasila sebagai sistem nilai acuan, kerangka-kerangka berpikir, pola acuan berpikir atau jelasnya senagai sistem nilai yang dijadikan kerangka landasan, kerangka cara, dan sekaligus arah/tujuan bagiyang menyandangnya
pengertian Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan ilmu dapat disampaikan pemahaman, Pertama, bahwa setiap ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek) yang dikembangkan di Indonesia haruslah tidak bertentangan dengan nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila. Kedua,bahwa setiap perkembangan iptek harus didasarkan dengan nilai Pancasila sebagai faktor internal pengembangan. Ketiga, nailai-nilai Pancasila berperan sebagai rambu normatif bagi pengembangan iptek di Indonesia. Keempat, bahwa setiap pengembangan iptek harus berakar dari budaya dan ideologi bangsa Indonesia sendiri atau yang lebih dikenal indelegensasi ilmu.
NPM: 2118031012
Pancasila adalah sistem nilai yang dijadikan sebagai kerangka dasar, kerangka cara, dan sekaligus arah atau tujuan bagi yang menyandangnya, sehingga Pancasila menjadi pedoman dalam pembangunan hukum nasional. Artinya, sila-sila Pancasila menjadi landasan normatif, kerangka acuan, dan tolok ukur pembangunan nasional Indonesia. Akibatnya, Pancasila telah ditetapkan sebagai ideologi negara dan bangsa. Nilai-nilai dasar, nilai-nilai instrumental, dan nilai-nilai praktis semuanya termasuk dalam nilai-nilai Pancasila.
Signifikansi Pancasila sebagai landasan nilai pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, khususnya bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara, diharapkan dapat menjadi landasan dan akar pengembangan ilmu pengetahuan yang disesuaikan dengan nilai-nilai budaya yang dianut oleh bangsa Indonesia. Manusia, sehingga perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi tidak muncul dari nilai-nilai tersebut. Ini diselenggarakan oleh pemerintah Indonesia.
NPM: 211803129
Tanggapan saya terkait dengan artikel yang diberikan yaitu, Pancasila sebagai ideologi nasional merupakan kristalisasi dari nilai-nilai budaya dan agama serta etnis Indonesia yang bertujuan untuk membuat nilai-nilai yang ada cocok untuk semua aspek kegiatan kehidupan berbangsa dan bernegara. Contohnya seperti dalam kegiatan ilmiah atau IPTEK. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di Indonesia bertumpu pada lima sila dalam pancasila dimana pancasila berperan sebagai pedoman prinsip dan pedoman untuk kemajuan teknologi sains. Dalam hal ini Pancasila sangat diharapkan dapat memberikan pedoman normatif bagi pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di Indonesia. Selain itu hal-hal yang dapat diperhatikan terkait peranan pacasila dalam bidang IPTEK antara lain Konsep Dasar Nilai Pancasila Sebagai Pengembangan Ilmu, Pancasila Sebagai Sumber Nilai dan Moral dalam Pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Tekhologi, serta Sumber Historis, Sosiologis, dan Politik Pancasila Sebagai Dasar Nilai Pengembangan Iptek.
NPM : 2118031010
Tanggapan saya terhadap artikel yang diberikan adalah Pancasila sebagai sistem nilai acuan, kerangka-kerangka berpikir, pola acuan berpikir atau jelasnya sebagai sistem nilai yang dijadikan kerangka landasan, kerangka cara, dan sekaligus arah atau tujuan bagi yang menyandangnya sehingga Pancasila menjadi kaidah penuntun dalam pembangunan hukum nasional. Artinya nilai-nilai dasar Pancasila secara normatif menjadi dasar, kerangka acuan, dan tolak ukur segenap aspek pembangunan nasional yang dijalan kan di Indonesia. Sehingga Pancasila di tetapkan sebagai dasar negara dan ideologi nasional. Nilai - nilai Pancasila meliputi nilai dasar, nilai instrumental dan nilai praktis.
Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan IPTEK menjadi salah satu upaya di masyarakat dalam hal memajukan perkembangan ilmu dan teknologi. Dijelaskan pada artikel bahwa perkembangan ilmu dan teknologi merupakan suatu kebutuhan yang memang diperlukan ditengah tengah masyarakat . Peran penting Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan Ilmu pengetahuan dan teknologi khususnya bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara diharapkan dapat menjadi dasar dan akar pada pengembangan keilmuan yang disesuaikan dengan nilai-nilai budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia, sehingga pengembangan iptek tadi tidak keluar dari nilai-nilai yang telah dimilliki bangsa Indonesia.
NPM : 2118031053
Prodi : Farmasi
Dalam pengertian Pancasila sebagai
dasar nilai pengembangan ilmu dapat disampaikan pemahaman, Pertama,
bahwa setiap ilmu pengetahuan dan
teknologi (iptek) yang dikembangkan di
Indonesia haruslah tidak bertentangan
dengan nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila. Kedua,bahwa setiap
perkembangan iptek harus didasarkan
dengan nilai Pancasila sebagai faktor
internal pengembangan. Ketiga, nailai-
nilai Pancasila berperan sebagai rambu
normatif bagi pengembangan iptek di
Indonesia. Keempat, bahwa setiap
pengembangan iptek harus berakar dari budaya dan idiologi bangsa Indonesia sendiri atau yang lebih dikenal indelegensasi ilmu (mempribumikan
ilmu).
Upaya manusia mewujudkan
kesejahteraan dan peningkatan harkat dan martabatnya maka manusia
mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi.Kepemilikan iptek untuk
memudahkan kehidupan manusia dan
mengangkat derajat manusia, oleh karena itu kepemilikan tersebut harus diiringi dengan cara menggunakan yang tepat. Realitas yang didapatkan, kepemilikan terhadap iptek sering disalahgunakan, sehingga justru mendehumanisasikan
manusia itu sendiri.Pancasila merupakan satu kesatuan
dari sila-sila Pancasila haruslah
merupakan sumber nilai, kerangka
berpikir dan serta sebagai asas moralitas bagi pembangunan ilmu pengethuan dan teknologi.Amanat dalam pembukaan UUD 1945 yang terkait dengan mencerdaskan kehidupan bangsa haruslah berdasarkan nilai-nilai Ketuhanan Yang Maha Esa, dan sterusnya yaitu Pancasila. Proses mencerdaskan
kehidupan bangsa yang terlepas dari nilai-nilai spiritual, kemanusiaan, solidaritas kebangsaan, musyawarah, dan keadilan merupakan pencerdasan terhadap amanat Pembukaan Undang-Undang Dasar 1945 yang merupakan dokuen sejarah bangsa Indonesia.
NPM : 2118031024
Prodi : Farmasi
Izin memberikan tanggapan pak, saya setuju dengan artikel Urgensi Penegasan Pancasila Sebagai Dasar Nilai Pengenbangan IPTEK karena Pancasila memiliki nilai penting sebagai dasar nilai pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi khususnya bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara. Pancasila diharapkan dapat menjadi dasar dan akar pada pengembangan keilmuan yang disesuaikan dengan nilai-nilai budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia, sehingga pengembangan iptek tadi tidak keluar dari nilai-nilai yang telah dimilliki bangsa Indonesia. Dalam pengertian Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan ilmu dapat disampaikan pemahaman, Pertama, bahwa setiap ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek) yang dikembangkan di Indonesia haruslah tidak bertentangan dengan nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila. Kedua,bahwa setiap perkembangan iptek harus didasarkan dengan nilai Pancasila sebagai faktor internal pengembangan. Ketiga, nailainilai Pancasila berperan sebagai rambu normatif bagi pengembangan iptek di Indonesia. Keempat, bahwa setiap pengembangan iptek harys berakar dari budaya dan idiologi bangsa Indonesia sendiri atau yang lebih dikenal indelegensasi ilmu (mempribumikan ilmu).
NPM : 2158031013
Tanggapan yang dapat saya berikan terhadap artikel yang telah diberikan adalah Pancasila sebagai ideologi negara merupakan kristalisasi nilai-nilai budaya dan agama dari Bangsa Indonesia.
Pentingnya Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan ilmu adalah untuk memperlihatkan peran Pancasila sebagai rambu-rambu normatif bagi pengembangan ilmu pengetahuan di Indonesia.
Pancasila yang merupakan sebuah sistem etika, antara lain:
1. Sila Ketuhanan Yang Maha Esa, pada sila ini dapat mengimplementasikan ilmu pengetahuan, yang mempertimbangjan rasional, antara akal, rasa dan kehendak. Sehingga dapat menempatkan manusia di alam semesta bukan sebagai pusatnya melainkan sebagaian yang sistematik dari alam yang diolahnya.
2. Sila Kemanusahteraan bersaiaan Yang Adil dan Beradab, pada sila ini memberikan dasar moralitas bagi manusia dalam mengembangkan iptek. Iptek adalah salah satu perkembangan dalam budaya hidup manusia, yang pada hakekatnya bertujuan demi kesejahteraan bersama.
3. Sila Persatuan Indonesia, memberikan rasa kesadaran akan nasionalisme dari bangsa Indonesia akan sumbnagsihnya iptek sehingga dapat terjalinnya rasa terpelihara, persaudaraan dan persahaban antar daerah dan itu semua karena faktor kemajuan ilmu pengetahuan.
4. Sila Kerakyatan Yang dipimpin oleh hikmad kebijaksanaa dalam permusyarawatan/perwakilan, hal yang mendasar adalah dalam pengembangan iptek didasarkan atas kepentingan demokrasi, hal ini mengandung maksud bahwa setiap warga negara mempunyai kewajiban dalam pengembangan iptek dengen menghormati dan mengharai kebebsana orang lain dalam bersikap serta terbuka untuk mendapatkan masukan, kritik dan saran yang membangun.
5. Sila Keadilan soial bagi seluruh rakyat Indonesia. Kemajuan iptek harus dapat menjaga keseimbangan keadilanbdalam kehidupan manusian,bkeseimbangan keadilan antar dirinya sendiri, manusi dengan Tuhannya manusia lainnya manusia dengan masyarakat bangsa dan negara serta lingkungan dimana manusia itu berada.
NPM : 2118031011
Tanggapan saya terhadap artikel tersebut adalah perkembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (Iptek) dewasa ini mencapai kemajuan pesat sehingga peradapan manusia mengalami perubahan yang luar biasa. Kehadiran Ilmu Pengetahuan dan Teknologi ditengah-tengah kita akan memberikan kemudahan dan memecahkan berbagai persoalan hidup dan kehidupan yang dihadapi manusia. Pancasila sebagai landasan etika pengembangan iptek. Makna Pancasila sebagai dasar pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi dapat disampaikan pemahaman,
1. Setiap perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek) yang dikembangkan di Indonesia haruslah berdasar dan tidak bertentangan dengan nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila
2. Setiap iptek yang dikembangkan di Indonesia harus menyertakan nilai-nilai Pancasila sebagai faktor internal pengembangan iptek
3. Pancasila dijadikan sebagai rambu-rambu normatif dalam perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di Indonesia agar nantinya mampu mengendalikan diri serta tidak keluar dari cara berpikir bangsa Indonesia.
4. Setiap pengembangan iptek harus berakar dari budaya dan idiologi bangsa Indonesia sendiri atau yang lebih dikenal indelegensasi ilmu (mempribumikan ilmu)
Pancasila sebagai landasan etika pengembangan iptek dapat dirinci sebagai berikut: (1) pengembangan iptek yang terlebih menyangkut manusia haruslah menghormati martabat manusia, (2) iptek seharusnya harus meningkatkan kualitas hidup manusia, baik sekarang maupun masa yang akan datang, (3) pengembangan iptek hendaknya membantu pemekaran komunitas manusia, baik lokal, nasional , maupun global. (4) iptek harus terbuka untuk masyarakat dan memiliki dampak langsung dalam kondisi hidup masyarakat. (5) iptek hendaknya membantu penciptaan masyarakat yang semakin lebih adil.
Pentingnya Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi khususnya bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara diharapkan dapat menjadi dasar dan akar pada pengembangan keilmuan yang disesuaikan dengan nilai-nilai budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia, sehingga pengembangan iptek tadi tidak keluar dari nilai-nilai yang telah dimilliki bangsa Indonesia.
NPM: 2118031013
Tanggapan saya terkait artikel yang diberikan adalah dalam konsep nilai dasar Pancasila sebagai pengemban ilmu, merupakan suatu sistem nilai acuan, kerangka-kerangka berpikir, pola acuan berpikir yang dijadikan kerangka landasan, kerangka cara sekaligus arah atau tujuan bagi yang menyandangnya. Sehingga Pancasila menjadi kaidah penuntutan dalam pembangunan hukum nasional. Nilai-nilai Pancasila meliputi nilai dasar (intrinsik), nilai instrumental, nilai praktis.
Dalam Pancasila sebagai sumber nilai dan moral pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, sebagai satu kesatuan dari sila-sila Pancasila haruslah merupakan sumber nilai, kerangka berpikir dan sebagai asas moralitas dapat ditunjukkan dalam sila-sila Pancasila yang merupakan sebua sistem etika.
Dalam sumber historis, sosiologis, dan politik Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan iptek, yaitu dalam sumber historis dapat ditelusuri dalam berbagai diskusi dan seminar dikalangan intelektual salah satunya adalah perguruan tinggi. Sebagai sumber sosiologis Pancasila dapat ditemukan dalam sikap masyarakat yang peka terhadap isu-isu Ketuhanan dan kemanusiaan yang ada dibalik peristiwa yang terjadi dalam masyarakat. Sumber politis Pancasila dapat dilihat dari berbagai kebijakan yang dilakukan oleh para penyelenggara negara.
Pentingnya Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi khususnya bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara diharapkan dapat menjadi dasar dan akar pada pengembangan keilmuan yang disesuaikan dengan nilai-nilai budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia, sehingga pengembangan iptek tadi tidak keluar dari nilai-nilai yang telah dimilliki bangsa Indonesia.
Pancasila merupakan satu kesatuan dari sila-sila Pancasila haruslah merupakan sumber nilai, kerangka berpikir dan serta sebagai asas moralitas bagi pembangunan ilmu pengetahuan dan teknologi karena pada saat ini ilmu pengetahuan dan teknologi berkembang sangat pesat. Kehadiran Ilmu Pengetahuan dan Teknologi ditengah-tengah kita akan memberikan kemudahan dan memecahkan berbagi persoalan hidup dan kehidupan yang dihadapi manusia tetapi hal tersebut tentu saja tidak luput dari dampak negatif yang ditimbulkan dan bisa saja mengancam masyarakat dan bangsa Indonesia.
Sehingga pentingnya peran Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan Ilmu pengetahuan dan teknologi khususnya bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara diharapkan dapat menjadi dasar dan akar pada pengembangan keilmuan yang disesuaikan dengan nilai-nilai budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia, sehingga pengembangan iptek tadi tidak keluar dari nilai-nilai yang telah dimilliki bangsa Indonesia.
NPM : 2118031037
Prodi : Farmasi
Tanggapan saya terhadap artikel yang diberikan adalah Pancasila menjadi kaidah penuntun dalam pembangunan hukum nasional. Artinya niali-nilai dasar Pancasila secara normatifmenjadi dasar, kerangka acuan, dan tolakukur segenap aspek pembangunan nasional yang dijalan kan di Indonesia. Nilai-nilai Pancasila Pancasila meliputi : nilai dasar (instrinsik) yaitu pokok yang tidak terikat waktu dan tempat dan bersifat abstrak, mencakup cita-cita, tujuan dan tatanan dasar yang telah ditetapkan oleh the founding fathers; nilai instrumental, yaitu penjabaran nilai dasar sebagai arahan kinerja untuk waktu dan kondisi tertentu, bersifat lebih kontekstual dan harus selalu disesuaikan dengan tuntunan zaman mencakup kebijakan, strategi organisasi, sistem, rencana dan program berupa peraturan perundang-undangan yang dikembangkan oleh lembaga penyelenggara negara; dan nilai paraktis yaitu interaksi antara nilai instrumental dengan situasi kongkrit tempat dan situasi tertentu, bersifat dinamis demi tegaknya nilai instrumental dan menjamin nilai dasar tetap relevan dengan permaslahan utama yang dihadapi masyarakat sesuai dengan zamannya. Nilai praktis merupakan perpaduan identitas dan realitas, terkandung dalam kenyataan sehari-hari sebagai implementasi nilai-nilai Pancasila. Pancasila juga merupakan satu kesatuan dari sila-sila Pancasila haruslah merupakan sumber nilai, kerangka berpikir dan serta sebagai asas moralitas bagi pembangunan ilmu pengethuan dan teknologi. Sumber Politis Pancasila sebagai dasar nila pengembangan iptek dapat dilihat dari berbagai kebijakan yang dilakukan oleh para penyelenggara negara.
Pancasila telah dijadikan dasar nilai bagi pengembangan IPTEK demi kesejahteraan hidup masyarakat Indonesia. Pengembangan IPTEK sebagai hasil budaya masyarakat Indonesia harus didasarkan pada nilai moral ketuhanan dan kemanusiaan yang adil dan beradab. Pada dasarnya sila-sila pada Pancasila merupakan sumber nilai, kerangka pikir, dan dasar moralitas bagi pengembangan IPTEK. Sehingga, sila- sila dalam Pancasila menunjukkan sistem etika dalam pengembangan IPTEK.
NPM : 2118030126
Tanggapan yang dapat saya berikan terhadap artikel yang telah diberikan adalah bahwa Pancasila adalah dasar negara atau pokok kaidah negara yang fundamental yang tercantum dalam Pembukaan UUD 1945, dan sekaligus cita hukum (rechtssidee). Pancasila sebagai landasan berpikir dan acuan bertindak bangsa Indonesia,
Dalam perkembangan Ilmu Pengetahuan Teknologi di Indonesia didasarkan
kelima sila dalam Pancasila merupakan pegangan dan pedoman dan pengembangan
ilmu pengetahuan dan teknologi. Pengembangan Ilmu Pengetahuan
dan Teknologi (Iptek) dewasa ini
mencapai kemajuan pesat sehingga
perdapan manusia mengalami perubahan
yang luar biasa . Pengembangan Iptek
tidak dapat terlepas dari stuasi yang
melengkapainya, artinya iptek selalu
berkembang dalam suatu ruang budaya. Perkembangan iptek pada gilirannya bersentuhan dengan nilai-nilai budaya dan agama sehingga disatu pihak dibutuhkan semangat obyektifitas dipihak lain iptek perlu mempertimbangkan nilai-nilai budaya dan agama dalam pengembangannya agar tidak merugikan umat manusia.
Sila Ketuhanan Yang Maha Esa, pada sila ini dapat mengimplementasikan ilmu pengetahuan, yang mempertimbangjan rasional, antara akal, rasa dan kehendak. Sila Kemanusiaan Yang Adil dan Beradab, pada sila ini memberikan dasar moralitas bagi manusia dalam mengembangkan iptek. Sila Persatuan Indonesia, memberikan rasa kesadaran akan nasionalisme dari bangsa Indonesia akan sumbnagsihnya iptek sehingga dapat terjalinnya rasa terpelihara, persaudaraan dan persahaban antar daerah dan itu semua karena faktor kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi. Sila Kerakyatan Yang dipimpin oleh hikmad kebijaksanaa dalam permusyarawatan/perwakilan, hal yang mendasar adalah dalam pengembangan iptek didasarkan atas kepentingan demokrasi. Sila Keadilan soial bagi seluruh rakyat Indonesia. Kemajuan iptek harus dapat menjaga keseimbangan keadilan dalam kehidupan manusian, keseimbangan keadilan antar dirinya sendiri, manusi dengan Tuhannya manusia lainnya manusia dengan masyarakat bangsa dan negara serta lingkungan dimana manusi itu berada.
NPM: 2158031006
Pancasila sebagai dasar pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi dapat ditelurusi, dalam hal-hal sebagai berikut.Pertama, prulalisme nilai yang berkembang pada masyarakat Indonesia pada saat ini seiring dengan kemajuan iptek menimbulkan perubahan dan cara pandang manusia tentang kehidupan. Hal ini akan menimbulkan renungan supaya bangsa Indonesia tidak terjerumus dalam keputisan nilai yang tidak sesuai dengan kepribadian bangsa. Kedua, kemajuan iptek pada tataran sekarang telah menimbulkan dampak yang neatif dan ada pada titik yang membahayakan terhadap eksistensi manusia dimasa yang akan datang. Ketiga, perkembngan iptek yang didominasi oleh negara-negara barat akan mengancam nilai-nilai khas yang dimiliki oleh bangsa Indonesia. Oleh karen aperlu penyaringan dan penangkalan yang jelas tentang pengaruh dunia secara global yang tidak sesui dengan nilai-nilai kepribadian bangsa Indonesia. Sehingga urgensi Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi adalah dapat disimpulkan sebagai berikut :
1. Setiap perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek) yang dikembangkan di Indoenesia haruslah berdasar dan tidak bertentangan dengan nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila
2. Setiap iptek yang dikembangkan di Indonesia harus menyertakan nilainilai Pancasila sebagai faktor internal pengembangan iptek
3. Pancasila dijadikan sebagai ramburambu normatif dalam perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di Indonesia agar nantinya mampu mengendalikan diri serta tidak keluar dari cara berpikir bangsa Indonesia.
NPM:2118031022
Prodi: Farmasi
Izin menanggapi pak,Konsep Dasar Nilai Pancasila
Sebagai Pengembangan Ilmu sangat penting untuk bangsa Indonesia karena nilai-nilai dasar Pancasila secara normatif menjadi dasar, kerangka acuan,
dan tolak ukur segenap aspek pembangunan nasional yang dijalan kan
di Indonesia,dan dapat dikatakan bahwa setiap ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek) yang dikembangkan di
Indonesia tidak boleh bertentangan
dengan nilai-nilai yang terkandung dalam
Pancasila.
Contoh penerapan Pancasila Sebagai Sumber Nilai
dan Moral dalam Pengembangan
Ilmu Pengetahuan dan Teknologi,dapat dilakukan dengan mengimplementasikan
ilmu pengetahuan, yang mempertimbangjan rasional, antara
akal, rasa dan kehendak.
Berdasarkan Sumber Historis,Sosiologis, dan Politik Pancasila Sebagai Dasar
Nilai Pengembangan Iptek ,pengembangan ilmu pengetahuan yang
dapat mengangkat harkat dan martabat
bangsa Indonesia agar setara dengan bangsa-bangsa lain didunia.
Pentingnya Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan Ilmu Pengetahuan
dan Teknologi khususnya bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa ,dan bernegara
diharapkan dapat menjadi dasar dan akar
pada pengembangan keilmuan yang
disesuaikan dengan nilai-nilai budaya
yang dimiliki oleh bangsa Indonesia.
Setiap perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek)harus sesuai dengan nilai-nilai pancasila,agar sesuai dengan asas kemanusiaan dan tidak menyimpang dengan norma-norma yang berlaku.
NPM: 2118031050
Dari artikel yang bersangkutan, saya menanggapi bahwa sebagai ideologi negara, Pancasila merupakan bagian dari kristalisasi nilai budaya dan agama Bangsa Indonesia. Nilai-nilai tersebut pastinya akan memudahkan seluruh kegiatan kehidupan bermasyarakat berbangsa dan bernegara. Begitu pula dalam kegiatan yang berhubungan dengan keilmiahan, salah satunya dalam perkembangan Ilmu Pengetahuan Teknologi.
Ilmu Pengetahuan dan Teknologi yang hadir ditengah masyarakat luas akan memberikan kemudahan dalam memecahkan berbagi persoalan hidup maupun kehidupan yang tengah dihadapi. Perkembangan Ilmu Pengetahuan Teknologi di Indonesia didasarkan kepada kelima sila dalam Pancasila yang merupakan pegangan dan pedoman dalam pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi itu sendiri.
Pancasila sebagai dasar nilai dari pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi sangatlah penting, khususnya bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara. Beberapa hal diharapkan dapat menjadi dasar dan dapat mengakar pada pengembangan keilmuan yang telah disesuaikan dengan setiap nilai budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia, sehingga nantinya pengembangan iptek tidak akan keluar dari nilai yang telah dimilliki oleh bangsa Indonesia.
NPM :2118031009
Berdasarkan yang saya dapatkan pada artikel tersebut, pada intinya adalah pancasila harus dijadikan sebagai dasar pengembangan ilmu. Karena selain dampak positif, banyak punya hal negatif yang bisa terjadi akibat penyalahgunaan ilmu Pengetahuan. Sebagai contoh nyata yang sedang terjadi sekarang adalah penggunaan boraks yang seharusnya untuk mengawetkan kayu dan pengusir serangga justru digunakan sebagai pengawet makanan yang justru bisa berdampak buruk pada kesehatan ginjal, saraf, dan hati.
Nama : Ayu Kristin Manik
NPM : 2158031010
Izin menanggapi, Pancasila sebagai sistem nilai acuan, kerangka-kerangka berpikir, pola acuan berpikir atau jelasnya senagai sistem nilai yang dijadikan kerangka landasan, kerangka cara, dan sekaligus arah/tujuan bagi yang menyandangnya sehingga Pancasila menjadi kaidah penuntun dalam pembangunan hukum nasional. Artinya niali-nilai dasar Pancasila secara normatifmenjadi dasar, kerangka acuan, dan tolakukur segenap aspek pembangunan nasional yang dijalankan di Indonesia.
Upaya manusia mewujudkan kesejahteraan dan peningkatan harkat dan martabatnya maka manusia mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi. Ilmu pengetahuan dan teknologi, di masa sekarang memang merupakan kebutuhan tersendiri. Bagi kelompok manusia yang menginginkan kemajuan mutlak harus memiliki dua hal tersebut. Kepemilikan iptek untuk memudahkan kehidupan manusia dan mengangkat derajat manusia, oleh karena itu kepemilikan tersebut harus diiringi dengan cara menggunakan yang tepat. Realitas yang didapatkan, kepemilikan terhadap iptek sering disalahgunakan, sehingga justru mendehumanisasikan manusia itu sendiri. Hal ini justru sering dilakukan oleh para ilmuwan dan teknokrat. Padahal apapun hasil dari iptek mestinya dapat dipertanggungjawabkan akibatnya, baik pada masa lalu, masa sekarang, maupun masa depan.Â
Hal lain yang menegaskan peran
Pancasila sebagai sumber nilai dalam
pengembanagan iptek adalah, Pertama
bahwa pengembangan ilmu pengetahuan
harus menghormati keyakinan religius
masyarakat. Kedua, ilmu pengetahuan ditujukan bagi
pengembangan kemanusiaan dan dituntut
oleh nilai etis yang berdasarkan
kemanusiaan. Ketiga, iptek merupakan
yang menghomogenisasikan budaya
sehingga dapat mempersatukan
masyarakat dan memperkokoh
pembangunan dan identitas nasional.
Keempat, Prinsip demokrasi akan
menuntut bahwa pengusaan iotek harus
merata kesemu lapisan masyarakat
karena pendidikan adalah tuntutan
masyarakat. Kelima, Kesenjanagan
dalam dalam penguasaan iptek harus
dipersempit terus menerus sehingga semakin merata sebaga salah satu prinsip
keadilan.
Kehadiran Ilmu Pengetahuan dan Teknologi ditengah-tengah kita akan memberikan kemudahan dan memecahkan berbagi persoalan hidup dan kehidupan yang dihadapi manusia.Â
Nama : Nur Mawar Agustina
NPM : 2118031016
Izin memberikan tanggapan terakit materi yang dijelaskan pada artikel.
. Melihat kenyataan di atas maka Pancasila sebagai dasar pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi dapat ditelusuri, dalam hal-hal sebagai berikut:
- Prulalisme nilai yang berkembang pada masyarakat Indonesia pada saat ini seiring dengan kemajuan iptek menimbulkan perubahan dan cara pandang manusia tentang kehidupan
- Kemajuan iptek pada tataran sekarang telah menimbulkan dampak yang negatif dan ada pada titik yang membahayakan terhadap eksistensi manusia dimasa yang akan datang.
- Perkembangan iptek yang didominasi oleh negara-negara barat akan mengancam nilai-nilai khas yang dimiliki oleh bangsa Indonesia. Oleh karena itu, perlu penyaringan dan penangkalan yang jelas tentang pengaruh dunia secara global yang tidak sesuai dengan nilai-nilai kepribadian bangsa Indonesia.
Nilai-nilai Pancasila dalam pengembangan iptek di Indonesia berperan sebagai rambu normatif. Pancasila diharapkan dapat menjadi dasar pada pengembangan keilmuan yang disesuaikan dengan nilai-nilai budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia, sehingga pengembangan iptek tadi tidak keluar dari nilai-nilai yang telah dimilliki bangsa Indonesia.
Sekian, terimakasih.
Wassalamualaikum, wr, wb.
NPM : 2118031004
Kehadiran Ilmu Pengetahuan dan Teknologi ditengah-tengah kita akan memberikan kemudahan dan memecahkan berbagi persoalan hidup dan kehidupan yang dihadapi manusia. Namun, perkembangan iptek juga sering kali digunakan untuk hal-hal negatif yang dapat merugikan orang lain hingga keamanan suatu negara. Oleh karena itu, setiap ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek) yang dikembangkan di Indonesia memang haruslah tidak bertentangan dengan nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila, harus didasarkan dengan nilai Pancasila sebagai faktor internal pengembangan, dan harus berakar dari budaya dan idiologi bangsa Indonesia sendiri.
Sehingga pentingnya Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi khususnya bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara diharapkan dapat menjadi dasar dan akar pada pengembangan keilmuan yang disesuaikan dengan nilai-nilai budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia, sehingga pengembangan iptek tadi tidak keluar dari nilai-nilai yang telah dimilliki bangsa Indonesia.
NPM : 2118031042
Prodi : Farmasi
Artikel tersebut membahas tentang bagaimana Pancasila seharusnya diterapkan sebagai dasar nilai pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Seiring berkembangnya zaman dan terjadinya globalisasi di seluruh dunia, tentunya banyak sekali pengetahuan-pengetahuan maupun teknologi-teknologi baru yang tercipta dalam upaya manusia mencapai tujuan hidupnya. Kemajuan zaman ini membuat munculnya sebuah kebutuhan akan nilai yang dapat membatasi serta mengontrol perkembangan iptek ke depannya. Nilai tersebut bagi bangsa Indonesia adalah Pancasila. Jika disimpulkan, urgensi Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan iptek adalah sebagai berikut:
1. Setiap perkembangan iptek yang dikembangkan di Indonesia harus sesuai dan tidak melanggar nilai-nilai Pancasila
2. Nilai-nilai Pancasila harus disertakan dalam pengembangan iptek di Indonesia
3. Pancasila dijadikan sebagai rambu-rambu normatif dalam perkembangan iptek di Indonesia agar nantinya mampu mengendalikan diri serta tidak keluar dari cara berpikir bangsa Indonesia
NPM:2118031033
Ilmu Pengetahuan dan Teknologi yang semakin berkembang telah memberikan kemudahan dan memecahkan berbagi persoalan hidup dan kehidupan yang dihadapi manusia. Namun, perkembangan iptek juga sering kali digunakan untuk hal-hal negatif yang dapat merugikan orang lain hingga keamanan suatu negara. Oleh karena itu, setiap ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek) yang dikembangkan di Indonesia memang haruslah tidak bertentangan dengan nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila, harus didasarkan dengan nilai Pancasila sebagai faktor internal pengembangan, dan harus berakar dari budaya dan idiologi bangsa Indonesia sendiri.
Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi sebagai berikut :
1. Setiap perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek) yang dikembangkan di Indoenesia haruslah berdasar dan tidak bertentangan dengan nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila
2. Setiap iptek yang dikembangkan di Indonesia harus menyertakan nilainilai Pancasila sebagai faktor internal pengembangan iptek
3. Pancasila dijadikan sebagai ramburambu normatif dalam perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di Indonesia agar nantinya mampu
mengendalikan diri serta tidak keluar dari cara berpikir bangsa Indonesia.
NPM : 2118031043
Pancasila sebagai dasar pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi dapat ditelurusi, dalam hal-hal sebagai berikut :
1. prulalisme nilai yang berkembang pada masyarakat Indonesia pada saat ini seiring dengan kemajuan iptek menimbulkan perubahan dan cara pandang manusia tentang kehidupan. Hal ini akan menimbulkan renungan supaya bangsa Indonesia tidak terjerumus dalam keputisan nilai yang tidak sesuai dengan kepribadian bangsa.
2. kemajuan iptek pada tataran sekarang telah menimbulkan dampak yang neatif dan ada pada titik yang membahayakan terhadap eksistensi manusia dimasa yang akan datang.
3. perkembngan iptek yang didominasi oleh negara-negara barat akan mengancam nilai-nilai khas yang dimiliki oleh bangsa Indonesia.
Oleh karen aperlu penyaringan dan penangkalan yang jelas tentang pengaruh dunia secara global yang tidak sesui dengan nilai-nilai kepribadian bangsa Indonesia. Sehingga urgensi Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi adalah dapat disimpulkan sebagai berikut :
1. Setiap perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek) yang dikembangkan di Indoenesia haruslah berdasar dan tidak bertentangan dengan nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila
2. Setiap iptek yang dikembangkan di Indonesia harus menyertakan nilainilai Pancasila sebagai faktor internal pengembangan iptek
3. Pancasila dijadikan sebagai ramburambu normatif dalam perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di Indonesia agar nantinya mampu mengendalikan diri serta tidak keluar dari cara berpikir bangsa Indonesia.
Dalam perkembangan Ilmu Pengetahuan Teknologi di Indonesia didasarkan kelima sila dalam Pancasila merupakan pegangan dan pedoman dan pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (Iptek) dewasa ini mencapai kemajuan pesat sehingga perdapan manusia mengalami perubahan yang luar biasa . Pengembangan Iptek tidak dapat terlepas dari stuasi yang melengkapainya, artinya iptek selalu berkembang dalam suatu ruang budaya. Perkembangan iptek pada gilirannya bersentuhan dengan nilai-nilai budaya dan agama sehingga disatu pihak dibutuhkan semangat obyektifitas dipihak lain iptek perlu mempertimbangkan nilai-nilai budaya dan agama dalam pengembangannya agar tidak merugikan umat manusia.
NPM : 2118031002
Salah satu alasan yang menjelaskan pentingnya Pancasila sebagai dasar pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di era globalisasi adalah bahwa rumusan prinsip-prinsip Pancasila yang ada dapat menjadi sarana untuk memantau dan mengendalikan kemajuan yang mempengaruhi cara berpikir dan bertindak masyarakat. Apalagi dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di era globalisasi seperti sekarang ini, menjadi pedang bermata dua. Oleh karena itu, perlu adanya Pancasila sebagai dasar pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di era globalisasi.
Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di era globalisasi mau tidak mau menghadirkan sejumlah tantangan bagi bangsa Indonesia, seperti kapitalisme, pragmatisme, dan konsumerisme. Pancasila sebagai bagian integral dari silala Pancasila harus menjadi sumber yang berharga bagi kerangka ideologis dan prinsip etik bagi pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Berdasarkan validitas sila Tuhan Yang Maha Esa, hal ini dapat menjadikan suatu ilmu yang mengkaji logika antara makna dan kehendak. Oleh karena itu, di era globalisasi setiap ilmu pengetahuan dan teknologi yang dikembangkan tidak boleh bertentangan dengan nilai-nilai Pancasila dan setiap ilmu pengetahuan dan teknologi yang dikembangkan harus memuat nilai-nilai Pancasila dan harus bersumber dari budaya dan ideologi bangsa. serta nilai-nilai Pancasila sebagai tanda normatif bagi perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.
NPM : 2118031005
Tanggapan :
Kehadiran Ilmu Pengetahuan dan Teknologi ditengah-tengah kita akan memberikan kemudahan dan memecahkan berbagi persoalan hidup dan kehidupan yang dihadapi manusia. Sehingga urgensi Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi antara lain adalah :
1. Setiap perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek) yang dikembangkan di Indoenesia haruslah berdasar dan tidak bertentangan dengan nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila.
2. Setiap iptek yang dikembangkan di Indonesia harus menyertakan nilainilai Pancasila sebagai faktor internal pengembangan iptek
3. Pancasila dijadikan sebagai ramburambu normatif dalam perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di Indonesia agar nantinya mampu mengendalikan diri serta tidak keluar dari cara berpikir bangsa Indonesia.
Pentingnya Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi khususnya bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara diharapkan dapat menjadi dasar dan akar Pada pengembangan keilmuan yang disesuaikan dengan nilai-nilai budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia, sehingga pengembangan iptek tadi tidak keluar dari nilai-nilai yang telah dimilliki bangsa Indonesia.
NPM: 2118031019
izin memberi tanggapan, pancasila adalah dasar negara atau pokok kaidah negara yang fundamental yang tercantum dalam Pembukaan UUD 1945, dan sekaligus cita hukum (rechtssidee) negara Indonesia karena bersumber pada pandangan dan falsafah hidup yang mendalam, dimana tersimpul ciri khas sifat, dan karakter luhur bangsa Indonesia. Jenis dari penerapan pancasila juga beragam, salah satunya adalah sebagai pengembangan ilmu. dalam konsep pengembangan ilmu, pancasila dapat dijadikan acuan, kerangka serta acuan dalam berpikir, landasan dan sebagai tujuan. Artinya nilai-nilai dasar Pancasila secara tidak langsung menjadi dasar, kerangka acuan, dan tolak ukur segenap aspek pembangunan nasional yang dijalan kan di Indonesia. kemudian, pancasila dapat dijadikan sebagai sumber nilai dan moral dalam pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi dalam upaya mewujudkan kesehahteraan dan meningkatkan harkat dan martabat masyarakat indonesia. Ilmu pengetahuan dan teknologi, di masa sekarang memang merupakan kebutuhan tersendiri. Bagi kelompok manusia yang menginginkan kemajuan mutlak harus memiliki dua hal tersebut. Pentingnya pancasila sebagai dasar nilai pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi khususnya bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara diharapkan dapat menjadi dasar dan akar pada pengembangan keilmuan yang disesuaikan dengan nilai-nilai budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia, sehingga pengembangan iptek tadi tidak keluar dari nilai-nilai yang telah dimilliki bangsa Indonesia.
Nilai-nilai Pancasila dalam pengembangan iptek di Indonesia berperan sebagai rambu normatif. sehingga pentingnya peran Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan Ilmu pengetahuan dan teknologi khususnya bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara diharapkan dapat menjadi dasar dan pengembangan ilmu pengetahuan yang disesuaikan dengan nilai-nilai budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia, sehingga pengembangan iptek tadi tidak keluar dari nilai -nilai yang telah dimilliki bangsa Indonesia.
NPM : 2118031038
Prodi : Farmasi
Tanggapan yang dapat saya berikan terhadap artikel yang telah diberikan adalah bahwa Pancasila sebagai sistem nilai acuan, kerangka-kerangka berpikir, pola acuan berpikir atau jelasnya sebagai sistem nilai yang dijadikan kerangka landasan, kerangka cara, dan sekaligus arah atau tujuan bagi yang menyandangnya sehingga Pancasila menjadi kaidah penuntun dalam pembangunan hukum nasional. Pancasila merupakan satu kesatuan dari sila-sila, sumber nilai, kerangka berpikir dan serta sebagai asas moralitas bagi pembangunan ilmu pengetahuan dan teknologi.
Pentingnya Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi khususnya bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara diharapkan dapat menjadi dasar dan akar pada pengembangan keilmuan yang disesuaikan dengan nilai-nilai budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia, sehingga pengembangan iptek tadi tidak keluar dari nilai-nilai yang telah dimilliki bangsa Indonesia.
NPM : 2118031028
Pancasila sebagai sumber nilai dalam pengembanagan iptek adalah, Pertama bahwa pengembangan ilmu pengetahuan harus menghormati keyakinan religius masyarakat karena bisa jadi pengembangan iptek tidak sesuai dengan keyakinan religiusnya, tetapi hal tersebut tidak usah dipertentangkannya karena keduanya mempunyai logika sendiri. Kedua, ilmu pengetahuan ditujukan bagi pengembangan kemanusiaan dan dituntut oleh nilai etis yang berdasarkan kemanusiaan. Ketiga, iptek merupakan yang menghomogenisasikan budaya sehingga dapat mempersatukan masyarakat dan memperkokoh pembangunan dan identitas nasional. Keempat, Prinsip demokrasi akan menuntut bahwa pengusaan iptek harus merata kesemu lapisan masyarakat karena pendidikan adalah tuntutan masyarakat. Kelima, Kesenjanagan dalam dalam penguasaan iptek harus dipersempit terus menerus sehingsemakin merata sebaga salah satu prinsip keadilan.
Pentingnya Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi khususnya bagi kehidupan
bermasyarakat, berbangsa dan bernegara
diharapkan dapat menjadi dasar dan akar
pada pengembangan keilmuan yang
disesuaikan dengan nilai-nilai budaya
yang dimiliki oleh bangsa Indonesia,
sehingga pengembangan iptek tadi tidak
keluar dari nilai-nilai yang telah dimilliki
bangsa Indonesia.
NPM : 2118031047
Prodi : Farmasi 2021
Tanggapan saya mengenai materi yang telah dijelaskan pada artikel, Pancasila sangat berperan nilai acuan serta kaidah penuntun dalam pembangunan hukum Nasional. Pada pengertian Pancasila sebagai dasar terhadap nilai pengembangan dapat disampaikan melalui pemahaman. Yang pertama, setiap Ilmu pengetahuan yang berkembang di Indonesia tidak boleh bertentangan dengan nilai dan kaidah Pancasila. Kedua, setiap pengembangan iptek harus didasarkan dengan nilai Pancasila sebagai suatu faktor internal pengembangan. ketiga, nilai Pancasila berperan sebagai rambu-rambu normatif iptek di Indonesia. Keempat, setiap pengembangan iptek harus berakar dari ideologi dan budaya Bangsa Indonesia sendiri.
Pancasila haruslah berperan sebagai summber nilai, kerangka berpikir, dan asas moralitas dalam pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Sebagai sumber sosiologis Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan iptek dapat ditemukan dalam sikap masyarakat yang peka terhadap isu-isu Ketuhanan dan Kemanusiaan yang ada dibalik peistiwa yang terjadi dalam masyarakat.
NPM : 2118031051
Prodi : Farmasi
Tanggapan saya mengenai materi yang telah dijelaskan dalam artikel tersebut adalah Pancasila merupakan dasar negara atau pokok kaidah negara yang fundamental yang tercantum dalam Pembukaan UUD 1945. Pancasila sebagai cara pandang hidup bangsa Indonesia (the way of life) dan sekaligus sebagai dasar negara. Secara teoritik, cara pandang hidup bangsa Indonesia (the way of life) selalu berbasis pada nilai-nilai yang bersifat meta yuridis, berbasis nilai-nilai dan moralitas yang disepakati bersama. Akan tetapi, nilai-nilai yang bersifat meta-yuridis ini jelas belum dapat mempunyai kekuatan hukum. Agar dapat mengikat secara hukum, maka nilai-nilai ini harus dituangkan dalam norma hukum.
Pancasila sebagai idiologi negara merupakan kristalisasi nilai-nilai budaya dan agama dari bangsa Indonesia. Bangsa Indonesia memiliki akar budaya dan religi yang kuat dan tumbuh sejak lama dalam kehidupan masyarakat sehingga manakala pengembangan ilmu tidak berakar pada idiologi bangsa, sama halnya dengan membiarkan ilmu berkembang tanpa arah dan oreintasi yang tidak jelas.
Pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (Iptek) dewasa ini mencapai kemajuan pesat sehingga perdapan manusia mengalami perubahan yang luar biasa. Perkembangan iptek pada gilirannya bersentuhan dengan nilai-nilai budaya dan agama sehingga disatu pihak dibutuhkan semangat obyektifitas dipihak lain iptek perlu mempertimbangkan nilai-nilai budaya dan agama dalam pengembangannya agar tidak merugikan umat manusia. Hal yang menjadi garis besar permasalahan adalah bagaimana urgensi tentang penegasan Pancasila sebagai dasar nilai pengembnagan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi.
NPM: 2118031031
Izin berpendapat, alasan pentingnya Pancasila sebagai dasar pengembangan ilmu dan teknologi salah satunya yaitu penjabaran dalam sila-sila Pancasila yang ada dapat menjadi sarana untuk mengontrol dan mengendalikan kemajuan yang berpengaruh terhadap cara pikir dam bertindak masyarakat. Selain itu, dengan adanya perkembangan iptek ini ibarakatan pisau bermata dua. Oleh karena itu, diperlukannya Pancasila sebagai dasar pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.
Pancasila merupakan satu kesatuan dari sila-sila Pancasila haruslah merupakan sumber nilai, kerangka berpikir dan serta sebagai asas moralitas bagi pembangunan ilmu pengetahuan dan teknologi karena. Pada saat ini ilmu pengetahuan dan teknologi berkembang sangat pesat. Kehadiran Ilmu Pengetahuan dan Teknologi ditengah-tengah kita akan memberikan kemudahan dan memecahkan berbagi persoalan hidup dan kehidupan yang dihadapi manusia tetapi hal tersebut tentu saja tidak luput dari dampak negatif yang ditimbulkan dan bisa saja mengancam masyarakat dan bangsa Indonesia.
Sehingga pentingnya peran Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan Ilmu pengetahuan dan teknologi khususnya bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara diharapkan dapat menjadi dasar dan akar pada pengembangan keilmuan yang disesuaikan dengan nilai-nilai budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia, sehingga pengembangan iptek tadi tidak keluar dari nilai-nilai yang telah dimilliki bangsa Indonesia.
Npm: 2158031005
Izin memberika pendapat, memberikan kemudahan dan memecahkan berbagi persoalan hidup dan kehidupan yang dihadapi manusia. Beberapa peristiwa yang terjadi didunia ini misalnya dampak negatif dari bom atom yang dijatuhkan di Hirosima dan Nagasaki pada waktu Perang Dunia kedua, dampak ini akan berdampak negatif kepada masyarakat Jepang waktu dan menimbulkan traumatik kepada generasi berikutnya. Dan bahkan akan berdampak menyentuh pada nilai kemanusian secara universal. Nila kemanusiaan itu akan bukan milik sekelompok orang tertentu tetapi milik bersama umat manusia.
Melihat kenyataan diatas makna Pancasila sebagai dasar pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi dapat ditelurusi, dalam hal-hal sebagai berikut. Pertama, prulalisme nilai yang berkembang pada masyarakat Indonesia pada saat ini seiring dengan kemajuan iptek menimbulkan perubahan dan cara pandang manusia tentang kehidupan. Hal ini akan menimbulkan renungan supaya bangsa Indonesia tidak terjerumus dalam keputisan nilai yang tidak sesuai dengan kepribadian bangsa. Kedua, kemajuan iptek pada tataran sekarang telah menimbulkan dampak yang neatif dan ada pada titik yang membahayakan terhadap eksistensi manusia dimasa yang akan datang. Ketiga, perkembngan iptek yang didominasi oleh negara-negara barat akan mengancam nilai-nilai khas yang dimiliki oleh bangsa Indonesia. Oleh karen perlu penyaringan dan penangkalan yang jelas tentang pengaruh dunia secara global yang tidak sesui dengan nilai-nilai kepribadian bangsa Indonesia.
NPM : 2118031049
Pancasila sebagai sistem nilai acuan, kerangka-kerangka berpikir, pola acuan berpikir atau jelasnya senagai sistem nilai yang dijadikan kerangka landasan, kerangka cara, dan sekaligus arah/tujuan bagiyang menyandangnya sehingga Pancasila menjadi kaidah penuntun dalam pembangunan hukum nasional. Artinya niali-nilai dasar Pancasila secara normatifmenjadi dasar, kerangka acuan, dan tolakukur segenap aspek pembangunan nasional yang dijalan kan di Indonesia.
Perkembangan iptek pada gilirannya bersentuhan dengan nilai-nilai budaya dan agama sehingga disatu pihak dibutuhkan semangat obyektifitas dipihak lain iptekperlumempertimbangkan nilai-nilai budaya dan agama dalam pengembangannya agar tidak merugikan umat manusia. Pentingnya Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi khususnya bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara diharapkan dapat menjadi dasar dan akar pada pengembangan keilmuan yang disesuaikan dengan nilai-nilai budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia, sehingga pengembangan iptek tadi tidak keluar dari nilai-nilai yang telah dimilliki bangsa Indonesia.
Tanggapan yang dapat saya berikan terhadap artikel yang telah diberikan adalah bahwa Pancasila sebagai sistem nilai acuan, kerangka-kerangka berpikir, pola acuan berpikir atau jelasnya sebagai sistem nilai yang dijadikan kerangka landasan, kerangka cara, dan sekaligus arah atau tujuan bagi yang menyandangnya sehingga Pancasila menjadi kaidah penuntun dalam pembangunan hukum nasional. Artinya nilai-nilai dasar Pancasila secara normatif menjadi dasar, kerangka acuan, dan tolak ukur segenap aspek pembangunan nasional yang dijalan kan di Indonesia. Sehingga Pancasila di tetapkan sebagai dasar negara dan ideologi nasional. Nilai - nilai Pancasila meliputi nilai dasar, nilai instrumental dan nilai praktis.
Izin memberikan tanggapan pak, Pentingnya Pancasila sebagai dasar memiliki nilai pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, terutama bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara, harus menjadi dasar dan akar pembangunan Ilmu pengetahuan menyesuaikan diri dengan nilai-nilai budaya yang dimiliki. bangsa Indonesia, agar perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi tidak menyimpang dari nilai-nilai bangsa yang ada.
npm: 2118031020
Pengembangan iptek tentunya menimbulkan beberapa tantangan bagi bangsa indonesia seperti kapitalisme, pragmatisme, dan konsumerisme. Maka dari itu di era globalisasi ini setiap iptek yang dikembangkan tidak bertentangan dengan nilai-nilai Pancasila dan setiap iptek yang dikembangkan harus menyertakan nilai-nilai Pancasila, serta harus berakar dari budaya serta ideologi bangsa serta nilai-nilai Pancasila sebagai rambu normatif bagi pengembangan iptek. Pancasila merupakan satu kesatuan dari sila-sila Pancasila haruslah merupakan sumber nilai, kerangka berpikir dan serta sebagai asas moralitas bagi pembangunan ilmu pengetahuan dan teknologi karena. Pada saat ini ilmu pengetahuan dan teknologi berkembang sangat pesat. Kehadiran Ilmu Pengetahuan dan Teknologi ditengah-tengah kita akan memberikan kemudahan dan memecahkan berbagi persoalan hidup dan kehidupan yang dihadapi manusia tetapi hal tersebut tentu saja tidak luput dari dampak negatif yang ditimbulkan dan bisa saja mengancam masyarakat dan bangsa Indonesia.
Sehingga pentingnya peran Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan Ilmu pengetahuan dan teknologi khususnya bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara diharapkan dapat menjadi dasar dan akar pada pengembangan keilmuan yang disesuaikan dengan nilai-nilai budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia, sehingga pengembangan iptek tadi tidak keluar dari nilai-nilai yang telah dimilliki bangsa Indonesia.
NPM : 2118031001
Prodi : Farmasi
Pertemuan 14
Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan ilmu, artinya kelima sila Pancasila merupakan pegangan dan pedoman dalam pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.
Pentingnya Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan ilmu adalah untuk memperlihatkan peran Pancasila sebagai rambu-rambu normatif bagi pengembangan ilmu pengetahuan di Indonesia. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi haruslah berdasar dan tidak bertentangan dengan nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila.Selain itu, pengembangan ilmu dan teknologi di Indonesia harus berakar pada budaya bangsa Indonesia itu sendiri dan melibatkan partisipasi masyarakat luas supaya pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi tidak menyimpang dengan nilai-nilai yang telah dimiliki oleh bangsa Indonesia.
2118031032
Farmasi
Alasan pentingnya Pancasila sebagai dasar pengembangan ilmu dan teknologi salah satunya yaitu penjabaran dalam sila-sila Pancasila yang ada dapat menjadi sarana untuk mengontrol dan mengendalikan kemajuan yang berpengaruh terhadap cara pikir dam bertindak masyarakat. Selain itu, dengan adanya perkembangan iptek ini ibarakatan pisau bermata dua. Oleh karena itu, diperlukannya Pancasila sebagai dasar pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.
Pengembangan iptek tentunya menimbulkan beberapa tantangan bagi bangsa indonesia seperti kapitalisme, pragmatisme, dan konsumerisme. Maka dari itu di era globalisasi ini setiap iptek yang dikembangkan tidak bertentangan dengan nilai-nilai Pancasila dan setiap iptek yang dikembangkan harus menyertakan nilai-nilai Pancasila, serta harus berakar dari budaya serta ideologi bangsa serta nilai-nilai Pancasila sebagai rambu normatif bagi pengembangan iptek.
NPM : 2118031027
izin memberikan tanggapan pak,
Pancasila sangat berperan nilai acuan serta kaidah penuntun dalam pembangunan hukum Nasional. Pada pengertian Pancasila sebagai dasar terhadap nilai pengembangan dapat disampaikan melalui pemahaman. setiap Ilmu pengetahuan yang berkembang di Indonesia tidak boleh bertentangan dengan nilai dan kaidah Pancasila. setiap pengembangan iptek harus didasarkan dengan nilai Pancasila sebagai suatu faktor internal pengembangan. nilai Pancasila berperan sebagai rambu-rambu normatif iptek di Indonesia. setiap pengembangan iptek harus berakar dari ideologi dan budaya Bangsa Indonesia sendiri.
2158031013
Pentingnya Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan ilmu adalah untuk memperlihatkan peran Pancasila sebagai rambu-rambu normatif bagi pengembangan ilmu pengetahuan di Indonesia. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi haruslah berdasar dan tidak bertentangan dengan nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila.Selain itu, pengembangan ilmu dan teknologi di Indonesia harus berakar pada budaya bangsa Indonesia itu sendiri dan melibatkan partisipasi masyarakat luas supaya pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi tidak menyimpang dengan nilai-nilai yang telah dimiliki oleh bangsa Indonesia.
Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi sebagai berikut :
1. Setiap perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek) yang dikembangkan di Indoenesia haruslah berdasar dan tidak bertentangan dengan nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila
2. Setiap iptek yang dikembangkan di Indonesia harus menyertakan nilainilai Pancasila sebagai faktor internal pengembangan iptek
3. Pancasila dijadikan sebagai ramburambu normatif dalam perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di Indonesia agar nantinya mampu
mengendalikan diri serta tidak keluar dari cara berpikir bangsa Indonesia.
NPM: 2118031025
Pancasila sebagai idiologi negara merupakan kristalisasi nilai-nilai budaya dan agama dari bangsa Indonesia.Pancasila sebagai idiologi bangsaIndonesia mengakomodir seluruh aktifitas kehidupan bermasyarakat, berbanga dan bernegara demikian juga dalam aktifitas ilmiah. Oleh karena itu perumusan Pancasila sebagai paradigma ilmu bagi aktivitas ilmiah di Indonesia merupakan sesuatu yang bersifat niscaya. Sebab pengembangan ilmu yang terlepas dari idiologi Pancasila, justru dapat mengakibatkan sekularisme, seperti yang terjadi pada jaman Renaissance di Eropa.
Pancasila sebagai dasar pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi dapat ditelurusi, dalam hal-hal sebagai berikut. Pertama, prulalisme nilai yang berkembang pada masyarakat Indonesia pada saat ini seiring dengan kemajuan iptek menimbulkan perubahan dan cara pandang manusia tentang kehidupan. Hal ini akan menimbulkan renungan supaya bangsa Indonesia tidak terjerumus dalam keputisan nilai yang tidak sesuai dengan kepribadian bangsa. Kedua, kemajuan
iptek pada tataran sekarang telah menimbulkan dampak yang neatif dan ada pada titik yang membahayakan terhadap eksistensi manusia dimasa yang akan datang. Ketiga, perkembngan iptek yang didominasi oleh negara-negara barat akan mengancam nilai-nilai khas yang dimiliki oleh bangsa Indonesia. Oleh karen aperlu penyaringan dan penangkalan yang jelas tentang pengaruh dunia secara global yang tidak sesui dengan nilai-nilai kepribadian bangsa Indonesia.
Pentingnya Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi khususnya bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara diharapkan dapat menjadi dasar dan akar pada pengembangan keilmuan yang disesuaikan dengan nilai-nilai budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia, sehingga pengembangan iptek tadi tidak keluar dari nilai-nilai yang telah dimilliki bangsa Indonesia.
NPM : 2158031004
Pancasila merupakan satu kesatuan dari sila-sila Pancasila haruslah merupakan sumber nilai, kerangka berpikir dan serta sebagai asas moralitas bagi pembangunan ilmu pengetahuan dan teknologi karena. Pada saat ini ilmu pengetahuan dan teknologi berkembang sangat pesat. Kehadiran Ilmu Pengetahuan dan Teknologi ditengah-tengah kita akan memberikan kemudahan dan memecahkan berbagi persoalan hidup dan kehidupan yang dihadapi manusia tetapi hal tersebut tentu saja tidak luput dari dampak negatif yang ditimbulkan dan bisa saja mengancam masyarakat dan bangsa Indonesia.
Sehingga pentingnya peran Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan Ilmu pengetahuan dan teknologi khususnya bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara diharapkan dapat menjadi dasar dan akar pada pengembangan keilmuan yang disesuaikan dengan nilai-nilai budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia, sehingga pengembangan iptek tadi tidak keluar dari nilai-nilai yang telah dimilliki bangsa Indonesia.
Re: Forum Komentar
2168031001
Farmasi
Re: Forum Komentar
2168031001
Farmasi
Tanggapan yang dapat saya berikan terhadap artikel yang telah diberikan adalah bahwa Dalam perkembangan Ilmu Pengetahuan Teknologi di Indonesia didasarkan kelima sila dalam Pancasila merupakan pegangan dan pedoman dan pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.
Sehingga pentingnya peran Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan Ilmu pengetahuan dan teknologi khususnya bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara diharapkan dapat menjadi dasar dan akar pada pengembangan keilmuan yang disesuaikan dengan nilai-nilai budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia, sehingga pengembangan iptek tadi tidak keluar dari nilai-nilai yang telah dimilliki bangsa Indonesia.