SILAHKAN AJUKAN PERTANYAAN
Sebagai balasan Chandra Ertikanto Drs., M.Pd., Dr.
Re: RUANG DISKUSI
oleh Insani Triana 2013022002 -
Nama : Insani Triana
NPM : 2013022002
Izin bertanya,
Apakah sifat magnet bisa hilang? Jelaskan alasannya.
Terima kasih
NPM : 2013022002
Izin bertanya,
Apakah sifat magnet bisa hilang? Jelaskan alasannya.
Terima kasih
Nama : Pita Nadia
NPM : 2013022008
Izin menjawab,
Sifat kemagnetan suatu benda dapat hilang jika dipukul dengan benda keras seperti palu. Benda magnet juga dapat dipukulkan secara terus menerus terhadap benda lain yang keras, seperti lantai atau dinding untuk menghilangkan sifat kemagnetannya.
Terima kasih
NPM : 2013022008
Izin menjawab,
Sifat kemagnetan suatu benda dapat hilang jika dipukul dengan benda keras seperti palu. Benda magnet juga dapat dipukulkan secara terus menerus terhadap benda lain yang keras, seperti lantai atau dinding untuk menghilangkan sifat kemagnetannya.
Terima kasih
Nama: Annisa Dira
NPM: 2013022004
Izin bertanya,
Di manakah letak gaya magnet yang paling kuat?
Terima kasih
NPM: 2013022004
Izin bertanya,
Di manakah letak gaya magnet yang paling kuat?
Terima kasih
Sebagai balasan Annisa Dira 2013022004
Re: RUANG DISKUSI
Nama : Fadiyah Farah Khoirunnisaa
Npm : 2013022016
Izin menjawab,
Gaya magnet paling kuat terletak di kutub-kutub magnet. Daerah di sekitar magnet yang masih dipengaruhi oleh gaya magnet disebut medan magnet. Semakin dekat jarak suatu benda, maka daya tarik magnet terhadap benda semakin besar. Magnet mempunyai dua kutub, yaitu kutub utara dan kutub selatan.
Npm : 2013022016
Izin menjawab,
Gaya magnet paling kuat terletak di kutub-kutub magnet. Daerah di sekitar magnet yang masih dipengaruhi oleh gaya magnet disebut medan magnet. Semakin dekat jarak suatu benda, maka daya tarik magnet terhadap benda semakin besar. Magnet mempunyai dua kutub, yaitu kutub utara dan kutub selatan.
Nama : Neo Safitri
NPM : 2013022006
Izin bertanya,
Sebutkan hal apa saja cara untuk memeriksa baterai basah?
Terimakasih.
NPM : 2013022006
Izin bertanya,
Sebutkan hal apa saja cara untuk memeriksa baterai basah?
Terimakasih.
Nama : Dea Citra Kharisma
NPM : 2013022003
Izin menjawab,
Berikut ini hal-hal yang harus dilakukan saat pemerikaan baterai basah adalah sebagai berikut :
1. Periksa Level Elektrolit Baterai ( Air Baterai )
2. Bila Level Air terlalu Rendah, Tambahkan Air Sulingan.
3. Periksa Kondisi Kotak Baterai.
4. Periksa Lubang Ventilasi.
5. Periksa Berat Jenis.
Sekian, terimakasih
NPM : 2013022003
Izin menjawab,
Berikut ini hal-hal yang harus dilakukan saat pemerikaan baterai basah adalah sebagai berikut :
1. Periksa Level Elektrolit Baterai ( Air Baterai )
2. Bila Level Air terlalu Rendah, Tambahkan Air Sulingan.
3. Periksa Kondisi Kotak Baterai.
4. Periksa Lubang Ventilasi.
5. Periksa Berat Jenis.
Sekian, terimakasih
Nama : Alfia Rosa
NPM : 2013022040
Izin bertanya,
Dimanakah letak gaya tarik menarik tolak menolak yang terkuat dalam magnet?
Terima kasih
NPM : 2013022040
Izin bertanya,
Dimanakah letak gaya tarik menarik tolak menolak yang terkuat dalam magnet?
Terima kasih
Nama: Yunita Safitri
Npm: 2013022039
Izin menjawab pertanyaan dari saudari Alfia
Antar magnet elementer tersebut terdapat gaya tolak-menolak dan gaya tarik-menarik. Akan tetapi, di bagian ujung magnet hanya terdapat gaya tolak-menolak. Itulah sebabnya pada ujung-ujung magnet terdapat gaya magnet paling kuat sedangkan bagian tengahnya lemah.
Sekian, terimakasih.
Npm: 2013022039
Izin menjawab pertanyaan dari saudari Alfia
Antar magnet elementer tersebut terdapat gaya tolak-menolak dan gaya tarik-menarik. Akan tetapi, di bagian ujung magnet hanya terdapat gaya tolak-menolak. Itulah sebabnya pada ujung-ujung magnet terdapat gaya magnet paling kuat sedangkan bagian tengahnya lemah.
Sekian, terimakasih.
Sebagai balasan Chandra Ertikanto Drs., M.Pd., Dr.
Re: RUANG DISKUSI
oleh Sihfa Zhainita 2013022062 -
Nama : Sihfa Zhainita
NPM : 2013022062
Izin bertanya,
Apakah keuntungan dari memanfaatkan gaya tolak menolak pada magnet?
Terima kasih
NPM : 2013022062
Izin bertanya,
Apakah keuntungan dari memanfaatkan gaya tolak menolak pada magnet?
Terima kasih
Nama : Indah Viona Fitri
NPM : 2013022057
Izin menjawab,
Gaya tolak menolak magnet dapat digunakan untuk mengangkat atau mendorong benda.
Keuntungan memanfaatkan gaya tolak menolak magnet yaitu tanpa memberi energi benda dapat terangkat atau terdorong oleh gaya sebesar gaya tolak menolak yang terjadi. Pemanfaatan gaya
tolak biasanya ada pada kereta api.
Ada gesekan antara landasan gerbong kereta api dengan rel. Gesekan ini akan menimbulkan gaya gesek yang arahnya berlawanan dengan gerak kereta api sehingga kereta api berjalan lebih lamban. Memanfaatkan gaya tolak menolak magnet landasan gerbong kereta api akan terangkat sehingga gaya gesek terkurangi. Semakin kecilnya gaya gesek maka berkurang pula gaya yang melawan gaya yang ditimbulkan
oleh pembagkit gerakan kereta api
NPM : 2013022057
Izin menjawab,
Gaya tolak menolak magnet dapat digunakan untuk mengangkat atau mendorong benda.
Keuntungan memanfaatkan gaya tolak menolak magnet yaitu tanpa memberi energi benda dapat terangkat atau terdorong oleh gaya sebesar gaya tolak menolak yang terjadi. Pemanfaatan gaya
tolak biasanya ada pada kereta api.
Ada gesekan antara landasan gerbong kereta api dengan rel. Gesekan ini akan menimbulkan gaya gesek yang arahnya berlawanan dengan gerak kereta api sehingga kereta api berjalan lebih lamban. Memanfaatkan gaya tolak menolak magnet landasan gerbong kereta api akan terangkat sehingga gaya gesek terkurangi. Semakin kecilnya gaya gesek maka berkurang pula gaya yang melawan gaya yang ditimbulkan
oleh pembagkit gerakan kereta api
Sebagai balasan Chandra Ertikanto Drs., M.Pd., Dr.
Re: RUANG DISKUSI
Nama : Jestica Dwi Cahyani Utari
NPM : 2013022054
Izin bertanya,
Bagaimana medan magnet dapat terbentuk dan bagaimana medan magnetik dapat mempengaruhi benda-benda di sekitarnya?
Terima kasih.
NPM : 2013022054
Izin bertanya,
Bagaimana medan magnet dapat terbentuk dan bagaimana medan magnetik dapat mempengaruhi benda-benda di sekitarnya?
Terima kasih.
Nama : Ika Thalia Pratiwi
NPM : 2013022022
Izin menjawab,
Medan magnet dapat terbentuk melalui dua proses utama, yaitu pergerakan muatan listrik atau arus listrik yang menghasilkan medan magnetik, dan melalui sifat intrinsik partikel dasar yang membentuk materi, seperti elektron yang memiliki momen magnetik intrinsik.
Medan magnetik dapat mempengaruhi benda-benda yang memiliki sifat magnetik, seperti benda yang terbuat dari besi, nikel, atau kobalt. Medan magnetik dapat menarik atau menolak benda-benda magnetik tergantung pada polaritasnya. Selain itu, medan magnetik juga dapat mempengaruhi arus listrik yang melalui konduktor, menghasilkan fenomena seperti induksi elektromagnetik.
NPM : 2013022022
Izin menjawab,
Medan magnet dapat terbentuk melalui dua proses utama, yaitu pergerakan muatan listrik atau arus listrik yang menghasilkan medan magnetik, dan melalui sifat intrinsik partikel dasar yang membentuk materi, seperti elektron yang memiliki momen magnetik intrinsik.
Medan magnetik dapat mempengaruhi benda-benda yang memiliki sifat magnetik, seperti benda yang terbuat dari besi, nikel, atau kobalt. Medan magnetik dapat menarik atau menolak benda-benda magnetik tergantung pada polaritasnya. Selain itu, medan magnetik juga dapat mempengaruhi arus listrik yang melalui konduktor, menghasilkan fenomena seperti induksi elektromagnetik.
Sebagai balasan Chandra Ertikanto Drs., M.Pd., Dr.
Re: RUANG DISKUSI
Nama : Ananda Resya Putri
Npm : 2013022011
No urut : 06 ( Genap)
izin bertanya
Apa itu kutub magnetik dan bagaimana kutub magnetik terbentuk?
terimakasih
Npm : 2013022011
No urut : 06 ( Genap)
izin bertanya
Apa itu kutub magnetik dan bagaimana kutub magnetik terbentuk?
terimakasih
Nama: Ayu Iin Hidayah
NPM: 2013022017
No. urut: 09 (Ganjil)
Izin menjawab pertanyaan dari Ananda,
Kutub magnetik adalah dua titik atau daerah pada sebuah magnet yang memiliki sifat magnetik yang berlawanan. Ada dua jenis kutub magnetik, yaitu kutub utara (North) dan kutub selatan (South). Ketika Anda menggantungkan sebuah magnet dengan menggunakan tali, kutub utara akan mengarah ke kutub utara magnetik bumi, sedangkan kutub selatan akan mengarah ke kutub selatan magnetik bumi.
Kutub magnetik terbentuk karena pergerakan muatan listrik. Materi pada tingkat atomik terdiri dari partikel yang bermuatan, seperti elektron. Ketika elektron-elektron ini bergerak di sekitar inti atom, mereka menghasilkan medan magnetik kecil. Dalam bahan magnet, seperti besi atau nikel, muatan listrik ini diatur secara teratur, sehingga medan magnetik yang dihasilkan saling memperkuat satu sama lain. Ini menghasilkan medan magnet yang lebih kuat dan terorganisir, dengan kutub magnetik yang jelas.
Secara umum, kutub magnetik terbentuk melalui dua proses utama: pergerakan elektron dan spin magnetik. Elektron-elektron dalam atom memiliki muatan negatif dan bergerak mengelilingi inti atom. Gerakan ini menciptakan medan magnetik mikroskopis yang disebut momen magnetik. Ketika momen magnetik atom-atom dalam bahan magnetik saling berinteraksi, mereka bisa sejajar satu sama lain dan menghasilkan medan magnet yang lebih besar.
Sekian jawaban dari saya, terimakasih.
NPM: 2013022017
No. urut: 09 (Ganjil)
Izin menjawab pertanyaan dari Ananda,
Kutub magnetik adalah dua titik atau daerah pada sebuah magnet yang memiliki sifat magnetik yang berlawanan. Ada dua jenis kutub magnetik, yaitu kutub utara (North) dan kutub selatan (South). Ketika Anda menggantungkan sebuah magnet dengan menggunakan tali, kutub utara akan mengarah ke kutub utara magnetik bumi, sedangkan kutub selatan akan mengarah ke kutub selatan magnetik bumi.
Kutub magnetik terbentuk karena pergerakan muatan listrik. Materi pada tingkat atomik terdiri dari partikel yang bermuatan, seperti elektron. Ketika elektron-elektron ini bergerak di sekitar inti atom, mereka menghasilkan medan magnetik kecil. Dalam bahan magnet, seperti besi atau nikel, muatan listrik ini diatur secara teratur, sehingga medan magnetik yang dihasilkan saling memperkuat satu sama lain. Ini menghasilkan medan magnet yang lebih kuat dan terorganisir, dengan kutub magnetik yang jelas.
Secara umum, kutub magnetik terbentuk melalui dua proses utama: pergerakan elektron dan spin magnetik. Elektron-elektron dalam atom memiliki muatan negatif dan bergerak mengelilingi inti atom. Gerakan ini menciptakan medan magnetik mikroskopis yang disebut momen magnetik. Ketika momen magnetik atom-atom dalam bahan magnetik saling berinteraksi, mereka bisa sejajar satu sama lain dan menghasilkan medan magnet yang lebih besar.
Sekian jawaban dari saya, terimakasih.
Sebagai balasan Chandra Ertikanto Drs., M.Pd., Dr.
Re: RUANG DISKUSI
Nama : Ade Filla Vannessa
Npm : 2013022020
Izin Bertanya,
Apakah arus listrik dapat mempengaruhi medan magnet?
terimakasih.
Npm : 2013022020
Izin Bertanya,
Apakah arus listrik dapat mempengaruhi medan magnet?
terimakasih.
Nama : Erlangga ade putra
Npm : 2013022064
Izin menjawab
Besarnya medan magnet disekitar solenoida bergantung pada banyaknya lilitan kumparan dan besarnya arus listrik yang mengalir. Semakin besar arus listrik dan semakin banyak jumlah lilitan maka semakin besar medan magnet yang dihasilkan.
Npm : 2013022064
Izin menjawab
Besarnya medan magnet disekitar solenoida bergantung pada banyaknya lilitan kumparan dan besarnya arus listrik yang mengalir. Semakin besar arus listrik dan semakin banyak jumlah lilitan maka semakin besar medan magnet yang dihasilkan.
Sebagai balasan Chandra Ertikanto Drs., M.Pd., Dr.
Re: RUANG DISKUSI
Nama : Bayu Angger Puspito
NPM : 2013022003
izin bertanya,
bagaimana sifat dari magnet, sehingga ia bisa saing tarik menarik?
terimakasih
NPM : 2013022003
izin bertanya,
bagaimana sifat dari magnet, sehingga ia bisa saing tarik menarik?
terimakasih
Nama : Lu’lu’ Syarqia
NPM : 2013022051
Izin menjawab, Magnet hanya menarik benda tertentu yang ada di sekitarnya. Tidak semua jenis benda bisa ditarik oleh magnet meski berada dalam jangkauannya.
Gaya magnet dapat menembus benda.
Magnet mempunyai dua kutub, yakni kutub utara dan kutub selatan.
Apabila kutub magnet yang sejenis didekatkan satu sama lain, kedua kutub akan saling tolak menolak. Sebaliknya, kutub yang berlainan akan saling tarik-menarik.
Medan magnet akan membentuk gaya magnet. Medan magnet akan semakin rapat jika didekatkan dengan magnet.
Sifat kemagnetan dapat melemah atau hilang karena hal tertentu, seperti sering jatuh, terbakar, atau lainnya.
Terimakasih
NPM : 2013022051
Izin menjawab, Magnet hanya menarik benda tertentu yang ada di sekitarnya. Tidak semua jenis benda bisa ditarik oleh magnet meski berada dalam jangkauannya.
Gaya magnet dapat menembus benda.
Magnet mempunyai dua kutub, yakni kutub utara dan kutub selatan.
Apabila kutub magnet yang sejenis didekatkan satu sama lain, kedua kutub akan saling tolak menolak. Sebaliknya, kutub yang berlainan akan saling tarik-menarik.
Medan magnet akan membentuk gaya magnet. Medan magnet akan semakin rapat jika didekatkan dengan magnet.
Sifat kemagnetan dapat melemah atau hilang karena hal tertentu, seperti sering jatuh, terbakar, atau lainnya.
Terimakasih
Sebagai balasan Chandra Ertikanto Drs., M.Pd., Dr.
Re: RUANG DISKUSI
oleh Dian Permata Hati 2013022036 -
Nama : Dian Permata Hati
NPM : 2013022036
Izin bertanya,
Bagaimana cara mengukur kekuatan magnet melalui investigasi ?
Terima kasih
NPM : 2013022036
Izin bertanya,
Bagaimana cara mengukur kekuatan magnet melalui investigasi ?
Terima kasih
Nama : Nadiyah Safitri
NPM : 2013022046
Absen : 17
Izin menjawab,
Kekuatan sebuah magnet dapat dilihat melalui garis-garis gaya magnet yang dapat teramati melalui percobaan. Semakin rapat garis gaya magnet di suatu titik, semakin kuat medan magnet di titik tersebut. Pada daerah yang jauh dari magnet, garis gaya magnet semakin merenggang, artinya masih ada sedikit pengaruh medan magnet di daerah tersebut. Selain garis gaya magnet, indikasi lain kekuatan suatu magnet yang mudah diamati adalah kemampuan magnet tersebut untuk menginduksi bahan lain sehingga menjadi magnet baru. Hal ini berarti kekuatan medan magnet sedemikian besar sehingga mampu membuat benda-benda logam di sekitarnya menjadi magnet.
Terima kasih
NPM : 2013022046
Absen : 17
Izin menjawab,
Kekuatan sebuah magnet dapat dilihat melalui garis-garis gaya magnet yang dapat teramati melalui percobaan. Semakin rapat garis gaya magnet di suatu titik, semakin kuat medan magnet di titik tersebut. Pada daerah yang jauh dari magnet, garis gaya magnet semakin merenggang, artinya masih ada sedikit pengaruh medan magnet di daerah tersebut. Selain garis gaya magnet, indikasi lain kekuatan suatu magnet yang mudah diamati adalah kemampuan magnet tersebut untuk menginduksi bahan lain sehingga menjadi magnet baru. Hal ini berarti kekuatan medan magnet sedemikian besar sehingga mampu membuat benda-benda logam di sekitarnya menjadi magnet.
Terima kasih
Sebagai balasan Chandra Ertikanto Drs., M.Pd., Dr.
Re: RUANG DISKUSI
Nama : Oktavia Sulistya Handayani
NPM : 2013022052
Izin bertanya,
Pada percobaan baterai basah apa pengaruh larutan asam terhadap dua buah elektroda?
Terimakasih.
Sebagai balasan Oktavia Sulistya Handayani 2013022052
Re: RUANG DISKUSI
oleh Umi Nur Aini 2013022012 -
Nama : Umi Nur Aini
NPM : 2013022012
Izin menjawab,
Pengaruh larutan asam terhadap elektrode yaitu telah diketahui larutan asam merupaka suatu elektrolit, dalam elektrolit terdapat kation (ion positif) dan anion (ion negatif) yang berasal dari ionisasi elektrolit. Jika kita alirkan listrik dalam elektrolit tersebut, maka kation akan mengalami reduksi, dan anion akan mengalami oksidasi. Kation akan menuju ke katode (tempat terjadinya peristiwa reduksi), sedangkan anion akan menuju ke anode (tempat terjadinya peristiwa oksidasi). Jadi, dalam sel elektrolisis, katode merupakan elektrode negatif sebab dituju oleh ion positif, sedangkan anode adalah elektrode positif sebab dituju oleh ion negatif. Dengan hal tersebut maka akan terjadi aliran arus pada sebuah elektrode.
Terima kasih
NPM : 2013022012
Izin menjawab,
Pengaruh larutan asam terhadap elektrode yaitu telah diketahui larutan asam merupaka suatu elektrolit, dalam elektrolit terdapat kation (ion positif) dan anion (ion negatif) yang berasal dari ionisasi elektrolit. Jika kita alirkan listrik dalam elektrolit tersebut, maka kation akan mengalami reduksi, dan anion akan mengalami oksidasi. Kation akan menuju ke katode (tempat terjadinya peristiwa reduksi), sedangkan anion akan menuju ke anode (tempat terjadinya peristiwa oksidasi). Jadi, dalam sel elektrolisis, katode merupakan elektrode negatif sebab dituju oleh ion positif, sedangkan anode adalah elektrode positif sebab dituju oleh ion negatif. Dengan hal tersebut maka akan terjadi aliran arus pada sebuah elektrode.
Terima kasih
Sebagai balasan Chandra Ertikanto Drs., M.Pd., Dr.
Re: RUANG DISKUSI
oleh Ochira Chantika 2013022001 -
Nama : Ochira Chantika Trinetha
NPM : 2013022001
Izin bertanya,
faktor apa yang mempengaruhi besarnya gaya tarik elekktromagnet?
Terimakasih.
NPM : 2013022001
Izin bertanya,
faktor apa yang mempengaruhi besarnya gaya tarik elekktromagnet?
Terimakasih.
Nama : Najmi Lufris Siregar
NPM :1953022006
Izin menjawab, Besarnya gaya tarik elektromagnet dapat dipengaruhi oleh beberapa faktor berikut:
- Arus listrik: Besarnya arus listrik yang mengalir melalui kawat pada elektromagnet mempengaruhi besarnya gaya tarik. Semakin besar arus listrik, semakin kuat medan magnet yang dihasilkan, dan dengan demikian gaya tarik elektromagnet juga meningkat.
- Jenis inti magnetik: Material inti yang digunakan dalam elektromagnet juga mempengaruhi besarnya gaya tarik. Bahan inti magnetik yang memiliki sifat feromagnetik, seperti besi atau baja, akan meningkatkan efisiensi elektromagnet dan menghasilkan gaya tarik yang lebih besar.
- Jarak antara elektromagnet dan objek yang tertarik: Jarak antara elektromagnet dan objek yang akan ditarik juga mempengaruhi besarnya gaya tarik. Semakin dekat jaraknya, semakin besar gaya tarik yang dialami oleh objek tersebut. Sebaliknya, semakin jauh jaraknya, gaya tarik akan semakin melemah.
- Bentuk dan ukuran elektromagnet: Bentuk dan ukuran elektromagnet juga dapat mempengaruhi besarnya gaya tarik. Elektromagnet dengan kumparan yang lebih lebar atau panjang cenderung memiliki gaya tarik yang lebih besar.
Sebagai balasan Chandra Ertikanto Drs., M.Pd., Dr.
Re: RUANG DISKUSI
Nama : Erna Wahyu Septianna
NPM : 2013022019
Izin bertanya,
Bagaimana kekuatan magnet dapat mempengaruhi partikel bermuatan seperti elektron?
Terimakasih
NPM : 2013022019
Izin bertanya,
Bagaimana kekuatan magnet dapat mempengaruhi partikel bermuatan seperti elektron?
Terimakasih
Sebagai balasan Erna Wahyu Septianna 2013022019
Re: RUANG DISKUSI
oleh NIKEN TRI KUSUMA 2013022053 -
Nama: Niken Tri Kusuma
Npm: 2013022053
No urut 21
Izin menjawab pertanyaan saudari Erna,
Kekuatan magnet dapat mempengaruhi partikel bermuatan seperti elektron melalui interaksi antara medan magnet dan gerakan partikel tersebut. Elektron memiliki muatan negatif dan karena itu, mereka akan merasakan gaya Lorentz saat bergerak dalam medan magnet. Gaya Lorentz merupakan hasil perkalian antara kecepatan partikel, muatan partikel, dan medan magnet yang dikenakan pada partikel tersebut.
Gaya Lorentz pada elektron dapat mempengaruhi jalur atau arah gerakan elektron, mengubah kecepatan atau percepatan elektron, atau bahkan menyebabkan elektron bergerak dalam lintasan melingkar. Ini terjadi karena adanya gaya sentripetal yang bekerja pada elektron saat bergerak melingkar dalam medan magnet.
Efek ini dapat dimanfaatkan dalam berbagai aplikasi teknologi. Contohnya, dalam pembuatan generator listrik, medan magnet digunakan untuk mempengaruhi pergerakan elektron dalam kumparan kawat yang menghasilkan arus listrik. Dalam motor listrik, medan magnet digunakan untuk menghasilkan gaya pada kumparan kawat yang memutar rotor.
Terimakasih
Npm: 2013022053
No urut 21
Izin menjawab pertanyaan saudari Erna,
Kekuatan magnet dapat mempengaruhi partikel bermuatan seperti elektron melalui interaksi antara medan magnet dan gerakan partikel tersebut. Elektron memiliki muatan negatif dan karena itu, mereka akan merasakan gaya Lorentz saat bergerak dalam medan magnet. Gaya Lorentz merupakan hasil perkalian antara kecepatan partikel, muatan partikel, dan medan magnet yang dikenakan pada partikel tersebut.
Gaya Lorentz pada elektron dapat mempengaruhi jalur atau arah gerakan elektron, mengubah kecepatan atau percepatan elektron, atau bahkan menyebabkan elektron bergerak dalam lintasan melingkar. Ini terjadi karena adanya gaya sentripetal yang bekerja pada elektron saat bergerak melingkar dalam medan magnet.
Efek ini dapat dimanfaatkan dalam berbagai aplikasi teknologi. Contohnya, dalam pembuatan generator listrik, medan magnet digunakan untuk mempengaruhi pergerakan elektron dalam kumparan kawat yang menghasilkan arus listrik. Dalam motor listrik, medan magnet digunakan untuk menghasilkan gaya pada kumparan kawat yang memutar rotor.
Terimakasih
Nama : Ririn Oriska
Npm : 2103022010
Izin bertanya,
Mengapa buah-buahan dapat menghasilkan arus listrik?
Terimakasih
Npm : 2103022010
Izin bertanya,
Mengapa buah-buahan dapat menghasilkan arus listrik?
Terimakasih
Sebagai balasan Chandra Ertikanto Drs., M.Pd., Dr.
Re: RUANG DISKUSI
Nama : Fitri Nur Indah Sari
NPM : 2013022032
Izin bertanya,
Bagaimana cara mengetahui bahwa suatu magnet memiliki medan magnet?
Terima kasih
NPM : 2013022032
Izin bertanya,
Bagaimana cara mengetahui bahwa suatu magnet memiliki medan magnet?
Terima kasih