1. Kasus Covid-19 meningkat lagi di Indonesia. Pemerintah melalui Satuan Tugas Penanganan Covid-19 menyatakan ada penambahan 7.644 kasus konfirmasi positif Covid-19 pada Selasa (22/11).
2. Dimensi administrasi publik yang dapat dilakukan untuk menangani isu meningkatnya Covid-19 ini adalah perlunya kebijakan yang menekankan agar warga bersedia untuk vaksin booster. Pemerintah melalui Pakar Kesehatan Ikatan Dokter Indonesia mengimbau agar masyarakat tetap menerapkan protokol kesehatan. Adapun kebijakan baru pemerintan yaitu lansia diizinkan untuk melakukan vaksin booster dosis keempat. Kebijakan pemerintah yang lainnya yaitu ditetapkannya PPKM dan perpanjangan untuk Jawa-Bali sampai 5 Desember. Seluruh wilayah ditetapkan PPKM Level-1.