Komputasi Dinamika Fluida

Perkuliahan Komputasi Dinamika Fluida merupakan mata kuliah yang membahas tenang fenomena fluada pada benda kerja. tujuan dari mempelajari mata kuliah ini agar mahasiswa mampu menganalisis suatu proses atau desain untuk memprediksi hasil dengan cara membuat modelling benda kerja dan melakukan simulasi (sesuai dengan prosedur yang ada).

  • Teacher: Akhmad Riszal
  • Enrolled students: No students enrolled in this course yet