Posts made by MUHAMMAD ADITIAWAN

Pancasila D3MI T.A 2022/2023 -> Forum Analisis Jurnal

by MUHAMMAD ADITIAWAN -
Muhammad aditiawan
2207051012

Pancasila adalah pedoman atau aturan tentang tingkah laku yang penting dan baik juga sebagai dasar falsafah negara Indonesia yang lahir dari pemikiran mendalam yang dilakukan oleh anak bangsa dengan tujuan untuk dijadikan pandangan hidup bangsa Indonesia sebagai dasar pemersatu, lambang kesatuan serta sebagai pertahanan bangsa dan negara Indonesia. Dalam kehidupan sehari-hari Pancasila menjadi pedoman atau dasar bagi bangsa Indonesia dalam memandang realitas alam semesta, manusia, masyarakat, bangsa, dan negara tentang makna hidup serta sebagai dasar bagi manusia Indonesia untuk menyelesaikan masalah yang dihadapi dalam hidup dan kehidupan. Pancasila sebagai filsafat ilmu dalam perkembangan ilmu pengetahuan diharapakan dapat memecahkan permasalahan dalam kehidupannya.

Pancasila D3MI T.A 2022/2023 -> Forum Analisis Soal-2

by MUHAMMAD ADITIAWAN -
Muhammad aditiawan
2207051012

A. Peran Pancasila sebagai paradigma disiplin ilmu yakni terkandung dalam sila ke lima. Dalam kandungan sila tersebut dapat diartikan bahwasanya seluruh kalangan masyarakat Indonesia mempunyai hak dan kewajiban yang sama dalam menuntut dan mengenyam bangku pendidikan. Yang menyebabkan kondisi disiplin ilmu di Indonesia akan semakin meningkat kedepannya.

B.harpannya pemimpin yang akan datang harus disemangati azas kekeluargaan, memancarkan wibawa serta menumbuhkan daya mampu untuk membawa serta masyarakat, berbangsa, dan bernegara berdasarkan Pancasila dan Undang-undang Dasar 1945.
Muhammad aditiawan
2207051012

dari analisis video tersebut bahwa warga desa Pegaden Tengah Kabupaten Pekalongan Jawa Tengah melakukan aksi protes terhadap limbah pabrik yang dibuang kesungai sehingga mencemarkan lingkungan sekitar dan menutut pabrik pakaian tersebut untuk ditutup. pada masalah ini sudah seharusnya sebagai pengusaha industri sangat memperhatikan tentang limbah yang dihasilkan oleh pabrik dan pemilik seharusnya bisa mengelola limbah tersebut dengan bijak dan tidak sembarangan dalam membuang limbah tersebut sehingga lingkungan sekitar menjadi aman dan nyaman.