MANAJEMEN PARIWISATA DAN PERHOTELAN

Nama Mata Kuliah

:

Pemasaran Pariwisata Dan Perhotelan

Kode Mata Kuliah

:

EBM516046

Semester

:

IV

Bobot (sks)

:

3 (2-1)

Dosen Pengampu

:

 Mutiasari Nur Wulan, S.A.B., M.M

Capaian Pembelajaran

:

Setelah mengikuti mata kuliah Pemasaran Pariwisatadan Perhotelan diharapkan mahasiswa mampu memahami dan mengaplikasikan wawasan dasar tentang pariwisata dan perhotelan, sehingga dapat mengaplikasikan dan mengembangkan kompetensi bidang manajemen pariwisata dan perhotelan secara lebih luas.

Bahan Kajian

:

  1. Pariwisata dari perspektif ekonomi
  2. Bauran pemasaran pariwisata
  3. Komunikasi pemasaran pariwisata
  4. Segmentasi pasar
  5. Kepuasan pelanggan
  6. Citra destinasi pariwisata
  7. Strategi pemasaran destinasi pariwisata

 

  1. E-commerce pada industri pariwisata
  2. Hotel Management
  3. Front Office Management
  4. House Keeping Departement
  5. Food and Beverage Departement
  6. Marketing Departement