TUGAS KELOMPOK

Minggu ini kita akan membahas tentang Perspektif teori perkembangan menurut berbagai ahli, Yaitu:

1.     Perspektif Biologis – Temperamen

2.     Perspektif Psikoanalisis - Teori psikoseksual dari Freud - Teori psikososial dari Erikson

3.     Perspektif Pembelajaran Teori Skinner, Watson dan Bandura

4.     Perspektif Kognitif - Teori Piaget and Vigotsky

5.     Perspektif Kontekstual - Teori ekologi Bronfrenbrenner

6.     Perspektif Evolusionari/ Sosio-biologik -Teori attachment dari Bowlby dan Ainsworth

7.     Perspektif Moral – Teori Kohlberg

Buatlah PPT 1 teori saja sesuai nomor kelompok.