PENGENDALIAN PENYAKIT TANAMAN

Pendalaman pengertian segitiga penyakit,  menghitung intensitas penyakit tanaman, pengertian dan elemen epidemi, prinsip pengendalian (proteksi, eradikasi, resistensi dan resistensi terimbas melalui imunisasi, prinsip perundangan ekslusi dan  pemantauan), cara- pengendalian resistensi tanaman,  pengendalian kimia, pengendalian biologi, pengendalian pestisida nabati, pengendalian secara terpadu menuju budidaya tanaman pangan dan hortikultura sehat.