Forum diskusi

Diskusi

Diskusi

by Prof. Dr. Indra Gumay Yudha, S.Pi., M.Si -
Number of replies: 2

Silakan sampaikan pertanyaan terkait materi kuliah.

In reply to Prof. Dr. Indra Gumay Yudha, S.Pi., M.Si

Re: Diskusi

by PERDANA KAAFUUR 2314201030 -
Saya Perdana Kaafuur 2314201030
izin bertanya,

Di Indonesia, banyak penelitian yang malah di cap buruk bahkan sampai disita oleh pemerintah karena ruwet nya peraturan di negara ini, lalu bagaimana cara kita untuk mengembangkan penelitian di dalam negeri? karena banyak ilmuwan kita lebih memilih mengembangkan penelitiannya di negeri orang, mohon tanggapannya

terimakasih 
In reply to PERDANA KAAFUUR 2314201030

Re: Diskusi

by Prof. Dr. Indra Gumay Yudha, S.Pi., M.Si -
Seperti yang sudah saya jelaskan saat kuliah lalu, terkadang penelitian yang dilakukan di Indonesia sering menyinggung salah satu pihak yang berkuasa ataupun tidak sesuai dengan kondisi politik pada saat itu, terutama penelitian-penelitian yang berkaitan dengan bidang sosial dan humaniora, seperti kajian yang dilakukan oleh George Junus Aditjondro yang menyinggung bisnis keluarga mantan presiden RI (Soeharto) di masa lalu. Untuk bidang sains sepertinya tidak banyak masalah. Untuk saat ini, sepertinya lebih terbuka dan tidak ada kendala.