Posts made by MELDA FRESTIANA

Teknik Informatika B-2022 -> Forum Analisis Soal-2

by MELDA FRESTIANA -
Nama : Melda Frestiana
NPM : 221506130
Kelas : PSTI - B

Analisis Soal 2
A. Peran Pancasila sebagai paradigma disiplin ilmu, pada sila pertama dan kedua yang merujuk pada ketuhanan yang maha esa dan kemanusian yang adil dan beradap yang dimana sebagai dasar juga landasan dalam pengembanagn ilmu. Pada sila ke tiga adanya keberagaman karakter, ilmu, dan pemahaman. Pada sila ke empat ilmu tidak dapat diperoleh dan dikembangkan secara personal melainkan dikembangkan secara Bersama. Pada sila ke lima. Dalam kandungan sila tersebut dapat diartikan bahwasanya seluruh kalangan masyarakat Indonesia mempunyai hak dan kewajiban yang sama dalam menuntut dan mengenyam bangku pendidikan. Yang menyebabkan kondisi disiplin ilmu di Indonesia akan semakin meningkat kedepannya.

B. Harapakan saya agar seorang pemimpin dan seorang ilmuwan mampu mengembangkan ilmunya dengan tetap terdapat nilai Pancasila didalamnya serta diaplikasikan kepada semua masyarakat dan bermanfaat untuk semua.

Teknik Informatika B-2022 -> Forum Analisis Soal-1

by MELDA FRESTIANA -
Nama : Melda Frestiana
NPM : 2215061130
Kelas : PSTI-B

A. Berdasarkan berita yang dipaparkan dapat saya simpulkan bahwa tidak semua orang berpendidikan dan terpelajar dapat menyampaikan dan menerima berita dengan dicari sumber kebenarannya, dan dibaca secara logika. Dengan begitu akan terjadinya penyebaran hoax, pada dasarnya berita yang tidak sedap akan tersebar dengan pesat dikarenakan semua orang ingin ikut menyebarkan berita tersebut. Untuk mengurangi hal tersebut menurut saya diperlukanya, pengecekan website berita, pengecekan sumbernya, lihat topik berita tersebut, dan baca terlebih dahulu dan gunakan logika untuk mencerna berita.

B. Apabila IPTEK bertentangan dan tidak sesuai dengan nilai Pancasila, maka akan banyak dampat negatif yang ditimbulkan, seperti kerusakan lingkungan, dekandensi moral, dan lunturnya nilai-nilai luhur bangsa Indonesia. Contohnya, Munculnya berbagai agama seperti Googlisme yang mana tidak masuk akal dan sesat. Perkembangan nuklir yang mana bisa mengancam hingga menghancurkan negara lain. Untuk mencega hal tersebut menurut saya dengan mengimplementasikan nilai-nilai dalam Pancasila ke dalam perkembangan iptek sehingga perkembangan iptek dapat terkendali serta memiliki dampak positif.

C. Pada program studi saya, mahasiswa dapat mengubah perkembanagn dengan mengembangkan ide ide dengan menggunakn teknologi serta merealisasikanya dan dijadikan sebuah karya dengan tetap mengimplementasikan nilai nilai Pancasila.

Teknik Informatika B-2022 -> Forum Analisis Video-2

by MELDA FRESTIANA -
Nama : Melda Frestiana
NPM : 2215061130
Kelas : PSTI-B
Analisis Video 2

Pada Video di atas dapat saya simpulkan bahwa, Pada Tanggal 17 Agustus 1945 Indonesia dapat memproklamasikan kemerdekaanya dikarenakan, Pada tanggal 6 dan 9 agustus 1945 kota Hiroshima dan Nagasaki dijatuhi bom atom, sehingga membuat jepang menyerah oleh Menteri luar negeri jepang, jepang menyerah pada tanggal 15 agustus 1945 kepada sekutu, Hal ini menandakan berakhirnya perang dunia ke II diwilayah pasifik. Sehingga bangsa Indonesia mengambil Tindakan dengan memproklamasikan kemerdekaanya.

Teknik Informatika B-2022 -> Forum Analisis Video-1

by MELDA FRESTIANA -
Nama : Melda Frestiana
NPM : 2215061130
Kelas : PSTI-B

Analisis Video
“Limbah Pabrik Cemari Lingkungan”

Raturan warga dari desa begaden tengah, kabupaten pekalongan, jawa tenga melakukan aksi unjuk rasa terhadap pabrik yang membuang limbah olahan pabrik kesungai. Salah satu aksi warga yaitu melakukan penutupan terhadap saluran pembuangan limbah yang berasal dari 6 pabrik pakaian. Hal itu dikarenakan limbah olahan pabrik mencemari lingkungan sungai sehingga memberikan aroma tidak sedap.

Pembuangan olahan limbah terjadi dikarenakan, pemilik pabrik tidak mengetahui cara pengelolahan limbah pabrik miliknya. Oleh karena itu dibutuhkanya musyawarah dengan warga sekitar agar tidak terjadinya unjuk rasa dan pencemaran lingkungan.

Teknik Informatika B-2022 -> Forum Analisis Jurnal

by MELDA FRESTIANA -
Nama : Melda Frestiana
NPM : 2215061130
Kelas : PSTI B

Analisis Jurnal
Urgensi Penegasan Pancasila Sebagai Dasar Nilai Pengembangan IPTEK

Pancasila menjadi kaidah penuntun dalam pembangunan hukum nasional. Artinya niali-nilai dasar Pancasila secara normatifmenjadi dasar, kerangka acuan, dan tolakukur segenap aspek pembangunan nasional yang dijalan kan di Indonesia.
Dalam pengertian Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan ilmu dapat disampaikan pemahaman, Dapat di simpulkan bahwa :
1. setiap ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek) yang dikembangkan di Indonesia haruslah tidak bertentangan dengan nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila.
2. setiap perkembangan iptek harus didasarkan dengan nilai Pancasila sebagai faktor internal pengembangan.
3. nailai nilai Pancasila berperan sebagai rambu normatif bagi pengembangan iptek di Indonesia.
4. setiap pengembangan iptek harus berakar dari budaya dan idiologi bangsa Indonesia sendiri atau yang lebih dikenal indelegensasi ilmu dimana hal ini dapat diimplementasikan kedalam pembelanjaran di suatu perguruan tinggi.