
Assalamu'alaikum wr'wb
Rekan-rekan mahasiswa yang berbahagia, selamat datang di kelas virtual mata kuliah Studi Kepariwisataan. Mata kuliah ini merupakan mata kuliah pilihan bagi mahasiswa semester 6 sedang menempuh pendidikan di Program Studi Pendidikan Sejarah FKIP Universitas Lampung . Dalam mata kuliah ini kita akan sama-sama belajar tentang Studi Kepariwisataan tentang konsep dasar pariwisata, sejarah pariwisata, destinasi pariwisata, dan undang-undang tentaang paariwisata.
Selamat mengikuti mata kuliah ini. Semoga bermanfaat bagi kita semua.
Wassalamu'alaikum wr'wb.