PSTE Komunikasi Serat Optik

Kompetensi Sasaran             :

Kompetensi Utama           : Mampu mengembangkan ilmu-pengetahuan dan teknologi khususnya dalam bidang telekomunikasi dan informasi, serta senantiasa menyesuaikan diri dengan kemajuan ilmu-pengetahuan dan teknologi dalam bidang tersebut (U7).

Kompetensi Pendukung    : Mampu Berwirausaha / bekerja mandiri / bekerjasama dalam bidang teknik elektro (P1)

Mampu menggunakan bahasa asing sebagai second language (P3)

Kompetensi Lainnya         : Memiliki jiwa kepemimpinan, peneliti dan enterpreneur serta mampu bersaing (L3).

 

Sasaran Belajar                   

Selesai mengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan dapat memahami tentang atenuasi, absorbsi & scattering serat optic, dispersi dan memodifikasi disperse, PMD, multiwavelength dan efek nonlinier, prinsip dan jenis laser, serta modulasinya, prinsip detektor optik dan jenis-jenis receiver dan performansinya, tegangan repeater, regenerator dan optical amplifier, prinsip dan teknologi WDM, switching dalam jaringan serat optik dan teknologinya, konsep jaringan serat optic, multipleksing & serat optik utk jar. serat optic, efek nonlinier, amplifikasi & switching utk jar. serat optic, perbedaan dalam penerapan utk jaringan regional, metro, & lokal, Perencanaan  sistem komunikasi serat optic.